Anda di halaman 1dari 1

Prosedur Pemasangan Instalasi Listrik/

PJU Pemda
Berikut adalah peenjelasan tentang prosedur pemasangan instalasi listrik untuk PJU
(penerangan jalan umum) :
1. Masyarakat membuat surat permohonan ke Pemda untuk pemasangan instalasi
listrik/PJU, Surat permohonan di ketahui Perangkat Desa hingga Kecamatam.
2. Pemda membuat surat permohonan izin ke PT.PLN sesuai permintaan Masyarakat.
3. PT.PLN menerima permohonan /laporan dari Pemda untuk instalasi listrik/PJU.
4. PT.PLN mengadakan survey sesuai permintaan Pemda di lokasi yang akan di pasang
instalasi listrik/PJU sesuai permintaan Masyarakat.
5. Hasil survey PT.PLN digambar instalasi listriknya, untuk memperhitungan besar
biayanaya.
6. PT.PLN mengeluarkan izin pemasangan instalasi listrik /PJU beserta persyaratan dan
biaya yang diajukan Pemda.
7. Pemda menerima surat izin pemasangan instalasi listrik/PJU dari PT.PLN beserta
persyaratan biaya izin sesuai permintaan Masyarakat.
8. Pemda melakukan pembayaran biaya izin pemasangan instalasi listrik /PJU ke
PT.PLN.
9. Setelah Pemda melakukan pembayaran izin ke PT.PLN pemasangan instalasi
listrik/PJU, Pemda menunjuk kontraktor listrik yang syah perijinannya untuk
melaksanakan pemasangan instalasi listrik/PJU sesuai permintaan Masyarakat.
Demikian prosedural pemasangan instalasi listrik secara ligal, semoga Masyarakat
mengetahui dan semoga bermanfaat untuk kita semua.
http://www.pln.co.id/disjatim/?p=1164

Anda mungkin juga menyukai