Anda di halaman 1dari 11

PERKEMBANGAN

ISLAM
DI AFRIKA
Here is where your presentation begins
PROSES MASUKNYA
ISLAM KE AFRIKA
Orang yang pertama kali masuk islam dan menjadi
sahabat nabi yang terpercaya adalah bilal bin rabah
yang berasal dari Habsyah (afrika utara) atau
ethiophia
Sebelum masuknya islam kehidupan afrika lebih
mengutamakan kesukuan,ketika itu daerah ini
berada dibawah kekuasaan romawi yang
memberikan pengaruh sangat besar bagi masyarakat
afrika
Penaklukan daerah afrika pada dasarnya telah mulai
dirintis pada masa kekhalifahan sayyidina umar bin
khattab tahun (640 M)
Mesir
• Sejak zaman Rasulullah SAW sebenarnya telah
menjalin hubungan baik dengan salah satu bangsawan
afrika yaitu Gubernur mukaukis di mesir dan
berlanjut saat umar bin khattab menjabat sebagai
khalifah
• Pada masa umar bin khattab mesir dapat dikuasai
umat islam
• Dalam perkembangan selanjutnya,mesir menjadi
daerah islam dan penduduk afrika banyak yang
memeluk agama islam
• Saat ini pemeluk agama islam di negeri ini adalah
mayoritas dan menjadi negara dengan populasi
muslim terbesar ke 1 didunia
Aljazair
• Romawi telah menguasai wilayah ini pada tahun 146
SM
• Islam masuk ke aljazair bersamaan dengan masuknya
islam ke tunisia
• Dalam sejarahnya,secara berturut turut kerajaan islam
telah berkuasa di aljazair,mulai dari dinasti
umayah,abbasiyah,khawarij,murabitun,dan
muwahhidun
• Semenjak tahun 1980 ,aljazair memasuki masa
kebangkitan islam
Sudan
• Sejarah masuknya islam ke sudan dimulai saat amru
bin ash berhasil menaklukan mesir
• Pada abad ke 2 H/8 M ,umat islam berhasil menguasai
kerajaan kerajaan nasrani di sudan,seperti kesultanan
az zarqa atau kerajaan fuwang
• Perkembangan islam disudan dapat diperhatikan
semenjak negara ini mengumumkan kemerdekaannya
pada tahun 1376 H/1956 M
Mauritania
• Sejarah masuknya islam ke mauritania terdapat
beberapa sumber yang menyebutkan bahwa islam
masuk ke negeri ini dibawa oleh panglima uqbah bin
nafi setelah berhasil menaklukan maroko dan
memasuki sahara serta negri negri tikrur dan ghana
• Kemudian usaha penyebaran islam dilanjutkan oleh
musa bin nusair pada tahun 89 H/708 M
• Sebelum islam datang mauritania telah memiliki
peradaban peradaban yang dipengaruhi oleh barat laut
afrika
• Islam berkembang di mauritania dapat ditelusuri dari
pemerintahan yang bercorak kerajaan islam

Nama mauritania sendiri berarti “Negeri Kaum


Muslimin”
Somalia
• Islam masuk dan tersebar ke somalia melalui
hijrahnya orang orang arab dari wilayah
amman,hadramaut dan yaman
• Selain itu,islam juga terbesar melalui jalur hubungan
perdagangan yang tidak pernah putus sepanjang
sejarah negeri arab dengan afrika timur
• Di negeri ini islam terus berkembang sepanjang abad
ke 4 dan abad ke 5 M secara damai melalui perantara
kabilah kabilah yang datang dari ihsa’
• Kerajaan islam pertama di somalia adalah kerajaan
iffah yang diserang oleh orang orang ayyubiyah pada
abad ke 8 H/14 M
Chad
• Agama islam masuk ke negeri chad melalui orang
orang arab dan asing yang telah menetap di kota
kanam sejak abad ke 3 H /9 M
• Sesudah itu berdiri kerajaan bajiromi,burno dan
wadaya pada permulaan abad ke 10 H/16 M yang
membawa agama islam ke negeri chad dan sekitarnya
Afrika Selatan
• Sejarah masuknya islam di afrika selatan dimulai dari
kedatangan kaum muslimin yang terbagi dalam dua
kelompok
• Muslim pertama yang datang ke afrika selatan adalah
mereka yang disebut sebagai mardyckers
• Selain syaikh yusuf,tokoh lain yang berjasa dalam
menyebarkan islam di afrika selatan adalah tuan guru
dari ternate yang bernama lengkap abdullah bin qadhi
abdus salaam
Kesimpulan
Penyebaran agama islam sudah terjadi sejak masa Nabi
Muhammad SAW, namun awal mula kekuasaan islam
meluas ke afrika baru dimulai dari zaman sahabat
Setelah islam masuk ke afrika, penyebarannya tidak serta
merta langsung terjadi dengan cepat dan besar besaran ,
namun terjadi secara perlahan dan bertahap sampai
akhirnya berkembang dengan sangat cepat

Anda mungkin juga menyukai