Anda di halaman 1dari 2

1.

Dexanta (dikunyah)
- Kandungan : Coloidal Al(OH3)3 200mg, Mg(OH)2 200mg, cimetikon 20mg
- Sediaan lazim : Tablet, suspensi/5mL
- Dosis Lazim : dws 1-2 tablet 3 x sehari.
- Indikasi : Tukak lambung, kembung, dispepsia
- ESO : Konstipapsi, diare, obstruksi intestinal (dosis besar)
- KI :-
MIMS Edisi 14 thn 2003 hal 3
2. Trifed
- Kandungan : Triprolidin Hcl 2,5mg , pseudoephedrin HCl 60mg
- Sediaan lazim : Tablet, sirup Triprolidin Hcl 1,25mg , pseudoephedrin HCl 30mg/ 5mL
- Dosis Lazim : dws dan anak >12 thn 3x sehari 1 tablet
- Indikasi : meringankan gejala flu krn alergi saluran nafas atas
- ESO : Mengantuk, Ggn GI, sakit kepala, insomnia, mulut kering,
- KI : Hipertensi berat
ISO Vol 50 hal 471.
3. GG
- Kandungan : Glyceril Guaiacolate
- Sediaan lazim : 100mg
- Dosis Lazim : dws 2-4 tablet setiap 4 jam, maksimal 24tablet, ank 6-12th 1-2 tab tiap 4 jam maks
sehari 12 tab. Anak 2-6 tahun ½-1 tab. Tiap 4 jam maks 12 sehari.
- Indikasi : Ekspektoran
- ESO : mengantuk, mual
- KI :-
ISO Vol 50 hal 451
4. Ambroxol
- Kandungan : Ambroxol HCl 30mg
- Sediaan lazim : tablet 30mg
- Dosis Lazim : dws dan anak >12 thn sehari 2-3 kali 1 tablet
- Indikasi : mukolitik
- ESO : reaksi intoleran, efek samping ringan pada saluran cerna, reaksi alergi pada kulit,
pembengkakan waajah, demam
KI :-
ISO Vol 50 hal 447.
5. Methyl prednisolone
- Kandungan : Methylprednisolone
- Sediaan lazim : Tablet 4mg, 16mg
- Dosis Lazim : dws 4-48mg/ hr
- Indikasi : Antiinflamasi
- ESO : gangguan pencernaan, keringat berlebih, , gangguan elektrolit dan cairan
tubuh, osteoporosis,
- KI : Infeksi jamur sistemik
ISO Vol 50 hal 264.
-
6. Meptin
- Kandungan : Procaterol HCl hemihidrat
- Sediaan lazim : Tablet 50mcg, sirup 5mcg/mL
- Indikasi : Asma bronkial ( melebarkan saluran pernafasan)
- Dosis Lazim : dws 1-2x sehari 1 tablet
- ESO : muka kemerahan, merasa demam, tremor, sakit kepala, bingun,
mual,muntah.
- KI : Hipertensi, sakit jantung, pemberian pada kehamilan harus dipertimbangkan.
ISO Vol 50 hal 435
7. Cetirizin
- Kandungan : Cetirizin HCl
- Sediaan lazim : Tablet 10mg, drop 5mg/mL, sirup 10mg/mL
- Indikasi : Antialergi
- Dosis Lazim :dws dan anak >12 thn 1x sehari 10mg
- ESO : sakit kepala, pusing rasa kantuk, mulut kering dan rasa tidak enak pada
lambung
- KI : wanita menyusui, penyakit ginjal berat
ISO Vol 50 hal 68.

PEMBAHASAN DAN PEMBAHASAN


Pasien mendapatkan obat dexanta sebagai obat tukak lambung untuk mengatasi gangguan gastro
intestinal akibat efek samping dari trifed pada racikan . Selain itu mendapatkan racikan yang berisi trifed,
gg, ambroxol, metylprednisolon, meptin, cetirizine untuk mengatasi batuk pilek akibat alergi. Dapat
disimpulkan bahwa kemungkinan pasien menderita sakit asma disertai batuk pilek akibat alergi.

KIE
Pasien mendapatkan 2 macam obat.
R/ pertama, pasien mendapatkan dexanta sebagai obat tukak lambung diminum tiga kali sehari 1 tablet
sebelum makan obat diminum dengan cara dikunyah. disimpan pada suhu kamar dalam wadah yang
terhindar dari sinar matahari.
R/ kedua pasien mendapatkan racikan untuk mengatasi batuk pilek akibat alergi diminum 3 kali sehari 1
tablet. Obat ini memeiliki efek samping mengantuk, jadi setelah menggunakan obat ini dianjurkan untuk
tidak berkendara dan lebih baik tidur. Disimpan pada suhu kamar dalam wadah yang terhindar dari sinar
matahari.

Anda mungkin juga menyukai