Anda di halaman 1dari 20

5

BAB II
GAMBARAN UMUM PUSKESMAS PERUMNAS UTARA
2.1. GEOGRAFIS DAN DEMOGRAFI
Puskesmas Perumnas Utara merupakan salah satu puskesmas yang berada di
Kota Cirebon . Kota Cirebon terletak di pantai utara propinsi Jawa Barat . Secara geografis
Kota Cirebon terletak pada posisi 108,33 dan 6,41 LS pada pantai utara Pulau Jawa
dengan ketinggian 5 m dari permukaan laut . Kota Cirebon beriklim tropis dengan suhu
udara berkisar antara 24C - 33C . Kota Cirebon memiliki 5 Kecamatan,yaitu :
Kecamatan Kejaksan
Kecamatan Kesambi
Kecamatan Pekalipan
Kecamatan Lemahwungkuk
Kecamatan Harjamukti
Puskesmas Perumnas Utara terletak di Jl. Elang Raya No. 1 RT 04, RW 17, Mulya
Asih Kelurahan Larangan, Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon, wilayah kerja adalah
Kelurahan Larangan. Kelurahan Larangan Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon terletak di
daerah Perumnas wilayah selatan Kota Cirebon Propinsi Jawa Barat . Wilayahnya
memanjang dari Utara ke selatan 4 km, dan dari barat ke Timur 1 km .Secara
astronomis, Kelurahan Larangan Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon terletak pada posisi
108 33 BT dan 6 41 LS.Luas wilayah administrasi 37,35 km, dan dibagi menjadi 19
RW yang terdiri dari 113 RT. Kondisi air tanah agak dipengaruhi oleh intrusi air laut dan
relative agak dangkal. Dibeberapa wilayah kondisi air tanah sangat dangkal (1 meter) dan
rasanya agak asin sehingga tidak bias digunakan untuk kebutuhan air minum. Kelurahan
Larangan Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon di lewati 2 buah sungai , yaitu : Sungai
Krian dan Sungai Cikalong
Penduduk pada tahun 2013 adalah sebagai berikut : 14.528 Jiwa yang terdiri dari
7356 Wanita dan 7172 Pria dengan jumlah KK 3771 KK dan 3313 Rumah Tangga (RT).
Untuk tahun 2014 jumlah penduduk 19.303 yang terdiri dari Laki-laki 9570 dan Wanita
9733 dengan jumah KK 3816 dan Rumah Tangga 3414.
Kelurahan Larangan

merupakan daerah perkotaan yang mudah dijangkau

dengan daratan rendah dimana waktu tempuh ke fasilitas kesehatan terdekat yakni
Puskesmas Perumnas Utara berkisar kurang lebih 1-15 menit dengan Kendaraan
bermotor dan Jika Berjalan kaki dapat ditempuh 5-30 Menit.

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

Adapun Batas wilayah Kelurahan Larangan adalah sebagai berikut :

Sebelah Barat

: Kelurahan Kecapi

Sebelah Timur

: Kelurahan Pegambiran

Sebelah Selatan : Kelurahan Kalijaga

Sebelah Utara

: Kelurahan Drajat
GAMBAR 2.1

Peta wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara

Secara umum seluruh RW yang ada di wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara
mempunyai akses yang mudah dijangkau dikarenakan wilayah Puskesmas Perumnas Utara
ada di wilayah perkotaan .( Tabel 2.1)

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

Tabel 2.1
Situasi geografis RW di wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara
Rata-rata
Jarak
waktu
terjauh
Juml
tempuh ke
N
Katego
ke
Puskesma
RW
ah
o
ri
fasilitas
s dgn
RT
puskes Kendaraan
bermotor
mas
01 (Subur Asih)
Perkot
5
1000
5
1
aan
m
Menit
02 (Tampomas)
Perkot
5
1000
5
2
aan
m
Menit
03 (Kr.Asih)
Perkot
7
1000
5
3
aan
m
Menit
04 (Giri Asih)
Perkot
6
2000
15
4
aan
m
Menit
05 (Bina Asih)
Perkot
7
2000
15
5
aan
m
Menit
06 (Sri Asih)
Perkot
6
1500
10
6
aan
m
Menit
07 (Mulya Asih)
Perkot
8
1500
10
7
aan
m
Menit
08 (Merbabu Asih) Perkot
6
1500
10
8
aan
m
Menit
09 (Warga Asih)
Perkot
6
2000
15
9
aan
m
Menit
1 10 (Samudra Asih) Perkot
5
1500
10
0
aan
m
Menit
1 11 (Marga Mukti)
Perkot
4
500
3
1
aan
m
Menit
1 12 (Marga Bakti)
Perkot
6
400
2
2
aan
m
Menit
1 13 (Sida Mukti)
Perkot
4
500
3
3
aan
m
Menit
1 14 (Kerta Mukti)
Perkot
5
500
3
4
aan
m
Menit
1 15 (Karang Mukti) Perkot
7
1000
10
5
aan
m
Menit
1 16 (Jaya Mukti)
Perkot
6
400
2
6
aan
m
Menit
1 17 (Suka Mukti)
Perkot
6
100
1
7
aan
m
Menit
1 18 (Mekar Asih)
Perkot
6
1000
5
8
aan
m
Menit
1 19 (Larangan
Perkot
8
800
4
9 Timur)
aan
m
Menit
Kelurahan
Perkot
113 1063.16
1-15
Larangan
aan
m
Menit
Sumber Data Puskesmas Perumnas Utara Th. 2014

Rata-rata
waktu
tempuh ke
Puskesma
s dgn
Berjalan
kaki

15
Menit
15
Menit
15
Menit
30
Menit
30
Menit
23
Menit
23
Menit
23
Menit
30
Menit
23
Menit
8
Menit
7
Menit
8
Menit
8
Menit
15
Menit
7
Menit
5
Menit
15
Menit
13
Menit
5-30
Menit

Kondisi
keterjangkaua
n RW
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau
Mudah
terjangkau

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

Penduduk yang berada di dalam wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara sebanyak
19.303 jiwa. Jumlah penduduk terbanyak berada di usia antara 15 44 tahun,sehingga
sebagian besar penduduk berada di usia produktif . Secara rinci jumlah penduduk menurut
jenis kelamin dan kelompok umur ditampilkan dalam Tabel 2.2

Tabel 2.2
Distribusi Penduduk Kelurahan Larangan menurut Umur Tahun 2014
NO

USIA

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16

0 - 4 Tahun
5 - 9 Tahun
10 - 14 Tahun
15 - 19 Tahun
20 - 24 Tahun
25 - 29 Tahun
30 - 34 Tahun
35 - 39 Tahun
40 - 44 Tahun
45 - 49 Tahun
50 - 54 Tahun
55 - 59 Tahun
60 - 64 Tahun
65 - 69 Tahun
70 - 74Tahun
> 75 Tahun
JUMLAH

L
646
751
818
774
683
804
938
883
698
631
505
459
419
254
164
143
9.570

PENDUDUK
P
672
760
757
694
689
823
972
899
699
656
605
572
388
227
138
181
9.733

JUMLAH
1318
1511
1575
1468
1372
1627
1910
1782
1397
1287
1111
1031
807
481
302
324
19.303

(sumber Kelurahan Larangan, 2014)

Tabel 2.3
Distribusi KK Kelurahan Larangan menurut RW Tahun 2014
NO

RW

KEPALA KELUARGA (KK)

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19

01 (Subur Asih)
02 (Tampomas)
03 (Kr.Asih)
04 (Giri Asih)
05 (Bina Asih)
06 (Sri Asih)
07 (Mulya Asih)
08 (Merbabu Asih)
09 (Warga Asih)
10 (Samudra Asih)
11 (Marga Mukti)
12 (Marga Bakti)
13 (Sida Mukti)
14 (Kerta Mukti)
15 (Karang Mukti)
16 (Jaya Mukti)
17 (Suka Mukti)
18 (Mekar Asih)
19 (Larangan Timur)
JUMLAH

182
111
117
196
219
117
245
110
122
77
126
105
116
106
102
141
190
97
330
2809

37
69
93
18
29
85
45
48
87
23
73
70
19
44
76
58
24
74
35
1007

219
180
210
214
248
202
290
158
209
100
199
175
135
150
178
199
214
171
365
3816

(sumber Kelurahan Larangan, 2014)

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

10

GAMBAR 2.2
Piramida Penduduk Kelurahan Larangan Tahun 2014

143

> 75 164
70-74
0-4 Tahun
60-69
673
45-59
15-44
5-14
0-4

181
227
657
1834
4766
1517

60-69 tahun

2000
0

15-44 Tahun

45-59 Tahun

1595
4780
1569tahun
70-74

> 75 Tahun

646

672
4000
0

5-14 tahun

500 1000 1500 2000 2500 3000 3500 4000 4500 5000

Penyebaran dan kepadatan penduduk di masing masing RW di wilayah kerja Puskesmas


Perumnas Utara berkisar antara 632 jiwa/km sampai dengan 654 jiwa/km. Wilayah terpadat
penduduknya untuk Kelurahan Larangan adalah di RW 07 dan RW 19. Secara rinci Jumlah kepala
keluarga,rumah dan penyebaran penduduk di wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara ditampilkan di
Tabel 2.4.

No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19

01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19

Tabel 2.4

Jumlah kepala keluarga,rumah dan penyebaran penduduk


Di wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara
Luas
Jumla
Luas
daerah
h
Jmlh
Rata-rata
RW
daerah (Ha)
(Km)
Ruma
KK
jiwa/KK
h
(Subur Asih)
3.17
179
219
31.70
4
(Tampomas)
16.70
1.67
119
180
3
(Karang Asih)
15.70
1.57
176
210
4
(Giri Asih)
11.20
1.12
201
214
4
(Bina Asih)
0.96
223
248
9.60
3
(Sri Asih)
9.50
0.95
215
202
3
(Mulya Asih)
9.10
0.91
287
290
4
(Merbabu Asih)
8.90
0.89
175
158
4
(Warga Asihi)
8.70
0.87
188
209
3
(Samudra Asih)
0.85
97
100
8.50
3
(Marga Mukti)
8.10
0.81
158
199
3
(Marga Bakti)
0.80
179
175
8.00
3
(Sida Mukti)
7.90
0.79
132
135
6
(Kerta Mukti)
7.80
0.78
134
150
4
(Karang Mukti)
7.70
0.77
156
178
3
(Jaya Mukti)
0.76
168
199
7.60
4
(Suka Mukti)
0.72
187
214
7.20
4
(Mekar Asih)
0.71
194
171
7.10
3
(Larangan Timur)
0.65
468
365
6.50
4

Kepadat
an pddk
(km2)

Jmh
Pddk

292.70
329.34
457.33
750.36
927.08
765.26
1219.78
664,04
887.36
416.47
824.69
598.75
1096.20
752.56
858.41
1139.47
977.78
907.04
2060

1083
811
1015
1119
1079
1162
1594
773
1081
546
821
779
637
721
933
1090
1159
866
2031

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan Kota


Cirebon 2014

11

1.97Km

Kelurahan Larangan

3.364

3.816

1020.56

19.303

Untuk Penduduk menurut Pendidikan yang di Wilayah puskesmas perumnas Utara dapat dilihat
pada Tabel 2.5 Berikut ini
TABEL. 2.5
DISTRIBUSI PENDUDUK MENURUT PENDIDIKAN
NO

NAMA RW

BS

BL SD

SD

SMP

SMA

PT

JML

01 (Subur Asih)

68

93

165

140

356

211

1083

02 (Tampomas)

110

98

62

116

300

125

811

03 (Karang Asih)

106

107

103

133

237

229

1015

04 (Giri Asih)

63

104

54

96

373

184

1119

05 (Bina Asih)

75

102

76

92

368

177

1079

06 (Sri Asih)

72

85

42

79

246

203

1162

07 (Mulya Asih)

112

105

93

124

397

279

1594

08 (Merbabu Asih)

31

61

54

72

226

147

773

09 (Warga Asihi)

70

68

65

101

332

136

1081

10

10 (Samudra Asih)

39

19

16

30

175

75

546

11

11 (Marga Mukti)

54

46

58

53

297

160

821

12

12 (Marga Bakti)

43

37

46

43

198

112

779

13

13 (Sida Mukti)

71

84

94

127

364

126

637

14

14 (Kerta Mukti)

46

63

49

69

236

124

721

15

15 (Karang Mukti)

49

60

87

70

261

134

933

16

16 (Jaya Mukti)

61

77

99

132

370

127

1090

17

17 (Suka Mukti)

84

14

70

73

295

168

1159

18

18 (Mekar Asih)

51

60

65

80

288

100

866

19

19 (Larangan Timur)

110

164

272

168

397

228

2031

KEL. LARANGAN

1.21
5

1.277

1.42
0

1.64
8

5.691

2.95
3

19.30
3

KETERANGAN :
BS

: Belum Sekolah

BL SD

: Belum Lulus Sekolah Dasar

SD

: Sekolah Dasar

SMP

: Sekolah Menengah Pertama

SMA

: Sekolah Menengah Atas

PT

: Perguruan Tinggi

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan Kota


Cirebon 2014

12

2.2. SUMBER DAYA MANUSIA


2.2.1. Ketenagaan
Puskesmas Perumnas Utara mempunyai tenaga 31 orang karyawan dengan rincian
sebagai berikut :

Tabel 2.6
Daftar Ketenagaan berdasarkan golongan di Puskesmas Perumnas Utara tahun 2014
N

Jenis Ketenagaan

Gol IV

Gol III

Gol II

o
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

Ka. Puskesmas
0
1
0
Ka. Sub Bag TU
0
1
0
Dokter umum
0
3
0
Dokter gigi
0
1
0
Bidan
0
3
0
Perawat
0
5
1
Perawat gigi
0
1
1
Sanitarian
0
1
0
Promkes
0
1
0
Nutrisionist
0
0
1
Analis farmasi
0
1
0
Fungsional Umum
0
4
1
Cleaning service
0
0
0
Jumlah
0
21
3
Sumber Data Puskesmas Perumnas Utara tahun 2014

PTT

Sukwan

Jumlah

0
0
0
0
3
0
0
0
0
0
0
0
0
3

0
0
0
0
0
1
0
0
0
0
0
1
1
3

1
1
3
1
6
7
2
1
1
1
1
6
1
31

GAMBAR 2.3
KETENAGAAN BERDASARKAN GOLONGAN TH. 2014

25
20
15

Gol IV

Gol III

Gol II

PTT

SUKWAN

10
5
0
Adapun susunan Ketenagaan dapat dilihat pada tabel 2.7 yang terdapat pada halaman berikut ini :
TABEL 2.7
KETENAGAAN DI PUSKESMAS PERUMNAS UTARA TH. 2014
Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan Kota
Cirebon 2014

13

NO

Nama

Bastijan, SKM

NIP
19640530 1987031 007

Pangkat, Gol
Penata Tk I, III-d

Hj. Rachmawaty Neny Triatny, S.Kep Ners, M.Kes

19720329 200312 2 006

Penata. III-c

drg. Helny Fitriany

19780506 200604 2 021

Penata Tk I, III-d

dr. Merli Dimiati

19810310 200604 2 029

Penata Tk I, III-d

Dr. Diana Purbaningsih

19810417 200903 2 001

Penata, III-c

Sri Mariani Aritonang

19631228 198512 2 002

Penata Tk. I, III-d

Stevy N.B.P, Amd.Kep

19651207 198803 2 010

Penata Tk. I, III-d

Holis Muhlisin, AMKG

19680210 199002 1 004

Penata Tk I. III-d

Winangsih, AMKL

19700907 199103 2 004

Penata, III-c

10

Evi Yusdiana,S.Kep

19740909 199803 2 007

Penata. ,III-c

11
12
13

Evy Damayanti.S.Farm
Lili Sulastri
Eti Kuryati

19650406 199203 2 008


19640714 198703 2 011
19660610 198703 2 013

Penata, III-c
Penata Muda Tk. I, III-b
Penata Muda Tk. I, III-b

14

Rossy Puspitasary

19670928 198803 2 011

Penata Muda Tk. I, III-b

15

Achwan Wintoro,S.Kep

19720612 199703 1 007

Penata Muda Tk. I,III-b

16

Rina Suheni. SKM

19730801 200901 2 001

Penata Muda, III-b

17 Fitri Ertina, AMd.Keb


18 Rodiah, AMd.Keb
19 Titin Kuraesin, SST

19780914 200212 2 007


19730408 200604 2 012
19740414 200604 2 015

Penata Muda, III-b


Penata Muda, III-a
Penata Muda, III-a

20

Karto Kenedi,S.Kep

19760221 200902 1 002

Penata Muda, III-a

21

Epih Napilah,S.Kep

19751211 200604 2 007

Penata Muda, III-a

22

Eka Raulita, AMKG

19800511 200501 2 015

Pengatur Tk I, II-d

23

Eris Siti Robiah, AMd. AK

19821110 201001 2 011

Pengatur Tk I, II-d

24

Duriwati

19790627 200701 2 007

Pengatur Muda Tk. I,II-b

25

Nugroho

19800425 201408 1 001

Pengatur Muda,II-a

26

Rani Hayati, AMd.Keb

10.4.047.7673

27

Lina Dwi Rahmawati, AMd.Keb

10.4.047. 7679

28

Nina Nur Endah, AMd.Keb

10.4.047.11789

29

Dimas Aditya Nugraha,S.Kep. Ners

Sukwan

30

Pipin Tania, SKM

Sukwan

31

Miskad

Sukwan

2.2.2. Struktur organisasi Puskesmas Perumnas Utara


Puskesmas Perumnas Utara dipimpin oleh seorang kepala Puskesmas yang berprofesi sebagai
Sarjana Kesehatan Masyarakat . Didalam struktur organisasi Puskesmas Perumnas Utara , Kepala
Puskesmas dibantu oleh Ka. Sub. Bagian Tata Usaha, dokter yang menjadi koordinator beberapa
progam,yaitu kordinator Upaya Kesehatan Perorangan (UKP) dan 1 Orang Promkes yang menjadi
Koordinator Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Puskesmas Perumnas Utara juga terdapat beberapa
kelompok jabatan fungsional seperti dokter umum, dokter gigi, Bidan, Perawat, Sanitarian, Nutrisionis dan
analis farmasi . Untuk kegiatan Tatausaha, dilaksanakan oleh Koordinator Umum, keuangan dan
Koordinator ketenagaan. ( Gambar 2.4)
Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan Kota
Cirebon 2014

14

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

15

Adapun tenaga kesehatan swasta yang ada di wilayah kerja puskesmas Perumnas
Utara terdapat pada tabel berikut :
TABEL 2.8
DATA TENAGA PADA SARANA KESEHATAN SWASTA
No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14

Nama Sarana
Apotek Prima dan
Apotek Rajawali
Apotek Rinjani
Apotek Pasuketan
Apotek kalijaga
RB. Rajawali
Bidan Cacih
Bidan Yeni
Bidan Juju
Bidan Eni
Bidan Yuni
Bidan Tuti
Bidan Muspiroh
Bidan Nina
Bidan Respi N
JUMLAH

Alamat

RW

RT

Jumlah
Dokter

Jl. Rajawali Raya

17

02

Jl. Ciremai Raya


Jl. Ciremai Raya
Jl. Raya Kalijaga
Jl. Rajawali Timur
Jl. Gn Bromo
Jl. Gn Agung

19
01
08
11
03
08
09
14
01
07
05
08
03

03
04
06
04
04
02
04

2
2
1
1

Jl. Lawu I
Jl. Mermabu
Jl. Bromo

Jumlah
Perawat

Jumlah
Bidan

2
2
1
1
1
1
1
1
1
1
12

02
04
04
03
03

2.3. SARANA DAN PRASARANA


2.3.1. Sarana Fisik
Puskesmas Perumnas Utara menempati sebuah gedung permanent berlantai dua
dengan kondisi gedung cukup baik . Gedung tersebut terletak di Jl. Kesambi Dalam no 6
Cirebon . Semua jenis pelayanan kepada pasien baik yang meliputi pelayanan BP Umum,BP
Gigi , KIA dan KB,laboratorium serta farmasi , berada di lantai satu sedangkan lantai dua
digunakan untuk ruang staff, ruang kompuer, ruang kepala Puskesmas dan ruang pertemuan
atau aula. ( gambar 2.5 dan gambar 2.6).

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

RUANG TUNGGU PASIEN

BP. GIGIRUANG
KA. PUSKRUANG

OBATRUANG
TANGGA

DAPUR

RUANG TUNGGU PASIEN

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan Kota Cirebon


2014
HALAMAN BELAKANG

RUANG STAF I

IMUNISASIRUANG

LABRATORIUMRUANG

WC WC

TAMAN

R.KT

UKSR.

KESLING

RUANG KIA

MUSHOLLA

OBATGUDANG

RUANG TUNGGU PASIEN


TINDAKAN & MTBM/MTBSR.

RUANG
RUANG BPPENDAFTARAN
UMUM

PARKIR MOTOR
PENGUNJUNG
HALAMAN
DEPAN

16

Gambar 2.5
Denah Puskesmas Perumnas Utara lantai 1

17

Ruang Staf 1

Aula Puskesmas

Ruang Kepala Puskesmas


2.3.2. Alat alat Medik

TANGGA

SERBA GUNA RUANG


RUANG STAFF II (R.KOMPUTER)
KA. SUB BAG. TURUANG

VOID KE ARAH TAMAN

KORIDOR

Gambar 2.6
Denah Puskesmas Perumnas Utara lantai 2

Puskesmas Perumnas Utara memiliki peralatan medis yang memadai . Peralatan


medis tersebut digunakan untuk pelayanan kepada pasien meliputi Poliklinik set, PHN Kit,
Dental Unit,Partus set dan alat untuk laboratorium sederhana
2.3.3. Alat alat Non Medik
Peralatan non medik yang tersedia di Puskesmas Perumnas Utara sudah cukup baik
yaitu dengan tersedianya peralatan komputer serta akses internet yang menunjang Laporan
Kunjungan Harian pada Puskesmas Perumnas Utara ke DKK Kota Cirebon. Internet yang
berada di Puskesmas Perumnas Utara merupakan suatu jaringan yang tersambung langsung
dengan beberapa Puskesmas lain dan juga dengan Dinas Kesehatan Kota Cirebon. Jaringan
ini merupakan bagian dari Sistem Informasi terpadu Puskesmas . Di Kota Cirebon sudah
terdapat di 22 Puskesmas yang ada , salah satunya adalah Puskesmas Perumnas Utara ,
yang telah memiliki jaringan koneksi tersebut . Disamping itu adanya Jaringan internet yang
Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan
Kota Cirebon 2014

18

akan di pasang oleh Dinas Sosial terkait data pemegang

KCMS yang berkunjung ke

Puskesmas Perumnas Utara.


2.3.4. Sarana transportasi kedinasan
Untuk membantu pelayanan dan kegiatan yang dilaksanakan oleh karyawan
Puskesmas Perumnas Utara terutama kegiatan yang di laksanakan di luar gedung,
Puskesmas Perumnas Utara memiliki kendaraan dinas berupa sepeda motor sebanyak
4 unit dan Mobil Puskesmas Keliling sebanyak 1 unit . Kendaraan tersebut digunakan
sebagai sarana transportasi kedinasan terutama untuk pelayanan Posyandu, Posbindu
penjaringan anak sekolah dan untuk pelaksanaan rujukan ke rumah sakit .
2.3.5. Sarana Penunjang Pelayanan di Puskesmas Perumnas Utara
Sarana penunjang pelayanan kesehatan di Puskesmas Perumnas Utara yang
menunjang Program Kegiatan yang ada berupa :
1. Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) ada 22 yang berfungsi untuk kegiatan
preventif dan promotif yang ditujukan bagi balita, ibu hamil dan ibu nifas.
2. Pos Pembinaan Terpadu (Posbindu) ada 14 yang berfungsi untuk kegiatan
preventif, promotif dan kuratif yang ditujukan bagi Lansia
3. Rumah dinas ada empat yang dimanfaatkan oleh Dokter, dan satu bidan
Puskesmas Perumnas Utara.
4. Komputer sebanyak 7 unit, yang terdapat di Ruang BP Umum 1 Buah, BP KIA-KB
1 Buah, Ruang Pendaftaran 1 Buah, dan Ruang Staf Atas 3

Buah. Komputer ini

berfungsi sebagai sarana pencatatan dan pelaporan.

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

19

2.3.6 Alur Pelayanan Pasien di Puskesmas Perumnas Utara


Gambar 2.7
Alur Pelayanan di Puskesmas Perumnas Utara
PELANGGAN
MASUK

PENDAFTARAN

IMUNISASI

PEMERIKSAAN

PEMERIKSAAN
PENUNJANG
1. LABORATORIUM
2. KLINIK TERPADU
Penyakit
Berbasis
Lingkungan
Tumbang
Gizi

1.
2.
3.
4.
5.

BP UMUM
BP GIGI
KIA/KB
TB PARU
LANSIA
6. MTBM/MTB
S
LOKET OBAT

RUJUKAN KASUS

PELANGGAN PULANG

2.4 STANDAR PELAYANAN


a. Standar Operasional :
Dalam menyelenggarakan pelayanan kesehatan, Puskesmas Perumnas Utara
melaksanakan pelayanan sesuai dengan :
1) Standar Operasional Prosedur dengan menggunakan Prosedur

Mutu

sampai Tahun 2014 Jumlah 62 SOP


2) Alur Pelayanan (diagram alir / flow chart) yang ada pada setiap Ruangan
b. Standar Perilaku dan Etika : Senyum, Salam, Sapa dan Sopan
2.5 SARANA KESEHATAN LAIN
Di wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara terdapat beberapa sarana
pelayanan kesehatan lain , yaitu terdapat 5 orang dokter praktek swasta, 8 orang
bidan praktek swasta dan 4 buah apotik dan 2 Rumah Bersalin . Sedangkan

untuk

rumah sakit rujukan, terdapat RSUD Gunung Jati yang dapat ditempuh dalam waktu
15 menit dengan menggunakan kendaraan roda empat dan RS Tingkat III Ciremai
yang dapat ditempuh dalam waktu 10 menit. Disamping itu terdapat beberapa
Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan
Kota Cirebon 2014

20

kemitraan dengan Rumah Sakit Swasta yang ada di Kota Cirebon, diantaranya RS.
Putra Bahagia yang dapat ditempuh dalam waktu 5 menit, RS. Sumber Kasih yang
dapat ditempuh dalam waktu 20 menit dan Klinik Intan yang dapat ditempuh dalam
waktu 15 menit dengan menggunakan kendaraan roda empat .
2.6 KEBIJAKAN PELAYANAN
Pimpinan Manajemen (Ka. UPTD) Puskesmas Perumnas Utara telah
menetapkan suatu Kebijakan yang telah disepakati bersama dan dipahami oleh
seluruh karyawan Puskesmas Perumnas Utara dalam pemberian pelayanan kepada
individu, keluarga dan masyarakat. Kebijakan Pelayanan tersebut berbasis pada
kepuasan pelanggan sesuai dengan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur
Negara Nomor KEP/25/M.PAN/2004 yang terdiri dari 14 Indikator yaitu : Prosedur
pelayanan, Persyaratan Pelayanan, Kejelasan petugas pelayanan, Kedisiplinan
petugas pelayanan, Tanggung jawab petugas pelayanan, Kemampuan petugas
pelayanan, Kecepatan pelayanan, Keadilan mendapatkan pelayanan, Kesopanan
dan keramahan petugas, Kewajaran biaya pelayanan, Kepastian biaya pelayanan,
Kepastian jadwal pelayanan,Kenyamanan lingkungan dan Keamanan Pelayanan.
Pada tahun 2014 Puskesmas Perumnas Utara dari hasilsurvey kepuasan
Pelanggan menduduki Peringkat I.
2.7 PERAN SERTA MASYARAKAT DAN LINTAS SEKTORAL TERKAIT.
Peran serta masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Perumnas Utara sudah
cukup baik,yang ditandai dengan adanya kepengurusan Kampung Siaga di seluruh
RW .
Selain Kegiatan Kampung Siaga juga terdapat beberapa kegiatan yang
melibatkan peran serta masyarakat, diantaranya yaitu
1) Kegiatan Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah bekerjasama dengan
Kelurahan dan Sekolah Terkait.
2) Kegiatan Pelatihan Dokter Kecil pada Sekolah Dasar
3) Pelaksanaan Donor darah di beberapa RW di Kelurahan Larangan.
4) Rapat Koordinasi bulanan dengan para kader , PKK dan PLKB di
Kelurahan Larangan.
5) Kegiatan Pemeriksaan Jentik Berkala-Anak Sekolah (PJB AS) dengan
guru guru UKS .
6) Kegiatan Survey Mawas Diri (SMD) yang duilanjutkan dengan MMD
(Musyawarah Masyarakat Desa)
Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan
Kota Cirebon 2014

21

7) Kegiatan Refresing Kader


8) Orientasi Kader Kesehatan Remaja
9) Pembentukan Forum Group Discusion (FGD) yang membicarakan
bahaya merokok bagi Kesehatan
10) Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN)
2.8 DANA
Untuk menunjang berbagai kegiatan yang ada menggunakan dana yang
bersumber dari

TABEL 5.5
SUMBER PEMBIAYAAN PUSKESMAS PERUMNAS UTARA
Tahun. 2013 dan 2014
NO
1.
2
3
4
5
6

SUMBER BIAYA
Pengembalian Retribusi UMUM
Pengembalian Retribusi JAMKESMAS
ASKES/JKN
APBD II/KABUPATEN,KOTA
APBD PROVINSI
APBN/ BOK

7
8
9.
10.

DEKONSENTRASI
KCMS
NAYAKA
JKN
JUMLAH

Tahun. 2014 (Rp)


Rp. 76.915.650,Rp. 13.589.000,Rp. 9.845.088,Rp. 47.000.500

Tahun. 2014 (Rp)


Rp. 88.111.600.Rp. 1.595.500.Rp. 139.242.300,Rp. 163.107.500,-

Rp. 75.490.000,-

Rp. 80.050.000,-

Rp.
Rp.

Rp.

632.000,382.285,-

Rp. 233.699.611,-

80.000.-

Rp. 472.186.900,-

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

Trend

22

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

23

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

24

Profil UPTD Puskesmas Perumnas Utara Dinas Kesehatan


Kota Cirebon 2014

Anda mungkin juga menyukai