Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP PGRI Pekanbaru


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VII/I
Materi : HIMPUNAN
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa mampu menyatakan himpunan kosong
2. Siswa mampu menyatakan himpunan semesta yang mungkin dari suatu himpunan
3. Siswa mampu menggambar diagram Venn dari suatu himpunan

B. KOMPETENSI INTI
KI-3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, danprosedural) berdasarkan rasa ingin
Tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
KI-4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang / teori

C. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


KD KompetensiDasar (KD) IndikatorPencapaianKompetensi (IPK)
3.4 Menjelaskan dan menyatakan himpunan, 3.4 3.4.1 Menyatakan himpunan kosong
himpunan bagian, himpunan semesta, 3.4.2 Menyatakan himpunan semesta yang
himpunan kosong, komplemen himpunan, mungkin dari suatu himpunan
menggunakan masalah kontekstual 3.4.3 Menggambar diagram Venn dari
Suatu himpunan

D. MATERI PEMBELAJARAN
Materi Regular
HimpunanKosong
Himpunan kosong adalah himpunan yang tidak mempunyai anggota, dan dinotasikan dengan { }
atau
Contoh Soal :
N adalah himpunan nama nama bulan dalam setahun yang diawali dengan huruf C. nyatakan N
dalam notasi himpunan.
Penyelesaian:
Nama-nama bulan dalam setahun adalah Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli, Agustus,
September, Oktober, November, dan Desember. Karena tidak ada nama bulan yang diawali dengan
huruf C, maka N adalah himpunan kosong ditulis N = atau N ={ }.
Himpunan Semesta
Himpunan semesta atau semesta pembicaraan adalah himpunan yang memuat semua anggota atau
objek himpunan yang dibicarakan.Himpunan semesta (semesta pembicaraan) biasanya dilambangkan
dengan S.
ContohSoal :

Tentukan tiga himpunan semesta yang mungkin dari himpunan berikut.

a. {2, 3, 5, 7}
b. {kerbau, sapi, kambing}

Penyelesaian:

a. Misalkan A = {2, 3, 5, 7}, maka himpunan semesta yang mungkin dari himpunan A adalah
S = {bilangan prima} atau
S = {bilangan asli} atau
S = {bilangan cacah}.
b. Himpunan semesta yang mungkin dari {kerbau, sapi, kambing} adalah {binatang}, {binatang
berkaki empat}, atau {binatang memamah biak}.

Diagram Venn
Himpunan dapat dinyatakan dalam bentuk gambar yang dikenal sebagai diagram Venn. Diagram
Venn diperkenalkan oleh pakar Matematika Inggris pada tahun 1834 1923 bernama John Venn.
Dalam membuat diagram Venn yang perlu diperhatikan yaitu :
1. Himpunan semesta (S) digambarkan sebagai persegi panjang dan huruf S diletakkan disudut
kiri atas persegi panjang.
2. Setiap himpunan yang dibicarakan (selain himpunan kosong) ditunjukkan oleh kurva
tersebut.
3. Setiap anggota ditunjukkan dengan noktah (titik)
4. Bila anggota suatuhimpunan banyak sekali, maka anggota-anggotanya tidak perlu dituliskan.
Bentuk-bentuk Diagram Venn
a) A saling asing (disjoint) dengan B.
Diagram Venn dari himpunan
= {1,2,3,4,5,6,7,8,9}, himpunan = {1,2,3} dan himpunan = {4,5,6}

b) A berpotongan (intersected) dengan B.


Diagram Venn dari himpunan = {1,2,3,4,5,6,7,8,9}, himpunan = {1,2,3,4} dan
himpunan = {4,5,6,7}

c) A himpunan bagian (subset) dari B


Diagram Venn dari himpunan = {1,2,3,4,5,6,7,8,9}, himpunan = {1,2,3} dan
himpunan = {1,2,3,4,5,6}
d) A sama dengan B
Diagram Venn dari himpunan = {1,2,3,4,5,6,7,8,9}, himpunan = {1,2,3,4} dan
himpunan = {1,2,3,4}

Materi Remedial
Menggambarkan Diagram Venn
Materi Pengayaan
Mengerjakan soal Tentang Diagram Venn
E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran
Pendekatan : kooperatif
Metode : ceramah, diskusi dan siswa aktif
F. ALAT DAN MEDIA PEMBELAJARAN
1. Alat : Papan tulis, spidol warna, penggaris
2. Media : Lembar Kerja Siswa (LKS)

G. SUMBER BELAJAR
1. Buku Guru Matematika Untuk SMP/MTs Kelas VII Semester 1 (Kurikulum 2013 revisi 2016)
H. LANGKAH LANGKAH PEMBELAJARAN
Kegiatan Pembelajaran Alokasi
Kegiatan
Aktivitas Guru Aktivitas Peserta Didik Waktu
Pendahuluan Guru memberikan salam untuk Peserta didik menjawab salam
membuka pelajaran
Berdoa sebelum kegiatan Salah satu peserta didik
pembelajaran memimpin doa
Mengecek kehadiran siswa Peserta didik memperhatikan
guru dan mulai focus untuk
10
Apersepsi belajar
menit
Mengingat kembali mengenai
himpunan semesta Menjawab pertanyaan guru
Guru menyampaikan materi Menyimak penjelasan dari
pembelajaran serta tujuan guru
pembelajaran yang diharapkan
tercapai
Inti Mengamati Mengikuti instruksi dari guru 100
Siswa mengamati contoh menit
Masalah 2.2 yang ada di Menyelesaikan permasalahan
buku paket Hal 123 sesuai dengan kemampuan
dan strategi sendiri
Menanya Mempersiapkan untuk
Berdasarkan hasil pengamatan, berdiskusi dengan teman
siswa diharapkan untuk sebangku (latihan)
menanya yang berkaitan Memberikan konfirmasi
dengan himpunan kosong dan terhadap jawaban teman
himpunan semesta Menyimpulkan suatu konsep
Mengumpulkan Informasi atau prosedur dari hasil
Siswa memperhatikan buku diskusi
cetak, serta mengumpulakn
informasi tentang Himpunan
Kosong, Himpunan Semesta,
dan Diagram Venn
Menalar
Setelah mendapatkan cukup
informasi dan penjelasan
tentang himpunan Kosong,
himpunan semesta,dan
Diagram Venn guru meminta
siswa untuk menalar dengan
mengerjakan Soal Hal 125 &
128 buku paket
Mengkomunikasikan
Setelah selesai mengerjakan,
jawaban di periksa bersama.

Penutup Bertanya kepada peserta didik Menanyakan apa yang masih


untuk mencari tahu apa yang tidak dimengerti
masih tidak dimengerti oleh Menyimpulkan pelajaran hari
peserta didik ini
Meminta siswa menyimpulkan Memberikan tanggapan
apa yang telah dipelajari hari mengenai pelajaran yang telah
ini dilaksanakan pada hari ini
Menanyakan respon siswa Menyimak penjelasan guru
mengenai kegiatan Menyimak penjelasan guru 10
pembelajaran yang telah menit
berlangsung
Meminta peserta didik untuk
memahami kembali di rumah
mengenai pelajaran yang telah
dibahas
Menyampaikan lingkup materi
yang akan dipelajari pada
pertemuan selanjutnya.
Mendorong siswa untuk
mempersiapkan diri dengan
cara membaca materi tersebut.
I. PENILAIAN
a. Teknik Penilaian
Metode/Teknik penilaian Bentuk Instrumen
Tes Tertulis Tes Uraian

Kisi-kisi instrumen pengetahuan


Materi Indikator Soal Jumlah soal
Himpunan Kosong Siswa mampu menyebutkan Himpunan 1
Kosong
Himpunan Semesta Siswa mampu menyebutkan Himpunan 2
semesta
Diagram Venn Siswa mampu menggambarkan 1
Diagram Venn

b. Instrumen Pengetahuan
Soal Kunci Jawaban Skor
1. Tuliskan 2 contoh himpunan kosong ! 1. 2
2. Tentukan tiga himpunan semesta yang 2. S = {hewan bersayap} 1
mungkin dari himpunan berikut. 1
S = {bilangan genap}
a. S = {itik, ayam, burung, capung,
lalat}
b. T = {2, 4, 6, 8, 10}

3. Diketahui:
S={0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12,13,1 7
4}
A = { 1,2,3,4,5,6 }, B = { 2,4,6,8,10
},
C = { 3,6,9,12 }
Buatlah himpunan di atas ke dalam
Diagram Venn !

14

Skor Total 11
Lembar Kerja Siswa
Nama :
Kelompok : 1.
2.
Kelas :
A. Tujuan :
Siswa mampu menyatakan himpunan kosong
Siswa mampu menyatakan himpunan semesta yang mungkin dari suatu himpunan
Siswa mampu menggambar diagram Venn dari suatu himpunan
B. Soal
1. Perhatikan himpunan-himpunan yang diberikan berikut.
Himpunan S adalah himpunan bilangan asli yang kurang dari 10.
Himpunan T adalah himpunan bilangan ganjil yang kurang dari 14 .
a) Dapatkah kamu menuliskan (mendaftarkan) semua anggota himpunan S dan T?
b) Apa kesimpulan yang dapat kamu tarik dari kedua himpunan itu?

2. Tentukan himpunan semesta yang mungkin dari himpunan berikut.


a. M = {1, 2, 3, 5, 7}
b. N = {kerbau, katak, kuda, kambing}

3. Gambarlah diagram Venn dari keterangan berikut :


A adalah himpunan semua bilangan ganjil yang lebih dari 1 dan kurang dari 8
sedangkan himpunan semestanya adalah bilangan ganjil kurang dari 12.

Anda mungkin juga menyukai