Anda di halaman 1dari 1

Nama : Yuswana Azizi

Nim : 13715060

TUGAS PENDAHULUAN

PERCOBAAN E-2

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan istilah berikut ini :


a. Fasa
b. Jumlah komponen
c. Varian atau derajat kebebasan
2. Mengapa pada percobaan ini dilakukan pengamatan suhu pada saat terjadi pada satu
fasa dan suhu pada saat timbul kekeruhan kembali ?

Jawaban :
1. a. Fasa (P) adalah bagian yang serbasama (Homogen) dari suatu sistem baik dalam hal
komposisi kimia dan sifat-sifat fisika yang dapat dipisahkan secara mekanik dengan
batas yang jelas. Secara umum telah dikenal tiga kelompok fasa yaitu fasa gas, fasa cair
dan fasa padat

b. Jumlah kompenen (C) adalah jumlah minimum dari spesi yang secara kimia
independen yang terdiri bebas ( konsentrasinya dapat diubah dengan leluasa) yang
diperlukan untuk menyatakan komposisi setiap fasa dalam sistem tersebut.
Contoh : Campuran air, etanol, dan asam asetat; Jumlah kompenen tiga, jumlah fasa
satu.
c. Derajat kebebasan (F) adalah jumlah besaran makroskopik yang diperlukan untuk
menggambarkan keadaan sistem. Atau bisajuga diartikan sebagai jumlah parameter
bebas yang dibutuhkan untuk menentukan konfigurasi suatu sistem.

2. Pada saat larutan berada disuhu kritis maka larutan akan berada dalam keadaan
setimbang. Tapi saat suhu telah melewati titik kritis maka larutan akan berubah dari
yang asalnya tercampur seluruhnya menjadi tercampur sebagian, sehingga nilai suhu
yang didapat ialah dalam bentuk satu fasa (homogen) dan ketika bercampur sebagiaan
Mengetahui kedua fenomena ini, selanjutnya kita dapat menggambarkan diagram fasa
pencampuran larutan yang terjadi oleh pengaruh suhu.

Anda mungkin juga menyukai