Anda di halaman 1dari 2

SOAL 6 MEKANIKA BAHAN

(BAHASAN TORSI)

1. Rancang berapa diameter poros baja pejal untuk memindahkan daya 0.5 hp, kecepatan 1200
rpm dan tegangan geser yang dijinkan 4 ksi
Penyelesaian
P = 0,5 hp = 3300 lb. in/s, 1 hp= 550 lb.ft/s
f = 1200/60 = 20 Hz
T=P/2f=. lb.in
3
16
d
T

berdasarkan persamaan tersebut d


poros
dapat di tentukan, dengan memasukkan harga
tegangan gesernya 4000 psi (lb/in
2
).

2. Desain poros pejal yang memindahkan daya 0,4 kW, frekuensi 30 Hz, dan tegangan geser poros
tidak melebihi 36 MPa
Penylesaian:

T=P/2f, P=0.4x10
3
W (Nm/s), f=30 Hz
T=.Nm
3
16
d
T

berdasarkan persamaan tersebut d


poros
dapat di tentukan, dengan memasukkan harga
tegangan geser 36x10
6
Pa

3. Poros baja berlubang pada sebuah kapal memiliki panjang 60 m, diameter luar 340 mm,
diameter dalam 260mm. Jika daya luarnya 4.5 MW, dan poros berputar pada 20 rad/s. tentukan
Torsi, tegangan geser dan sudut puntirnya G=83 GPa

4. Motor 500 hp menggerakkan poros AB, yang memiliki diameter luar 2 in dan diameter dalam 1.8
in. tentukan kecepatan sudutnya jika tegangan geser 25 ksi

5. Poros baja pejal memiliki panjang 5 m dan tegangan geser 80 MPa, Jika sudut puntir 4
o
,
tentukan diameter poros dan daya yang di transmisikan memiliki frekuensi 20 Hz dan G= 83 GPa.

6. Poros penggerak AB pada sebuah mobil yang terbuat dari baja memiliki tegangan geser 8 ksi,
jika diameter poros bagian luarnya 2.5 in, dan memindahkan daya 200 hp, berputar pada 1140
rev/min. Tentukan tebal poros

Anda mungkin juga menyukai