Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN RAPAT KOORDINASI KELOMPOK KERJA PENGAWAS PAI

KELOMPOK KERJA PENGAWAS PAI KABUPATEN KARAWANG 2013

KEMENTERIAN AGAMA KELOMPOK KERJA PENGAWAS PAI KABUPATEN KARAWANG


JL. Husni Hamid No. 1 Telp (0267) 402266 Karawang 41312

SURAT PENGANTAR
Nomor : /POKJAWAS-PAI/I/2014 Karawang, 9 Januari 2014

Kepada Yth. Kepala Bidang PAI Kementerian Agama Kantor Wilayah Provinsi Jawa Barat Di Bandung

No

Isi Surat/Barang

Banyaknya

Keterangan

Laporan pertanggungjawaban kegiatan rapat Koordinasi Kelompok Kerja Pengawas PAI Kabupaten Karawang Tahun 2013

1 bendel

Disampaikan dengan hormat untuk dapat digunakan seperlunya, terima kasih.

Ketua Pokjawas PAI Kabupaten Karawang

Abu Jafar,S.Ag.,M.sI NIP.

Kata Pengantar

Alhamdulillah hirobbil alamin, puji syukur kami panjatkan kehadirat Alloh SWT , atas berkat, rahmat dan hidayahNya, Kami dapat menyelesaikan laporan pertanggung jawaban kegiatan ini. Dalam laporan ini kami menjelaskan hasil dari kegiatan pelaksanaan rapat koordinasi kelompok kerja pengawas PAI Kabupaten Karawang tahun 2013 yang telah dilaksanakan pada tanggal 27 Desember 2013 . Selain hasil dari kegiatan tersebut , kami juga melampirkan bukti-bukti pelaksanaan sebagai bentuk pertanggungjawaban kami dalam menjalankan amanah melaksanakan kegiatan rapat koordinasi pengawas PAI Kabupaten Karawang. Atas segala kekurangan dalam pelaksanaan kegiatan dan penulisan laporan ini, kami minta maaf yang sebesar-besarnya. Hal ini dikarenakan kekurangan pengalaman, pengetahuan dan kemampuan kami . Terima kasih kami sampaikan kepada pihak-pihak yang telah membantu kami dengan memberikan masukan, informasi dalam proses pelaksanaan dan penulisan laporan kegiatan ini. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang menggunakannya dan bisa menjadi dasar bagi pelaksanaan rapat koordinasi kelompok kerja pengawas PAI Kabupaten Karawang tahun berikutnya.

Karawang, 9 Januari 2013 Ketua Pelaksana

Abu Jafar,S.Ag.,M.Si NIP.

Daftar Isi
halaman BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Dasar C. Tujuan D. Sasaran E. Sumber Dana BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN A. Waktu B. Tempat C. Jumlah Peserta dan Panitia D. Materi E. Narasumber dan Moderator F. Jadwal Kegiatan BAB III HASIL YANG DICAPAI A. Program Kerja Pokjawas PAI B. BAB IV KESIMPULAN, HAMBATAN, DAN SARAN A. Kesimpulan B. Hambatan C. Saran BAB V LAPORAN KEUANGAN A. RAB B. Buku Kas Umum (saldo terakhir harus nol) C. Kwitansi-kwitansi pengeluaran dana yang dilengkapi faktur sesuai urutan tanggal pengeluaran uang yang ada di buku kas umum.(setiap akan melampirkan pengeluaran, dilembar terdepan diberi judul jenis pengeluaran lalu lembar berikutnya lampiran

kwitansi,faktur dan daftar penerimaan) D. Daftar-daftar penerimaan honorarium/transport

peserta,

panitia,

Narasumber,

moderator

yang

dilengkapi dengan daftar hadir E. Rekapitulasi Pajak yang ditandatangani ketua

pelaksana yang dilampiri bukti Surat Setoran Pajak (SSP) yang sudah dibayarkan BAB VI PENUTUP

Daftar Lampiran

Halaman 1. 2. TOR/Proposal Kegiatan Surat Keputusan Penentuan Panitia, Peserta, Narasumber dan Moderator 3. Surat Menyurat (Undangan Peserta, Permohonan

Narasumber/Moderator, Undangan Membuka Acara dan surat menyurat lainnya) 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. Biodata Peserta Curiculum Vitae Narasumber Daftar Hadir Peserta Daftar Hadir Panitia Daftar Hadir Narasumber dan Moderator Foto copy materi-materi yang disampaikan Narasumber Lembar Tanggapan Peserta (yang berisi tanggapan peserta mengenai kegiatan yang sudah diikuti&dilaksanakan apakah materi-materi yang disampaikan sudah sesuai dan memberikan manfaat serta saran bagaimana pelaksanaan yang akan datang apakah masih diperlukan/tidak) 11. Foto-foto Kegiatan

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Tantangan kepengawasan menuntut pengawas PAI pada sekolah umum untuk cepat tanggap dalam merespon perubahan dan perkembangan dalam dunia pendidikan dan kemudian mentransfer kepada guru PAI. Kinerja pengawas PAI dianggap belum cukup memuaskan bahwa supervisi yang dilakukan belum memberikan perubahan yang nyata terhadap kinerja para GPAI khususnya di Kabupaten Karawang. Kelompok Kerja Pengawas PAI tingkat Kabupaten Karawang merupakan wadah organisasi yang dibentuk di Kabupaten Karawang membunyai tugas dan wewenang untuk melakukan koordinasi dengan dalam kegiatan-kegiatan para pengawas PAI. Rapat koordinasi Kelompok Kerja Pengawas PAI di tingkat Kabupaten Karawang telah menyusun program kerja pengurus Pokjawas PAI sebagai acuan bagi jajaran pengurus dan seluruh anggota Pokjawas PAI untuk meningkatkan mutu dan profesionalisme dalam meningkatkan kualitas dan profesionalisme kinerja pengawas PAI. Melalui rakor ini pula diharapkan Pokjawas PAI semakin solid dan kuat terutama dalam meningatkan kualitas pembelajaran PAI pada sekolah umum. B. Dasar 1. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 2. Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 42 Tahun 2002 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 3. Undang-Undang No 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional; 4. Peraturan Pemerintah Nomor 55 tahun 2007 tentang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 nomor 124, tambahan Lembaran negara Republik Indoneisa nomor 44769 5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nmor 12 Tahun 2007 tentang Standar Pengawas Sekolah / Madrasah 6. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010

Nomor 23, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5150) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah nomor 17 Tahun 210 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan (Lembaran negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5157) 7. Peraturan menteri agama Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2012 tentang Pengawas Madrasah dan Pengawas Pendidikan Agama Islam pada sekolah

C. Tujuan Tujuan Kegiatan Rapat Koordinasi ini adalah: 1. Tersusunnya program kerja pengurus Pokjawas PAI di Kabupaten Karawang 2. Penguatan organisasi Pokjawas dalam peningkatan kualitas perencanaan, proses dan hasil pendidikan / pembelajaran PAI pada sekolah 3. Meningkatkan mutu dan profesionalisme kinerja pengawas PAI dalam pelaksanaan tugas 4. Terlaksananya implementasi kurikulum PAI 2013 D. Sasaran Sasaran kegiatan rapat koordinasi ini adalah seluruh jajaran pengurus kelompok kerja pengawas PAI Kabupaten Karawang dan Pengawas PAI se-Kabupaten Karawang

E. Sumber Dana Rapat Koordinasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang dibiayai dari DIPA Kantor Wilayah Kementerian agama Provinsi Jawa Barat Tahun anggaran 2013

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN

A.

Waktu Rapat koordinasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang dilaksanakan pada hari Jumat, 27 Desember 2013 pukul 08.00 sampai dengan selesai

B.

Tempat Pelaksanaan rapat koordinasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang bertempat di Aula Kemenag Kabupaten Karawang.

C.

Jumlah Peserta dan panitia Rapat koordinasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang diikuti 15 orang peserta terdiri dari pengawas PAI, pengawas madrasah, dan staf PAIS Kantor Kemenag Kabupaten Karawang. Rapat koordinasi ini dilaksanakan oleh 4 orang panitia terdiri dari unsur pengawas PAI dan staf PAIS Kantor Kemenag Kabupaten Karawang.

D.

Materi Materi yang disampaikan dalam rapat koordinasi Pokjawas PAI adalah 1. Pemberdayaan dan Penguatan organisasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang dalam upaya peningkatan kinerja dan profesionalisme pengawas PAI 2. Peran Pengawas PAI dalam Peningkatan mutu pembelajaran PAI di sekolah 3. Implementasi kurikulum 2013 pada sekolah 4. Penyusunan dan Pemantapan program Kerja Pokjawas PAI Kabupaten Karawang periode 2013 s/d 2016

E.

Narasumber dan moderator Yang bertugas sebagai narasumber dalam rapat koordinasi Pokjawas PAI ini adalah 1. H. Edy Yusuf HS.,S.Ag.,MM (Kepala Kemenag Kabupaten Karawang) 2. H. Maman Rahman,M.Pd.( Kasubbag TU Kemenag Kabupaten Karawang) 3. Drs. H. Asep Khaerul Faizin , MM (Kasie PAIS Kemenag Kabupaten Karawang) Sebagai Moderator untuk acara tersebut adalah 1. Ova Faizarahman,S.Ag,M.Si (Staf Kemenag Kabupaten Karawang) 2. Agus Muhyi 3. Dh

F.

Jadwal Kegiatan Jadwal Kegiatan Rapat Koordinasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang 27 Desember 2013

Waktu

Materi

J P L

Narasumber

Moderator

Ket

07.30-08.00 08.00-09.00 09.00-10.30

Check In Pembukaan Pemberdayaan dan Penguatan organisasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang dalam upaya peningkatan kinerja dan profesionalisme pengawas PAI 2 H. Edy Yusuf HS.,S.Ag.,MM Ova Faizarrahman, S.Ag,M.Si

10.30-10.45 10.45-12.00

Coffe Break Peran Pengawas PAI dalam Peningkatan mutu pembelajaran PAI di sekolah 2 H. Maman Rahman,M.Pd.

12.00-13.30 13.30-14.30

Ishoma Implementasi kurikulum 2013 pada sekolah 1 Drs. H. Asep Khaerul Faizin , MM

14.30-15.30

Penyusunan dan Pemantapan program Kerja Pokjawas PAI Kabupaten Karawang periode 2013 s/d 2016

Drs. H. Asep Khaerul Faizin , MM

15.30-15.45 15.45-16.30 16.30

Coffe Break Penutupan Check Out

BAB III HASIL YANG DICAPAI

A. Bagi Pengurus Pokjawas PAI Dengan adanya rapat koordinasi pokjawas PAI Kabupaten Karawang memudahkan kerja pengurus pokjawas karena rakor menghasilkan program kerja sebagai arahan yang jelas apa saja yang akan dilakukan pokjawas selama masa baktinya dari tahun 2013 sd 2016. Program kerja tahunan berisi kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan oleh pengurus dan pihak-pihak mana saja yang berkaitan dengan program kerja tersebut. Pihak-pihak yang terkait terdiri dari berbagai

kalangan antara lain BAZ, Koperasi, bank, pemerintah daerah hingga keluarga pengawas PAI. B. Bagi Pengawas PAI Rapat koodrinasi Kelompok Kerja Pengawas PAI Kabupaten Karawang tidak hanya melibatkan pengurus pokjawas PAI tetapi juga seluruh anggotanya. Pengawas PAI di Kabupaten Karawang selaku anggota diuntungkan dengan adanya rapat koordinasi ini karena mereka dapat secara bersama-sama berpartisipasi dalam menentukan arah dan tujuan pokjawas PAI sehingga tercipta pemberdayaan dan penguatan organisasi guna dapat meningkatkan kinerja dan profesionalisme pengawas PAI. Dalam hal implementasi kurikulum 2013 wajib melakukan koordinasi dengan C. Bagi Sie PAIS Kemenag Kabupaten Karawang

er BAB IV KESIMPULAN, HAMBATAN DAN SARAN

A. Kesimpulan Dari seluruh rangkaian kegiatan rapat koordinasi Pokjawas PAI dari pagi sampai selesai telah dilaksanakan dengan baik dan lancar. Partisipasi peserta terhadap materi yang disampaikan oleh narasumber cukup tinggi mengingat momen yang pas dengan turunnya surat keputusan pembagian tugas antara pengawas PAI dan pengawas Madrasah di lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Karawang. Bimtek bagi pengawas PAI untuk implementasi Kurikulum 2013 untuk mata pelajaran PAI dan Budi Pekerti menjadi agenda yang harus dilaksanakan sehingga memudahkan pengawas PAI dalam melaksanakan tugas pengawasan pada pembelajaran PAI di sekolah umum B. Hambatan Kendala yang dirasakan panitia pelaksana rapat koordinasi Pokjawas PAI dapat dikatakan dapat teratasi dengan baik. Kekhawatiran akan kesediaan menjadi narasumber dan moderator sempat ada dikarenakan pelaksanaan rapat koordinasi pokjawas PAI dilaksanakan pada hampir menjelang tutup tahun dimana biasanya banyak kegiatan / undangan dari Kantor Kemenag Pusat atau Wilayah. C. Saran Saran yang bisa kami sampaikan untuk perbaikan pelaksanaan rakor pokjawas PAI selanjutnya antara lain: 1. Persiapan yang lebih matang dari pihak panitia pelaksana sehingga rapat koordinasi Pokjawas PAI lebih baik. 2. Pelaksanaan rakor Pokjawas PAI sebaiknya dilaksanakan di awal tahun ajaran baru sehingga bisa digunakan sebagai sarana evaluasi pelaksanaan pengawasan PAI selama 1 tahun ajaran baru 3. Distribusi materi dari Kanwil sehingga ada kesamaan untuk materi yang disampaikan dalam rakor Pokjawas PAI satu Kabupaten dengan Kabupaten lainnya.

BAB V LAPORAN KEUANGAN

A. RAB Mengacu pada TOR/Proposal yang telah dibuat , Rancangan Anggaran Biaya pelaksanaan Rapat koordinasi Pokjawas PAI Kabupaten Karawang adalah sebagai berikut:
NO 1 URAIAN/KOMPONEN Belanja Bahan -ATK Panitia -Dokumentasi dan Laporan -Fhoto copy dan Penggandaan Belanja Barang Non Operasional Lainnya - Konsumsi Panitia (4 Orgx1 Hr) - Konsumsi Peserta (15 Orgx1 Hr) Belanja Jasa Profesi -Honorarium Narasumber ( 6 JPL ) -Honorarium Moderator ( 6 JPL ) Belanja Perjalanan Lainnya -Transport Panitia ( 4 Org ) -Transport Peserta ( 15 Org ) JUMLAH TOTAL HARGA VOLUME SATUAN JUMLAH BIAYA 1.510.000 660.000 500.000 350.000 1.900.000 400.000 1.500.000 4.500.000 3.000.000 1.500.000 2.090.000 440.000 1.650.000 10.000.000

1 PKT 1 PKT 1 PKT

660.000 500.000 350.000

4 OH 15 OH

100.000 100.000

6 JPL 6 JPL

500.000 250.000

4 OK 15 ORG

110.000 110.000

B. Buku Kas Umum (saldo terakhir harus nol) terlampir C. Kwitansi-kwitansi pengeluaran dana yang dilengkapi faktur sesuai urutan tanggal pengeluaran uang yang ada di buku kas umum.(setiap akan melampirkan pengeluaran, dilembar terdepan diberi judul jenis pengeluaran lalu lembar berikutnya lampiran kwitansi,faktur dan daftar penerimaan) terlampir D. Daftar-daftar penerimaan honorarium/transport peserta, panitia, Narasumber, moderator yang dilengkapi dengan daftar hadir terlampir

E. Rekapitulasi Pajak yang ditandatangani ketua pelaksana yang dilampiri bukti Surat Setoran Pajak (SSP) yang sudah dibayarkan terlampir

BAB VI PENUTUP

Demikian, laporan pertanggungjawaban kegiatan rapat koordinasi Pokjawas PAI ini dibuat untuk sebgai bahan Semoga menjadi bahan

Karawang, 9 Januari 2014

Panitia Rakor Pokjawas PAI Kabupaten Karawang Ketua Sekretaris

Abu Jafar,S.Ag.,M.Si

Hotib,S.Pd.I,M.Si

Mengetahui Ketua Pokjawas PAI Kabupaten Karawang

H. Edy Yusuf HS,S.Ag.,MM NIP. 195905031985031001

LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. TOR/Proposal Kegiatan 2. Surat Keputusan Penentuan Panitia, Peserta, Narasumber dan Moderator 3. Surat Menyurat (Undangan Peserta, Permohonan Narasumber/Moderator, Undangan Membuka Acara dan surat menyurat lainnya) 4. Biodata Peserta 5. Curiculum Vitae Narasumber 6. Daftar Hadir Peserta 7. Daftar Hadir Panitia 8. Daftar Hadir Narasumber dan Moderator 9. Foto copy materi-materi yang disampaikan Narasumber 10. Lembar Tanggapan Peserta (yang berisi tanggapan peserta mengenai kegiatan yang sudah diikuti&dilaksanakan apakah materi-materi yang disampaikan sudah sesuai dan memberikan manfaat serta saran bagaimana pelaksanaan yang akan datang apakah masih diperlukan/tidak) 11. Foto-foto Kegiatan

TOR/Proposal Kegiatan

Surat Keputusan Penentuan Panitia, Peserta, Narasumber dan Moderator

Surat Menyurat (Undangan Peserta, Permohonan

Narasumber/Moderator, Undangan Membuka Acara dan surat menyurat lainnya)

Biodata Peserta

Curiculum Vitae Narasumber

Daftar Hadir Peserta

Daftar Hadir Panitia

Daftar Hadir Narasumber dan Moderator

Foto copy materi-materi yang disampaikan Narasumber

Lembar Tanggapan Peserta (yang berisi tanggapan peserta mengenai kegiatan yang sudah diikuti&dilaksanakan apakah materi-materi yang disampaikan sudah sesuai dan memberikan manfaat serta saran bagaimana pelaksanaan yang akan datang apakah masih diperlukan/tidak)

Foto-foto Kegiatan

SISTEMATIKA LAPORAN KEGIATAN DAN KEUANGAN

BAB I

PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Dasar C. Tujuan D. Sasaran E. Sumber Dana

BAB II

PELAKSANAAN KEGIATAN A. Waktu B. Tempat C. Jumlah Peserta dan panitia

D. Materi E. Narasumber/Instruktur dan moderator F. Jadwal Kegiatan

BAB III HASIL YANG DICAPAI

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V PENUTUP

LAMPIRAN-LAMPIRAN: 1. TOR/Proposal Kegiatan 2. Surat Keputusan Penentuan Panitia, Peserta, Instruktur dan Moderator 3. Surat Menyurat (Undangan Peserta, Permohonan instruktur, Moderator, Undangan Membuka Acara dan surat menyurat lainnya) 4. Biodata Peserta 5. Curiculum Vitae instrktur 6. Daftar Hadir Peserta 7. Daftar Hadir Panitia 8. Daftar Hadir instruktur dan Moderator 9. Foto copy materi-materi yang disampaikan instruktur 10. RAB 11. Bukti-bukti Pengeluaran Keuangan (yang berisi Buku Kas Umum dan daftar-daftar penerimaan honorarium/transport peserta, panitia, narasumber, moderator dan Kwitansi-kwitansi serta faktur) 12. Rekapitulasi Pajak yang ditandatangani ketua pelaksana yang dilampiri bukti Surat Setoran Pajak (SSP) yang sudah dibayarkan 13. Foto-foto Kegiatan 14. Lembar Evaluasi Kegiatan dari Peserta (yang berisi tanggapan peserta mengenai kegiatan yang sudah diikuti&dilaksanakan apakah materi-materi yang disampaikan sudah sesuai dan memberikan manfaat serta saran bagaimana pelaksanaan yang akan datang apakah masih diperlukan/tidak) 15. Dan Lain-lain

Anda mungkin juga menyukai