Anda di halaman 1dari 2

Lembaran hak kuasa ini harus ditanda tangani oleh pasien sendiri atau wali ( keluarga terdekat / kawan /

induk semang / dan lain - lain ) bagi pasien yang

A . Secara fisik / mental dinyatakan tidak sanggup mengisi.


B . Pasien masih dibawah umur.

PERSETUJUAN RAWAT INAP


Saya yang bertanda tangan dibawah ini adalah pasien Rumah Sakit .. ( bila diwalikan :
pasien adalah ..... wali ) dengan ini setuju untuk rawat inap dan mengizinkan dokter
manapun yang ditunjuk untuk melakukan berbagai cara pengobatan yang dianggap perlu dan penting.
Nama jelas wali

: ..

Nama pasien

: ..

Tanda tangan

: ..

Saksi

: ..

Bacalah keterangan persetujuan rawat inap ini pada pasien / wali sehingga jelas. Pembubuhan tanda
tangan haruslah dilakukan di depan saksi.

KETENTUAN BAGI WALI


Saya yang bertanda tangan dibawah ini adalah wali pasien ( pasien adalah wali,
menyatakan bersedia :

Untuk sewaktu - waktu dihubungi bila keadaan pasien kritis.

Bila pasien meninggal dunia, jenazah akan saya ambil sesudah 2 jam dari saat meninggal dunia
dengan membawa surat keterangan kematian dari pihak Rumah Sakit ... Jenazah
yang tidak diambil keluarga dalam tempo 24 jam akan diurus oleh pihak Rumah ....
( Khusus Pasien Meninggal )

Saya bersedia untuk mentaati / mematuhi segala peraturan yang berlaku di Rumah Sakit ..
Bila saya melanggarnya maka saya / pasien dapat dikeluarkan dari Rumah Sakit ... ini.

Ketentuan lain yang belum tercantum dalam lembaran ini dapat ditambahkan bilamana diperlukan Rumah Sakit ...
Jakarta, ...

Wali

Saksi

( ... )

( ... )

Tanda tangan dan nama wali

Tanda tangan dan nama saksi

PENOLAKAN PELAYANAN RAWAT INAP


Saya yang bertanda tangan dibawah ini saya nama
Umur : .tahun Alamat

: .....

Dengan ini menyatakan penolakan untuk menjalani pelayanan rawat inap terhadap diri saya /
....saya

Umur : ...tahun Alamat

* bernama ....

: .....

Saya memahami perlunya dan manfaat pelayanan rawat inap sebagaimana telah dijelaskan
oleh dokter kepada saya, termasuk risiko dan komplikasi yang mungkin timbul bila tidak menjalani pelayanan rawat inap.
Saya juga menyadari bahwa oleh karena Ilmu kedokteran bukanlah Ilmu pasti, maka keberhasilan pelayanan rawat inap bukanlah keniscayaan, melainkan sangat bergantung kepada izin
Tuhan Yang Maha Esa.

PEMBEBASAN TANGGUNG JAWAB RUMAH SAKIT ... TERHADAP


PASIEN PULANG PAKSA
Saya yang bertanda tangan dibawah ini adalah pasien / wali, menyatakan untuk pulang
sebelum waktu yang telah ditentukan oleh Dokter Penanggung Jawab Pelayanan (DPJP)
Rumah Sakit .......
Rumah Sakit ..... tidak bertanggung jawab secara hukum apabila pasien dan / atau
keluarganya menolak atau menghentikan pengobatan yang dapat berakibat kematian pasien
setelah adanya penjelasan medis yang komprehensif.
Kepulangan ini akan mengakibatkan saya / wali, untuk menanggung segala risiko yang
terjadi kemudian serta tidak akan mengadakan penggugatan terhadap Rumah Sakit
...

sesudahnya.

Jakarta, ...
Nama jelas pasien / wali*

: ......

Tanda tangan pasien / wali*

Tanda tangan dan nama saksi :

Keterangan:
*) Coret yang tidak perlu

No./Rev/../20.

Wali adalah .......pasien

Anda mungkin juga menyukai