Anda di halaman 1dari 15

KIE dan Advokasi

1
KOMUNIKASI :

KEGIATAN PENYAMPAIAN INFORMASI OLEH


KOMUNIKATOR KEPADA KOMUNIKAN MELALUI
MEDIA YANG ADA DENGAN MAKSUD UNTUK
MERUBAH PENDAPAT, SIKAP DAN PRILAKU
KOMUNIKAN.

2
INFORMASI
DATA, FAKTA, RUMUSAN SERTA ACUAN YANG
PERLU DIKETAHUI, DIPAHAMI DAN
DILAKSANAKAN

3
EDUKASI
KEGIATAN YANG MENDORONG KOMUNIKANM
AGAR SECARA SADAR MEMPUNYAI TANGGUNG
JAWAB DAN PRILAKU YANG BIJAKSANA.

4
KIE
ADALAH KEGIATAN YANG MENDORONG
KOMUNIKATOR MELALUI PENYAMPAIAN
INFORMASI, AGAR KOMUNIKAN SECARA SADAR
MENERIMA SUATU KONSEP DAN
MELAKSANAKANNYA SECARA SADAR, WAJAR
DAN BIJAKSANA

5
TAHAPAN PENERIMAAN INFORMASI

1. TAHAP MENGETAHUI
2. TAHAP PERSETUJUAN
3. TAHAP KETERTARIKAN
4. TAHAP PRAKTEK NYATA
5. TAHAP PENYEBARLUASAN INFORMASI

6
PENGERTIAN

Komunikasi (Dr Astrid S. Soesanto) berasal dari


bahasa latin : “communicare”  “berpartisipasi”,
“memberitahukan”, “menjadikan milik bersama”
Wilbur Schramm : communicare  berbicara
bersama, menyampaikan, berdiskusi &
berkonsultasi
Proses penyampaian pesan (menggunakan
lambang) dari komunikator kepada komunikan
melalui saluran dengan tujuan tertentu, baik secara
lisan maupun tulisan  KIE

7
TUJUAN KIE

Mempercepat tercapainya suatu


perubahan pengetahuan, sikap dan
perilaku (yang dapat diukur) dari
sekelompok sasaran melalui
berbagai sasaran komunikasi

8
Apa itu Advokasi ?
1. Advokasi secara sederhana
diartikan mendukung secara
aktif suatu masalah/isu, dan
mencoba untuk mendapatkan
dukungan dari pihak lain
2. Advokasi adalah berbicara,
memberikan perhatian
terhadap suatu masalah/isu
penting dan mengarahkan
pembuat keputusan untuk
membuat solusi
3.

9
Pengertian Advokasi (lanj't …)
Advokasi (UNFPA & BKKBN, 2003)
Proses menciptakan dukungan,
membangun konsesus, membantu
perkembangan suatu iklim yang
menyenangkan & lingkungan yg suportif
terhadap isu tertentu melalui serangkaian
tindakan yang direncanakan &
diorganisasikan secara baik serta
dijalankan oleh sekelompok
individu/organisasi bersama-sama 10
Tujuan Advokasi
1. Tujuan advokasi
sebagaimana yang
didefinisikan oleh 2. Selain menyediakan
UNFPA adalah untuk dukungan secara
mempromosikan langsung terhadap
atau mendorong klien atau pengguna
suatu perubahan jasa, advokasi
dalam kebijakan, bertujuan mendapatkan
program atau dukungan dari pihak-
legislasi (peraturan). pihak lain, misalnya
penciptaan lingkungan
yang kondusif.
11
Manfaat Advokasi
• Terwujudnya komitmen & perubahan sikap dr para
pembuat kebijakan, pengambil keputusan & pembuat
peraturan/per-UU-an
• Dapat menentukan diperolehnya alokasi sum-ber
daya utk program KB, KR dan Gender
• Dapat menyediakan informasi isu ttg prioritas KB, KR
dan Gender
• Me efektifitas utk mencapai perubahan yang
diinginkan dr pembuat kebijakan, keputusan,
peraturan/per-UU-an
• Adanya kesinambungan dalam pencapaian program
jangka panjang
12
Perbedaan dan Persamaan
Advokasi dengan Komunikasi,
Informasi, dan Edukasi (KIE)
Advokasi Persamaan KIE

Tujuan :
Proses : Tujuan:
Secara aktif mendukung
Mengubah sikap mental,
suatu masalah/isu & men-
• Identifikasi, segmentasi kepercayaan, nilai-nilai
coba untuk mendapatkan
dukungan dr pihak lain dlm sasaran perilaku individu dan
• Melakukan penelitian/ kelompok masyarakat
rangka perubahn kebijakan,
penjajagan kebutuhan utk Sasaran:
program & per-UU-an
Individu, keluarga dan
Sasaran: memperjelas masalah
masyarakat
Penentu kebijakan, Pembuat • Membuat strategi & pesan
Hasil:
Kpts & peraturan/perUU-an • Monitoring dan evaluasi
Hasil: Me  pengeth & ketramp -
Dukungan & perubahan serta perubh. sikap & peri
kebijakan, program laku individu, kelg &
per-UU-an masyarakat
13
Kampanye Advokasi berbeda
dengan kampanye KIE

KIE mendidik individu dan Advokasi bertujuan untuk


kelompok tentang keberadaan meningkatkan dukungan yang
dan manfaat pelayanan KB, lebih luas atas masalah-
kesehatan reproduksi & gender masalah/isu-isu tertentu 
KB, KR & gender

 Walaupun tampaknya ada pengertian yang tumpang


tindih antara KIE dan Advokasi  kegiatan-kegiatan
advokasi cenderung menekankan kepada pendekatan
persuasif dan berorientasi kepada kampanye.
14
15

Anda mungkin juga menyukai