Anda di halaman 1dari 6

MENJELASKAN

CIRI-CIRI DAN
NILAI-NILAI
GURINDAM

Gurindam adalah bentuk puisi lama yang


terdiri atas dua larik sebait ; setiap akhir larik
bersajak sama.

Ciri-ciri gurindam;
1. Gurindam merupakan jenis puisi lama
yang berasal dari india
2. Gurindam terdiri dari dua baris dalam satu
bait
3. setiap baris terdiri atas 8-12 suku kata.
Hubungan baris pertama dan kedua adalah
sebagai anak kalimat dan induk kalimat.
Keduanya mrupakan isi.

4.baris pertama merupakan syarat atau


sebab yang berisi perjanjian, sedangkan
baris kedua merupakan akibat atau jawaban
bagi baris pertama.
5. gurindam pada umumnya berisikan
nasihat atau sindiran
6. setiap akhir baris bersajak sama (a-a)

MEMBACA CEPAT
UNTUK
MENEMUKAN IDE
POKOK

Click icon to add


Click
icon to add
picture
picture

Anda mungkin juga menyukai