Anda di halaman 1dari 16

Mikrobiologi ?

Bahasa Yunani (mikros = kecil, bios = hidup,


logos = ilmu)
Ilmu yang mempelajari organisme hidup yang
berukuran
mikroskopis

Mengapa harus mempelajari


Mikrobiologi ?
Mikroba

mempunyai
pengaruh besar
terhadap
kesehatan
manusia

Mikroorganisme

memberikan
wawasan kedalam
proses kehidupan

Mengapa harus mempelajari


Mikrobiologi ?

Mikroba berperan penting dalam menjaga


keseimbangan alam

Mengapa harus mempelajari


Mikrobiologi ?

Mikroorganisme merupakan materi esensial bagi kesejahteraan


manusia industri

Ruang Lingkup Mikrobiologi

Jenis mikroba
Kelompok besar mikroorganisme:
bakteri, fungi, alga, virus dan protozoa

Ahli/orang yang berminat


terhadap mikrobiologi

Mempelajari permasalahan yang

melibatkan mikroba
Bidang mikrobiologi yang dipelajari

Ruang Lingkup Mikrobiologi

Beberapa Bidang Mikrobiologi


Aplikasi

Mikrobiologi Pertanian, Mikrobiologi


Pangan, Mikrobiologi Industri,
Mikrobiologi Kedokteran, Mikrobiologi
Klinik, Mikrobiologi Lingkungan

Beberapa Bidang Mikrobiologi


Dasar

Struktur, Fisiologi, ekologi, dan genetika


mikroorganisme

Pertanian ?
Ilmu dan seni budidaya tanaman untuk
menghasilkan pangan, pakan, sandang, papan,
kebutuhan manusia lainya, dan mendapatkan
keuntungan

Mikrobiologi Pertanian ?
Ilmu yang mempelajari organisme hidup
berukuran mikroskopik yang berperan secara langsung
atau tidak langsung pada keberhasilan budidaya
tanaman untuk menghasilkan pangan, pakan,
sandang, papan, kebutuhan manusia lainnya, dan
mendapatkan keuntungan

Ruang Lingkup
Biofertilizer
Patologi tanaman
Pengendalian hayati
Mikrobiologi tanah
Biogeokimia
Bioteknologi dan Mikrobiologi Molekuler
Kerusakan pasca-panen
Pengolahan hasil pertanian
Kualitas pangan
Penanganan limbah

Plant Growth Promoting Rhizobacteria


Bioremediasi mikrobial

Perkembangan Mikrobiologi
Dunia Jasad renik

dikenal 300-200 tahun


yang lalu
Antoni van
Leeuwenhoek (16321723)
pengamatan
mikroorganisme dengan
mikroskop buatannya
membuat sketsa
bentuk protozoa, alga,
yeast,
fungi, sel bakteri :
kokus, batang, spiral

Generasi Spontan vs Biogenesis


Generasi spontan atau abiogenesis (abio:
tidak hidup, genesis : asal)
kehidupan berasal dari materi tidak hidup
Aristoteles
Biogenesis
Percobaan F. Redi
menggunakan daging
yang dimasukkan ke
dalam toples dengan
perlakuan berbeda

Biogenesis

(bio : hidup, genesis : asal)


kehidupan berasal dari
materi hidup
Percobaan Lazzaro
Spallanzani
menggunakan air kaldu
yang dididihkan dalam
labu
Percobaan Franz Schulze
menggunakan asam
pekat (Gambar A)
Percobaan Theodor
Schwann menggunakan
tabung bara (Gambar B)
Percobaan Schroder
menggunakan penyaring
(Gambar C)

Postulat Koch :
1.Mikroorganisme tertentu selalu

dapat dijumpai berasosiasi


dengan penyakit tertentu
2.Mikroorganisme itu dapat
diisolasi dan ditumbuhkan
menjadi biakan murni di
laboratorium
3.Biakan murni mikroorganisme
tersebut akan menimbulkan
penyakit itu bila disuntikkan pada
hewan yang rentan (suseptibel)
4.Penggunaan prosedur
laboratorium memungkinkan
diperolehnya kembali
mikroorganisme yang disuntikkan
itu dari hewan yang dengan
sengaja diinfeksi dalam
percobaan

Perkembangan dalam Upaya


Pencegahan Penyakit
Antisepsis
Joseph Lister (1829-

1912) : menggunakan
fenol disemprotkan ke
sekitar ruang operasi
mencegah bakteri
menginfeksi pasien
yang sedang dioperasi
Saat ini dikenal sebagai
: Teknik Aseptik

Percobaan Louis Pasteur

menggunakan labu
leher angsa yang
didalamnya terdapat
kaldu nutrien

Imunisasi
Proses yang

merangsang
terbentuknya
pertahanan tubuh untuk
melawan infeksi

Louis Pasteur

(1880)dengan teknik
Robert Koch
mengisolasi dan
mengkultur bakteri
kolera

Kemoterapi
- Paul Ehlirch (1845-1915) mengembangkan

bahan-bahan kimia untuk membunuh mikroba.


Contoh :
senyawa arsenat Salvarsan membunuh bakteri

penyebab sifilis
Sulfonamisa pengobatan infeksi

- Alexander Fleming (1881-1955) jamur


Penicillium notatum menghasilkan Penisilin
antibiotik

Anda mungkin juga menyukai