Anda di halaman 1dari 3

PENYIMPANAN SPESIMEN

RSIA DEDARI No. Dokumen No. Revisi Halaman


PM-10.035 00 1/2
Tanggal Terbit Disahkan,
Direktur RSIA Dedari
11 Februari 2017
SPO

dr. Nanin Susanti, Akp., MARS

PENGERTIAN Penyimpanan spesimen adalah kegiatan yang dilakukan sebelum


dan setelah spesimen dianalis.
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk memperoleh
sampel dengan jenis dan jumlah yang sesuai dengan jenis
pemeriksaannya.
KEBIJAKAN Sesuai dengan Keputusan Direktur RSIA Dedari Nomor:
091/RSIA.D/SK-DIR/II/2017 tentang Kebijakan Pelayanan
Laboratorium pada poin:
B.6 : Setiap spesimen harus memenuhi syarat/memenuhi kualitas.
PROSEDUR a. Penyimpanan spesimen dilakukan jika pemeriksaan ditunda

atau spesimen akan dikirim ke laboratorium lain

b. Lama penyimpanan harus memperhatikan, jenis pemeriksaan,

wadah dan stabilitasnya

c. Hindari penyimpanan whole blood di refrigerator

d. Sampel yang dicairkan (setelah dibekukan) harus dibolak-

balik beberapa kali dan terlarut sempurna. Hindari terjadinya

busa.

e. Simpan sampel untuk keperluan pemeriksaan

konfirmasi/pengulangan

f. Menyimpan spesimen dalam lemari es dengan suhu 2-8C,

suhu kamar, suhu -20C, -70C atau -120C jangan sampai

terjadi beku ulang.

g. Untuk jenis pemeriksaan yang menggunakan spesimen plasma


PENYIMPANAN SPESIMEN
RSIA DEDARI No. Dokumen No. Revisi Halaman
PM-10.035 00 2/2
Tanggal Terbit Disahkan,
Direktur RSIA Dedari
11 Februari 2017
SPO

dr. Nanin Susanti, Akp., MARS

atau serum, maka plasma atau serum dipisahkan dulu baru

kemudian disimpan.

h. Memberi bahan pengawet pada spesimen

i. Menyimpan formulir permintaan lab di tempat tersendiri

Waktu penyimpanan spesimen dan suhu yang disarankan :

a. Kimia klinik : 1 minggu dalam referigerator

b. Imunologi : 1 minggu dalam referigerator

c. Hematologi : 2 hari pada suhu kamar

d. Koagulasi : 1 hari dalam referigerator

e. Toksikologi : 6 minggu dalam referigerator

f. Blood grouping : 1 minggu dalam referigerator

UNIT TERKAIT TIDAK ADA


PENYIMPANAN SPESIMEN
RSIA DEDARI No. Dokumen No. Revisi Halaman
PM-10.035 00 3/2
Tanggal Terbit Disahkan,
Direktur RSIA Dedari
11 Februari 2017
SPO

dr. Nanin Susanti, Akp., MARS

Anda mungkin juga menyukai