Anda di halaman 1dari 11

BAHAN PEMBAWA/PELARUT DALAM SEDIAAN STERIL

I.

PEMBAWA OBAT SUNTIK

SYARAT-SYARAT PEMBAWA/PELARUT HARUS INERT SECARA FARMAKOLOGI DAPAT DITERIMA DAN DISERAP DENGAN BAIK OLEH TUBUH TIDAK TOKSIS DALAM JUMLAH YANG DISUNTIKKAN DAN TDK MERANGSANG TIDAK MENGGANGGU KHASIAT OBAT TIDAK BEREAKSI UNTUK IDENTIFIKASI DAN PENETAPAN KADAR TIDAK MEMPENGARUHI AKTIVITAS OBAT TIDAK MENGIRITASI DASAR PEMILIHAN PEMBAWA/PELARUT OBAT SUNTIK ADALAH : BERDASARKAN KELARUTANNYA, APAKAH DALAM AIR ATAU PELARUT LAIN YANG SESUAI, MISALNYA : MINYAK LEMAK

II.

III.

JENIS-JENIS PEMBAWA 1. PEMBAWA AIR 2. PEMBAWA BUKAN AIR : a. PEMBAWA MINYAK b. PEMBAWA LAIN, SEPERTI : - ALKOHOL - PROPILEN GLIKOL - GLISERIN - POLI ETILEN GLIKOL - ETIL ALKOHOL

PEMBAWA BERAIR
Sebagian besar produk parenteral menggunakan pembawa air. Hal tersebut dikarenakan kompatibilitas air dengan jaringan tubuh, dapat digunakan untuk berbagai rute pemberian, air mempunyai konstanta dielektrik tinggi sehingga lebih mudah untuk melarutkan elektrolit yang terionisasi dan ikatan hidrogen yang terjadi akan memfasilitasi pelarutan dari alkohol, aldehid, keton, dan amin. 1. AIR UNTUK INJEKSI (WATER FOR INJECTION) SYARAT : - BEBAS PIROGEN - TOTAL ZAT PADAT TIDAK LEBIH 1 mg PER 100 ml AIR UNTUK INJEKSI (10 ppm) - TIDAK BOLEH MENGANDUNG ZAT TAMBAHAN Syarat menurut USP : Harus dibuat segar dan bebas pirogen Tidak mengandung lebih dari 10 ppm dari total zat padat. pH antara 5-7 tidak mengandung ion-ion klorida, sulfat, kalsium dan amonium, karbondioksida, dan kandungan logam berat serta material organik (tanin, lignin), partikel berada pada batas yang diperbolehkan. MENURUT FI ED III AIR UNTUK INJEKSI : AIR SULING SEGAR YANG DISULING KEMBALI. DIGUNAKAN UNTUK PELARUT DALAM PEMBUATAN OBAT SUNTIK ,YANG AKAN DISTERILKAN SESUDAH DIBUAT. AIR UNTUK OBAT SUNTIK HANYA DAPAT DIGUNAKAN DALAM WAKTU 24 JAM SESUDAH PENAMPUNGAN

DISIMPAN DALAM WADAH DARI GELAS STERIL DAN BEBAS PIROGEN

PEMURNIAN AIR
DI USP, AIR YANG DIGUNAKAN SEBAGAI VEHICLE SEDIAAN INJEKSI HARUS MEMENUHI SYARAT WATERIER INJECTION. BAHAN INI MERUPAKAN AIR YANG TELAH DIMURNIKAN DENGAN DISTILASI ATAU RESERVE OSMOSIS DAN MEMENUHI SYARAT STANDAR KEMUMIAN PURIFIED WATER. DISTILASI MERUPAKAN SALAH SATU CARA UNTUK MEMPRODUKSI WATER FOR INJECTION. PADA PRINSIPNYA MERUPAKAN PEMANASAN AIR SAMPAI MENDIDIH DAN UAP AIMYA KEMUDIAN DILEWATKAN KONDENSOR DENGAN TEMPERATUR RENDAH SEHINGGA UAP TERKONDENSASI, LALU DIKUMPULKAN DAN DISIMPAN. KELEMAHANNYA BEBERAPA KONTAMINAN ATAU RESIDU DAPAT TERBAWA KONDENSAT. UNTUK MENGURANGI RESIDU ATAU KONTAMINAN DAN GANGGUAN LAIN, DIPERLUKAN BATAS KANDUNGAN BERBAGAI ZAT DALAM AIR REVERSE OSMOSE (RO.) PEMURNIAN AIR MENGGUNAKAN MEMBRAN REVERSE OSMOSIS SERING DIGUNAKAN KARENA MEMBRAN INI MAMPU MEMISAHKAN BERBAGAI ION, PARTIKEL, GARAM TERLARUT, SUBSTANSI ORGANIK, SUBTANSI KOLOID DAN BAKTERI DARI MOLEKUL AIR, SEHINGGA DIPEROLEH AIR BERKUALITAS TINGGI. OSMOSIS MERUPAKAN PROSES DUA LARUTAN YANG DIPISAHKAN MEMBRAN SEMI PERMEABEL, DI MANA

AIR AKAN BERGERAK MELALUI MEMBRAN DARI LARUTAN KONSENTRASI RENDAH KE KONSENTRASI TINGGI DALAM USAHA MENYAMAKAN KONSENTRASI DI KEDUA SISI MEMBRAN. DENGAN MENGGUNAKAN TEKANAN, PROSES OSMOSIS AKAN BERBALIK, AIR MELALUI MEMBRAN AKAN BERGERAK MENINGGALKAN LARUTAN PEKAT. PADA SAAT AIR MEREMBES MELALUI MEMBRAN, KOTORAN HARUS DIBUANG SECARA TERUS MENERUS UNTUK MENCEGAH PENGOTORAN MEMBRAN. MEMBRAN YANG DIGUNAKAN UNTUK REVERSE OSMOSIS BIASANYA MERUPAKAN POLIMER KOMPLEK. POLIMER YANG PALING LAZIM DIGUNAKAN YAITU CELLULOSE ACETATE TRIACETATE (CA), POLYAMIDE (PA), THIN FILM COMPOSITE (TEC) DAN SULFON COMPOSITE.

PENYIMPANAN

WFI DISIMPAN DALAM SUHU EKSTRIM UNTUK MENCEGAH PERTUMBUHAN MIKROBA YAITU SUHU < 5OC ATAU 80OC. SUMBER PANAS DAPAT DIPAKAI STEAM ATAU HOT WATER. HEAT EXCHANGER BERFUNGSI UNTUK MENURUNKAN SUHU PADA STORAGE TANK SEBELUM DIGUNAKAN. JIKA SUHU MASIH TERLALU TINGGI MAKA AKAN MASUK KE RETURN SIRKUIT. AIR YANG DIHASILKAN HARUS DICEK DALAM ENDOTOKSINOMETER DAN DIJAGA KADAR ENDOTOKSIN < 0,25 SU/ML, ION KLOR, AMMONIA, PARTIKEL PADAT. Menurut Operation manual for Implementation of GMP, proses pembuatan sterile water for Injection melalui tiga proses sebagai berikut:

a)

b)

c)

Proses pertama adalah persiapan (pretreatment) untuk mendapatkan Water For Injection dimulai dari sumber air (sumur atau mata air) yang ditampung dan diendapkan, kemudian diberi penyaring pasir dan diberi klorin, sehingga air dapat diminum (drinking water). Air minum disaring kembali dengan filter 5-10 m. Proses kedua adalah proses final treatment biasanya dilakukan reverse osmosis dengan menggunakan chemical softening (kation anion), atau menggunakan Twin Bed Column lalu disaring dengan menggunakan filter 5-10 m kemudian disaring lagi menggunakan filter yang lebih kecil dengan ukuran filter 2 m bila perlu menggunakan ozonisator atau ultraviolet atau pemanasan dengan temperatur di atas 70o C kemudian dimasukkan dalam tangki penampung dengan temperatur 70o C kemudian di EDI (Electro Deionization) Atau didestilasi dimasukkan ke dalam tangki penampung lalu disaring dengan filter bakteri 0,02 m. Proses ketiga adalah proses sterilisasi WFI dengan menggunakan autoklaf, sehingga mendapatkan WFI steril.

2. AIR STERIL UNTUK INJEKSI (STERIL WATER FOR INJECTION) AIR UNTUK OBAT SUNTIK YANG TELAH DISTERILKAN DAN DIKEMAS DALAM WADAH-WADAH DOSIS TUNGGAL DENGAN UKURAN 500-1000 ml. PERSYARATAN : - STERIL - BEBAS PIROGEN - BEBAS DARI ZAT TAMBAHAN LAIN DAN ANTI MIKROBA

DIGUNAKAN UNTUK PELARUT, PEMBAWA ATAU PENGENCER OBAT SUNTIK YANG TELAH DIKEMAS DAN STERIL. DALAM PENGGUNAAN, AIR DITAMBAHKAN SECARA ASEPTIS KE DALAM VIAL OBAT UNTUK MELARUTKAN OBAT SUNTIK YANG DIINGINKAN.

CARA PEMBUATAN AQUA PRO INJECTION : a. AQUA STERIL PRO INJECTION : DIDIHKAN AIR SELAMA 30 MENIT DIHITUNG DARI SETELAH AIR MENDIDIH DI ATAS API LALU DIDINGINKAN CARA LAIN : AQUA P.I + KARBON AKTIF 0,1% DARI VOLUME, DIPANASKAN 60-70OC SELAMA 15 MENIT. TIDAK BOLEH MENGGUNAKAN AQUA DM KARENA ADA ZAT-ZAT ORGANIK YANG TIDAK BERMUATAN DAPAT LOLOS, DITANGGULANGI DENGAN FILTRASI KARBON ADSORBEN DAN FILTRASI BAKTERI b. AQUA PRO INJEKSI BEBAS CO2 CO2 MAMPU MENGURAIKAN GARAM NATRIUM DARI SENYAWA ORGANIC SEPERTI BARBITURATE DAN SULFONAMIDE KEMBALI MEMBENTUK ASAM LEMAHNYA YANG MENGENDAP. CARA PEMBUATAN : MENDIDIHKAN AQUA P.I SELAMA 20-30 MENIT LALU DIALIRI GAS NITROGEN SAMBIL DIDINGINKAN. c. AQUA PRO INJEKSI BEBAS O2 DIBUAT DENGAN MENDIDIHKAN AQUA P.I SELAMA 20-30 MENIT DAN PADA SAAT PENDINGINANNYA

DIALIRI GAS NITROGEN DIPAKAI UNTUK MELARUTKAN ZAT AKTIF YANG MUDAH TEROKSIDASI, SEPERTI APOMORFIN, KLORFENIRAMIN, KLORPROMAZIN, ERGOMETRIN, ERGOTAMINE, METILERGOTAMIN, PROKLORPERAZIN, PROMAZIN, PROMESATIN HCL, SULFAMIDIN, TUBOKURARIN.

3. BACTERIOSTATIC WATER FOR INJECTION


AIR STERIL UNTUK OBAT SUNTIK YANG MENGANDUNG SATU ATAU LEBIH ZAT ANTI MIKROBA YANG SESUAI. DIKEMAS DALAM VIAL BERISI AIR TIDAK LEBIH DARI 30 ml. PADA ETIKET HARUS TERTERA NAMA DAN PERBANDINGAN ANTI MIKROBA YANG DIKANDUNG DIGUNAKAN SEBAGAI PEMBAWA STERIL DALAM SEDIAAN-SEDIAAN OBAT SUNTIK DENGAN VOLUME KECIL PENGGUNAAN SECARA PARENTERAL DALAM JUMLAH BESAR DIBATASI, KARENA ZAT ANTI MIKROBA YANG DISUNTIKKAN BERSAMA OBAT AKAN BERLEBIHAN DAN MUNGKIN BERACUN VOLUME PELARUT YANG DIPAKAI HARUS LEBIH KECIL DARI 5 mL PERHATIKAN OTT SECARA KIMIA ZAT ANTI MIKROBA DAN OBAT

4. SODIUM CHLORIDE INJECTION ( pembawa isotonik)


- LARUTAN STERIL DAN ISOTONIK NaCl DALAM AIR UNTUK INJEKSI - TIDAK MENGANDUNG ZAT ANTI MIKROBA - KANDUNGAN ION Na+ DAN Cl- 154 mEq/L

- DIGUNAKAN SEBAGAI PEMBAWA STERIL DALAM PEMBUATAN LARUTAN / SUSPENSI OBAT UNTUK PARENTERAL - DIKEMAS DALAM WADAH DOSIS TUNGGAL DENGAN VOLUME TIDAK LEBIH DARI 1000 ml 5. INJEKSI NaCl BAKTERIOSTATIK : INJEKSI NaCl 0,9% YANG MENGANDUNG SATU ATAU LEBIH SENYAWA BAKTERIOSTATIK DALAM WADAH YANG BERUKURAN TIDAK LEBIH DARI 30 mL 6. INJEKSI DEKSTROSE 5% 7. INJEKSI RINGER LAKTAT

8. RINGERS INJECTION
LARUTAN STERIL NaCl, KCl dan CaCl2 DALAM AIR UNTUK OBAT SUNTIK KETIGA ZAT TERSEBUT KADARNYA = KADAR ZAT-ZAT TERSEBUT DALAM LARUTAN FISIOLOGIS TUBUH DIGUNAKAN SEBAGI PEMBAWA OBAT SUNTIK ATAU SECARA TUNGGAL SEBAGAI PENAMBAH ELEKTROLIT DAN CAIRAN TUBUH

PEMBAWA BUKAN AIR


DIGUNAKAN BILA : BAHAN OBAT TIDAK LARUT DALAM AIR BAHAN OBAT TIDAK STABIL DALAM AIR DIINGINKAN DEPOTERAPI SYARAT UMUM PEMBAWA NON AIR :

TIDAK TOKSIK, TIDAK MENGIRITASI DAN MENYEBABKAN SENSITISASI DAPAT TERSATUKAN DENGAN ZAT AKTIF INERT SECARA FARMAKOLOGI STABIL DALAM KONDISI DI MANA SEDIAAN TERSEBUT BIASA DIGUNAKAN VISKOSITASNYA HARUS SEDEMIKIAN RUPA SEHINGGA DAPAT DISUNTIKAN DENGAN MUDAH HARUS TETAP CAIR PADA RENTANG SUHU YANG CUKUP LEBAR MEMPUNYAI TITIK DIDIH YANG TINGGI SEHINGGA DAPAT DILAKUKAN STERILISASI DENGAN PANAS DAPAT BERCAMPUR DENGAN AIR ATAU CAIRAN TUBUH

1. PEMBAWA MINYAK (WATER IMMISCIBLE SOLVENT) SYARAT : NETRAL TIDAK BOLEH MENGANDUNG MINYAK MINERAL (karena tidak dapat dimetabolisme oleh tubuh) BILANGAN ASAM 0,2-0,9 BILANGAN IODIUM 79-128 BILANGAN PENYABUNAN 185-200 JERNIH PADA SUHU 10OC CONTOH : MINYAK JAGUNG (Corn Oil), MINYAK BIJI KAPAS (Cotton Seed Oil), MINYAK KACANG TANAH (Peanut Oil), MINYAK WIJEN (Sesame Oil), MINYAK ZAITUN (Olive Oil), MINYAK JARAK (Ricinus Oil), PARABEN CAIR.

OLEUM SESAME DIANGGAP PELARUT YANG PALING


BAIK UNTUK JENIS PELARUT GOLONGAN INI KARENA MENGANDUNG KOMPONEN PENSTABIL (PENCEGAH TENGIK, MENGANDUNG ANTIOKSIDAN ALAMI). SEDANGKAN PARABEN SEKARANG DILARANG PENGGUNAANYA (TIDAK DAPAT DIMETABOLISME OLEH TUBUH DAN DAPAT MENIMBULKAN REAKSI TERHADAP JARINGAN ATAU TUMOR). SEBAGAI PELARUT MINYAK JUGA HARUS MEMENUHI BATASAN KLORIDA, KALSIUM, ION SULFAT, CO2. LOGAM BERAT, OXIDIZABLE SUBSTANCE DENGAN TOTAL ZAT PADAT TERLARUT KURANG DARI 10 PPM (PPM = % X 10-4 = 10-6 ). BIASANYA DIGUNAKAN UNTUK MELARUTKAN VITAMIN DAN HORMON PEMBAWA OBAT SUNTIK 2. PEMBAWA LAIN (PELARUT YANG DAPAT CAMPUR DENGAN AIR (WATER MISCIBLE SOLVENT)) UNTUK OBAT-OBAT YANG TIDAK STABIL DALAM AIR MAKA DAPAT DIBUAT DALAM BENTUK KERING ATAU DALAM BENTUK SISTEM KOSOLVENSI (AQUA KOSOLVEN MERUPAKAN PELARUT CAMPURAN, TIDAK PERNAH TUNGGAL) ALKOHOL, PROPILEN GLIKOL, DLL. BIASANYA DICAMPUR DENGAN AIR, TIDAK PERNAH DIPAKAI SENDIRI. DIPAKAI SEBAGAI PEMBAWA OBAT SUNTIK DENGAN TUJUAN UNTUK MENAMBAH KELARUTAN DAN MEMPERTINGGI STABILITAS OBAT SERTA KEKENTALANNYA

DIGUNAKAN UNTUK PELARUT BARBITURAT, ANTIHISTAMIN DAN GLIKOSIDA JANTUNG PENYUNTIKAN SECARA IM CONTOH PELARUT CAMPUR : CAMPURAN AIR 40% DAN PG 60% LUMINAL Na CAMPURAN AIR, ALKOHOL, DAN GLISERIN (SOL. PETIT) LUMINAL GLIKOLS (GLIKOL, PROPILEN GLIKOL, PEG BM RENDAH). PEG BERSIFAT HIGROSKOPIS SEHINGGA KEMAMPUAN UNTUK MELARUTKAN ZAT KURANG, SEHINGGA DPAKAI YANG ANHIDROUS DAN BM RENDAH. PROPILEN GLIKOL + BENZIL AKOHOL (SUHU 40OC), UNTUK INJEKSI DIGOXIN. DIMETIL ASETAMID, DIMETIL FORMASMIDE, DMSO. PELARUT INI LARUT SEMPURNA DENGAN AIR, TOKSISITAS AKUTNYA RENDAH, TOKSISITAS KRONISNYA MERUSAK LIVER. N-(B-HIDROKSIETIL), LAKTAMID ASETON (KOSOLVEN PADA OBAT ANTITUMOR DAN ANTIBIOTIK) ASAM ORGANIK (ASAM LAKTAT, ASAM SITRAT) SURFAKTAN (EMULPHOR EL-714, CHREMOPHOR, PLURNIC F 68, LESITIN) ANTIBEKU (GLISEROL SP 5%, ALKOHOL 15%).

Anda mungkin juga menyukai