Anda di halaman 1dari 3

I.

Master formula
Glycerol 25,0 g
3-phosphatidyl choline 12,0 g
(egg lecithin)
Soybean oil 200 g
Pelarut ad 1000 ml
(formulasi sterill hal :91)

II. Rancangan formula


Tiap 10 mg mengandung
Propofol 10 mg/ml
Minyak kedelai 200 mg/ml
Glycerol 22,5 mg/ml
Paosfatidi choline (pc) 12 mg/ml
(egg lecithin)
Disodium edetate 0,005 %
Sodium hydroxide q.s
Aqua pro injeksi 100 %

PT.EMUIJE farma No Betch


Minyak kedelai (Soybean oil )
NO KODE NAMA BAHAN FUNGSI BAHAN JUMLAH
BAHAN PEDOSIS PER BECH
1 01-P Propofol zat aktif
2 02-G Glycerol Pengisotonis
3 03-L Lecithin Pengemulsi
4 04-PH Disodium edetate Pengkhelat
5 05-SH Sodium hydroxide Pengatur PH
6 06-AP Minyak kedelai Emulsi minyak
7 07-API Aqua pro injeksi Pembawa
Diproduksi tanggal 20 januari 2018

III. Dasar formulasi


1. Alsan pemilihan zat aktif
Propofol merupakan obat anastesi intravena yang bekerja cepat dengan
karakter recovery yang cepat tanpa rasa pusing dan maul-mual .propofol
menupakan cairan emulsi minyak air yang berwarna putih yang bersifat
isotonis dengan kepekatan 1% (1ml=10mg) dan mudah larut dalam lemak
.menghambat transmisi neuron yang dihantarkan oleh GABA .propofon
adalah obat anastesi umum yang bekerja cepat yang efek kerjanya dicapai
dalam waktu 40 detik.
Konsentari dosis
 induksi anastesi
Dewasa kurang dari 55 thn: 50 mg setiap 10 detik sampai induksi onset
(2hingga 2,5mg/kg)
Diatas 55 thn melalui iv: 20 mg setiap 10 detik sampai induksi awal
(1sampai 1,5 mg/kg)
(scribd .com refrat propofol )

2. Alasan pemilihan bahan tambahan


 Minyak kedelai
minyak kedelai digunakan sebagai sedian untuk pemberian obat
oral dan intravena,dimana pengunaan untamanya sebagai sumber
lemak dalam rejimen nutrisi Emulsi.
(Hanbook of pharmaceutical exipien edisi 6: 682)
 Glycerol
Gliserin digunakan dalam berbagai rumusan farmaseutikal
termasuk persediaan oral, otik, mata, topikal, dan parenteral
.Glycerin digunakan sebagai pelarut atau cosolvent dalam krim
dan emulsi. Kegunaan utama gliserin yaitu sebagi pengisotonis dan
konsolven . Fungsinya sebagai Pengawet antimikroba, cosolvent,
emolien,humectant, plasticizer, pelarut,ajen pemanis,dan ajen
pengisotonis.
(Hanbook of pharmaceutical exipien edisi 6:283)
 Lecithin
Lecithin terutama digunakan dalam produk farmasi sebagai agen
pendispersi, pengemulsi, dan penstabil, dan termasuk dalam injeksi
intramuskular dan intravena, formulasi nutrisi parenteral, dan produk
topikal seperti krim dan salep. Terapi lesitin telah digunakan sebagai
surfaktan paru dalam pengobatan sindrom gangguan pernafasan neonatal
(Hanbook of pharmaceutical exipien edisi 6:385)
 Disodium edetate
Disodium edetate digunakan sebagai zat pengkelat dalam berbagai
macam sediaan farmasi, termasuk obat kumur, preparat oftalmik, dan
sediaan topikal, biasanya pada konsentrasi antara 0,005 dan 0,1% b / v.
Digunakan secara terapeutik sebagai antikoagulan karena akan
mengkelat kalsium dan mencegah koagulasi darah secara in vitro.
Konsentrasi 0,1% b / v digunakan dalam volume kecil untuk pengujian
hematologi dan 0,3% b / v dalam transfusi
(Hanbook of pharmaceutical exipien edisi 6:242)
Pengkelat digunakan untuk mengatasi adanya logam yang
mengangu zat aktif sehingga logam tersebut dikelat dengan adanya
EDTA
 Sodium hydroxide
Sodium hydroxide banyak digunakan dalam formulasi farmasi
untuk mengatur pH larutan.Juga dapat digunakan untuk bereaksi
dengan asam lemah untuk membentuk garam.
(Hanbook of pharmaceutical exipien edisi 6:648)
 Aqua pro injeksi
Digunakan sebagai pembawa dan digunakan untuk melarutkan
suatu zat pada penyimpanan di rancang untuk mencegah
pertumbuhan mikroorganisme dan kontaminasi lainnya
(martindale edisi 36;2414)

3. Karakterist
 Propofol
Nama resmi : 2.6-diisopropilfenol
Nama lain : propafol
Rm /bm : 178,27
Kelarutan : sedikit larut dalam air dan mudah larut dalam lemak
PH : 6-8,5
Kegunaan : zat aktif
 Gliserol
Nama resmi : GLYCEROLUM
Nama lain : gliserin
Pemerian : cairan seperti sirup jernih tidak berwarna tidak berbau
manis diikuti rasa hangat .higroskopik jika disimpan
beberapa lama pada shu rendah dapat memadat
membentuk masa hablur tidak berwarna dan tidak
melebur hingga suhu mencapai lebih kurang 20o
Kelarutan : Dapat dicampur dengan air dan dengan etanol (95%)
p;praktis tidak larut dalam kloroform p; dalam eter p;
dalam minyak lemak .
Penyimpanan : dalam wadah tetutup baik
Khasiat : zat tambahan

Anda mungkin juga menyukai