Anda di halaman 1dari 1

Kelebihan dan Kekurangan Soil Nailing dibanding

metode lain
Berikut ini merupakan kelebihan dan kekurangan soil nailing dibanding metode lain:
Kelebihan Soil nailing
1. Volume baja untuk nail bars pada soil nailing lebih sedikit daripada pada ground anchor.
Hal ini dikarenakan batangan baja pada soil nailing umumnya lebih pendek sehingga
material yang dibutuhkan umumnya lebih sedikit.
2. Luas area yang dibutuhkan dalam masa konstruksi lebih sempit dibandingkan dengan
teknik lain, sehingga ccok untuk pekerjaan yang memiliki areal konstruksi terbatas.
3. Dinding dengan soil nailing relatif lebih fleksibel terhadap penurunan karena dinding
untuk soil nailing lebih tipis jika dibandingkan dengan dinding gravitasi
Kekurangan Soil nailing
1. Metode ini tidak cocok untuk daerah yang memiliki muka air tanah tinggi.
2. Soil Nailing tidak cocok diaplikasikan untuk struktur yang memnutuhkan kontrol ketat
terhadap deformasi. Hal ini dapat diatasi dengan menggunakan post tension nail, namun
langkah ini akan meningkatkan biaya konstruksi
3. Pelaksanaan konstruksi soil nailing relatif lebih sulit, sehingga membutuhkan kontraktor
yang ahli dan berpengalaman.

Anda mungkin juga menyukai