Anda di halaman 1dari 105

PENILAIAN PEMBELAJARAN

TENTANG KURIKULUM 2013

Rr Sri Sukarni Katamwatiningsih, M.Pd


HP: 081225773626/085876240993
Email: sukarni_bdk@yahoo,com
BALAI DIKLAT KEAGAMAAN SEMARANG

KEMENTERIAN AGAMA RI
Ruang Lingkup Penilaian

 Observasi + Jurnal  Tes Tulis


 Penilaian diri  Tes Lisan
 P. Antar peserta didik  Penugasan

1. 2.
Pengetahua
Sikap n

3. Keterampilan
• Kinerja
• Projek
• Portofolio
Sistem Penilaian Kurikulum 2013
1. Penilaian Autentik
Waktu: terus menerus 1. Ujian Tingkat Kompetensi
(Berkelanjutan) ( bukan UN)
2. Penilaian Projek Waktu: Tiap tingkat kompetensi
Waktu: Akhir Bab/Tema 2. Ujian Sekolah
3. Ulangan Harian Waktu: Akhir jenjang sekolah
Waktu: Setiap proses
pembelajaran
4. UTS/UAS
Waktu: Setiap Semester Guru Sekolah

Pemerintah Siswa
1. Ujian Tingkat Kompetensi (UN)
Waktu: Akhir jenjang sekolah Penilaian Diri &
2. Ujian mutu Tingkat Kompetensi Penilaian Antarteman
Waktu: Setiap akhir tingkat Waktu: Penilaian Sikap
kompetensi
1

Penilaian Kompetensi Sikap


Penilaian Kompetensi Sikap

Sikap bermula dari perasaan (suka atau tidak


suka) yang terkait dengan kecenderungan
seseorang dalam merespon sesuatu/objek.
Sikap dapat dibentuk, sehingga terjadi
perubahan perilaku atau tindakan yang
diharapkan.
Penilaian sikap adalah kegiatan untuk
mengetahui kecenderungan perilaku spiritual
dan sosial peserta didik dalam kehidupan
sehari-hari di dalam dan di luar kelas sebagai
hasil pendidikan.
. =Pada saat
Observasi pembelajaran
Guru kelas I
=Di luar
Utama pembelajaran

·
Observasi Pada saat
guru muatan pembelajaran
pelajaran · Di luar
(Agama & pembelajaran
sikap PJOK)

penunjang
· Penilaian diri Diperlukan
· Penilaian antar
teman guru untuk
konfirmas
KETUNTASAN BELAJAR
Ketuntasan Belajar Ketuntasan Belajar untuk
untuk sikap (KI-1 & pengetahuan dan
KI-2 )ditetapkan Keterampilan (KI-3 &
dengan Predikat Baik.
KI-4) ditetapkan oleh
 Jika perilaku peserta didik
belum menunjukkan
Satuan Pendidikan
kriteria baik maka  Peserta didik yang belum
dilakukan pemberian mencapai ketuntasan belajar diberi
umpan balik dan kesempatan untuk perbaikan
pembinaan sikap secara (remedial teaching),
langsung dan continue  peserta didik tidak diperkenankan
sehingga Peserta didik melanjutkan pembelajaran
menunjukkan perilaku kompetensi selanjutnya sebelum
baik. kompetensi tersebut tuntas.
Ada beberapa cara yang dapat digunakan
untuk menilai sikap peserta didik, antara
lain:
1. Observasi, wawancara,
2. Jurnal -catatan anekdot (anecdotal record),
catatan kejadian tertentu (incidental
record)
( itu sebagai unsur penilaian utama.)
3 . penilaian diri dan penilaian teman
sebaya
( sebagai alat konfirmasi/penunjang dari
hasil penilaian sikap oleh pendidik ).
1) Observasi
Sikap dan perilaku keseharian peserta didik direkam
melalui pengamatan dengan menggunakan format yang
berisi sejumlah indikator perilaku yang diamati, baik yang
terkait dengan mata pelajaran maupun di luar
pembelajaran.
Sikap Spiritual (KI-1) al :
(1) ketaatan beribadah;
(2) berperilaku syukur;
(3) berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan; dan
(4) toleransi dalam beribadah.
*Sikap spiritual tersebut dapat ditambah sesuai
karakteristik satuan pendidikan.
1. Sikap Spiritual
Ketaatan beribadah(indikatornya)
 perilaku patuh dalam melaksanakan ajaran agama yang
dianutnya,
 mau mengajak teman seagamanya untuk melakukan
ibadah bersama,
 mengikuti kegiatan keagamaan yang diselenggarakan
sekolah,
 melaksanakan ibadah sesuai ajaran agama, misalnya:
sholat, puasa
 merayakan hari besar agama,
 melaksanakan ibadah tepat waktu.
Berperilaku syukur (indikatornya)
 perilaku menerima perbedaan karakteristik sebagai anugerah Tuhan,

 selalu menerima penugasan dengan sikap terbuka,

 bersyukur atas pemberian orang lain,

 mengakui kebesaran Tuhan dalam menciptakan alam semesta,

 menjaga kelestarian alam, tidak merusak tanaman,

 tidak mengeluh,

 selalu merasa gembira dalam segala hal,


 suka memberi atau menolong sesama,
Berdoa sebelum dan sesudah melakukan
kegiatan.

§ perilaku yang menunjukkan selalu


berdoa sebelum atau sesudah
melakukan tugas atau pekerjaan,
§ berdoa sebelum makan,

§ berdoa ketika pelajaran selesai,


§ mengajak teman berdoa saat memulai



kegiatan,
§ mengingatkan teman untuk selalu berdoa,
Toleransi dalam beribadah.

 tindakan yang menghargai perbedaan dalam


beribadah,

 menghormati teman yang berbeda agama,

 berteman tanpa membedakan agama,

 tidak mengganggu teman yang sedang beribadah,

 menghormati hari besar keagamaan lain,

 tidak menjelekkan ajaran agama lain


2. Sikap Sosial (KI-2) adalah :

(1) jujur yaitu perilaku yang didasarkan pada upaya menjadikan


dirinya sebagai orang yang selalu dapat dipercaya dalam
perkataan, tindakan, dan pekerjaan;
(2) disiplin yaitu tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan
patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan;
(3) tanggung jawab yaitu sikap dan perilaku peserta
didik untuk melaksanakan tugas dan kewajibannya, yang
seharusnya dilakukan terhadap diri yaitu perilaku hormat pada
orang lain dengan bahasa yang baik;
(4) peduli yaitu sikap dan tindakan yang selalu ingin memberi
bantuan kepada orang lain atau masyarakat yang
membutuhkan; dan
(5) percaya diri yaitu suatu keyakinan atas kemampuannya
sendiri untuk melakukan kegiatan atau tindakan. Sikap sosial
tersebut dapat ditambah oleh satuan pendidikan sesuai
kebutuhan.
Sikap Sosial ( KI-2 )
Sikap jujur ( indikatornya )
 tidak mau berbohong atau tidak mencontek,
 mengerjakan sendiri tugas yang diberikan guru, tanpa
menjiplak tugas orang lain,
 mengerjakan soal penilaian tanpa mencontek,
 mengatakan dengan sesungguhnya apa yang terjadi atau
yang dialaminya dalam kehidupan sehari-hari,
 mau mengakui kesalahan atau kekeliruan,
 mengembalikan barang yang dipinjam atau ditemukan,
 mengemukakan pendapat sesuai dengan apa yang
diyakininya, walaupun berbeda dengan pendapat teman,
 mengemukakan ketidaknyamanan belajar yang dirasakannya
di sekolah,
 membuat laporan kegiatan kelas secara terbuka (transparan),
Disiplin
• mengikuti peraturan yang ada di sekolah,
• tertib dalam melakspeserta didikan tugas,
• hadir di sekolah tepat waktu,
• masuk kelas tepat waktu,
• memakai pakaian seragam lengkap dan rapi,
• tertib mentaati peraturan sekolah,
• melaksanakan piket kebersihan kelas,
• mengumpulkan tugas/pekerjaan rumah tepat waktu,
• mengerjakan tugas/pekerjaan rumah dengan baik,
• membagi waktu belajar dan bermain dengan baik,
• mengambil dan mengembalikan peralatan belajar pada tempatnya,
• tidak pernah terlambat masuk kelas.
Tanggung jawab.

• menyelesaikan tugas yang diberikan ,


• mengakui kesalahan,
• melaksanakan tugas yang menjadi kewajibannya di kelas
seperti piket kebersihan,
• melaksanakan peraturan sekolah dengan baik,
• mengerjakan tugas/pekerjaan rumah sekolah dengan baik,
• mengumpulkan tugas/pekerjaan rumah tepat waktu,
• mengakui kesalahan, tidak melemparkan kesalahan
kepada teman,
• berpartisipasi dalam kegiatan sosial di sekolah,
• menunjukkan prakarsa untuk mengatasi masalah
dalam kelompok di kelas/sekolah,
• membuat laporan setelah selesai melakukan kegiatan
Santun
• menghormati orang lain dan
menghormati cara bicara yang tepat,
• menghormati guru, pegawai sekolah,
penjaga kebun, dan orang yang
lebih tua,
• berbicara atau bertutur kata halus tidak
kasar,
• berpakaian rapi dan pantas,
Percaya Diri
• berani tampil di depan kelas,
• berani mengemukakan pendapat,
• berani mencoba hal baru,
• mengemukakan pendapat terhadap suatu topik atau masalah,
• mengajukan diri menjadi ketua kelas atau pengurus kelas
lainnya,
• mengajukan diri untuk mengerjakan tugas atau soal di papan
tulis,
• mencoba hal-hal baru yang bermanfaat,
• mengungkapkan kritikan membangun terhadap karya orang
lain,
• memberikan argumen yang kuat untuk mempertahankan
pendapat.
LEMBAR OBSERVASI
Nama : ……………
Kelas : ……………
Pelaksanaan pengamatan : ……………

No Aspek yang Tanggal Catatan guru


diamati

4
Contoh lembar observasi

Nama : ..............................................
Kelas : ..............................................
Pelaksanaan Pengamatan : ..............................................

Aspek yang
No Tanggal Catatan Guru
diamati

1 Taat beribadah 21/07/2015 Mengajak teman se-agama untuk melakukan


ibadah
2 10/12/2015 Mengajak temannya untuk sholat berjamaah.

• Pelaksanaan pengamatan diisi kegiatan saat pembelajaran dan di luar pembelajaran.


Hasil observasi dirangkum dalam format jurnal perkembangan sikap.
• Selain observasi, penilaian sikap dapat dikonfirmasi melalui penilaian diri dan
penilaian antarteman
Contoh Jurnal
Nama Sekolah: SLB
Kelas/Semester: I/ 1 Contoh jurnal
Tahun Pelajaran: 2014/2015 Spiritual dan sosial

No Waktu Nama Peserta Catatan Perilaku Keterangan

Didik

selalu mengajak teman


Arora Setiap mendengar adzan
1 21/07/15 se-agama untuk
melakukan ibadah

mendapat bantuan
Darius untuk beli buku dan Berperilaku syukur kurang

setelah menerima pergi


tanpa mengucapkan
kata terima kasih

setiap ada kegiatan Berdoa sebelum dan


Arora
2 22/09/15 apapun selalu berdoa sesudah melakukan
kegiatan

memberi kesempatan
Darius Toleransi beragama baik
sembahyang pada teman
2) Penilaian diri (self assessment)

Penilaian diri digunakan untuk memberikan


penguatan (reinforcement) terhadap kemajuan
proses belajar peserta didik.

Penilaian diri berperan penting bersamaan dengan


bergesernya pusat pembelajaran dari guru ke peserta
didik yang didasarkan pada konsep belajar
mandiri(autonomous learning).

Untuk menghilangkan subyektifitas (kecenderungan


peserta didik menilai diri terlalu tinggi)
LEMBAR PENILAIAN DIRI
SIKAP JUJUR
Nama Teman yang Dinilai : ......................................................
Nama Penilai : ......................................................
Kelas : ......................................................
Semester : .....................................................
Petunjuk : Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan teman yang
sebenarnya.

No Pernyataan ya tidak
1 Saya tidak menyontek pada saat mengerjakan ulangan
2 Saya menyalin karya orang lain dengan menyebutkan
sumbernya pada saat mengerjakan tugas
3 Saya melaporkan kepada yang berwenang jika menemukan
barang
4 Saya berani mengakui kesalahan yang saya dilakukan
5 Saya mengerjakan soal ujian tanpa melihat jawaban teman
yang lain

Keterangan : Pernyataan dapat diubah atau ditambah sesuai dengan butir-butir sikap yang dinilai.
LEMBAR PENILAIAN DIRI
Nama : ………………………………….
Kelas : ………………………………….
Semester : ………………………………….
Waktu penilaian : ………………………………….

PETUNJUK
•Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti
•berilah tanda cek (√) sesuai dengan sesuai dengan kondisi dan keadaan
kalian sehari-hari
No. Pernyataan Ya Tidak
1 Saya berusaha belajar dengan sungguh-sungguh
2 Saya mengikuti pembelajaran dengan penuh perhatian
3 Saya mengerjakan tugas yang diberikan guru tepat waktu
4 Saya mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak dipahami
5 Saya berperan aktif dalam kelompok
6 Saya menyerahkan tugas tepat waktu
7 Saya selalu membuat catatan hal-hal yang saya anggap
penting
8 Saya merasa menguasasi dan dapat mengikuti kegiatan
pembelajaran dengan baik
9 Saya menghormati dan menghargai orang tua
10 Saya menghormati dan menghargai teman
11 Saya menghormati dan menghargai guru
3. PENILAIN ANTAR • Penilaian teman sebaya atau anta
TEMAN rpeserta didik merupakan teknik
penilaian dengan cara meminta
peserta didik untuk saling menilai
terkait dengan pencapaian
kompetensi.
• Instrumen yang digunakan berupa
lembar pengamatan antar peserta
didik.
• Penilaian teman sebaya dilakukan
oleh peserta didik terhadap 3
(tiga) teman sekelas atau
sebaliknya.
• Format yang digunakan untuk
penilaian sejawat dapat
menggunakan format seperti contoh
pada penilaian diri.
LEMBAR PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK
Sikap Disiplin

Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan oleh peserta
didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Peserta Didik yang dinilai : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Masuk kelas tepat waktu V
2 Mengumpulkan tugas tepat waktu V
3 Memakai seragam sesuai tata tertib V
4 Mengerjakan tugas yang diberikan V
5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran V
6 Membawa buku teks sesuai mata pelajaran v
Jumlah Skor
LEMBAR PENILAIAN ANTARPESERTA DIDIK
Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan
kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, 3= sering,2 = kadang-kadang, 1 = tidak pernah,
Nama Peserta Didik yang dinilai : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Skala
No Pernyataan 4 3 2 1

Teman saya berkata benar, apa adanya kepada orang lain


1.
Teman saya mengerjakan sendiri tugas-tugas Sekolah
2.
Teman saya mentaati peraturan (tata-tertib) yang Diterapkan
3.
Teman saya memperhatikan kebersihan diri Sendiri
4.
Teman saya mengembalikan alat kebersihan, pertukangan, olah
5. raga, laboratorium yang sudah selesai dipakai ke tempat
penyimpanan semula
Teman saya terbiasa menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan
6. petunjuk guru
Teman saya menyelesaikan tugas tepat waktu apabila diberikan
7. tugas oleh guru
8. Teman saya berusaha bertutur kata yang sopan kepada orang
lain
9. Teman saya berusaha bersikap ramah terhadap orang lain
4. JURNAL GURU ATAU
JURNAL PENDIDIK

• Merupakan catatan pendidik di dalam dan di luar kelas


yang berisi informasi hasil pengamatan tentang
kekuatan dan kelemahan peserta didik yang berkaitan
dengan sikap dan perilaku.
• Jurnal bisa dikatakan sebagai catatan yang
berkesinambungan dari hasil observasi.
Contoh jurnal sikap spiritual (KD 1)
Nama Sekolah : SLB Padamu Negeri
Kelas/Semester : Kelas I/Semester 1
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Nama
No Waktu Peserta Catatan Perilaku Butir Sikap
Didik
selalu mengajak teman se-agama
1 21/07/15 Arora untuk melakukan ibadah Ketaatan beribadah
mendapat bantuan untuk beli buku
Darius dan setelah menerima pergi tanpa Berperilaku syukur
mengucapkan kata terima kasih
setiap ada kegiatan apapun Berdoa sebelum dan
2 22/09/15 Arora selalu berdoa sesudah melakukan
kegiatan
memberi kesempatan sembahyang
Darius pada teman yang beda agamanya Toleransi beragama
Contoh jurnal sikap
Nama Sekolah : SLB Padamu Negeri
Sosial (KD 2)
Kelas/Semester : Kelas I/Semester 1
Tahun Pelajaran : 2015/2016
Nama
No Waktu Peserta Catatan Guru Butir Sikap
Didik
menemukan uang di lingkungan sekolah dan
1 21/07/15 Arora menyerahkan kepada guru kelasnya Jujur
mengakui belum menyelesaikan tugas karena tertidur
Darius
Arora terlambat datang ke sekolah
2 22/09/15 Darius selalu datang ke sekolah tepat waktu Disiplin
meminta maaf karena lupa membawa alat-alat untuk
3 18/10/15 Arora menggambar Jujur
terlambat datang ke sekolah Disiplin
4 13/11/15 Arora berbicara dengan lancar dan lantang saat presentasi kartu
nama Percaya diri
berbicara kasar saat temannya meminta tolong
Arora Santun
Arora terlambat datang ke sekolah Disiplin
5 20/11/15 mengembalikan pensil temannya dengan cara dilempar
Darius Santun
terlambat datang ke sekolah Disiplin
6 10/12/15 Arora mengajukan diri untuk lomba bernyanyi mewakii kelas 1
Percaya diri
7 12/12/15 Arora terlambat datang ke sekolah Disiplin
PENGOLAHAH NILAI SIKAP (KD1+KD2)
1. Hasil penilaian sikap direkap setiap selesai satu tema oleh guru. Data
hasil penilaian tersebut dibahas minimal dua kali dalam satu semester.
Pembahasan hasil penilaian akan menghasilkan deskripsi nilai sikap
peserta didik.
2. Langkah-langkah untuk membuat deskripsi nilai sikap selama satu
semester:
a. Guru kelas dan guru mata pelajaran mengelompokkan atau menandai
catatan-catatan sikap peserta didik yang dituliskan dalam jurnal baik
sikap spiritual maupun sikap sosial.
b. Guru kelas membuat rekapitulasi sikap dalam jangka waktu satu
semester (jangka waktu bisa disesuaikan sesuai pertimbangan satuan
pendidikan).
c. Guru kelas mengumpulkan deskripsi singkat sikap dari guru muatan
pelajaran (PJOK dan Agama) dan warga sekolah (guru ekstrakurikuler,
petugas kebersihan dan penjaga sekolah). Dengan memperhatikan
deskripsi singkat sikap spiritual dan sosial dari guru muatan pelajaran,
guru kelas menyimpulkan atau merumuskan deskripsi capaian sikap
spiritual dan sosial setiap peserta didik.
RAMBU
1. Deskripsi sikap menggunakan kalimat yang bersifat memotivasi dengan pilihan
kata/frasa yang bernada positif. Hindari frasa yang bermakna kontras,
misalnya: ... tetapi masih perlu peningkatan dalam ... atau ... namun masih
perlu bimbingan dalam hal ...
2. Deskripsi sikap menyebutkan perkembangan sikap peserta didik yang sangat
baik dan atau baik dan yang mulai atau sedang berkembang.
3. Apabila peserta didik tidak ada catatan apapun dalam jurnal, sikap peserta didik
tersebut diasumsikan BAIK.
4. Dengan ketentuan bahwa sikap dikembangkan selama satu semester, deskripsi
nilai sikap peserta didik berdasarkan sikap peserta didik pada masa akhir
semester. Oleh karena itu, sebelum deskripsi sikap akhir semester dirumuskan,
guru mata pelajaran dan guru kelas harus memeriksa jurnal secara keseluruhan
hingga akhir semester untuk melihat apakah telah ada catatan yang menunjukkan
bahwa sikap peserta didik tersebut telah menjadi sangat baik, baik, atau mulai
berkembang.
5. Apabila peserta didik memiliki catatan sikap KURANG BAIK dalam jurnal dan
peserta didik tersebut belum menunjukkan adanya perkembangan positif,
deskripsi sikap peserta didik tersebut dirapatkan dalam forum dewan guru pada
akhir semester.
Alur penilaian sikap

obsevasi jurnal rekap jurnal rapat Deskripsi


harian harian semester dewan guru \rapor
Apakah semua siswa diberi
catatan sikap?
REKAP SIKAP SPIRITUAL Smt.1
No Toleransi Deskripsi Raport
Nama Ketaan
Siswa Dalam
dalam Berperil Berdoa
aku beragama
Beribada
h Syukur

SB P SB PB S PB SB PB
B B
Arora sangat taat beribadah, berperilaku syukur, dan
selalu berdoa sebelum melakukan kegiatan. Dengan
1 Arora √ √ √ √
bimbingan dan pendampingan yang lebih, Arora akan
mampu meningkatkan sikap toleransi beragama .

Dino taat beribadah, berperilaku syukur, dan selalu


2 Dino - - - - - - - - berdoa sebelum melakukan kegiatan serta sangat
toleransi dalam beragama.

Fani taat beribadah, berperilaku syukur, dan selalu


3 Fani - - - - - - - - berdoa sebelum melakukan kegiatan serta sangat
toleransi dalam beragama.

Lukito sangat toleransi dalam beragama. Dengan


4 Lukito √ √ bimbingan dan pendampingan yang lebih, Lukito akan
mampu meningkatkan sikap berperilaku syukur.
Rekap sikap sosial Smt.1
Rekap Nilai Sikap
Nilai yang dimunculkan sebagai nilai
akhir sikap pada tema tertentu adalah
kecenderungan atau nilai yang paling
sering muncul sangat baik atau
tidak baik/perlu bimbingan
(modus).
Kalau tidak ada catatan2 tertentu
dalam keseharian artinya Baik
DISKRIPSI NILAI SIKAP
RAPOR
Nama Peserta : Arora Kelas : I-A
Didik
NISN/NIS : 30401540/1515001 Semester : I (Satu)

Nama Sekolah : SDLB Padamu Negeri Tahun : 2015 /


Pelajaran 2016
Alamat Sekolah : Jl. Ahmad Yani No. 45 Balikpapan

A. SIKAP
Deskripsi
Arora sangat taat beribadah, berperilaku syukur, dan
1. Sikap Spiritual selalu berdoa sebelum melakukan kegiatan. Dengan
bimbingan dan pendampingan yang lebih, Arora akan
mampu meningkatkan sikap toleransi beragama .

Arora sangat jujur, percaya diri, santun, peduli dan


2. Sikap Sosial tanggung jawab. Dengan bimbingan dan pendampingan
yang lebih, Arora akan mampu meningkatkan sikap
disiplin.
2
PENILAIAN KOMPETENSI
PENGETAHUAN
Teknik dan Instrumen Penilaian
Kompetensi Teknik Bentuk Instrumen

Tes Tulis PG, Isian, Jawaban


singkat, menjodohkan,
benar salah, uraian

Pengetahuan Tes Lisan Daftar pertanyaan

Penugasan Lembar penugasan (PR,


kliping)
Teknik Penilaian
CONTOH KISI-KISI ULANGAN HARIAN

1
Rekap Nilai Pengetahuan
Nilai yang muncul di sini
adalah rerata dari hasil
penilaian
harian/subtema/tema, UTS
dan UAS
Penilaian Pengetahuan
REKAP NILAI PENGETAHUAN
(MUATAN BAHASA INDONESIA)
KD Tema Tema Tema Tema NP NPT NPA NILAI
1 2 3 4 H S S AKHIR

. 3.1 85 75 65 - 75 60 70 68,3
. 3.2
80 90 85 - 85 90 80 85
. 3.3
70 80 - 80 77 80 80 79
. 3.4
80 90 80 80 83 85 90 86
3.5
- - 90 90 90 86 88
Ulangan 81
Harian
Nilai 75+60+70 =205 :3 = 68,3
Analisis
Harian 85+75+65= 225:3=75
Masuk Rapor
PENGOLAHAN NILAI
.

NA = Rata-rata KD 3.1, 3.2, 3.3, 3.4, dan 3.5 =


68. 3 +85+79+85. 8 + 85 = 81,26 = 81 (pembulatan)
5
Masuk dalam Rapor
.Jika KKM untuk Bahasa Indonesia 70 dan
satuan pendidikan menetapkan rentang
predikat muatan pelajaran Bahasa Indonesia
untuk penilaian pengetahuan, adalah :

86-100 : A
71-85 : B
56-70 : C
≤ 55 : D
Maka nilai pengetahuan si A = 81 mendapat predikat B

Pengetahuan Keterampilan
No
Muatan
Pelajaran
Nilai Predikat Deskripsi Nilai Predikat Deskripsi

3 Bahasa 81
Indonesia B
Muatan Pelajaran Bahasa Indonesia
KD

3.1
Mengenal teks deskriptif tentang anggota tubuh dan pancaindra, wujud dan
sifat benda, serta peristiwa siang dan malam dengan bantuan guru atau teman
dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa
daerah untuk membantu pemahaman

3.2
Mengenal teks petunjuk/arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan
kesehatan dan kebugaran tubuh dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk
membantu pemahaman

3.3 Mengenal teks terima kasih tentang sikap kasih sayang dengan bantuan guru atau
teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa
daerah untuk membantu pemahaman

3.4
Mengenal teks cerita diri/personal tentang keberadaan keluarga dengan bantuan
guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman
3.5 Mengenal teks diagram/label tentang anggota keluarga dan kerabat dengan
bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan
kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman
.

MANA NILAI TERTINGGI DAN TERENDAH?


KD nilai maksimum adalah KD 3.5 = 87
. nilai minimum adalah KD 3.1 = 70

KD

Rentang nilai pengetahuan


sebagai berikut:

 Sangat baik : 86-100




Baik : 71-85


Cukup : 56-70
 Perlu bimbingan : ≤ 55
Diskripsi :
3
PENILAIAN KOMPETENSI
KETERAMPILAN
Kompetensi Keterampilan
Penilaian
keterampilan dilakukan
dengan mengidentifikasi karateristik
Kompetensi Dasar aspek keterampilan

Tidak semua Kompetensi Dasar dapat


diukur dengan : penilaian kinerja,
penilaian proyek, atau portofolio
Penilaian Kinerja
Kompetensi Tehnik Bentuk Contoh
1.Proses / • Bergerak mengikuti
praktek garis,
• memainkan alat
musik,
Keterampilan Kinerja • pengamatan suatu
obyek dengan
mikroskop,
• menyanyi,
• bermain peran,
• menari
2.Produk  Membuat poster,
 Membuat kerajinan,
 Membuat puisi, dsb
UNJUK
KERJA/KINERJA/PRAKTIK
Penilaian unjuk kerja/kinerja/praktik perlu
mempertimbangkan hal-hal berikut:
a. Langkah-langkah kinerja yang perlu dilakukan
peserta didik untuk menunjukkan kinerja dari
suatu kompetensi.
b. Kelengkapan dan ketepatan aspek yang akan
dinilai dalam kinerja tersebut.
c. Kemampuan-kemampuan khusus (indikator-
indikator) yang diperlukan untuk menyelesaikan
suatu tugas.
UNJUK
KERJA/KINERJA/PRAKTIK
d. Kemampuan yang akan dinilai tidak terlalu
banyak, sehingga dapat diamati.
e. Kemampuan yang akan dinilai selanjutnya
diurutkan berdasarkan langkah-langkah
pekerjaan yang akan diamati.
Contoh Penilaian Praktek
Mapel : .PENJASKES Semester : 1
Sampel : Bergerak Mengikuti Garis Nama : ……. kelas :
……..

Aspek 86-100 71-85 56-70 ≤ 55


Mengetahui Siswa Siswa mengetahui Siswa Siswa belum
cara mengetahui 3 2 cara bergerak mengetahui 1 mengetahui 3
bergerak cara bergerak mengikuti bentuk cara bergerak cara bergerak
mengikuti mengikuti garis mengikuti bentuk mengikuti
garis bentuk garis garis bentuk garis
Ketepatan Siswa mampu Siswa mampu Siswa mampu Siswa belum
bergerak bergerak bergerak bergerak mampu
mengikuti mengikuti 3 mengikuti 2 mengikuti 1 bergerak
garis bentuk garis bentuk garis bentuk garis mengikuti 3
bentuk garis
Kerjasama Seluruh siswa Separuh siswa Kurang dari Seluruh siswa
dengan berpartisipasi berpartisipasi aktif separuh siswa pasif
teman aktif berpartisipasi
aktif
PENJASKES
• Contoh untuk menilai unjuk kerja/kinerja/praktik
olah raga bola volley. Kegiatan-kegiatan khusus
(indikator-indikator) yang dapat diamati antara
lain:
a. Cara service;
b. Cara passing atas;
c. Cara passing bawah;
d. Cara smash;
e. Cara blok/membendung.
CONTOH BHS.INDONESIA
Contoh pada mata pelajaran Bahasa
Indonesia, misal untuk menilai
kemampuan berbicara yang beragam
dilakukan pengamatan terhadap kegiatan-
kegiatan seperti: diskusi dalam kelompok
kecil, bercerita, berpidato dan wawancara.
BHS.INDONESIA
• Untuk menilai unjuk kerja/kinerja/praktik kemam-
puan berbicara, pada masing-masing kegiatan
(diskusi dalam kelompok kecil, berpidato, bercerita,
dan wawancara), dapat diamati kegiatan-kegiatan
khusus (indikator-indikator) antara lain:
a. Cara mengucapkan huruf (vokal dan konsonan);
b. Cara mengucapkan kata;
c. Cara mengucapkan kalimat;
d. Intonasi;
e. Ekspresi/mimik.
CONTOH MATEMATIKA
• Contoh pada mata pelajaran matematika , misal
untuk menilai kemampuan menggambar bangun-
bangun geometri datar dilakukan pengamatan
terhadap kegiatan-kegiatan menggambar berbagai
bangun geometri datar seperti segitiga, persegi,
persegi panjang, jajar genjang, belah ketupat,
trapesium, layang-layang dan lingkaran.
MATEMATIKA

• Contoh lain untuk mata pelajaran matematika, misal


untuk menilai kemampuan membuat bangun-
bangun geometri dilakukan pengamatan terhadap
kegiatan-kegiatan membuat berbagai bangun
geometri seperti kubus, balok, prisma dan limas.
MAREMATIKA
• Contoh untuk menilai unjuk kerja/kinerja/praktik
menggambar bangun geometri datar. Kegiatan-
kegiatan khusus (indikaor-indikator) yang dapat
diamati antara lain:
a. Cara menggunakan alat (penggaris, jangka);
b. Cara mengukur;
c. Ketepatan ukuran;
d. Ketepatan bentuk.
CONTOH IPA
• Contoh untuk menilai unjuk kerja/kinerja/praktik di
laboratorium. Kegiatan-kegiatan khusus
(indikator-indikator) yang dapat diamati antara lain:
a. Menggunakan jas lab dan peralatan praktikum;
b. Membaca prosedur kerja;
c. Prosedur kerja (pelaksanaan praktikum);
d. Membersihkan alat;
e. Menyimpan alat pada tempatnya.
Penilaian Proyek
1.Kemampuan  memilih topik,
Pengelolaan  mencari informasi,
 mengelola waktu pengumpulan data,
 dan penulisan laporan

2. Relevansi Kesesuaian tugas proyek dengan muatan mata


pelajaran, mempertimbangkan pengetahuan,
pemahaman dan keterampilan dalam
pembelajaran.

3. Keaslian Merupakan hasil karyanya sendiri dg konstribusi


guru
4. Inovasi dan Hasil penilaian proyek yang dilakukan peserta
Kreativitas didik terdapat unsur-unsur kebaruan dan
menemukan sesuatu yang berbeda dari biasanya
Penilaian projek meliputi 3 (tiga) aspek yaitu:

• Persiapan, meliputi penilaian kemampuan peserta didik


dalam menentukan tujuan, memilih topik, alasan
pemilihan topik, waktu dan tempat pelaksanaan projek;
• Pelaksanaan, meliputi penilaian kemampuan peserta
didik dalam mengumpulkan data, kelengkapan data,
kesesuaian data dan kevalidan data;
• Pelaporan, meliputi penilaian kemampuan peserta didik
dalam melakukan analisis data, pembahasan, pembuatan
kesimpulan dan saran.
Contoh Penilaian Projek
Kelompok : ……………………..
Kelas : ……………………...
Tema : ……………………….
No Aspek Penilaian Skor
A Persiapan/Perencanaan : 1. Jika memuat tujuan, topik, dan alasan
2. Jika memuat tujuan, topik, alasan, dan tempat penelitian
3. Jika memuat tujuan, topik, alasan, tempat penelitian, dan
responden
4. Jika memuat tujuan, topik, alasan, tempat penelitian,
responden, dan daftar ,pertanyaan

B Pelaksanaan : 1.
2.
3
4.
C Pelaporan : 1.
2.
3.
4.
Rata-Rata Skor
PRODUK
Penilaian produk meliputi penilaian kemampuan peserta
didik membuat produk-produk, teknologi, dan seni,
seperti:
• makanan, contoh: tempe, kue, asinan, baso, dan nata
de coco;
• pakaian, dan sarana kebersihan, contoh: sabun, pasta
gigi, cairan pembersih dan sapu;
• alat-alat teknologi, contoh: adaptor ac/dc dan bel
listrik;
PRODUK

• hasil karya seni, contoh: patung,


lukisan dan gambar);
• barang-barang terbuat dari kain,
kayu, keramik, plastik, atau logam.
INSTRUMEN PENILAIAN PRODUK

Contoh:

• Muatan Pelajaran : Matematika


• Nama Proyek : Membuat Lampion
• Nama Siswa :
• Kelas :
INSTRUMEN PENILAIAN PRODUK

Skor
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4
1. Perencanaan (gambar/desain produk)
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan alat dan bahan
b. Teknik pembuatan
c. Keselamatan dan kebersihan
3. Hasil Produk
a. Bentuk fisik
b. Warna
c. Estetika
Jumlah skor
Rata-rata skor
PENILAIAN PORTOFOLIO
• Penilaian portofolio pada dasarnya menilai karya-
karya peserta didik secara individu pada satu periode
tertentu untuk suatu muatan/mata pelajaran.
• Akhir suatu periode hasil karya tersebut dikumpul-
kan dan dinilai oleh guru dan peserta didik sendiri.
• Berdasarkan informasi perkembangan tersebut, guru
dan peserta didik sendiri dapat menilai perkem-
bangan kemampuan peserta didik dan terus menerus
melakukan perbaikan.
PORTOFOLIO
• Dengan demikian, portofolio dapat memperlihatkan
dinamika kemampuan belajar peserta didik melalui
sekumpulan karyanya, antara lain: karangan, puisi,
surat, komposisi musik, gambar, foto, lukisan, resensi
buku/literatur, laporan penelitian, sinopsis dan karya
nyata individu peserta didik yang diperoleh dari
pengalaman.
Penilaian Portopolio
Hal-hal yang diperhatikan dlm penilaian portofolio:
a) Peserta didik merasa memiliki portofolio sendiri
b) Tentukan bersama hasil kerja apa yang akan
dikumpulkan
c) Kumpulkan dan simpan hasil kerja peserta didik dalam 1
map atau folder
d) Beri tanggal pembuatan
e) Tentukan kriteria untuk menilai hasil kerja peserta didik
f) Minta peserta didik untuk menilai hasil kerja mereka
secara berkesinambungan
g) Bagi yang kurang beri kesempatan perbaiki karyanya,
tentukan jangka waktunya
h) Bila perlu, jadwalkan pertemuan dengan orang tua
i) Portofolio bisa berupa : karangan, puisi, surat,
Contoh Portofolio
Mapel : Bhs.Indonesia Semester :1
Sampel yg dikumpulkan : Laporan wisata Nama : ……. kelas :……..
NO KRITERIA SKOR KETERANGAN
1
Tata bahasa dan tanda Tepat = 3
baca yang digunakan Kurang tepat = 2
Tidak tepat = 1
2
Pemilihan kosakata Tepat = 3
dan keterpaduan Kurang tepat = 2
Tidak tepat = 1
kalimat.
3
Kelengkapan laporan Lengkap = 3
Kurang lengkap = 2
Tidak lengkap = 1
4
Sistematika laporan Sistematis = 3
Kurang sistematis = 2
Tidak sistematis = 1
5
Kerapian tulisan Rapi = 3
Kurang rapi = 2
Tidak rapi = 1
TOTAL SKOR Skor maksimal = 12
NILAI
Rambu-rambu penilaian
 Skala 0-100
 Pencapaian kompetensi keterampilan dinyatakan dalam
deskripsi kemahiran berdasarkan rerata dari capaian
optimum.
 Acuan yang digunakan dalam menilai keterampilan adalah
capaian tertinggi, apabila menggunakan satu teknik penilaian.
 Jika satu KD dinilai dengan 2 teknik, misal KD 4.5 maka skor
akhir KD diperoleh dari rata-rata kedua teknik penilaian
tersebut.
 Contoh KD 4.5 menggunakan teknik kinerja praktik nilainya
75 dan menggunakan teknik kinerja (produk) 85 karena
capaian tertingginya adalah 85, maka rata-rata skor KD 4.5
adalah 80..
NILAI KETERAMPILAN
Penilaian untuk keterampilan dalam rekap
memunculkan nilai optimum (maksimal)
yang diperoleh anak untuk keterampilan
tertentu.
No Kinerja Kinerja Proyek SKOR
(praktik) (produk)
4.1 90 - 80 90
- -
4.2 86 86
-
4.3 78 86 86
4.4 80 70 85 85
- - 80 75
4.5 75 80
Nilai Akhir Semester 85.4
Pembulatan
85
Maka nilai keterampilan Aurora 85, mendapat predikat B

Muatan Pengetahuan Keterampilan


No
Pelajaran
Nilai Predikat Deskripsi Nilai Predikat Deskripsi

Bahasa
3 85 B
Indonesia
KD nilai maksimum adalah KD 4.1 = 90
. nilai minimum adalah KD 4.5 = 80

KD

Rentang nilai pengetahuan


sebagai berikut:

 Sangat baik : 86-100




Baik : 71-85


Cukup : 56-70
 Perlu bimbingan : ≤ 55
Diskripsi Keterampilan
Ananda Arora sangat baik dalam
menirukan teks deskriptif tentang anggota
tubuh dan pancaindra, wujud dan sifat
benda, serta peristiwa siang dan malam.
Baik dalam membuat teks diagram/label
tentang anggota keluarga dan kerabat
secara mandiri dan kelompok.
5

Model Rapor
Permendikbud No 53 Tahun 2015
Permendikbud No 53 Tahun 2015

Laporan hasil penilaian oleh pendidik berbentuk


1) nilai dan/atau deskripsi pencapaian kompetensi,
untuk hasil penilaian kompetensi pengetahuan dan
keterampilan termasuk penilaian hasil pembelajaran
tematik-terpadu.
2) deskripsi sikap, untuk hasil penilaian kompetensi
sikap spiritual dan sikap sosial.

..\..\LAMPIRAN 1 RAPO Aplikasi


R SD,SMP,SMALB.docx Penilaian
Konsep Penilaian dan Hasil Belajar
Terimakasih
Tepuk tangan untuk Bpk/Ibu

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.



.-.-
-
Analisis penilaian
Kelas I
Tema : 1. DIRIKU
Sub Tema : 1. Aku dan Teman Baru
NO SOAL PKN IND MTMK SbPd PJOK
NA 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 15 15
NO NA 3.2 3,3 3.1 3.2 3.4 3.5 3.1 3.1 3.1 3.3
MA
11-
1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1-2 3 4 5-6 7-8 9-10 13 15 15
12

1 Adi 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 73 100 100 0 100 100 100 50 100 0 0


2 Bani 1 1 1 1 0 1 0 1 0 1 1 1 1 1 1 80 100 100 100 50 50 50 100 100 100 100
3 Caca 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
4 Dedi 1 0 1 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 0 67 50 100 0 100 50 100 100 100 0 100
5 dst
jawaban
benar 4 3 4 2 3 4 2 4 3 4 4 3 4 2 2
jawaban
salah 0 1 0 2 1 0 2 0 1 0 0 1 0 2 2
Nilai tertinggi 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
Nilai terendah 67 50 100 0 50 50 50 50 0 100 100
Rata-rata 80 87,5 100 50 87,5 75 87,5 87,5 100 50 100
MODEL RAPOR SDLB
Nama Peserta Didik : Kelas : ………………
\...........................................
Nomor Induk : ……………………. Semester : 1 (satu)
Nama Sekolah : ……………………. Tahun Pelajaran : 20.... / 20.......
Alamat Sekolah : ……………………

A. Sikap
Aspek Predikat
Diskripsi
1. Sikap Spiritual

1. Sikap Sosial .
B. Aspek Pengetahuan dan
Keterampilan
Mapel Predikat Deskripsi

 Ani sudah mengenal teks cerita diri


1. Bhs.Indonesia tentang keberadaan keluarga
( 3.4 )
B+ dalam bahasa Indonesia lisan dan
tulis dengan baik; masih perlu
( 3.1 ) B- bimbingan dalam mengenal teks
deskriptif tentang anggota tubuh
dan pancaindra dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis.
---
2. PKN  ………………….
( ….. ) ----
( ……)
3.
4.
D. Muatan Lokal ( Mulok
Mapel Predikat Deskripsi

Bahasa Jawa .
E. Program Kekhususan/Kompensatoris
Mapel Predikat Deskripsi

Pengembangan
Diri dan Gerak
.
F. EKSTRAKURIKULER
Mapel Predikat Deskripsi

1. Pramuka .

2. UKS
G. Aspek Kesehatan
1. Perkembangan Fisik/Kesehatan

Aspek Yang Semester


No
Dinilai 1 2
1 Tinggi Diisi sesuai hasil Diisi sesuai hasil penguku ran
pengukuran pada semester pada semester 2
1
2 Berat Badan Diisi sesuai hasil pengukuran Diisi sesuai hasil pengukuran
pada semester 1 pada semester 2
2. Kondisi Kesehatan

No Aspek Fisik Keterangan


1 .Pendengaran Diisi sesuai hasil pemeriksaan bekerjasama dengan
tenaga kesehatan/Puskesmas
2 .Penglihatan idem
3 .Gigi idem
4 .Lainnya idem
(diisi jika ada
aspek/kondisi kesehatan
lainnya)
H. Catatan Prestasi
No Jenis Prestasi Keterangan
Diisi dengan jenis Diisi dengan prestasi yang dicapai siswa dalam
prestasi akademik kejuaraan dan perlombaan dengan mencantumkan
yang relevan, baik di tingkat, waktu, dan tempat.
tingkat kelas, sekolah, Dapat juga dicantumkan kelebihan atau hal-hal lain
kabupaten/Kota yang menonjol.
maupun yang lebih
tinggi.
CATATAN :…………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………….
……………………………………………………………………………………………….

Ketidakhadiran
Sakit : _____ hari
Izin : _____ hari
Tanpa Keterangan : _____ hari
....................., ...............20......
Orang Tua/Wali, Guru Kelas,

__________________
NIP

LK=rapor
KODOK NGOREK

 Kodhok ngorek, kodhok ngorek


 Ngorek pinggir kali

 Teyot teblung, teyot teblung

 Teyot …teyot….teyot teblung

 Jangkrik ngerik, Jangkrik ngerik


 Ngerik ning suketan

 Krik…krik…krik...krik

 Krik…krik…krik…krik

 Krik, krik, krik, krik, krik, krik….

 Manuk podang-manuk podang

 Menclok neng wit gedang

 Uuk---uuk---uuk---uuk

 Uuk---uuk---uuk---uuk


Ketuntasan belajar ditentukan seperti pada tabel
berikut:-
Nilai Kompetensi
Predikat Pengetahuan Keterampilan Sikap Sikap
Scor rerata Capaian Optimum prediket Modus
A 3,85 – 4,00 3,85 – 4,00
SB 4.00
A- 3,51 – 3,84 3,51 – 3,84
B+ 3,18 – 3,50 3,18 – 3,50
B 2,85 – 3,17 2,85 – 3,17 B 3.00
B- 2,51 – 2,84 2,51 – 2,84
C+ 2,18 – 2,50 2,18 – 2,50
C 1,85 – 2,17 1,85 – 2,17 C 2.00
C- 1,51 – 1,84 1,51 – 1,84
D+ 1,18 – 1,50 1,18 – 1,50
K 1.00
D 1,00 – 1,17 1,00 – 1,17
KETUNTASAN BELAJAR
Ketuntasan Belajar Khusus untuk
untuk pengetahuan SD/MI/SDLB
ditetapkan dengan ketuntasan sikap,
skor rerata 2,67 pengetahuan dan
untuk keterampilan keterampilan
ditetapkan dalam
ditetapkan dengan
bentuk deskripsi yang
capaian optimum didasarkan pada
2,67. modus, skor rerata
dan capaian optimum.
Rentang Nilai Sikap
No. SKOR Nilai
1 skor ≤ 1,50 Kurang
2

3 1,51 ˂ skor ≤ Cukup


4
2,50
5

6 2,51 ˂ skor ≤ Baik


7
3,50
8

9 3,51 ˂ skor ≤ Sangat Baik


10
4,00
Ketuntasan Belajar
KD pada KI-3 Belum Tuntas
Remedial
dan KI-4 < 2.67

KD pada KI-3 Tuntas


Melanjutkan
dan KI-4 > 2.67

KD pada KI-3 Belum Tuntas Remedial


dan KI-4 75 % siswa Klasikal

KD pada
Tuntas
KI-1 dan BAIK
..
KI-2
Kriteria Kenaikan Kelas
Kriteriakenaikan kelas ditentukan oleh satuan
pendidikan, dengan ketentuan minimal :
1. Menyelesaikan seluruh program pembelajaran dalam
dua semester pada tahun pelajaran yang diikuti.
2. Mencapai tingkat kompetensi yang dipersyaratkan,
minimal sama dengan KKM.
3. Mencapai nilai sikap untuk semua mata pelajaran
minimal baik.
4. Tidak terdapat nilai kurang dari KKM maksimal
pada dua mata pelajaran.
5. Ketidakhadiran siswa tanpa keterangan maksimal 15
% dari jumlah hari efektif.
Kriteria Kelulusan
1. menyelesaikan seluruh program pembelajaran
2. memperoleh nilai minimal baik pada
penilaian akhir untuk seluruh mata pelajaran
3. lulus ujian sekolah/madrasah; dan
4. lulus Ujian Nasional

Aplikasi Penilaian

Anda mungkin juga menyukai