Anda di halaman 1dari 15

Pelayanan Informasi Obat

Informasi : Objektif
Akurasi
Up to date

Penggunaan Obat Rasional

Kualitas Pelayanan Pasien


OBAT-OBAT YANG DI INFORMASIKAN
Kepada petugas kesehatan
1. Procainamida : Selama pemberian obat tekanan
darah dan EKG perlu dipantau.
2. PTU : Minimal pengobatan 1 tahun
3. Obat Sitostatika : Cegah kontak langsung dengan
obat tersebut pada waktu rekonstitusi
4. Aminofilin : Jika denyut jantung 180/menit obat
segera hentikan.
5. Ethambutol : jika terjadi gangguan penglihatan
obat harus dihentikan.
6. Hindari makan pisang dan buah yg mengandung K
jika makan obat Spironolakton
CONTOH OBAT YANG PERLU DIBERI INFORMASI
1. Anti Konvulsan (Karbamazepin, Fenitoin, Luminal)
: Dapat menyebabkan ngantuk sehingga tidak
boleh mengendarai kendaraan bermotor, jika
terlambat 1 dosis segera minum setelah ingat tapi
jika mendekati dosis berikutnya maka minum
dosis berikutnya (jangan menggandakan dosis)
2. Anti Depresi (Amitriptilin) : Minum pada pagi hari
untuk menghindari insomnia, penghentian harus
bertahap, urine akan biru kehijauan.
3. Analgetik (Ibuprofen) : Obat dapat diminum
bersama makanan untuk meminimalkan
terjadinya gangguan pada lambung.
4. Anti Diare (Attapulgit, Kaolin, Norit): Dosis
pertama 4 x sehari 2 tablet, selanjutnya 2 x Sehari
2 tablet, dihentikan jika gejala BAB telah
berhenti(dewasa), 1 tablet tiap BAB maksimum 6
tablet (anak-anak)
5. Pencahar (Dulcolac, Laxing) : Diminum 2 tablet
pada malam hari menjelang tidur.
6. Ulkus Peptikum (Citotec): Jangan diberikan pada
ibu hamil karena akan menyebabkan keguguran.
7. Furosemid boros K , sedang Spironolakton hemat
K , diuretik jangan dimakan pd malam hari.
8. Obat Hormon (Tiroid): Diminum pagi hari
sebelum sarapan, karena untuk membantu
metabolisme sel, organ, pembentukan
energi(protein,lemak,KH) juga sebagai hormon
pertumbuhan pada anak-anak.
9. Captopril: Diminum disaat perut kosong, efek
samping pada umumnya batuk.
10.Antasida : Diminum 1 jam sebelum dan sesudah
makan, tidak dapat diberikan secara bersamaan
dengan antibiotik
11.Rifampisin : Reaksi obat menyebabkan urine
bewarna merah.
12.Isoniazid untuk terapi TBC harus
dikombinasikan dengan Vitamin B6.
13.Asam Mefenamat : Diminum sesudah makan.
14.Antibiotika : Tidak dapat dikonsumsi secara
bersamaan dengan susu karena akan
menyebabkan terjadinya ikatan komplek.
15.Metronidazol : mulut kering, urin warna gelap
16.Gliseril guaiacolat : jangan gunakan lebih dari 7
hari , konsul ke dokter.
17.Nifedipin : jika telah makan obat ini selama
beberapa minggu jangan berhenti secara
mendadak
18.ISDN : Tablet ditaruh dibawah lidah jangan
ditelan
19.Amoxycillin dan ampicillin: jika diare
berkelanjutan hubungi dokter
20.Digoxin : obat dimakan tepat waktu
21.Diltiazem : Makan bersama makanan jangan
hentikan tiba-tiba.
22.Ferro sulfat : tinja warna hitam
24.CTM : mulut kering
25.Asam Mefenamat, Dexametason makan obat
sesudah makan.
26.Cara pemakaian obat dgn pemakaian khusus
spt: suppositoria, tetes telinga ,syrup, tetes
mata.
KUMPULKAN RESUME HAL-HAL PENTING
TENTANG OBAT2

Obat2 yg berinteraksi dgn Antasida,dan


bagaimana cara meminumnya
Obat yang dimunum dgn banyak air
Obat yg tak boleh dihentikan secara tiba-tiba
Obat yg sebaiknya diminum pagi hari
Obat yg sebaiknya diminum malam hari
Obat yg dapat berinteraksi dgn teh, kopi,
coklat, dan gula
Tidak boleh mengkonsumsi alkohol selama
minum obat tsb
Tidak boleh mengkonsumsi alkohol selama
minum obat tsb
Tidak boleh merokok selama minum obat
Obat yang dapat mengurangi efektifitas pil
kontraseptis
Obat yang harus disimpan didalam kulkas
Obat yang harus dilarutkan dahulu dalam air
KASUS...

1. Pasien anak menderita flu dan batuk


diberikan obat Paten yg mengandung
parasetamol dan dextrofan . Apakah
sirup ini harus diminum terus jika pasien
tsb tidak panas lagi tetapi batuknya
masih ada.
2. Pasien Askes osteoartheritis mendapat obat
untuk 10 hari :
Glucosamin 30 tab
Ranitidin 20 tab
Meloxicam 20 tab
Pasien bingung karena pada waktu
mengambil obat tanpa penjelasan bahwa
yang mana harus tetap diminum walaupun
nyeri sudah hilang. Apakah ranitidin masih
juga terus dimakan walaupun meloxicamnya
sudah dihentikan, dan kapan memakannya ,
efektifkah bila dimakan setelah lama dimakan
meloxicamnya.
3. Pasien setengah tua datang ke IFRS
menanyakan mengapa setelah minum
obat urine nya berwarna merah ?
4. Pasien penyakit jantung datang
bertanya mengapa setelah minum
obatnya mengalami batuk terus
menerus.
Thanks

Anda mungkin juga menyukai