Anda di halaman 1dari 2

Jurusan

Kesehatan
Lingkungan
Praktek lapangan
Praktik mata kuliah di laksanakan di
laboratorium, bengkel kerja Jurusan
Kesehatan Lingkungan Politeknik
Kesehatan Kupang, selain itu juga
melakukan praktik lapangan dengan

melakukan kerja sama Instansi terkait


(BLHD, PDAM, RS, Puskesmas, Dinkes,
NGOs, Bapeda, Labkes, Dinas
Kebersihan, KKP Laut dan Udara, dll)
serta Industri yang ada di dalam

Poltekkes Kemenkes Kupang


Propinsi NTT dan instansi di luar
propinsi NTT (BTKL Surabaya, PT.SIER
Surabaya, RS. Dr. Soetomo Surabaya,
IPLT Surabaya, PDAM Surabaya, dll)

Profil Institusi

Melakukan pemeriksaan kualitas mikrobiologi dan


parasitologi makanan dan minuman (Salmonella,
Cacing, E.Coli, Coliform)
Melakukan pemeriksaan kualitas mikrobiologi dan
parasitologi sampel usap alat makanan dan
minuman serta usap rektum (Angka lempeng total)
Melakukan survei vektor dan binatang pengganggu
(Survei lalat, kecoa, telur nyamuk, jentik nyamuk,
nyamuk dewasa, pinjal, tikus)
Melakukan pengukuran kuantitas air dan limbah
cair
(Debit air)
Mengidentifikasi makro dan mikro bentos di badan
air

Profil Lulusan

Tenaga Pengajar

Kompetensi
1

Melakukan pemeriksaan kualitas fisik air dan limbah


cair (Suhu, Warna, Rasa, Kekeruhan)

12

Melakukan pemeriksaan kualitas kimia air dan limbah


cair (DO,BOD,COD,Sisa Chlor, -pH, TSS)

13

Melakukan pemeriksaan kualitas mikrobiologi air dan


limbah cair (E.Coli, Coliform)

14

Melakukan pemeriksaan kualitas fisik udara


kebisingan,getaran,suhu,kelembaban, kecepatan angin
dan radiasi (Particulate Matter / Kadar Debu)
Melakukan pemeriksaan kualitas kimia udara (Nox, Sox,
CO)

15

Melakukan pemeriksaan kualitas mikrobilogi udara


(Angka Kuman Udara)

17

Melakukan pemeriksaan kualitas fisik tanah dan limbah


padat (Suhu, Kelembaban dan Kadar Air)

18

Melakukan pemeriksaan kualitas kmia tanah dan limbah


padat (C/N ratio, Pb, Cd, pH)

19

Melakukan pemeriksaan kualitas mikrobiologi dan


parasitologi tanah dan limbah padat (Jamur)

20

10

Melakukan pemeriksaan kualitas fisik makanan dan


minuman (Tekstur, Warna, Bau, Rasa)

21

11

Melakukan pemeriksaan kualitas kimia makanan dan


minuman (Boraks, Formalin, Pewarna)

22

16

Profil Institusi

Daftar Isi :

Masa Studi dan Gelar

Sarana Pendukung

Kurikulum

Melakukan pemeriksaan sampel toksikan dan


biomonitoring (Pemeriksaan cholinesterase dalam
darah)
Melakukan pendugaan air tanah (Geolistrik)

Praktek Lapangan

Kompetensi

Mengoperasikan alat-alat pengendalian vektor


(Swing fog, Spray can, Mist blower, Uji bio assay,
Uji kerentanan)
Mengoperasikan alat-alat pengambilan sampel
udara (Midget impinger, Medium volume sampler,
High volume sampler, Thermohygrometer,
Anemometer, CO detektor, dll)
Melakukan surveilasn kesehatan lingkungan
(Surveilans pemukiman dan lingkungan
perumahan, surveilans sarana air bersih dan
surveilans tempat-tempat umum)
Melaksanakan penelitian yang berkaitan dengan
kesehatan lingkungan

Kesempatan Kerja

Jurusan Kesehatan
Lingkungan Politeknik
Kesehatan Kementerian
Kesehatan Kupang
merupakan salah satu
institusi milik
Kementerian Kesehatan
RI yang tergabung di
dalam Lembaga
Pendidikan Politeknik
Kesehatan Kementerian
Kesehatan Kupang,
merupakan suatu
lembaga Pendidikan
Tinggi jenjang diploma
III bidang kesehatan.
Institusi ini bertujuan
untuk menghasilkan
tenaga kesehatan
lingkungan yang non
keperawatan, dengan
titik focus kegiatan
utama adalah : tindakan
preventif-promotif. Cikal
bakal berdirinya Jurusan
Kesehatan Lingkungan

Jalan Piet A. Tallo, Kel. Liliba Kec. Kelapa Lima


Kota Kupang, Prop, NTT. Telp.0380-881788,
Email : keslingkupang@gmail.com

Politeknik Kesehatan
Kementerian Kesehatan
Kupang dimulai dengan
dibukanya Sekolah
Pembantu Penilik
Hygiene (SPPH) pada
tahun 1985 sampai tahun
1987. Sampai dengan
tahun 2010 Jurusan
Kesehatan Lingkungan
Polteknik Kesehatan
Kementerian Kesehatan
Kupang telah

meluluskan 562 orang.


Dari jumlah tersebut
alumni Jurusan
Kesehatan Lingkungan
telah menyebar di
berbagai Kabupaten dan
Kota di Propinsi NTT dan
sebagian besar telah
bekerja pada instansi
pemerintah, swasta dan
LSM.

VISI
Menghasilkan ahli madya kesehatan yang beretika,
profesional, berjiwa wirausaha dan siap pakai dalam
bidang kesehatan lingkungan

MISI

Kesempatan Kerja
Alumni Kesehatan Lingkungan
mempunyai kesempatan kerja di
Puskesmas, Rumah Sakit
Pemerintah/Swasta, Dinas
Kesehatan Propinsi/Kab/Kota, Balai

Pelatihan Kesehatan (Bapelkes),


Kantor Kesehatan Pelabuhan Laut
dan Udara (KKP), Bapedalda,
Sektor Industri, PDAM, Balai Teknik
Kesehatan Lingkungan, Stasiun

Lapangan Pengendalian Vektor


(SLPV), LSM, Badan Narkotika
Nasional (BNN), dll.

Menyelenggarakan pendidikan tinggi tenaga kesehatan lingkungan


Melaksanakan penelitian ilmiah untuk pengembangan ilmu dan pemecahan masalah kesehatan lingkungan
Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan pengabdian masyarakat yang mendukung upaya pemecahan
masalah kesehatan lingkungan
Menjalin kemitraan dengan pihak terkait dalam upaya mengembangkan institusi dan SDM yang
profesional, berkualitas dan berdaya saing tinggi dalam bidang kesehatan lingkungan

Profil Lulusan
Menghasilkan ahli madya
yang siap pakai untuk
melaksanakan kegiatan
kesehatan lingkungan,

Lapangan Olah

melakukan pemberdayaan
masyarakat dalam bidang
kesehatan lingkungan,
melaksanakan inspeksi

Raga (Futsal, Bola


Voli, Bola Basket,
Tenis meja)
Pemondokan /
Asrama
Auditorium

kesehatan lingkungan dan


menjadi assisten peneliti
yang handal dalam bidang
kesehatan lingkungan.

Perpustakaan
Sekretariat HMJ
Sarana Transportasi
Wifi Hotspot
Taman Mahasiswa
Band Mahasiswa

Masa Studi dan Gelar


Masa studi ditempuh selama 6 semester atau selama-lamanya 10 semester. Profesi Lulusan disebut : Sanitarian / Ahli
Madya Kesehatan Lingkungan (Amd.KL)

Tenaga Pengajar
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25

R.H. Kristina, SKM, M.Kes


I Gede Putu Arnawa, SST, Msi
Lidia Br. Tarigan, SKM, MSi
Ety Rahmawaty, SKM, MSi
Christina J.K.Ekawati, SSi, Msi
Wanti SKM, MSc, MScPH
Karolus Ngambut, SKM, M.Kes
Oktofianus Sila, SKM, MSc
Enny R. Sinaga, ST, MPH
Ragu Theodolfi, SKM, MSc
Kusmiyati, SKM, MPH
Albina Bare Telan, ST, M.Kes
Johanis P. Sadukh, ST, MSc
SIprianus Singga, ST, M.Kes
Ferry W. Waangsir, ST, M.Kes
Debora Suluh, ST, M.Kes
Olga M. Dukabain, ST, M.Kes
Agustina, SKM, M.Kes
Albertus Ata Maran, SKM, Mkes
Yuanita Rogaleli, SSi, M.Kes
Erika M. Resi, SKM, MSi
Byantarsih Widyaningrum, SKM, MSi
Yermias Kapa Kado, SKM
Edwin M. Mauguru, ST
William W. Lamawuran, SKM

S2 - Epidemiologi Lapangan UGM


S2 - PSAL UNDANA
S2 - PSAL UNDANA
S2 - Entomologi IPB
S2 - PSAL Undana (Tubel S3)
S2 Griffith Brisbane Australia UGM (Tubel S3)
S2 Promkes UNHAS
S2 Entomologi UGM
S2 Kesling UGM
S2 Entomologi UGM
S2 Kesling UGM (Tubel S3)
S2 Kesmas UNDIP
S2 Entomolgi UGM
S2 Kesmas UNHAS
S2 Kesmas UNHAS
S2 Kesmas UNDIP
S2 Kesmas UNDIP
S2 Kesmas UNHAS
S2 Kesmas UNDIP
S2 - Biostatistika UNAIR
S2 Parasitologi UNSOED
S2 Mikrobiologi UNSOED
S1 - Epidemiologi UI
Tubel S2 Kesling UNAIR
Tubel S2 Keling UNAIR

SARANA PENDUKUNG

Kurikulum
SEMESTER II

SEMESTER I
NO

STAF DOSEN

Gedung Kampus

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

MATA KULIAH
Pancasila dan Kewarganegaraan
Agama
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Kimia Lingkungan
Mikrobiologi Lingkungan
Fisika Lingkungan
Dasar-dasar Kesehatan Lingkungan
Ekologi
TOTAL

SKS

NO

3
3
3
3
2
2
2
2

1.
2.
3.
4.
5.
6.

Parasitologi
Dasar Teknik
Perundang-undangan
Fisio Anatomi
Epidemiologi Lingkungan - A
Toksikologi Lingkungan

2
2
2
2
2
3

7.
8.

3
2

2
22

9.

Pemberantasan Penyakit Menular


Administrasi dan Manajemen
Kesehatan Lingkungan
Aplikasi Komputer

MATA KULIAH

SKS

TOTAL

Terletak di Jalan Piet A. Tallo Kelurahan Liliba


Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang Propinsi NTT
Ruang Perkuliahan

SEMESTER III
NO
1.
2.

Kapasitas 40 Mahasiswa, Full AC, Hotspot, LCD + Layar


Proyektor, OHP, Whiteboard, Kursi Kuliah, Sound
System, dll

3.

Laboratorium

6.

Lab. Mikrobiologi
Lab. Kimia
Lab. Entomologi
Lab. PPLF / Hyperkes
Bengkel Kerja / Workshop

1
19

4.
5.

MATA KULIAH
Penyehatan Udara
Penyehatan Makanan dan Minuman - A
Penyehatan Tanah dan Pengelolaan
Sampah Padat - A

3
3

Epidemiologi Lingkungan - B
Penyehatan Air dan Pengelolaan
Limbah Cair - A
Pengedalian Vektor dan Binatang
Pengganggu - A

2
5

TOTAL

SEMESTER IV

SKS

NO

Statistik Kesehatan
Penyehatan Makanan Minuman - B

3
5

3.

Penyehatan Tanah dan Pengelolaan


Sampah - B
Penyehatan Air dan Pengelolaan
Limbah Cair - B
Pengendalian Vektor dan Binatang
Pengganggu - B
Sanitasi Permukiman

4.
5.
6.

20

TOTAL

NO

3
3
4

1.
2.
3.

6.

Metodologi Penelitian
Sanitasi Industri
Sanitasi Tempat-tempat Umum dan
Pariwisata
Sanitasi Rumah Sakit
Analisis Dampak Kesehatan Lingkungan
Etika Profesi

7.
8.

Promosi Kesehatan
Kewirausahaan

2
2

1.
2.
3.
4.
5.

TOTAL

3
3
4
23

PRAKTIKUM

SKS

MATA KULIAH

SEMESTER IV
SKS

MATA KULIAH

SKS

1.
2.

SEMESTER V
NO

MATA KULIAH

3
3
2

22

MATA KULIAH
PKL Puskesmas
Karya Tulis Ilmiah
Praktek Kerja Nyata (PKN)
TOTAL

3
3
3
9

Lokakarya
Kurikulum

Pemberantasan Sarang Nyamuk


(PSN), Pemetaan Tempat
Perindukan Nyamuk, Pengambilan
dan Pemeriksaan Sampel Kualitas
Air, dll

Anda mungkin juga menyukai