Anda di halaman 1dari 4

Contoh Paragraf Deduktif

1. Penyalahgunaan narkoba sangat berbahaya bagi kesehatan. Narkoba


memiliki efek ketagihan dan setiap jenis dari narkoba memiliki efek yang
berbeda beda diantaranya adalah dapat menyebabkan detak jantung yang
lebih cepat dari normal bahkan banyak kasus orang yang menggunakan
narkoba sampai mengalami kematian karena overdosis

2. Kebersihan sangat penting bagi kesehatan. Oleh karena itu kita harus
selalu menjaga kebersihan baik itu dari makanan yang kita makan,
kebersihan pakaian yang kita gunakan maupun lingkungan tempat tinggal
kita. Sudah banyak orang yang terserang penyakit dikarenakan kurang
menjaga kebersihan

3. Indonesia adalah negara yang majemuk. Terdapat banyak agama dan


kepercayaan dan selain itu suku budaya indonesia sangat beragam
misalnya suku jawa, madura, batak, ambon dan masih banyak lagi suku -
suku yang memiliki ciri khas masing masing

4. Negara adalah institusi mapan, tetapi tetap dinamis sehingga mampu mengantisipasi
segala perubahan yang terjadi. Negara mewadahi seluruh kepentingan masyarakat
bangsa. Ia hanya menyediakan kerangka umum yang bersifat abstrak, sehingga terbuka
untuk ditafsirkan. Sementara pemerintah adalah pranata kontemporer,
sebagai penyelenggara negara dalam jangka waktu yang ditetapkan oleh
konstitusi negara.
5. Kebersihan sangat menjadi masalah di sekolah. Ini terjadi karena banyak
murid- murid yang tidak sadar akan kebersihan. Padahal Kebersihan
adalah sebagian dari iman
6. Pos kesehatan di pasar itu memang di khususkan melayani pedagang dan pembeli.
Pedagang tidak akan khawatir meninggalkan dagangannya karena haanya berobat
masih di kawasan pasar. Mereka dapat antre saat sepi pembeli.
Kebanyakan periksa gula darah dan rematik, mayoritas pasiennya berusia
tua,papar Siti.
7. Maka dari itu saya sangat setuju dengan adanya kegiatan kerja bakti seminggu sekali.
Karena, jika lingkungan hidup bersih maka kita juga akan sehat. Maka dari
itu, kegiatan kerja bakti sangat penting di lingkungan sekolah.
8. Jarang ada pasar tradisional yang menyediakan layanan kesehatan seperti pasar
Songgolangit Ponorogo. Dinamakan pos kesehatan pasar alias poskespas
karena ditujukan melayani pedagang dan pembeli. Tingkat kunjungan
pasien mencapai 20 orang perhari kendati letak poskespas itu terpencil di
dekat area parkir. Letakya nyelempit , kalau orang baru pasti bingung mencari,
ungkap karmini, salah seorang pedagang yang menjadi pasien setia poskespas Pasar
Songgolangit, kemarin (16/8).
9. Pos kesehatan di pasar itu memang di khususkan melayani pedagang dan pembeli.
Pedagang tidak akan khawatir meninggalkan dagangannya karena haanya berobat
masih di kawasan pasar. Mereka dapat antre saat sepi pembeli.
kebanyakan periksa gula darah dan rematik, mayoritas pasiennya berusia
tua, papar Yayuk.
10. Ada juga perda penyelenggaraan pendidikan. Aturan itu juga menggariskan sejumlah
kebijakan baru di bidang pendidikan. Misalnya, alokasi bantuan personal
kepada sisiwa SD, SMP, SMA/MK swasta. Dengan alokasi itu, siswa tidak
mampu tidak perlu khawatir memikirkan biaya membeli seragam, hinnga
buku tulis. Sebab, pemkot akan menanggung dalam bentuk barang.
11. Kebersihan sangat menjadi masalah di sekolah. Ini terjadi karena banyak
murid-murid yang tidak sadar akan kebersihan. Padahal kebersihan adalah
sebagian dari iman.
12. Penyalahgunaan narkoba sangat berbahaya bagi kesehatan. Narkoba
memiliki efek ketagihan dan setiap jenis dari narkoba memiliki efek yang
berbeda beda diantaranya adalah dapat menyebabkan detak jantung yang lebih cepat
dari normal bahkan banyak kasus orang yang menggunakan narkoba sampai mengalami
kematian karena overdosis
13. Kebersihan sangat penting bagi kesehatan. Oleh karena itu kita harus
selalu menjaga kebersihan baik itu dari makanan yang kita makan,
kebersihan pakaian yang kita gunakan maupun lingkungan tempat tinggal kita.
Sudah banyak orang yang terserang penyakit dikarenakan kurang menjaga
kebersihan
Contoh Paragraf Induktif
1. Banyak sekali orang yang terkena penyakit sebagai akibat dari kurangya
kesadaran menjaga kebersihan baik itu dari makanan, pakaian yang kita
gunakan maupun lingkungan tempat kita tinggal padahal hampir semua
dari kita sudah tau bahwa kebersihan itu sangat penting untuk kesehatan

2. suku jawa, suku madura, batak dan ambon adalah salah satu dari sekian
banyak suku yang terdapat di Indonesia. Selain suku dan budaya yang
beragam, terdapat pula berbagai agama dan kepercayaan maka dari itu
Indonesia dikenal dengan negara yang majemuk

3. narkoba memiliki efek candu yang sangat kuat dan dari jenis jenis narkoba
tersebut ada yang dapat menyebabkan gairah meningkat, detak jantung
meningkat, dan pada kondisi tertentu dapat menyebabkan overdosis dan
kematian. Menghindari narkoba adalah harga mati karena sangat
berbahaya bagi kesehatan

4. Maka dari itu saya sangat setuju dengan adanya kegiatan kerja bakti seminggu sekali.
Karena, jika lingkungan hidup bersih maka kita juga akan sehat. Maka dari
itu, kegiatan kerjanbakti sangat penting di lingkungan sekolah.
5. Padalah DPRD Surabaya sudah memproduksi banyak perda. Bila dihitung dari awal
2012, jumlah perda yang di sahkan DPRD mencapai belasan aturan.
Namun, sampai kini tak pernak ada proses pengenalan kepada masyarakat.
6. Dalam APBD 2012, terungkap dana tersebut mencapai RP 248 juta. Berdasar alokasi
anggaran, sosialisasi sedianya dilakukan terhadap dua ribu orang. Namun,
sampai sekarang dana itu masih utuh alias tak terpakai sama sekali.
7. Banyak sekali orang yang terkena penyakit sebagai akibat dari kurangya
kesadaran menjaga kebersihan baik itu dari makanan, pakaian yang kita
gunakan maupun lingkungan tempat kita tinggal padahal hampir semua dari kita
sudah tau bahwa kebersihan itu sangat penting untuk kesehatan
8. suku jawa, suku madura, batak dan ambon adalah salah satu dari sekian
banyak suku yang terdapat di Indonesia. Selain suku dan budaya yang
beragam, terdapat pula berbagai agama dan kepercayaan maka dari itu Indonesia
dikenal dengan negara yang majemuk
9. narkoba memiliki efek candu yang sangat kuat dan dari jenis jenis narkoba
tersebut ada yang dapat menyebabkan gairah meningkat, detak jantung
meningkat, dan pada kondisi tertentu dapat menyebabkan overdosis dan
kematian. Menghindari narkoba adalah harga mati karena sangat
berbahaya bagi kesehatan
10. Semakin pesatnya perkembangan zaman, maka teknologi manusiapun juga semakin
berkembang. Tak terkecuali teknologi informasi dan komunikasi.
Pekembangan teknologi informasi dan komunikasi dari zaman purba
hingga sekarang terus mengalami kemajuan yang sangat berarti. Keterangan:
Paragraf utama terletak di akhir paragraf.
11. Semua orang tua tentu berharap kelak anaknya menjadi orang sukses.
Indikator kesuksesan biasanya dilihat dari pekerjaan. Oleh sebab itu,
banyak orang tua memilih pendidikan yang tepat agar anaknya dapat bersaing di
dunia kerja. Pendidikan yang tepat memang akan membuat peluang kerja di masa depan
semakin terbuka jelas. Keterangan: Paragraf utama terletak di akhir
paragraf.
12. Pada era persaingan dunia kerja yang semakin kompetitif seperti saat ini.
Seseorang yang menguasai Bahasa Inggris otomatis akan memiliki peluang yang lebih
besar di dunia kerja. Sebaliknya, orang yang tidak memiliki kemampuan
Bahasa Inggris peluangnya akan semakin kecil untuk memasuki dunia kerja khususnya
untuk dapat diterima sebagai karyawan. Itulah kenapa penguasaan Bahasa Inggris sangat
diperlukan untuk menambah kompetensi di dunia kerja.
13. Pada era persaingan dunia kerja yg semakin kompetitif seperti saat ini.
Seseorang yg menguasai Bahasa Inggris otomatis akan memiliki peluang
yg lebih besar di dunia kerja. Sebaliknya, orang yg tidak memiliki
kemampuan Bahasa Inggris peluangnya akan semakin kecil untuk
memasuki dunia kerja khususnya untuk dapat diterima sebagai karyawan.
Itulah kenapa penguasaan Bahasa Inggris sangat diperlukan untuk menambah
kompetensi di dunia kerja

Anda mungkin juga menyukai