Anda di halaman 1dari 33

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL

STKIP PGRI PACITAN


Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Statistik Dasar Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Edi Irawan Hari/Tanggal : Rabu, 8 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan atas pada
lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban yang
tersedia!
3. Diijinkan membuka buku dan tabel serta menggunakan kalkulator!

SOAL:

1. Soal 1

Suatu penelitian (skripsi dari mahasiswa Pendidikan Matematika Anisa Harni Widiastuti) dengan
judul Eksperimentasi Pembelajaran Matematika Melalui pendekatan Kontekstual Disertai Sentuhan
Humor Pada Pokok Bahasan Peluang di SMA 1 Pacitan. Tujuan dari penelitian tersebut adalah untuk
mengetahui apakah prestasi belajar matematika siswa yang mengikuti pembelajaran melalui metode
kontekstual disertai sentuhan humor lebih baik prestasinya dibandingkan dengan siswa yang mengikuti
pembelajaran melalui metode konvensional dalam pelajaran matematika pada pokok bahasan peluang.
Untuk keperluan tersebut peneliti mengambil secara acak 2 kelas sebagai sampel. Kelas 2A sebagai
kelas eksperimen (untuk diberikan pembelajaran dengan pendekatan Kontekstual Disertai Sentuhan
Humor) dan 2D sebagai kelas kontrol (untuk diberikan pembelajaran dengan metode konvensional).
Sebelum kedua kelas diberikan perlakuan, siswa tersebut sudah diberikan tes awal untuk mengetahui
bahwa kedua kelas dalam keadaan seimbang. Dari hasil tersebut diketahui bahwa kedua kelas dalam
keadaan seimbang.
Untuk selanjutnya, setelah 6 kali pertemuan pada kedua kelas diberikan perlakuan dengan masing-
masing metode mengajar. Pada pertemuan ke-7 diadakan tes akhir untuk mengetahui hasil belajar siswa
tentang materi peluang. Data hasil tes tersebut adalah sebagai berikut:

Kelas Eksperimen Kontrol
Nilai 9, 9, 8, 7, 8 , 8, 6 4, 6, 3, 5, 4, 5, 6

Catatan: Sebelum melakukan uji rerata, lakukan uji prasyarat terlebih dahulu, yaitu uji normalitas dan uji
homogenitas. Mengingat waktu yang tersedia sangat sedikit, mahasiswa dengan nomor tempat duduk
ganjil hanya menguji normalitas pada kelas eksperimen, sedangkan mahasiswa dengan nomor tempat
duduk genap menguji normalitas pada kelas kontrol. Sedangkan uji homogenitas dan uji rerata dilakukan
oleh seluruh mahasiswa. Dalam melakukan uji normalitas dan uji rerata, gunakan taraf signifikansi 5%,
sedangkan untuk uji homogenitas variansi gunakan taraf signifikansi 10%.

2. Soal 2
Seorang peneliti ingin mengetahui apakah ketiga metode mengajar, yaitu Diskusi, Drill dan Ceramah
mempunyai efek yang sama. Ketiga metode tersebut dicobakan kepada tiga kelas yang seimbang, yaitu
kelas IA (untuk metode Diskusi), kelas IB (untuk metode Drill) dan kelas IC (untuk metode Ceramah). Dari
masing-masing kelas diambil secara random sejumlah anak, dan hasil tes di akhir pembelajaran adalah
sebagai berikut.
Kelas Diskusi Drill Ceramah
Nilai 6, 8, 6, 7, 8, 7, 7 9, 9, 8, 7, 8, 8, 6 4, 6, 3, 5, 4, 5, 6
Dengan mengambil o = 5%, lakukan uji homogenitas sebagai prasyarat untuk uji Anava, jika diasumsikan
bahwa ketiganya berasal dari populasi yang berdistribusi normal.

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Belajar dan Pembelajaran Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Rofiq Setiyawan, M.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 13 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat!
1. Sebutkan prinsip-prinsip pembelajaran!
2. Jelaskan masalah-masalah internal dalam belajar!
3. Apa manfaat dari perencanaan pembelajaran dalam proses belajar mengajar?
4. Sebutkan prinsip pembelajaran berbasis kompetensi!
5. Sebutkan satu pendekatan pembelajaran yang berpusat pada siswa (student centered
approach) beserta tahapan-tahapannya atau sintaknya dalam proses pembelajaran!
6. Jelaskan syarat umum dalam membuat evaluasi!


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Pengantar Pendidikan Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Rofiq Setiyawan, M.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 30 Januari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat!
1. Apa peran keluarga (orang tua) dalam pendidikan anak?
2. Sebutkan konsep yang bisa dibangun dalam rangka pendidikan seumur hidup!
3. Sebutkan tiga hal yang terkandung dalam pengertian demokrasi pendidikan dalam
pengertian yang luas!
4. Jelaskan jenis program pendidikan sesuai dengan sifat dan kekhususan tatanannya menurut
UU No. 20 tahun 2003!
5. Jelaskan dua macam solusi yang bisa dilaksanakan pemerintah untuk mengatasi
permasalahan-permasalahan pendidikan di Indonesia!
6. Jelaskan sumbangan pendidikan pada pembangunan dari segi sasaran pendidikan, segi
lingkungan pendidikan, segi jenjang pendidikan, dan segi pembidangan kerja atau sektor
kehidupan!

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Analisis Kompleks Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Sofyan M., M.Pd./Tika Dedy P, S.Pd. Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!
4. Kerjakan soal berikut sedemikian hingga total skor dari soal yang Anda kerjakan maksimal
100.

SOAL
1. Jika diberikan z1 = 2 + i, z2 = 3 2i, dan
z3 =
1


Tentukan nilai-nilai berikut:
a.
1
3
3
1

+ 4
1
8
b. |3
1
4

|
c. (
3
)
4

(skor max = 15)

2. Tentukan dan gambarkan tempat
kedudukan titiktitik yang dinyatakan
oleh |
3
3
| = 2
(skor max = 15)
3. Hitunglah nilai dari (
1 3
1 3
)
1

(skor max = 20)

4. Tentukan akar-akar dari persamaan
z
4
+ 16 = 0!
(skor max = 20)

5. Tunjukkan bahwa limit fungsi berikut ini
tidak ada
lim
1

untuk z i
(skor max = 15)

6. Tunjukkan identitas berikut:
1 + z + z
2
+ z
3
z
n
=
1 z
n1

1 z


Kemudian buktikan identitas
trigonometri Lagrange:
1 + cos + cos 2 + cos 3 cos n =
1

sin,(n
1

)-
sin(
1

)

(skor max = 30)

7. Gunakan teorema de Moivre untuk
membuktikan identitas berikut:
a. cos 5 = 16 cos
5
20 cos
3
+ 5 cos

b. (sin 5)/(sin ) = 16 cos
4
12 cos
2

+ 1, jika , , ,
(skor max = 20)

8. Jika diberikan fungsi f (z) = z
2
,
tentukan di titik z manakah fungsi
tersebut mempunyai turunan. Jika f (z)
ada, maka tentukanlah f (z) tersebut!
(Petunjuk: gunakan PCR)
(skor max = 25)

9. Tentukan jika ada, titik-titik yang
menyebabkan f (z) = x
3
i(y 1)
mempunyai turunan. Bila demikian,
tentukanlah f (z) tersebut!
(Petunjuk: gunakan PCR)
(skor max = 15)

10. Dengan menggunakan definisi limit di
lapang tak hingga, buktikan bahwa
=

3
1
) 1 (
1
lim
z
z

(skor max = 15)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Pengantar Analisis Riil Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Sofyan Mahfudy, M.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 13 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!
4. Kerjakan soal berikut sedemikian hingga total skor dari soal yang Anda kerjakan maksimal
100.

SOAL

1. Buktikan bahwa tidak ada bilangan rasional r sedemikian hingga r
2
= 6
(skor max = 15)

2. a. Jika 0 < a < 1, maka tunjukkan bahwa 0 < a
2
< a < 1
b. Jika a > 1, maka tunjukkan bahwa 1 < a < a
2

(skor max = 15)

3. Misalkan S himpunan tak kosong di dalam , untuk b dan didefinisikan
bS = {bS; s S}. Jika b < 0 maka buktikan bahwa:
a. Inf (bS) = b Sup S
b. Sup (bS) = b Inf S
(skor max = 30)

4. Gunakan definisi limit barisan untuk membuktikan limit barisan berikut:
a.
7
5
2 7
3 5
lim = |
.
|

\
|
+


n
n
n

b.
2
1
4 2
3 2
lim
2
2
=
|
|
.
|

\
|

+

n
n
n

(skor max = 20)

5. Barisan bilangan real monoton konvergen jika dan hanya jika ia terbatas. Selanjutnya
buktikan : Jika Y = (yn) turun terbatas, maka } : inf{ ) ( lim A n y y
n n
n
e =


(skor max = 20)
6. Diketahui barisan (yn) dengan 1
1
= y dan
n n
y y + =
+
2
1
, 1 > n . Tunjukkan bahwa ( )
n
y
konvergen dan tentukan pula limitnya! (Petunjuk: Gunakan Teorema Kekonvergenan
Monoton/TKM)
(skor max = 30)
7. Dengan menggunakan definisi limit fungsi, buktikan bahwa
a. 0 , 3 / 2 ) 1 /( lim
2
> = +

x x x
x

b. 4 ) 3 ( lim
2
1
= +

x
x

(skor max = 20)

***** man jadda wa jada *****

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Ilmu Sosial Dasar Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Joko Sutrisno, M.Si. Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Secara yuridis maupun politis, segala warga Negara memiliki persamaan kedudukan baik
dalam bidang politik, hukum, ekonomi, dan sosial budaya. Jelaskan!
2. Norma yang berlaku di masyarakat ada 4 macam. Yakni : Norma agama, moral/kesusilaan,
kesopanan dan hukum.
Jelaskan ke empat norma tersebut dan beri contoh!
3. Perkembangan IPTEKS di Indonesia demikian pesat dan mampu menciptakan perubahan-
perubahan yang berpengaruh langsung pada kehidupan masyarakat, baik dilihat dari sisi
positif dan negatif.
Jelaskan maksud dari uraian tersebut!
4. Lingkungan amat penting bagi kehidupan manusia karena memiliki daya dukung. Ada 5
(lima) arti penting lingkungan bagi manusia. Jelaskan!
5. Problema sosial (Soerjono Soekamto, 1982) dapat diklasifikasikan sesuai dengan faktor-
faktor penyebabnya. Jelaskan !

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Struktur Aljabar II Tingkat/Smt : IV/VII
Dosen Pengampu : Eka Putra Wahyu Suminar, M.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 06 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Jika R adalah suatu ring dan a e R, sedemikian sehingga a
2
= a, buktikan bahwa
(xa axa)
2
= (ax axa)
2
= z, z e R!
2. Jika R suatu ring dan a e R berlaku a
2
= z, tunjukkan bahwa x e R, maka: (ax + xa)
komutatif dengan a!
3. R adalah suatu medan, M dan N masing-masing adalah anak medan dari R. Buktikan bahwa
M N adalah anak medan dari R pula!
4. R suatu ring dengan elemen kesatuan u. Apabila S suatu ideal yang memuat u, buktikan
bahwa
S = R!
5. Misalkan M =
)
`

e
(

R c b, a, |
c 0
b a
. Pemetaan f: M M didefinisikan oleh f
(

=
|
|
.
|

\
|
(

c 0
0 a
c 0
b a
, M
c 0
b a
e
(

. Tunjukkan bahwa f suatu homomorfisme!



***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Telaah Kurikulum Matematika Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Eka Putra Wahyu Suminar, M.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 14 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Di dalam kurikulum Rentjana Peladjaran 1964, pembelajaran dipusatkan pada program
Pancawardhana. Jelaskan apa yang dimaksud dengan program Pancawardhana!
2. Sebutkan dan jelaskan dua standar nasional pendidikan yang menjadi acuan dan landasan
utama bagi satuan pendidikan dalam mengembangkan kurikulum!
3. Sebutkan dan jelaskan lima tujuan mata pelajaran matematika SMA!
4. Sebutkan dan jelaskan dua jenis pendekatan dalam menyusun kompetensi dasar!
5. Sebutkan minimal tiga ketentuan dalam merumuskan indikator!

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Fisika Dasar Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Ratik Fitria Yulianingrum, S.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 6 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Sebuah pesawat terbang harus memiliki kecepatan 60 m/s untuk tinggal landas. Jika panjang
landasan 720 m, tentukan percepatan yang harus diberikan mesin pesawat terbang!
2. Sebuah batu dilempar vertikal ke atas dengan kelajuan 20 m/s. Ambil g = 10 m/s
2
. Tentukan:
- Tinggi maksimum batu
- Lama batu di udara
3. Sebuah balok kayu 50 kg diam di puncak sebuah bidang miring seperti tampak pada gambar
di bawah. Jika gesekan pada bidang miring diabaikan dan g = 10 m/s
2
, hitung gaya yang
dikerjakan bidang pada balok ! (a = 5 m dan c = 20 m)


c
a

b
4. Balok bermassa 2 kg dan 3 kg dihubungkan dengan tali ringan yang melalui sebuah katrol
tanpa gesekan seperti ditunjukkan pada gambar.
- Ke arah manakah balok kecil akan bergerak?
- Berapa percepatannya?






***** man jadda wa jada *****


2 kg 3 kg

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Statistik Matematika II Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Nely Indra M., S.Si Hari/Tanggal : Rabu, 15 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Open Tabel, Diagram Blok, Rumus, dan Pakai kalkulator!

SOAL
1. Suatu percobaan di bidang peternakan telah dilakukan untuk mengetahui pengaruh berbagai
campuran ransum makanan terhadap pertambahan berat badan domba jantan selama
percobaan (diukur dlm kg). Hewan percobaan yang tersedia berbeda umur, karenanya
dilakukan pengelompokan menjadi 4 kelompok umur. Data pertambahan bobot badan dari
16 ekor domba jantan yang digunakan dalam percobaan adalah sbb:
Kelompok
umur
Jenis ransum
A B C D
1 8 1 6 5
2 7 0 5 6
3 9 3 7 9
4 6 2 5 8

Menggunakan apa yang dapat anda simpulkan?

2. Untuk suatu rancangan percobaan dengan bagan sbb:

P1 P2
Q1 Q2 Q1 Q2
R1-R3 R1-R3 R4-R6 R4-R6

Tuliskan ringkasan tabel Anavanya yang memuat Sumber Variansi, derajat bebas, Nilai
Harapan Kuadarat Tengah, F hitungnya dengan menganggap semua faktor dalam percobaan
bersifat tetap.


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Statistik Matematika II Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Nely Indra M., S.Si Hari/Tanggal : Rabu, 15 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Open Book dan Pakai kalkulator!

SOAL
1. Untuk suatu rancangan percobaan dengan bagan sbb:

C1 C2
A1 B1 R1-R2 R3-R4
B2 R5-R6 R7-R8
A2 B3 R9-R10 R11-R12
B4 R13-R14 R15-R16

Tuliskan ringkasan tabel Anavanya yang memuat Sumber Variansi, derajat bebas, Nilai Harapan
Kuadrat Tengah, dan F hitungnya dengan menganggap faktor A tetap sedangkan B dan C acak.

2. Jika hasil penelitiannya sbb:

C1 C2
A1
B1 1 0 1 1
B2 0 1 0 0
A2
B3 1 1 0 1
B4 1 1 1 0

Menggunakan , apa yang dapat anda simpulkan?


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Telaah Kurikulum Matematika Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Eko Budi Cahyono, M.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 13 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Apa yang saudara ketahui tentang materi Logika Matematika yang di berikan di SMA yang
sudah di sesuaikan dengan kurikulum yang berlaku saat ini !
2. Konsep bentuk pangkat, akar dan logaritma di berikan di SMA kelas X semester gasal, di
antara kompetensi dasarnya adalah:
a. Menggunakan aturan pangkat, akar dan logaritma
b. Melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang melibatkan pangkat,akar dan
logaritma
Berilah penjelasan tentang materi,yang sesuai dengan kompetensi dasar di atas !

3. Buatlah soal dan penyelesaiannya yang berkaitan dengan Menyusun persamaan kuadrat
yang akar-akarnya di ketahui. !

4. Berilah penjelasan tentang:
a. Tan (A+B) =
()
()


b. Tan A =



5. Dalam konsep vektor ada indikator-indikator yang ingin dicapai yang direncanakan seorang
pendidik, yang sudah di sesuaikan dengan kompetensi dasarnya. Berilah uraian tentang
konsep vektor sesuai dengan indikator-indikator yang saudara buat !


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Aljabar Linear Tingkat/Smt : IV/VII
Dosen Pengampu : Khoirul Qudsiyah, S.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 7 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. T: R
4
R
3
dengan T.

/= (

). Carilah basis dan dimensi:


a) Ruang peta
b) Ruang nol
2. Misalkan ruang vektor P2 memiliki hasil kali dalam <p, q> = ()()


a) Tentukan untuk p = 1, p = x dan p = x
2

b) Tentukan d(p, q) jika p = 1 dan q = x
3. Apakah matriks A = *


+diagonalisabel? Jika ya, carilah matriks P sedemikian sehingga
P
-1
AP = D (diagonal).
4. Cari matriks ortogonal R sehingga R
-1
AR = D (diagonal), jika matriks transformasi:
A = [



]!


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Aljabar Matriks Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Khoirul Qudsiyah, S.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 31 Januari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (10.00-11.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Tanpa menghitung nilai determinan, buktikan |



| = 2(a b)
2
(a + b)!
2. Diketahui matriks A=[



]. Carilah matriks P&Q sedemikian sehingga PAQ=N,
di mana N adalah bentuk normal! Berapa r(A) ?
3. Matriks A = (aij) berdimensi mxn dikatakan mempunyai invers kanan B jika berlaku AB=I.
Invers kanan ini ada jika r(A) = m. Sebaliknya matriks A tersebut dikatakan mempunyai
invers kiri C jika berlaku CA = I, bilamana r(A) = n.
Tentukanlah invers kanan dari matriks A = [



] ! Petunjuk :
(i) Tentukan rank dari matrik A ( misal r)
(ii) Tentukan Invers kanan dari matriks A adalah matriks berdimensi 4x3, ialah B = (

) bila
S diperoleh dengan jalan menghilangkan salah satu kolom dari matriks A dengan syarat
matriks A non singular. (Catatan: invers kanan dari A ini mungkin lebih dari satu buah)
4. Diketahui SPL : {


(

)

Tentukan nilai a supaya sistem tersebut:
a) Mempunyai jawab tunggal
b) Mempunyai banyak jawab
c) Tidak mempunyai jawab


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Matematika Diskrit Tingkat/Smt : IV/VII
Dosen Pengampu : Dwi Cahyani Nur A., S.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 30 Januari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Is it possible in a graph of nine people for each to be friend with exactly five others? Give your
reason!

2. Pada graf di samping, carilah:
a. Walk dengan panjang 7 antara u dan w
b. Cycle dengan panjang 1, 2, 3, dan 4
c. Path dengan panjang maksimum.


3. Apakah yang Anda ketahui tentang bipartite graph? Selidiki apakah graf berikut bipartite graph?








4. Apakah yang Anda ketahui tentang hamiltonian graph dan eulerian graph? Berikan contoh untuk
masing-masing terminologi tersebut dengan 10 vertex!

5. Konstruksikan suatu graphic dari degree sequence berikut.
S = (0,6,6,1,3,5,6,1,1,3,2,5,2,3)

6. Five students are to be examined by five tutors.
Tutor 1 must examine students B and D
Tutor 2 must examine students A, B, and D
Tutor 3 must examine students B, C, and E
Tutor 4 must examine students A and C
Tutor 5 must examine students B, D and E
If each examination takes the same amount of time, find the minimum number of examination
periods needed.

7. Berapa warna yang diperlukan untuk mewarnai kabel pada
jaringan berikut, sehingga setiap dua kabel yang terhubung pada
satu titik memiliki warna yang berbeda?



***** man jadda wa jada *****
u
v
w
z

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Matematika Ekonomi Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Dwi Cahyani Nur A., S.Pd. Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup, diperbolehkan menggunakan kalkulator, dilarang menggunakan HP!

SOAL
1. Mulai tanggal 1 April 2010, Ibnu menabung di bank sebesar Rp 300.000,- setiap awal bulan.
Suku bunga majemuk yang ditetapkan bank sebesar 2% per bulan. Tentukan jumlah
simpanan Ibnu pada tanggal 25 Januari 2012!

2. Sinta meminjam uang di bank dan dibayar selama 3 tahun setiap akhir bulan sebesar
Rp 400.000,-. Jika suku bunga bank 5% per bulan, berapakah uang yang dipinjam oleh Sinta?

3. Suatu pinjaman dilunasi dengan anuitas bulanan sebesar Rp 400.000,00. Angsuran pertama
sebesar Rp 100.000,00. Bunga 5% setahun.
a. Setelah berapa lama pinjaman tersebut lunas?
b. Berapa besarnya pinjaman tersebut?
c. Tanpa menggunakan tabel pelunasan, hitunglah sisa pinjaman setelah angsuran ke-12.

4. Sebuah mobil operasional kantor yang dibeli dengan harga Rp 145.000.000,- diperkirakan
mempunyai umur manfaat 10 tahun dan nilai sisa Rp 90.000.000,-.
Buatlah tabel penyusutannya jika menggunakan:
a. Metode garis lurus
b. Metode jumlah bilangan tahun
5. Setiap akhir bulan, suatu yayasan menyantuni panti asuhan sebesar
Rp 1.500.000,- selamanya. Pemilik yayasan berkeinginan membayarnya langsung dalam
sekali pembayaran. Berapakah besar santunan yang harus dibayarkan jika suku bunga yang
berlaku 5% per bulan?

Rumus-rumus:


( )

*( )


( )

.
( )

( )

*( )

.
( )

( )




( )

( )


( )

*( )

+

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Kalkulus I Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Achmad, S.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 7 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. A) Diketahui
( )( ) ( )
2
2 5, 1. f g x x x g x x = + = Tentukan
( )
1
....... f x

=
B) Untuk nilai x manakah ( )
2
2
2 4
x x
f x
x
+
=
+
diskontinu?

2. A)
2 1
1
lim .......
3 2
x
x
x

=
+

B)
2
0
sin 2
lim .......
sin3
x
x
x x

=

3. A) Tentukan dy jika
3
3
x
y x =
B) Tentukan persamaan garis singgung kurva
( )
2
ln 2 1 y x x = di titik P(1,0)

4. Diketahui cos y x = , tentukan nilai dari
2
2
4 2 .......
d y dy
x y
dx dx
+ + =


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Kimia Dasar Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Drs. Suwondo, M.Pd. Hari/Tanggal : Rabu, 8 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Kalsium karbonat bereaksi dengan asam klorida encer menurut persamaan reaksi:
( ) ( ) ( ) ( ) ( )
2 3 s aq 2 aq I 2 g
CaCO + 2HCl CaCl + H O + CO
Jika direaksikan 50 gram kalsium karbonat (Mr = 100) hitung:
a. Volume gas CO2 yang dihasilkan dalam keadaan standar (STP)
b. Massa H2O yang terbentuk. Ar H=1; O=18.

2. Jelaskan model atom menurut:
a. Rutherford
b. Niels Bohr

3. Tentukan jumlah proton, neutron, dan elektron dari atom berikut:
a.
12
6
C b.
37
17
Cl c.
56
26
Fe

4. Diketahui unsur-unsur:
12
Mg,
17
Cl ,
15
P
a. Tentukan konfigurasi elektronnya
b. Tentukan 4 bilangan kwantum elektron terakhirnya
c. Tentukan letak unsur-unsur tersebut dalam Sistem Periodik Unsur (golongan dan
periode)
d. Jenis dan proses terjadinya ikatan antara unsur
12
Mg dengan
17
Cl membentuk senyawa
2
MgCl

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Pendidikan Agama Islam Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Drs. H. M. Yusuf, M.S.I. Hari/Tanggal : Senin, 6 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Di antara pokok-pokok ajaran Islam itu ialah aqidah.
a. Sebut dan jelaskan fungsi aqidah
b. Jelaskan pula pengaruh-pengaruh aqidah

2. Pembuktian adanya Allah itu ada yang memakai metode yang semata-mata menurut akal.
Masalah ini kemudian kita mengenal:
a. Dalil kosmologi
b. Dalil teleologis
c. Dalil ontologis
d. Dalil moral
Jelaskan masing-masing!

3. Syariah adalah aturan hidup yang menyeluruh. Karena itulah syariah mempunyai fungsi
mengarahkan kehidupan manusia. Jelaskan fungsi-fungsi syariah.

4. Akhlaq dalam ajaran Islam mencakup berbagai aspek. Sebut dan terangkan ruang lingkup
ajaran akhlaq!

5. Sumber ajaran Islam yang utama itu Al-Quran. Jelaskan tentang isi kandungan Al-Quran!


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Pendidikan Kewarganegaraan Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Drs. H. Ach. Hozaini, S.H., M.M. Hari/Tanggal : Rabu, 15 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Sejak proklamasi kemerdekaan 17 Agustus 1945 hingga sekarang di Indonesia telah berlaku
tiga macam Undang-undang Dasar dalam empat periode. Sebutkan serta beri penjelasan.

2. Ada tujuh kunci pokok Sistem Pemerintahan negara menurut Undang-undang Dasar 1945
hasil amandemen tahun 2002. Sebutkan serta masing-masing beri penjelasan.

3. Jelaskan bagaimana hubungan antara negara hukum dengan negara demokrasi.

4. Jelaskan bagaimana hubungan antara negara hukum dengan hak azasi manusia.

5. Menurut Prof. Dr. Merriam Budiarjo, pelaksanaan demokrasi di Indonesia dibagi dalam tiga
masa. Sebutkan serta beri penjelasan.

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Penilaian Hasil Belajar Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Mujiono, M.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 14 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup, boleh menggunakan kalkulator!

SOAL
1.
No Nama
Butir Soal Skor
Total 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1. A 1 1 0 1 1 1 1 0 1 0 7
2. B 0 1 0 1 0 0 1 1 1 1 6
3. C 0 0 1 0 0 0 0 1 0 0 2
4. D 1 0 0 1 1 1 0 0 1 1 6
5. E 1 1 1 1 0 1 0 1 1 1 8
6. F 0 1 0 0 1 0 1 1 0 1 5
7. G 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 3
8. H 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 9
9. I 1 1 1 1 0 1 0 1 1 1 8
10. J 0 1 0 1 0 1 0 1 0 1 5
a. Hitunglah validitas untuk butir soal nomor 6
b. Hitunglah reliabilitas dengan belah dua ganjil-genap
c. Hitunglah dengan rumus KR-20.

2. Buatlah 3 soal dan pedoman penskorannya untuk masing-masing soal dengan bentuk uraian,
dengan ketentuan soal bentuk ingatan, pemahaman, dan aplikasi. Jika saudara menjelaskan
pada materi persamaan kuadarat.

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Strategi Belajar Mengajar Tingkat/Smt : III/V
Dosen Pengampu : Dra. Nurul Lindawati, M.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 31 Januari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (10.00-11.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Jelaskan apa perbedaan antara Model, metode, Strategi , teknik, taktik dan pendekatan
pembelajaran.
2. Jelaskan
a. Perbedaan Model Pembelajaran CTL dan Model Pembelajaran Tradisional
b. Beberapa Komponen Pembelajaran CTL
c. Beberapa teori yang mendasari Pendekatan CTL
3. Mengapa perlu Inovasi Pembelajaran ? dan Sebutkan 5 Kondisi Obyektif Pendidikan kita
yang perlu mendapatkan prioritas bagi Guru dalam melakukan Inovasi Pembelajaran
4. Sebutkan minimal 7 Faktor yang mempengaruhi Efektivitas Belajar siswa, jelaskan masing-
masing faktor dan bagaimana mengondisikan agar faktor- faktor tersebut optimal.
5. Jelaskan
a. Bagaimana Pengertian Belajar sesuai dengan Paradigma baru pendidikan
b. Karakteristik pembelajaran tradisional (behavioristis) dibanding dengan pembelajaran
dipercepat (accelerated learning)
c. Karakteristik Pembelajaran abad Sembilan belas dibanding abad dua puluh satu
6. Buatlah rancangan singkat skenario Pembelajaran yang merupakan terapan salah satu
metode inovatif untuk mengajarkan materi tertentu, dengan durasi waktu 3 x 45 menit. Satu
kali tatap muka!

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Program Linear Tingkat/Smt : IV/VII
Dosen Pengampu : Yoyok Dwi Prastowo, S.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 7 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Gambarkan daerah yang memenuhi sistem pertidaksamaan di bawah ini:
2y-x ; 4x 3y 1 ; x; y
2. Dari daerah yang diarsir pada gambar di bawah ini, tentukan sistem pertidaksamaannya.








3. Tentukan Nilai minimum fungsi f ( x , y ) = 3x + 4y yang memenuhi sistem pertidaksamaan:
x 3y 1 ; 5x y 1 ; x > 0 ; y > 0 !
4. Seorang ibu mempunyai 18 kg tepung dan 2,7 kg mentega akan membuat dua macam kue,
sedangkan bahan lain mencukupi. Kue I memerlukan 300 gr tepung dan 60 g mentega,
sedangkan kue II memerlukan 400 gr tepung dan 50 gr mentega. Jika laba kue I adalah Rp.
400 dan kue II adalah Rp. 300,
Maka hitunglah laba maksimum yang dapat diperoleh dari penjualan kue tersebut!
5. Ditentukan grafik fungsi

.
a. Nilai stasionernya (nilai balik maksimum dan minimum)!
b. Gambarkan grafik fungsi di atas!

***** man jadda wa jada *****

2
1
7
1
5
X 3
Y

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Pengantar Dasar Matematika Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Urip Tisngati, M.Pd. Hari/Tanggal : Selasa, 7 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!
4. Untuk NIM Ganjil kerjakan Soal A, dan untuk NIM Genap kerjakan Soal B!

SOAL
1. Ubahlah pernyataan majemuk berikut (implikasi) menjadi bentuk pernyataan yang ditentukan (bentuk kalimat
dan notasi simbolik)
a. Jika ada kucing lebih banyak dari anjing atau semua tikus nakal maka ada sapi lebih banyak dari anjing dan
ular lebih sedikit dari kucing. (INVERS)
b. Jika semua pelawak membuat tawa serta ada polisi menjadi artis maka rambut merah menakutkan atau
logika membuat sakit kepala (KONTRAPOSISI)
2. Buktikan argumentasi valid berikut dengan bukti tidak langsung!
A.





3. Diperoleh data kepemilikian barang-barang penduduk di RT X Desa Duabelas sebagai berikut:
Mempunyai TV= 75, Mempunyai radio = 62 , Mempunyai sepeda motor = 48, Mempunyai TV dan radio = 42,
Mempunyai TV dan sepeda motor = 36, Mempunyai radio dan sepeda motor = 33, Mempunyai semuanya =
28, Jumlah penduduk = 90 KK
Tentukan :
A. 1. Jumlah KK yang tidak memiliki TV dan Radio!
2. Tidak memiliki ketiganya!
B. 1. Jumlah KK yang tidak memiliki radio dan motor!
2. Tidak memiliki ketiganya!
Selesaikan dengan cara aljabar dan geometris!
4. Diketahui relasi sebagai berikut :









Tentukan :






5. Data A = misal X = {1,,3,4} didefinisikan sebagai x y. Tunjukkan bahwa X bersifat refleksif , antisimetris, dan
transitif.
Data B = misal X = {a,b,c,d} didefinisikan sebagai x y . Tunjukkan bahwa X bersifat refleksif , antisimetris, dan
transitif.
***** man jadda wa jada *****
k s
m k
(a s)
m

b c
D f
b d .
m f

Data A : P = {a,b,c}
R
1
= {(a,b),(a,c),(c,a)}
R
2
= {(a,a),(a,b),(a,c),(b,b),(b,a),(c,a),(c,c)}
R
3
= {(a,c),(a,b),(b,c)}
R
4
= {(a,b),(c,b)}
R
5
= {(a,a),(c,a),(c,c)}
R
6
= {{b,b),(a,b)(b,c)(b,a)}

Data B : P = {1,2,3}
R
1
= {(1,2),(2,2),(2,3)}
R
2
= {(1,2),(1,3),(3,3)}
R
3
= {(1,3),(3,2),(1,2)}
R
4
= {(1,1),(1,2),(1,3),(2,2),(3,3)}
R
5
= {(1,3),(2,1),(2,2),(2,3)}
R
6
= {{1,2),(3,1)}

1. Relasi yang bersifat refleksif dan alasannya !
2. Relasi yang bersifat simetris dan alasannya !
3. Relasi yang bersifat antisimetris dan alasannya !
4. Relasi yang bersifat antirefleksif dan alasannya !
5. Relasi yang bersifat transitif dan alasannya !

B.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Topologi Tingkat/Smt : IV/VI/Kelas C dan D
Dosen Pengampu : Urip Tisngati, M.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 6 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Diberikan X = { f, g, h} dengan a,b F (X,R)
a = { (f,2), (g, -1), ( h, 3) } dan b = { (f,1), (g, -2), (h, 0)}.Tentukan :
1) ab + 2a
2) b
2
- a

2. Jika A = {1, 2, 3, 4}, berikut diberikan relasi atas A:
R1 = {(1, 1), (1, 2), (2, 1), (2, 2), (3, 4), (4, 1), (4, 4)}
R2 = {(1, 1), (1, 2), (2, 1)}
R3 = {(1, 1), (1, 2), (1, 4), (2, 1), (2,2), (3, 3), (4, 1), (4,4)}
R4 = {(2, 1), (3, 1), (3, 2), (4, 1), (4, 2), (4, 3)}
R5 = {(1, 1), (1, 2), (1, 3), (1, 4), (2, 2), (2, 3), (2, 4), (3, 3), (3,4), (4, 4)}
R6 = {(3, 4)}
R7 = {(1, 1)}
R8 = {(1, 1), (1, 2), (3, 4), (4, 3)}
Manakah dari kedelapan relasi di atas yang bersifat: 1) refleksif, 2) simetri, 3) anti simetri, 4) transitif,
dan 5) relasi yang bukan simetri sekaligus bukan antisimetri disertai alasan sesuai definisinya!

3. Misal V = {1,2,3,4,5,6,8,10,12,20,40,48} ,B = {40,48} dan C = {4,6,8} adalah subset V . Didefiisikan
sebagai X membagi Y . Tentukan : 1) Diagram Hazze, ) Elemen pertama dari V, 3) Elemen terakhir
V, 4) elemen Minimal V, 5) Elemen Maksimal V, 6) Batas Atas B, 7) Batas Bawah C, 8) Supremum, dan
9) Infimum dari V

4. Diberikan D = {-1, 1} {3}
Apakah -2 titik limit? apakah 0 titik limit ? apakah 3 titik limit ?Jelaskan !

5. Jika S = {a,b,c,d,e}
1 = {S, , {a}, {b}, {a,b},{a,c,d},{a,b,c},{a,b,d,e}}
2 = {S, , {a}, {a,c}, {a,c,d},{b,c,d},{a,b,d}, {b,c,d,e}}
A = { b,c,d} S
1) Apakah 1 topologi pada S ? Berikan alasan !
2) Apakah 2 topologi pada S ? Jelaskan !
3) Sebutkan titik limit pada A (A ) !
4) Himpunan Terbuka dari 1 dan 2 !
5) Himpunan Tertutup (komplemen i 1 dan i 2 ) !
6) Titik Interior A !
7) Titik Eksterior A !
8) Titik Batas A !

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Topologi Tingkat/Smt : IV/VI/Kelas A dan B
Dosen Pengampu : Bambang Setiyono, S.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 6 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Misalkan B={1,,3,4,54,6,7,8,9,1,11,1} terurut oleh x adalah kelipatan dari y.
a) Buatlah diagram terurutnya
b) Sebutkan elemen minimal dan elemen maksimal dari B (jika ada)
c) Sebutkan elemen pertama dan elemen terakhir dari B (jika ada)

2. Misalkan W={a,b,c,d,e,f,g} terurut seperti diagram berikut:
Jika V={c,d,e} subset dari W maka:
a) Tentukan set dari batas atasbatas atas dari V.
b) Tentukan set dari batas bawahbatas bawah dari V.
c) Tentukan sup (V)
d) Tentukan inf (V)




3. Tentukan titik-titik kumpul dari tiap-tiap set bilangan Real berikut:
a) Set dari semua bilangan asli
b) [a,b)

4. Tentukan nilai x agar deret
( ) ( ) ( )
2 3
1 log 2 log 2 log 2 ........ x x x + + + + konvergen.


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Geometri Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Tika Dedy Prastyo, S.Pd. Hari/Tanggal : Kamis, 9 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Diketahui Jajar genjang berikut dengan :



Tunjukkan bahwa










2. Diketahui segitiga ABC, titik D terletak pada sisi

sehingga siku-siku di D. Titik E


terletak pada sisi

sehingga siku-siku di E.

adalah garis tinggi yang


berpotongan di F, jika m dan m , berapakah besar m ?

3. Jika dari titik puncak suatu segitiga sama kaki dibuat garis yang sejajar alas maka garis itu akan
membagi sudut luar segitiga menjadi dua bagian yang sama. Buktikan !

4. Diketahui :

dan

garis tinggi

Buktikan :













***** man jadda wa jada *****

R

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Geometri Analitik Bidang Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Hari Purnomo Susanto, M.Pd Hari/Tanggal : Selasa, 14 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Tentukan titik-titik potong garis 2y + 3x 6 = 0 dengan sumbu-sumbu koordinat. (skor 10)
2. Tentukan jarak titik A(3 , 3 ) dan titik B(1, 4) dari garis 3x 5y = 24. (skor 10)
3. Tentukan persamaan garis g, jika garis g melalui titik perpotongan garis
x + y = 6 dan 2x y = 0. Dan diketahui bahwa garis g tegak lurus dengan garis
2x 4y = 9.
(skor 20)
4. Tentukan persamaan-persamaan garis singgung dari titik O(0, 0) pada lingkaran
L: x
2
+ y
2
6x 2y + 8= 0.
(skor 25)
5. Tentukan koordinat titik kuasa lingkaran-lingkaran berikut. L1 : x
2
+ y
2
= 25.
L2 : x
2
+ y
2
3x 2y 8 =0. Dan L3: x
2
+ y
2
+4x 5y 17 = 0.
(skor 25)
6. Tentukan titik pusat, titik fokus, titik puncak, panjang sumbu mayor dan sumbu
minor dari persamaan elips
2 2
4 9 16 18 11 0 x y x y + + =
(skor 10)

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Geometri Transformasi Tingkat/Smt : III/V/Kelas B dan D
Dosen Pengampu : Taufik, S.Pd Hari/Tanggal : Selasa, 14 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Gambarlah suatu lingkaran L yang berjari-jari 3 satuan dan berpusat di titik (3,5). Lingkaran L
dipetakan oleh translasi *

+ ke petanya.
a. Tentukan bayangan untuk lingkaran L
b. Tandailah letak titik A(3,2) pada lingkaran L, kemudian tentukan koordinat bayangan A
oleh translasi yang sama.
2. Diketahui KLM dengan K(1,1), L(-3,4), dan M(-2,-1). Tentukan bayangan KLM jika
direfleksikan terhadap:
a. Garis x = 2 dan dilanjutkan terhadap x = -1
b. Garis y =-1 dan dilanjutkan terhadap y = 3
c. Garis y = 4 dan dilanjutkan terhadap x = 5

3. Titik-titik A(1,3), B(3,4), dan C(2,1) adalah titik sudut ABC. ABC dipetakan ke
bayangannya, A1B1C1 oleh pencerminan terhadap sumbu X, ke A2B2C2 oleh pencerminan
terhadap sumbu Y dan ke A3B3C3 oleh pencerminan terhadap titik O(0,0). Tentukan
koordinat-koordinat A1,B1,C1, A2,B2,C2, dan A3,B3,C3.

4. Tentukan bayangan titik-titik berikut jika mendapat dilatasi terhadap titik P di sampingnya
dan faktor skala yang diberikan.
a. A(2, 1), P(4, 3) dan faktor skala 2 c. C(4,-1), P(0, 5) dan faktor skala -
b. B(-3, 2), P(3, -1) dan faktor skala 2/3 d. D(0,-6), P(-3,12) dan faktor skala -3
5. Diketahui T1 =(

), R90

=(


) dan T2 =(

). Tentukan bayangan titik (7, 10) oleh


transformasi T2 0 R90 0 T1
6. Diketahui translasi-translasi sebagai berikut T1 =(

), T2 =(

), dan T3 =(

), tunjukkan
bahwa :
a. T1 o T2 = T2 o T1 b. T1 o (T2 o T3) = (T1 o T2) o T3
7. Titik-titik sudut suatu persegi adalah A(2,1), B(3,1), C(3,2), dan D(2,2). Jika didilatasikan oleh
[B, -1/2]. Tentukan!
a. Bayangan ABCD b. Hitunglah luas bangun ABCD dan ABCD

8. Segitiga PQR dengan P(-2, 2), Q(-1, 4), dan R(-2, 4) mendapat transformasi yang dinyatakan
dengan matriks (


). Tentukan bayangan segitiga tersebut dan hitung luasnya!

***** man jadda wa jada *****

KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Geometri Transformasi Tingkat/Smt : III/V/Kelas A dan C
Dosen Pengampu : Sugiyono, S.Pd Hari/Tanggal : Selasa, 14 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)


Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku tertutup!


SOAL
1. Titik A(-6, 0), B(-2, -4), C(4, -2) dan D(6,4) adalah titik-titik sudut suatu trapesium ABCD. Jika
ABCDABCD oleh refleksi terhadap garis y=-3, tentukan koordinat ABCD dan hitung
luas bayangan trapesium tersebut!
2. Suatu transformasi memetakan titik A (x,y) A (x,y) yang dirumuskan x = 2x-3y dan
y = -x + 2y. Jika titik B (a,b) ditransformasi yang memetakan A ke A diperoleh bayangan
B(-8,9). Tentukan koordinat titik B!
3. Suatu titik dalam koordinat kutub (3,60
0
), dicerminkan terhadap sumbu y kemudian dilanjutkan
refleksi terhadap garis x = y, tentukan bayangannya!
4. Garis x+4y+6 = 0 dirotasi R1 (P(1,2), 60
0
) dilanjutkan rotasi R2(P(1,2), 30
0
). Tentukan
bayangan akhir garis tersebut!
5. Lingkaran yang berpusat di (3,-2) dan berjari-jari 4 diputar dengan R (O, 90
o
) kemudian
didilatasi dengan pusat (2,1) faktor skala 2. Tentukan persamaan dan luas bayangan lingkaran
tersebut!











***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Manajemen Pendidikan Tingkat/Smt : I/I
Dosen Pengampu : Dalud Daeka, S.Pd. Hari/Tanggal : Kamis, 9 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (16.00-17.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Kerjakan 5 soal dari 8 soal yang ada. Pilihlah yang lebih mudah!
4. Sifat buku tertutup!

SOAL
1. Dalam manajemen siswa, saudara harus memahami tentang BK.
a. Sebut dan jelaskan fungsi bimbingan dan konseling terhadap siswa!
b. Sebut dan jelaskan mengenai prinsip BK yang harus dilakukan!
2. Kurikulum di negara kita selalu berubah dan berkembang.
a. Sebutkan berapa kali, dan tahun berapa, perubahan K.K. sejak tahun 1975 sampai
sekarang!
b. Menurut pendapat saudara, apakah dampak positif dan negatif perubahan tersebut!

3. Dalam manajemen personil, ditinjau dari tugasnya, jenis personel di sekolah ada beberapa
tenaga? Sebut dan jelaskan!
4. Urusan penyingkiran barang, sama dengan penghapusan.
a. Apa arti dan manfaat penghapusan barang?
b. Barang inventaris yang dapat dihapus, harus memenuhi syarat. Sebutkan!
5. Setiap bulan sekolah sudah mendapatkan BOS, tetapi banyak sekolah yang masih meminta
Sumbangan Peningkatan Pendidikan (SPP) kepada Komite Sekolah.
a. Anggaran tersebut biasanya digunakan untuk apa?
b. Mengapa Komite Sekolah atas nama orang tua siswa menyetujui?

6. Bagian ketatausahaan sekolah, dimaksudkan untuk dapat mempermudah proses
penyelenggaraan sekolah.
a. Kegiatan apa saja, yang dibantu kemudahannya?
b. Sebutkan kegiatan TU yang menyangkut manajemen siswa!

7. Sekolah dipandang sebagai suat organisasi, maka komunikasi dapat dibedakan atas
Komunikasi Internal dan Komunikasi Eksternal.
a. Sebutkan Komunikasi Internal, di sekolah itu antara siapa dengan siapa saja?
b. Berikan contoh Komunikasi Eksternal dengan orang tua siswa dan masyarakat!

8. Tujuan supervisi adalah mengembangkan situasi belajar mengajar yang lebih baik melalui
pembinaan dan peningkatan profesi belajar.
a. Untuk apa dilakukan supervisi, sesuai dengan tujuan tersebut!
b. Dilakukan berdasarkan prinsip apa saja?


***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Metode Numerik Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Apriyatno Hadi N., S.Pd. Hari/Tanggal : Senin, 13 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku terbuka!
4. Setiap mahasiswa hanya diperbolehkan mengerjakan tiga dari lima soal yang ada. Nilai
maksimal 100.

SOAL
1. Untuk menyelidiki hubungan antar hasil panen kentang (y), dengan tingkat pemberian pupuk
(x), seorang peneliti membagi suatu ladang menjadi 5 bagian yang sama dan
mengaplikasikan sejumlah pupuk dengan kuantitas yang berbeda pada setiap bagian.
Datanya diberikan sebagai berikut (dalam pon).
Banyak Pupuk (x) 1 2 3 4
Jumlah Panen (y) 22 27 28 29
Hitung hasil panen yang diharapkan jika pupuk yang diberikan sekitar 3,5 pon.
(Point 30)

2. Sebuah perusahaan membuat komponen kendaraan produk barunya ke pasar. Pada awal
peluncuran perusahaan memiliki stok sebanyak 50 unit, untuk mengetahui sisa produk yang
terjual, perusahaan melakukan pencatatan setiap 5 hari selama 30 hari. Hasil pencatatan
tersebut diberikan dalam tabel.
Banyak Pupuk (x) 0 5 10 15 20 25 30
Jumlah Panen (y) 50 40 26 26 19 12 10
a. Tentukan jumlah stok produk baru tersebut pada hari ke-23 dengan menggunakan
persamaan regresi linear!
b. Pada hari ke berapa perkiraan stok produk baru tersebut akan habis?
(Point 40)
3. Hitunglah integral
2
1
1

1 2
dx
x +
}
dengan menggunakan metode yang paling anda kuasai.
Gunakan jarak antar titik h = 0,25.
(Point 30)
4. Hitunglah integral
2 1
0

x
e dx

}
dengan menggunakan metode yang paling anda kuasai. Gunakan
jarak antar titik h = 0,25.
(Point 40)
5. Hitunglah integral
1,5
0
3

2
dx
x +
}
dengan menggunakan kaidah Simpson 3/8. Gunakan jarak
antar titik h = 0,25.
(Point 30)

***** man jadda wa jada *****


KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
STKIP PGRI PACITAN
Alamat: Jalan Cut Nya Dien No 4A Ploso, Pacitan 63515

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL STKIP PGRI PACITAN
TAHUN AKADEMIK 2011/2012

Mata Kuliah : Bahasa Indonesia Tingkat/Smt : II/III
Dosen Pengampu : Sri Pamungkas, M.Hum. Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Februari 2012
Program Studi : Pendidikan Matematika Waktu : 90 menit (14.00-15.30)

Petunjuk:
1. Tulis Nama, NIM, Program Studi, Tingkat/Semester, dan Nama Matakuliah pada sisi kanan
atas pada lembar jawaban!
2. Baca dengan seksama soal-soal berikut, kemudian kerjakan semua soal pada lembar jawaban
yang tersedia!
3. Sifat buku terbuka!

SOAL
1. Sebutkan dan jelaskan patokan dasar sehingga suatu bahasa dianggap penting!

2. Jelaskan pendapat Saudara tentang penggunaan aksara Korea di kabupaten Bau-Bau
Sulawesi Tenggara dan kaitkan dengan Undang Kebahasaan!

3. A) Sebutkan dan jelaskan aspek-aspek yang harus ada dalam sebuah karya ilmiah.
B) Jelaskan dengan pengetahuan Saudara bagian skripsi berupa: kata pengantar,
persembahan, motto, dan halaman judul. Jelaskan berikut tata tulisnya

4. Susunlah data di bawah ini menjadi kutipan tak langsung dengan nama pengarang di depan,
di tengah, dan di akhir.
Data: pada tahun 1975 Van Mater dan Van Horn memberikan pendapat tentang
implementasi kebijakan sebagai tindakan-tindakan yang dilakukan oleh individu atau
pejabat-pejabat atau kelompok-kelompok pemerintah atau swasta yang diarahkan pada
pencapaian tujuan-tujuan yang telah digariskan dalam keputusan kebijakan.

5. Susunlah daftar pustaka dari data-data di bawah ini:
a. lamuddin finoza, jakarta, 2002, komposisi bahasa Indonesia, insan mulia
b. usul wiyanto,jakarta,2006, terampil menulis paragraf, grasindo
c. Prof. Dr. Gorys keraf,flores,1977,komposisi,nusa indah
d. Sabarti akhadiah dkk,jakarta,erlangga,pembinaan kemampuan menulis, 1991
e. Dr. H. Maryono, M.M. magnum pustaka, Yogyakarta, 2010, menakar kebijakan RSBI
analisis kritis studi implementasi.
f. Sabarti akhadiah,modul bahasa Indonesia,1993,departemen pendidikan dan
kebudayaan,jakarta.
g. Acuan pembelajaran matakuliah pengembangan kepribadian bahasa
indonesia,jakarta,2006,depdiknas.


***** man jadda wa jada *****

Anda mungkin juga menyukai