Anda di halaman 1dari 7

MATAKULIAH KODE MATA KULIAH TOPIK SUB TOPIK WAKTU DOSEN OPS :

: PELAYANAN KB : 308 : KONTRASEPSI DENGAN METODE BARIER : KONDOM PRIA : 30 Menit : NINTINJRI HUSNIDA :

Setela t!"i# ini $i%a a& 'a a&i&(a 'a'")

1. Menjelaskan pengertian alat kontrasepsi kondom tanpa melihat hand out. 2. Menjelaskan cara kerja alat kontrasepsi kondom sesuai dengan referensi. 3. Menyebutkan manfaat alat kontrsepsi kondom dengan benar. 4. Menjelaskan cara penggunaan alat kontrasepsi kondom secara berurutan. 5. Menyebutkan efek samping alat kontrsepsi kondom dengan benar. RE*ERENSI Saifuddin, bdul !ari, et.al.2""1. !uku panduan #raktis pelayanan $ontrasepsi. #enerbit %&#$$'(#)*+ dan ,ayasan bina #ustaka sar-ono #ra-irohardjo. %akarta. !agian kedua M$(1.. Mochtar, 'ustam. 1///. Sinopsis Obstetri, 0*1, %akarta, 2al 2.5. #illiteri, dele.2""2. #era-atan kesehatan ibu 3 anak, 0*1, %akarta, 2al //.

PENDAHULUAN $)&4)M merupakan selubung atau sarung karet yang dapat terbuat dari berbgai bahan di antaranya lateks 5karet6, plastik 57inil6, atau bahan alami yang dipasang pada penis saat hubungan seksual. $ondom terbuat dari karet sintesis yang tipis, berbentuk silinder, dengan muaranya berpinggir tebal, yang bila digulung beerbentuk rata atau mempunyai bentuk seperti putting susu. !erbagai bahan telah ditambahkan pada kondom baik untuk meningkatkan efekti7itasya 5misalnya penambahan spermisida6 maupun berbagai aksesoris akti7itas seksual. URAIAN MATERI Pen+e,tian #!n$!' ",ia K!n$!' $i&e%)t juga coitus condomatusus atau 8rench letter. Menurut ri-ayat mesir kuno, kondom telah dipakai di Mesir sejak tahun 135" Sebelum Masehi. 9ntuk tujuan pencegahan penularan penyakit kelamin bagi si pemakai, kondom yag terbuat dari kulit biri(biri telah dipakai di +nggris sejak abad 1:. Sekarang kondom terbuat dari karet tipis5atau lateks6 atau bahan kolagen atau plastik yang cukup kuat. KONDOM PRIA adalah suatu alat kontasepsi, berupa karet lateks atau lembaran sintetis dipasang pada penis ereksi sebelum koitus, dengan angka kegagalan 2 ; 12 kehamilan per 1"" perempuan per tahun. -a,a #e,.a alat #!nt,a&e"&i #!n$!' $ondom menghalangi terjadinya pertemuan sperma dan sel telur dengan cara mengemas sperma di ujung selubung karet yang dipasang pada penis sehingga sperma tersebut tidak tercurah ke dalam saluran reproduksi perempuan Mencegah penularan mikroorganisme< #MS dari satu pasangan kepasangan lain Man/aat alat #!nt,a&e"&i #!n$!' 0fektif bila digunakan secara benar. =idak mengganggu produksi S+

=idak mengganggu kesehatan klien. =idak mempunyai pengaruh sistemik. Murah dan dapat dibeli secara umum. Sebagai metode kontasepsi sementara. Mencegah terjadinya #MS

-a,a "en++)naan alat #!nt,a&e"&i #!n$!' *unakan kondom setiap akan melakukan hubungan seksual. %angan menggunakan benda tajam seperti gigi, pisau, silet, gunting atau benda tajam lainnya pada saat membuka kemasan. #asangkan kondom saat penis sedang ereksi, tempelkan ujungnya pada glans penis dan tempatkan bagian penampung sperma pada ujung uretra. >epaskan glungan karetnya dengan jalan menggeser gulungan tersebut kearah pangkal penis. #emasangan ini harus dilakukan sebelum penetrasi penis ke 7agina. $ondom dilepas sebelum penis melembek. *uankan kondom hanya untuk satu kali pakai. !uang kondom bekas pakai pada tempat yang aman.

E/e# &a'"in+ alat #!nt,a&e"&i #!n$!' $ondom rusak atau diperkirakan bocor sebelum atau selama berhubungan. danya reaksi alergi. Mengurangi kenikmatan hubungan seksual.

KESIMPULAN KONDOM PRIA adalah suatu alat kontasepsi, berupa karet lateks atau lembaran sintetis dipasang pada penis ereksi sebelum koitus, dengan angka kegagalan 2 ; 12 kehamilan per 1"" perempuan per tahun. -a,a #e,.a alat #!nt,a&e"&i #!n$!' $ondom menghalangi terjadinya pertemuan sperma dan sel telur . Mencegah penularan mikroorganisme< #MS dari satu pasangan kepasangan lain0 Man/aat alat #!nt,a&e"&i #!n$!' 0fektif bila digunakan secara benar. =idak mengganggu produksi S+ =idak mengganggu kesehatan klien. =idak mempunyai pengaruh sistemik. Murah dan dapat dibeli secara umum. Sebagai metode kontasepsi sementara. Mencegah terjadinya #MS

-a,a "en++)naan alat #!nt,a&e"&i #!n$!' *unakan kondom setiap akan melakukan hubungan seksual. %angan menggunakan benda tajam saat membuka kemasan. #asangkan kondom saat penis sedang ereksi. $ondom dilepas sebelum penis melembek. *uanakan kondom hanya untuk satu kali pakai. !uang kondom bekas pakai pada tempat yang aman.

E/e# &a'"in+ alat #!nt,a&e"&i #!n$!'

$ondom rusak atau diperkirakan bocor sebelum atau selama berhubungan. danya reaksi alergi. Mengurangi kenikmatan hubungan seksual0 LATIIHAN SISWA

1. ,ang tidak termasuk dalam manfaat alat kontarasepsi kondom? a. =idak mempunyai pengaruh sistemik. b. =idak mengganggu produksi S+ c. Murah dan dapat dibeli secara umum d. 0fektif bila digunakan secara benar. e. Mengentalkan lendir ser7ic. 2. 1ara kerja alat kontrasepsi diba-ah ini yang benar adalah@@

a. Menghalangi pertemuan sperma dan sel telur. b. Mencegah ejakulasi dini. c. Memenghambat saluran pada tuba. d. Mencegah terjadinya o7ulasi. e. Mencegah imuno infertilitas. 3. Salah satu keuntungan alat kontrasepsi kondom adalah@@ a. 4apat digunakan lebih dari satu kali. b. 4apat mencegah terjadinya #MS. c. 0fektifitasnya tinggi. d. Meningkatkan libido. e. =idak ada efek sampingnya. 4. ,ang merupakan efek samping alat kontrasepsi kondom adalah@@@ a. dapat menyebabkan terjadinya kangker ser7ic. b. 4apat menyebabkan hiperpigmentasi pada -ajah. c. 4apat menyebabkan reaksi alergi dan mengurangi kenikmatan hubungan seksual. d. Menaikkan berat badan.

e. 4apat menyebabkan pusing dan mual

RE*ERENSI
Saifuddin, bdul !ari, et.al.2""1. !uku panduan #raktis pelayanan $ontrasepsi. #enerbit %&#$$'(#)*+ dan ,ayasan bina #ustaka sar-ono #ra-irohardjo. %akarta. !agian kedua M$(1.. Mochtar, 'ustam. 1///. Sinopsis Obstetri, 0*1, %akarta, 2al 2.5. #illiteri, dele.2""2. #era-atan kesehatan ibu 3 anak, 0*1, %akarta, 2al //.

Setela t!"i# ini $i%a a& 'a a&i&(a 'a'") 1. Menjelaskan pengertian alat kontrasepsi kondom tanpa melihat hand out. 2. Menjelaskan cara kerja alat kontrasepsi kondom sesuai dengan referensi. 3. Menyebutkan manfaat alat kontrsepsi kondom dengan benar. 4. Menjelaskan cara penggunaan alat kontrasepsi kondom secara berurutan.

5. Menyebutkan efek samping alat kontrsepsi kondom dengan benar.

Anda mungkin juga menyukai