Anda di halaman 1dari 2

42

Lampiran I ISIAN DATA PRIBADI RESPONDEN

Petunjuk:

1. Dalam mengerjakan angket-angket berikut ini tidak ada jawaban yang benar atau salah. Yang dibutuhkan adalah jawaban yang jujur dan apa adanya, sehingga semua jawaban dianggap benar. 2. Setiap jawaban anda adalah sangat berharga dan penting, sehingga anda dimohon tidak melewatkan satupun pertanyaan yang diajukan. 3. Jawaban-jawaban kerahasiaannya. 4. Peneliti sangat menghargai kerjasama anda dan mengucapkan terimakasih. dan data-data yang anda isi akan terjamin

IDENTITAS RESPONDEN Nama NIM Umur Angkatan Jenis Kelamin Jurusan sewaktu SMU Nomor telepon / HP Angket ini diisi pada : : : : : 1. Laki-laki : : : Tanggal.......Bulan.........Tahun 2012 2. Perempuan

43

Kuesioner Lie-Score Minnesota Multiphase Personality Inventory (L-MMPI) Berilah tanda (X) pada kolom ya bila pertanyaan dibawah ini sesuai dengan perasaan/keadaaan anda, berilah tanda (X) pada kolom tidak bila pernyataan tidak sesuai dengan yang anda rasakan. No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Pernyataan Sekali-kali saya berfikir tentang hal-hal yang buruk untuk diutarakan Kadang-kadang saya ingin mengumpat/ mencaci maki Saya tidak selalu mengutarakan hal yang benar Saya tidak membaca tajuk rencana setiap surat kabar Saya kadang-kadang marah Apa yang dapat saya kerjakan hari ini, kadang-kadang saya tunda sampai besok Bila saya tidak enak badan, kadang saya mudah tersinggung Sopan santun saya di rumah tidak sebaik jika bersama orang lain Bila saya yakin tidak seorangpun melihatnya, mungkin sekali saya akan menyelundup nonton tanpa karcis Saya lebih sering menang daripada kalah dalam suatu permainan Saya ingin mengenal orang-orang penting, karena dengan demikian saya merasa menjadi orang penting Saya tidak selalu menyukai setiap orang yang saya kenal Kadang-kadang saya menggunjingkan orang lain Kadang-kadang saya memilih yang tidak saya kenal dalam suatu pemilihan Sekali-kali saya tertawa jika mendengar lelucon porno Ya Tidak

Anda mungkin juga menyukai