Anda di halaman 1dari 20

ISU TERKINI dan SEMINAR

PROFESI
CSP Wekadigunawan, DVM, MPH, Ph.D

12 (Dua belas)

Penggunaan Teknologi dalam


Promosi Kesehatan

www.esaunggul.ac.id
Tujuan Pembelajaran
o Mahasiswa mampu menjelaskan kegunaan
teknologi dalam kegiatan ilmiah
o Mahasiswa mampu menjelaskan tantangan-
tantangan apa saja dalam menerapkan
teknologi dalam promosi kesehatan
o Mahasiswa mampu menjelaskan manfaat
teknologi digital dan tantangan dalam kesehatan
masyarakat di masa depan/

www.esaunggul.ac.id
Latar Belakang

o Kita akan banyak belajar pengetahuan


umum (predisposing factors – kalau
dalam Teori Lawrence Green) yakni
faktor-faktor yang mempercepat
terjadinya perubahan perilaku.
o Pengetahuan – peningkatan
pengetahuan merupakan salah satu
faktor terjadinya perubahan perilaku.

www.esaunggul.ac.id
Latar Belakang

o Health Promotion (Promosi Kesehatan) memang


bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup manusia,
kualitas hidup kesehatan masyarakat.
o Orang tidak lagi berpikir asal kenyang saat makan,
tetapi ingin makan untuk lebih sehat.
o Masa pandemi, makan akan meningkatkan kekebalan
tubuh. Suatu pesan yang kurang terdengar di masa-
masa sebelum pandemi.

www.esaunggul.ac.id
Orang berolahraga untuk sehat?

www.esaunggul.ac.id
Orang Makan untuk sehat?

www.esaunggul.ac.id
Bekerja untuk dapat mengakses
kesehatan?

www.esaunggul.ac.id
Indonesia kita

o Seperti yang kita ketahui bersama bahwa


Indonesia sangatlah luas.
o Ada 17.504 pulau di Indonesia
o Populasi Indonesia ada 270.054.853 (2018).
o Indonesia adalah negara berpenduduk
terbesar ke empat dunia dan negara dengan
penduduk muslim terbesar di dunia yakni
sebesar 230 juta jiwa!

www.esaunggul.ac.id
Tantangan Indonesia di depan di masalah
kesehatan
o Tingginya angka kematian bayi (IMR) dan
angka kematian ibu (MMR).
o Stunting pada balita
o Penyakit menular (ISPA) dan kini adalah
Covid-19
o Penyakit tidak menular
o Akses ke pelayanan kesehatan
o Jaminan Kesehatan Nasional (JKN)

www.esaunggul.ac.id
Health Promotion

o Melihat semua masalah di slide-slide


sebelumnya, kita tahu bahwa promosi
kesehatan amatlah penting!
o Teknologi tepat guna diperlukan untuk
menjawab tantangan dan memecahkan
masalah kesehatan masyarakat di Indonesia
o Belum lagi pandemi ini perlu sekali kita beri
perhatian!

www.esaunggul.ac.id
Health Promotion

o Health Promotion enhances the


quality of life for people by
focusing on prevention – (WHO,
2012)
o Health promotion reduces the
costs (both financial and human).

www.esaunggul.ac.id
Penggunaan Teknologi di masa pandemi
dan yang akan datang.

o Pandemi Covid-19 memberi pelajaran pada kita semua


untuk (terpaksa) belajar menggunakan gadget dan
mempelajari beragam aplikasi.
o Keluarga-keluarga yang dahulu melarang anak-anak
mereka menggunakan handphone dan laptop
sekarang mereka berusaha mengusahakannya.
o Belajar dari rumah bagi para siswa
o Bekerja dari rumah bagi para orangtua

www.esaunggul.ac.id
Situasi di masa pandemi
Work from Home

www.esaunggul.ac.id
Situasi di masa pandemi
Pendidikan Jarak Jauh (PJJ)

www.esaunggul.ac.id
Promosi Kesehatan (Health Promotion)

o Jadi kita melihat bahwa promosi kesehatan


adalah serangkaian program yang berfokus
pada kesehatan manusia (baik individual,
keluarga maupun masyarakat).
o Promosi kesehatan ini juga bertujuan agar
masyarakat terlibat, merasa terikat, dan
mampu menjaga kesehatannya sendiri tanpa
harus diperintah apalagi dipaksa.

www.esaunggul.ac.id
Promosi Kesehatan

o Promosi kesehatan termasuk kegiatan


ilmiah tentang kesehatan yang kita
laksanakan, sepatutnya mampu
membuat peserta berubah perilakunya
dan memberi inspirasi bagi teman, sanak
saudara untuk berlaku serupa.
o Mengurangi resiko terkena penyakit
menular maupun penyakit tidak menular.

www.esaunggul.ac.id
Penggunaan Teknologi Digital, industry 4.0

o Isu yang kerap menjadi tantangan dalam


teknologi digital adalah isu kebijakan,
sosial dan ekonomi
o Telemedicine
o Jumlah dokter yang terbatas akan bisa
teratasi
o Monitoring program-program kesehatan.

www.esaunggul.ac.id
Wujud hasil Promosi Kesehatan
diharapkan…
o Indonesia Emas 2045
o Dimana manusia Indonesia bisa berdiri
tegak dan penuh kehormatan bersama
bangsa-bangsa besar lainnya di dunia
o Generasi emas yang mampu
memecahkan berbagai masalah internal
dan mengambil bagian dalam
perdamaian global.

www.esaunggul.ac.id
Daftar Pustaka

o Shone, A. & B. Parry (2010). Successful Event


Management. UK: Cengage Learnig
o Lee, S.S., D. Boshnakova, J. Goldblatt (2017).
The 21st Century Meeting and Event
Technologies: Powerful Tools for Better
Planning, Marketing, and Evaluatin. Canada:
Apple Academic Press

www.esaunggul.ac.id
Terima Kasih, semoga
bermanfaat

www.esaunggul.ac.id

Anda mungkin juga menyukai