Anda di halaman 1dari 2

PERENCANAAN PERBAIKAN STRATEGI (PPS)

RS GRAHA HUSADA BANDAR LAMPUNG

PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH


LANGKAH INDIKATOR
NO STANDAR/ ELEMEN PENILAIAN METODE PERBAIKAN WAKTU PENANGGUNG JAWAB KET
PEMENUHAN EP PENCAPAIAN
STANDAR 2
1 EP 4
Seorang individu yang Melengkapi semua Membuat laporan Semua dokumen Tiap 1 Bulan Penanggung Jawab
kompeten (Qualified) dokumen Anestesi. indikator mutu Anestesi (jawaban Pelayanan Anestesi dan
bertanggung jawab untuk Pelayanan Anestesi konsul, asesmen Kepala Ruangan Bedah
mengelola pelayanan pra anestesi,
Anestesi (termasuk sedasi Informed Consent
moderat dan dalam). Anestesi, asesmen
pra induksi, laporan
Rekomendasi: Tingkatkan anestesi dan
pelaksanaan tanggung jawab monitoring pasca
untuk mempertahankan anestesi) terisi
program pengendalian mutu. lengkap.

STANDAR 3
2 EP 2
Kebijakan dan Prosedur Melibatkan semua Membuat Terlibatnya Staf Tiap 1 Bulan Penanggung Jawab
mengarahkan pelayanan Staf Anestesi dalam Notulensi Rapat. Anestesi dalam Pelayanan Anestesi dan
pasien untuk sedasi moderat rapat bulanan. rapat Kepala Ruangan Bedah
dan dalam. pengembangan
kebijakan dan
Rekomendasi: Tingkatkan prosedur.
artisipasi semua Staf yang
kompeten untuk
mengembangkan kebijakan
dan prosedur.
STANDAR 7.1
3 EP 2
Risiko, manfaat dan alternatif
Melibatkan pasien/ Membuat laporan Edukasi risiko, Tiap 3 Bulan Kepala Ruangan Bedah
didiskusikan dengan pasien keluarga/ orang pasien yang manfaat dan dan Team Bedah
dan keluarga atau orang yangyang berwenang menggunakan penggunaan
berwenang membuat dalam membuat darah dan produk produk darah
keputusan pasien. keputusan terkait darah untuk terdokumentasi
darah dan produk operasi. dalam form Edukasi
Rekomendasi: Lakukan darah. dan
edukasi mencakup risiko, ditandatangani.
manfaat penggunaan,
maupun alternatif terhadap
darah dan produk darah.

STANDAR 7.4
4 EP 4
Asuhan pasien setelah Semua Disiplin Ilmu Memantau CPPT Rencana Asuhan Tiap 3 Bulan Penanggung Jawab
pembedahan direncanakan Melengkapi CPPT pasien pasca bedah Pasca Bedah dalam Pelayanan Bedah dan
dan didokumentasikan. dalam CPPT lengkap Kepala Ruangan Bedah.
merencanakan dalam bentuk SOAP
Rekomendasi: Tingkatkan asuhan pasca dan di
pelaksanakan bahwa semua bedah. tandatangani.
rencana asuhan pasca bedah
oleh disiplin lain
didokumentasikan dalam
rekam medis.

Anda mungkin juga menyukai