Anda di halaman 1dari 4

1.1.

Perhitungan Ground Reservoir


Kebutuhan rata rata air bersih berdasarkan perhitungan jenis dan jumlah alat plambing

untuk gedung perkantoran 5 lantai adalah 23,303 m3/jam. , dimana berdasarkan debit tersebut
akan dirancang ground reservoir yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan air bersih dan
untuk kebutuhan pemadam kebakaran.
Adapun rumus yang digunakan untuk mendesain ground reservoir yaitu :
VR = Qd Qs.T + Vf .(3.1)
Dimana :
VR

: Volume ground reservoar (m3)

Qd

: Kebutuhan air per hari (m3/hari)

Qs

: Kapasitas air dinas (m3/jam)

: Rata-rata pemakain air per hari (jam/hari)

Vf

: Volume kebutuhan air untuk pemadam kebakaran (m3)

Dalam rumus ini dibutuhkan nilai kapasitas pipa dinas yang dipakai gedung (Qs), dimana
Qs = 2/3 Qh, maka diperoleh :
Qs = 2/3 x 23,303 m3/jam = 15,535 m3/jam
Jam kerja maksimal yang digunakan adalah 8 jam (T), dan diasumsikan kebutuhan air
untuk cadangan fire hydrant adalah 15% dari debit air bersih berdasarkan perhitungan jenis dan
jumlah alat plambing, sehingga diperoleh :
Vf = 15% x 23,303 m3/jam = 3,495 m3/jam
Jadi, kapasitas ground reservoir atau volume ground reservoir adalah :
VR = Qd Qs.T + Vf
= (186,424 m3/hari x 1 hari) (15,535 m3/jam x 8 jam) + (3,495 m3/jam x 1 jam)
= 65,639 m3
Ground reservoir yang direncanakan berbentuk balok dengan asumsi sebagai berikut :
Tinggi air

= 2 meter

Tinggi Freeboard

= 0,1 meter

Panjang

= 8,3 meter

Lebar

= 4 meter

Tinggi total

= 2 m + 0,1 = 2,1 m

Cek kapasitas air

=pxlxt
= 8,3 m x 4 m x 2 m
= 66,4 m3

Volume ground reservoir = p x l x tinggi total


= 8,3 m x 4 m x 2,1 m
= 69,72 m3
Jadi, dimensi untuk ground reservoir yaitu:
Panjang = 8,3 m; lebar = 4 meter; tinggi = 2,1meter

2,1 m

4m
8,3 m
m

1.1.3

Perhitungan Roof Tank

Roof tank merupakan tangki air yang berada di atas bangunan atau gedung yang
dimaksudkan untuk menampung kebutuhan puncak, dan biasanya disediakan dengan kapasitas
cukup untuk jangka waktu kebutuhan puncak tersebut, yaitu sekitar 30 menit.
Dalam keadaan tertentu dapat terjadi bahwa kebutuhan puncak dimulai pada saat muka
air terendah dalam roof tank, sehingga perlu diperhitungkan jumlah air yang dapat dimasukkan
dalam waktu 10 sampai 15 menit oleh pompa-angkat.
Dalam perencanaan gedung perkantoran ini dilakukan pengukuran kapasitas rooftank
yang dibutuhkan dengan rumus :
VE = (Qp Q max) Tp - Qpu x Tpu
Dimana :
VE

: Kapasitas efektif roof tank (liter)

Qp

: Kebutuhan puncak = 1,16 m3/menit

Q max : Kebutuhan jam puncak


= 23,303 m3/jam x

1 jam
60 menit

= 0,388 m3/menit

Qpu

: Kapasitas pompa pengisi (liter/menit)

Tp

: Jangka waktu kebutuhan puncak = 30 menit

Tpu

: Jangka waktu kerja pompa pengisi = 15 menit

Kapasitas pompa pengisi diusahakan sebesar Q max, dimana


Qpu =Q max
Maka kapasitas rooftank didapat:
VE = (Qp Q max) Tp - Qpu x Tpu
VE = (1,16 - 0,388)30 - (0,388 x 15)
VE = 17,34 m3

Roof tank direncanakan berbentuk tabung dengan tinggi 2 meter sehingga :


V

= .r2.t

17,34 = .r2.2
r2

= 2,76

= 1,7 m

Roof tank yang direncanakan :


Tinggi roof tank = 2 meter
Tinggi freeboard = 0,5 meter
Tinggi total

= 2,5 meter

Jari-jari

= 1,7 meter

Anda mungkin juga menyukai