Anda di halaman 1dari 3

Ringkasan sediaan solid Serbuk adalah campuran obat yang terdiri dari zat kimia dan bahan obat

yang digunakan untuk obat secara oral atau untuk penggunaan luar. Serbuk sangat kasar adl serbuk yang diayak dgn ayakan no.5/8 Serbuk kasar adl serbuk yang diayak dgn ayakan no.10/40 Serbuk agak kasar adl serbuk yang diayak dgn ayakan no.22/60 Serbuk agak halus adl serbuk yang diayak dgn ayakan no.44/85 Serbuk halus adl serbuk yang diayak dgn ayakan no.85 Serbuk sangat halus adl serbuk yang diayak dgn ayakan 120/200 Pulvis(serbuk tak terbagi) Terdiri dari: Pulvis adspersius(serbuk tabur/talk)harus lolos pengayakan no 100 mesh,harus free flowing,tidak ada butiran2 kasar,tak mengandung bakteri clostridium titani,bacillus anthracis,serta disterilkan dgn dikeringkan,tdk untuk pengobatan luka terbuka. Pulvis dentrificus(serbuk gigi)biasa dicampur dgn carmin sbg pewarna yang dilarutkan dl dalam kloroform atau etanol 90% Pulvis sternutatorius(serbuk bersin)cara pakai dgn dihirup melalui hidung shg serbuknya harus halus sekali Pulvis effervescent yang terdiri dari basa(Na-karbonat dan Na-bikarbonat) dan asam(as.sitrat dan as.tartrat)dan biasanya harus dilarutkan ke dalam air dingin atau air hangat dan biasanya akan timbul gas CO2 yang berguna untuk pengobatan,penyegar rasa larutan dan mempercepat absorpsi. Pulveres(serbuk terbagi)adl serbuk bagi yang bobotnya kurang kebih sama dgn yang dibungkus pada kertas perkamen atau bahan lain yang cocok. Biasanya kertas perkamen dilapisi lagi dgn kertas selofan atau sampul polietilen untuk melindungi serbuk dari pengaruh lingkungan. Keuntungan serbuk: o Mudah dipakai oleh anak balita dan lansia o Dosis dgn mudah dapat disesuaikan dgn keb.pasien o Masalah stabilitas yang ada didlm cairan tdk ada pada serbuk o Obat yang tdk stabil dalam suspense dan larutan air tidak ditemukan pada serbuk o Mudah terdispersi dan mudah larut Kerugian serbuk: o Bau dan rasa tidak dapat disamarkan o Mudah basah atau menjadi lembab pada penyimpanan Criteria serbuk yang ideal: o Halus o Homogeny

o Kering o Memenuhi uji keragaman bobot atau uji keseragaman kandungan yang berlaku bg pulveres yang mengandung narkotik,obat keras dan psikotropik. Caranya:timbang 20 bungkus satu per satu dan campur 20 bungkus dan timbang sekaligus hitung rata2nya.syarat:penimbangan tdk boleh lebih 15% bobot isi rata2 untuk 2 bungkus dan tdk boleh lebih 10% untuk 18 bungkus. Eutectic powder:serbuk yang menjadi lengket atau seperti bubur atau berair saat dicampurkan bersama. Co:acetanilide,lidocain,aspirin,resorsinol,salicylic acid Pengatasan:bahan eutectic dicampur absorbent spt MgO,Mg-carbonat kemudian dicampur bahan lain atau dicampur lebih dulu baru kmdn bahan lembek dicampur dgn bahan lain Hygroscopic powder:akan menyerap uap air dari udara Deliquescent powder:menyerap uap air dari tingkat udara shg sebagian atau semua serbuk akan mencair. Efflorescent powder:serbuk yang bersifat kristal,mengandung air kristal dan air dapat keluar saat Rh rendah shg menjadi lembek,seperti bubur dan mencair. Cara peracikan serbuk(FI 3):bahan obat dicampur 1 by 1 dan sedikit dm sedikit dimulai dari bahan obat yang jmlhnya sedikit kmdn diayak dgn ayakan no.60 lalu dicampur lagi. Pengemasan Bulk oral powder:dikemaskan gelas,plastic,metal,atau t4 yang mempunyai mulut yang lebar agar mudah digunakan sesuai takaran. Serbuk bagi: dikemas dikertas serbuk(perkamen)hrs dilipat tersendiri. Tropical powder:dapat dituang ke dalam t4 sitter top atau pengocok serbuk dan dapat dit4kn pada plastic puffer. Kapsul adl dentuk sed.pdt yang terbungkus pada cangkang keras atau lunak yang dapat larut Kapsul keras(hard capsule):dibuat dgn gelatin,gula,air, 0,15% sulfur dioxide =>mencegah dekompisisi.diisi:bahan pdt atau serbuk,butiran atau granul.pemakain oral,ukuran 000-5 untuk manusia ,10-12 untuk hewan.mengandung air 10-15% Kapsul lunak(soft capsule):dibuat gelatin,gliserin,air.diisi:bahan cairan bukan air spt PEG berbobot molekul rendah,dapat bahan padat,serbuk,atau padat kering.pemakaian rute oral,vaginal,rectal,atau topical.berbentuk bulat,silindris atau bulat telur.mngandung air 613% Keuntungan: o Menarik dan praktis o Cangkang kapsul tdk berasa shg dapat menutupi rasa pahit obat o Mudah ditelan,cepat hancur dan larut dalam pencernaan dan cpt diabsorbsi o Dapat dikombinasikan dgn beberapa dosis yang berbeda sesuai keb.pasien o Tak butuh bahan tmbhn seperti pil dan tablet shg pengisian cpt Kekurangan: o Tdk dapat diisikan bahan yang mdh menguap krn pori kapsul tdk dapat menahan penguapan o Tdk untuk zat yang higroskopis

o Tdk dapat untuk zat yang dapat bereaksi dgn cangkang kapsul o Tdk dapat untuk balita o Tdk dapat dibagi The rule of sixes:teknik yang sangat penting yang dilakukan tanpa persiapan pengisian kapsul keras.caranya: o Konversi berat serbuk perkapsul ke grains(1grain=65mg) o 7-grain o Cocokkan hasil dengan tabel The rule of seven:

Anda mungkin juga menyukai