Anda di halaman 1dari 1

Pelayanan Prima Satpam

Konteks pelayanan dalam suatu perusahaan meliputi berbagai fungsi, salah satunya adalah para jajaran security. Para petugas keamanan ini merupakan garda terdepan perusahaan yang turut berperan dalam memberikan pelayanan pada berbagai pihak yang berkepentingan, baik eksternal maupun eksternal. Oleh karena itu sikap mereka akan sangat menentukan kepuasan pelanggan. Untuk membekali, para security dalam memahami dan menguasai teknik-teknik pelayanan (customer service) serta memberi citra yang baik terhadap perusahaan, maka mereka perlu dilibatkan dalam kegiatan pelatihan yang komprehensif dan berkesinambungan, sehingga tercipta pribadi-pribadi yang memiliki jiwa melayani.
SASARAN Meningkatkan ketrampilan peserta dalam: Peran dan tugas satpam. Peranan satpam dalam pencitraan perusahaan. Sikap positif. Jiwa yang melayani MATERI INTI Peran Satpam Tugas-tugas satpam Teknik palayanan Sikap & prilaku malayani tamu Pengembangan diri DURASI & METODE PELATIHAN Durasi Pelatihan 4 hari terdiri dari: Materi 40 % Praktek 60 % APLIKASI Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan: Lebih mengetahui peran dan tugas satpam Cepat dan tanggap dalam melayani dan mengamankan Dapat memberikan pelayanan terhadap pelanggan Internal dan Eksternal Mempunyai sikap mental yang positif dalam menghadapi berbagai macam situasi KOMPETENSI YANG DIBANGUN

Services oriented Sikap mental positif


KONDISI PESERTA Prasyarat Kepesertaan: Satpam

Anda mungkin juga menyukai