Anda di halaman 1dari 21

TRAUMA URETRA

SECARA ANATOMI TERDIRI DARI :


TRAUMA URETRA POSTERIOR
TRAUMA URETRA ANTERIOR

Prostatic
Prostatic
Membranous
Membranous
Bulbous
Bulbous

Pendulous
Pendulous
Pendulous

ETIOLOGI :
TRAUMA DARI LUAR
IATROGENIK
KLINIK : PERDARAHAN PERURETRA
PENCITRAAN : URETROGRAFI
TIDAK BOLEH DIPASANG KATETER

RUPTUR URETRA
POSTERIOR
RUPTUR URETRA PARS PROSTATO
MEMBRANASEA.
TERBANYAK DISEBABKAN FRAKTUR
TULANG PELVIS.
ROBEKNYA LIGAMEN PUBO PROSTATIKUM

KLASIFIKASI
COLAPINTO DAN Mc COLLUM ( 1976 ) :
1. STRETCHING (TEREGANG). TIDAK ADA
EKSTRAVASASI.
2. URETRA PUTUS DIATAS PROSTATO
MEMBRANASEA. DIAPHRAGMA
UROGENITAL UTUH. EKSTRAVASASI
TERBATAS PADA DIAPHRAGMA
UROGENITAL.
3. URETRA POSTERIOR,DIAPH.UROGENITAL
& URETRA PARS BULBOSA PROKSIMAL
RUSAK. EKSTRAVASASI SAMPAI PERINEUM

DIAGNOSIS
GAMBARAN KHAS :
1. PERDARAHAN PERURETRA
2. RETENSI URINE
3. RT : FLOATING PROSTAT.
URETROGRAFI :
EKSTRAVASASI KONTRAS PD PARS
PROSTATO MEMBRANASEA
FRAKTUR PELVIS.

Floating Prostat

Uretrograf

Ruptur Parsial

Ruptur total

TINDAKAN
AKUT : SISTOSTOMI
STABIL :
PRIMARY ENDOSKOPIC REALIGMENT
1 MINGGU PASKA RUPTUR
URETROPLASTI
3 BULAN PASKA RUPTUR.
RAIL ROADING KATETER DILAKUKAN
BILA BERSAMAAN DG OPERASI LAIN.

PENYULIT
STRIKTURA URETRA
DISFUNGSI EREKSI
INKONTINENTIA URINE.

RUPTUR URETRA
ANTERIOR
PENYEBAB TERSERING : STRADDLE
INJURY ( CEDERA SELANGKANGAN )
JENIS KERUSAKAN :
KONTUSIO DDG URETRA
RUPTUR PARSIAL
RUPTUR TOTAL

DIAGNOSIS
KLINIS :
PERDARAHAN PERURETRA/HEMATURI
HEMATOM / BUTTERFLY HEMATOM
KDG RETENSI URINE
KONTUSIO : EKSTRAVASASI
RUPTUR
: EKSTRAVASASI +
BULBOSA

Sleeve Hematom

Butterfly Hematom

TINDAKAN
KONTUSIO : OBSERVASI
4-6 BLN KMD URETROGRAFI ULANG
RUPTUR :
SISTOSTOMI 1 BULAN
3 BULAN UROFLOMETRI , KP
URETROGRAM .
STRIKTURA, LAKUKAN SACHSE.

Anda mungkin juga menyukai