Anda di halaman 1dari 2

Jurnal Belajar

Nama Mata Kuliah

: Struktur Perkembangan Tumbuhan 2

Topik

: Anatomi Buah

Tanggal

: 12 November 2015

Nama

: Hanifah Margasari

A. Konsep yang Dipahami


Dalam pertemuan kali ini kita mengamati anatomi buah dengan membuat preparat
irisan melintang maupun paradermal dari buah yang akan diamati. Pada hari ini
kelompok kami membuat irisan buah jagung. Berikut ulasannya :
1. Buah Jagung
Keterangan :
Irisan melintang buah jagung.
a
b

Dengan mikroskop stereo


a. Endospermae
b. Kotiledon
c. Embrio

Keterangan :
Irisan melintang kulit pembungkus
buah jagung. Perbesaran 10x10
a

a. Jaringan Epidermis

Keterangan :
b

Irisan melintang kulit pembungkus


a

buah jagung. Perbesaran 40x10


a. Jaringan Epidermis
b. Derivat Epidermis

Keterangan :
Irisan
a

melintang

buah

jagung.

Perbesaran 40x10
a. Kotiledon

B. Rekaman Pertanyaan dan Jawaban Saat Diskusi


C. Pertanyaan yang Muncul pada Diri Sendiri
1. Kotiledon pada jagung berfungsi sebagai apa ?
2. Dimanakah letak sebenarnya kotiledon ?
D. Komentar Lain / Solusi / Rencana Tindak Lanjut Individu
Pada pertemuan ini saya ingin mengetahui lebih banyak lagi mengenai materi yang
akan disampaikan yaitu bunga. Tentunya saya akan mencoba mencari tahu mengenai
materi tersebut dengan membaca buku referensi (buku Pak Gembong maupun Bu
Estiti-Morfologi Tumbuhan), menjelajah internet, serta membentuk kelompok diskusi.

Anda mungkin juga menyukai