Anda di halaman 1dari 18

Supervisi

Manajemen
Berbasis Sekolah

for Teachers
Anggota Kelompok
01. 02. 03.
Alvi N. M. Mamik W. Kharisma W.
228620608 2286206011 2286206026

04. 05. 06.


Bahrul U. Ratih P. Dinda W. D.
2286206067 2286206073 2286206096
01.
Pengertian Supervisi
Supervisi Pendidikan
Supervisi Pendidikan dapat diartikan sebagai bentuk penglihatan dari atas atau
juga bisa disebut dengan menilik, mengontrol.

Supervisi pendidikan meliputi kegiatan pimpinan dan pengawas sekolah untuk


melaksanakan Manajemen Berbasis Sekolah (MBS), meliputi pelaksanaan
kurikulum, evaluasi kegiatan belajar mengajar di kelas, koreksi penyimpangan,
perbaikan kondisi, serta perbaikan dan pengembangan program, yang dapat
diartikan sebagai pemantauan keterampilan profesional guru.
02.
Tujuan & Fungsi
Supervisi
Tujuan
1. Membantu guru agar lebih mengerti tujuan-tujuan pendidikan di sekolah dalam usaha mencapai tujuan pendidikan itu.
2. Membantu guru agar mereka lebih menyadari dan mengerti kebutuhan dan masalah-masalah yang dihadapi siswanya.
3. Membantu guru mengadakan diagnose secara kritis, dan kesulitan-kesulitan mengajar dan belajar murid, dan menolong
mereka merencanakan perbaikan
4. Memperbesar kesadaran guru terhadap tata kerja yang demokratis dan kooperatif serta memperbesar kesediaan untuk
tolong menolong
5. Membantu guru meningkatkan kemampuan penampilannya di muka kelas
6. Membantu guru untuk lebih memanfaatkan pengalaman-pengalamannya sendiri
7. Memperkenalkan guru atau karyawan baru kepada situasi dan kondisi sekolah dan profesinya
8. Menghindarkan guru dari segala tuntutan yang di luar batas kemampuan dan kewenangannya, baik tuntutan dari dalam
maupun dari luar sekolah
9. Membantu guru dalam menggunakan alat-alat pelajaran modern
10. Membantu guru dalam menilai kemajuan secara tepat
11. Membantu guru memanfaatkan sumber-sumber belajar dan pengalaman belajar murid
Fungsi

Fungsi utama
membantu sekolah yang sekaligus mewakili
pemerintah dalam usaha mencapaitujuan
pendidikan yaitu membantu Perkembangan
individu para siswa.

Fungsi tambahan
membantu siswa dalam membina guru-guruagar
dapat bekerja dengan baik dan dalam
mengadakan kontak dengan masyarakat dalam
rangka menyesuaikan diri dengan masyarakat
serta mempelopori kemajuan masyarakat.
03.
Prinsip Supervisi
Prinsip Supervisi

Prinsip ilmiah Konstruktif dan


kreatif

Demokratis Prinsip progresif

Prinsip kooperatif Prinsip inovatif


04.
Sasaran Supervisi
Sasaran Supervisi
Adapun sasaran utama dari pelaksanaan kegiatan supervisi tersebut adalah peningkatan kemampuan
profesional guru, diharapkan dapat meningkat pula prestasi belajar siswa, dan itu berarti meningkat pula
kualitas lulusan sekolah itu. Ditinjau dari objek yang disupervisi, ada 3 macam bentuk supervisi :

Supervisi akademik Supervisi administrasi Supervisi Lembaga

hal-hal yang berlangsung saat sebagai pendukung dan untuk meningkatkan nama baik
berada dalam lingkungan pelancar terlaksananya sekolah atau kinerjal sekolah
kegiatan pembelajaran pembelajaran secara keseluruhan
05.
Prosedur & Tekhnik
Supervisi
Prosedur

Perencanaan Pelaksanaan

Evaluasi Tindak lanjut


1. Pembinaan langsung
2. Pembinaan tidak langsung
Tekhnik
Tekhnik individual
supervisi

Tekhnik kunjungan Teknik observasi Percakapan


kelas kelas pribadi

Kunjungan supervisor ke
Dilakukan oleh guru dengan
dalam kelas yang sedang Kunjungan ke kelas untuk
supervisi yang membahas
melangsungkan kegiatan mencermati situasi/peristiwa
tentang keluhan dan
pembelajaran untuk yang sedang berlangsung
kekurangan oleh guru yang
melihat/mengamati guru yang dikelas yang bersangkutan
mengajar
sedang mengajar
Tekhnik
Tekhnik kelompok
supervisi

Pertemuan orientasi Studi kelompok antar


Rapat guru
bagi guru baru guru

Diskusi Workshop
06.
Program Supervisi
Program Supervisi

Supervisi Kelas Supervisi Kurikulum

Supervisi Manajemen
Supervisi Evaluasi
Sekolah

Supervisi Pengembangan
Profesionalitas
Terimakasih sudah
menyimak materi kami 

Anda mungkin juga menyukai