Anda di halaman 1dari 32

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

(SAP)

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran
Kode Mata Kuliah : TMT-...
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama

A. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah ini dimaksudkan agar para mahasiswa sebagai insan akademis relegius memiliki
pengetahuan yang memadai tentang hal-hal yang terkait dengan Strategi Pembelajaran
Matematika di sekolah/madrasah, khususnya tentang pengembangan Program Tahunan
(Prota); Pengembangan Program Semesteran ( Promes); Integrasi Pendidikan Karakter pada
Pembelajaran Matematika; Pengembangn Silabus Matematika active learning dan
berkarakter; Pengembangan RPP Matematika active learning dan berkarakter; Pembuatan
Kriteria Ketuntasan Mengajar (KKM).

B. TUJUAN PERKULIAHAN
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

C. REFERENSI
1. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan
Dasar dan Menengah
2. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk
Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
3. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
4. Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar dan
Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
5. Permendiknas 41 Tahun 2007

D. KONTRAK PERKULIAHAN (PERATURAN PRODI MATEMATIKA)


1. Masuk tepat waktu, toleransi keterlambatan 10’, selebihnya sudah dianggap absen tetapi
tetap diperkenankan untuk mengikuti kuliah.
2. Kehadiran perkuliahan minimal 75% sebagai syarat mengikuti UAS
3. Dilarang menggunakan kaos dan jin, jaket dilepas
4. Saat perkuliahan harus mengenakan sepatu
5. Dilarang menggunakan baju dan celana yang ketat
6. Dilarang menggunakan deker
7. Peempuan/mahasiswi disarankan menggunakan rok

1
E. KONTRAK PENILAIAN
1. Presensi = 15 %
2. Tugas = 15 %
3. UTS = 30%
4. UAS = 40%

F. TUGAS
Buatlah makalah yang terkait tentang
a. Jelaskan tentang kaldik?
b. Pengertian Prota?
c. Komponen Prota?
d. Fotmat Prota?
Makalh dikumpulkan pertemuan berikutnya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

2
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-...
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama
Pertemuan ke :1

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Mahasiswa Mengembangkan program tahunan (Prota) mata pelajaran Matematika.

C. Indikator
1. Dapat menentukan minggu efektif(Kaldik) .
2. Dapat menyebutkan komponen Prota
3. Dapat mengembangkan Prota Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui perkuliahan diskusi kelompok dan pemberian tugas, mahasiswa dapat:
1. Menentukan minggu efektif(Kaldik) .
2. Menjelaskan pengertian Prota
3. Menyebutkan komponen Prota
4. Mengembangkan Prota Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

E. Materi Pokok(terlampir)
1. Kalender Pendidikan.
2. Pengertian dan komponen Prota

F. Metode Perkuliahan
Diskusi kelompok dan penugasan

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang kaldik dan prota
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya membuat perencanaan dalam pembelajaran
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
1. Dosen membagi mahasiswa ke dalam 6 kelompok 3’ K

3
2. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan tentang 10’ G
kaldik, pengertian Program Tahunan(Prota), dan komponen
prota 12’ G
3. Tiap kelompok mempresentasikan pekerjannya dan dosen
memberikan penguatan di setiap presentasi yang telah
dilakukan 30’ G
4. Secara individu membuat program tahunan untuk maple
matematika. Dibagi ada yang mengerjakan MTs/SMP dan
MA/SMA 15’ G
5. Perwakilan mempresentasikan hasilpekerjaannya dan
dosen memberikan penguatan.
Penutup
1. Dosen bersama mahasiswa menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
2. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
3. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki prota yang telah dibuat untuk dikumpulkan
pertemuan berikutnya. Selain itu diberi tugas untuk membuat
makalah tentang pengertian Program Semester, komponenya

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Spidol, papan tulis
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian : observasi dan uji kinerja dan produk
2. Bentuk instrumen : lembar observasi dan portofolio
a. Lembar observasi

Skor
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
1. Keaktifan dalam berdiskusi
2. Kemampuan mengemukakan pendapat
3. Kualitas pendapat
4. Toleransi terhadap anggota kelompok
5. Kemampuan memecahkan masalah
6. Keterampilan dalam menyusun bahan presentasi
7. Keterampilan mengkomunikasikan hasil diskusi
Keterangan:

4
1 = sangat kurang, 2 = kurang, 3 =baik, 4 = sangat baik

b. Portofolio
1. Hasil diskusi dan bahan presentasi
2. Hasil pekerjaan individu membuat prota

3. Tugas Terstruktur
Perbaiki prota yang telah dibuat untuk dikumpulkan pertemuan berikutnya. Selain itu
diberi tugas untuk membuat makalah tentang pengertian Program Semester,
komponenya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

5
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT -
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama
Pertemuan ke :2

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Mahasiswa Mengembangkan program semester (Prosem) mata pelajaran Matematika,
berdasarkan prota yang telah dibuatnya.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian program semester
2. Dapat menyebutkan komponen dan format prosem
3. Dapat mengembangkan Prosem berdasarkan prota yang telah dibuat sebelumnya pada
Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui galery walk, mahasiswa dapat:
1. Dapat menjelaskan pengertian program semester
2. Dapat menyebutkan komponen dan format prosem

E. Materi Pokok(terlampir)
Komponen dan format Prosem

F. Metode Perkuliahan
Diskusi kelompok gallery walk

J. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas pertemuan 2’ K
sebelumnya. Dan meminta untuk mengumpulkan Prota.
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya pembuatan Prosem
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa ke dalam 5 kelompok 3’ K
5. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan tentang 22’ G
pengertian prosem, komponen prosem dan formatnya dan
6
menuliskan hasilnya dalam kertas plano. Pada saat mahasiwa
berdiskusi, dosen melakukan observasi dan pembimbingan
terhadap kegiatan diskusi mahasiswa
6. Tiap kelompok menempelkan hasilnya pada dinding di 5’ G
belakang kelompoknya masing-masing.
7. Dengan bergatian dihitung berputar searah jarum jam 20’ G
untuk mengamati dan memberikan masukan pada pekerjaan
kelompok lain, hingga akhirnya kelompok kembali pada
pekerjaannya sendiri untuk merespon masukanyang ada untuk
memperbaiki.
8. Tiap kelompok mempresentasikan pekerjannya dan dosen 20’ G
memberikan penguatan di setiap presentasi yang telah
dilakukan
Penutup
9. Dosen bersama mahasiswa menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
10. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
11. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
membuat prosem 2 semester berdasarkan prota yang telah
dibuatnya.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

G. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Spidol, plano, isolative kertas, papan tulis, power point, LCD
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

H. Penilaian
1. Jenis penilaian : Unjuk kerja diskusi dan portofolio
2. Bentuk instrumen : lembar observasi dan hasil diskusi
a. Lembar observasi

Skor
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
1. Keaktifan dalam berdiskusi
2. Kemampuan mengemukakan pendapat
3. Kualitas pendapat
4. Toleransi terhadap anggota kelompok
5. Kemampuan memecahkan masalah
6. Keterampilan dalam menyusun bahan presentasi
7. Keterampilan mengkomunikasikan hasil diskusi

7
Keterangan:
1 = sangat kurang, 2 = kurang, 3 =baik, 4 = sangat baik

b. Portofolio
1) Hasil diskusi
2) Presentasi

3. Tugas Terstruktur
Buatlah prosem 2 semester maple matematika berdasarkan prota yang telah dibuatnya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

8
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke :4

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Mahasiswa Mengembangkan program semester (Prosem) mata pelajaran Matematika,
berdasarkan prota yang telah dibuatnya.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian program semester
2. Dapat menyebutkan komponen dan format prosem
3. Dapat mengembangkan Prosem berdasarkan prota yang telah dibuat sebelumnya pada
Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja individu mahasiswa dapat mengembangkan Prosem berdasarkan prota yang
telah dibuat sebelumnya pada Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA dengan benar.

E. Materi Pokok(terlampir)
Pengembangan prosem

F. Metode Perkuliahan
Responsi/review

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang prosem
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya membuat prosem
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa secara berpasangan 3’ K
5. Mahasiswa menukarkan promes yang telah dibuatnya dengan 20’ G
pasangannya untuk melakukan review, memberikan masukan.
6. Prosem yang telah direview dikembalikan pada pemiliknya. 10’ G

9
Kemudian melihat masukan untuk menganalisisnya secara
obyektif apakah benar atau tidak.
7. Presentasi perwakilan ditunjuk oleh dosen untuk melakukan 37’ G
penyamaan persepsi tentang prosem. Dosen memberikan
penguatan.

Penutup
8. Mahasiswadipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
9. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
10. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki prosem yang telah dibuat untuk dikumpulkan
pertemuan berikutnya. Selain itu diberi tugas untuk membuat
makalah tentang pendidikan karakter

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Spidol, papan tulis
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian :Tertulis(pembuatan Prosem)
2. Bentuk instrumen : Prosem
3. Tugas Terstruktur
Perbaiki prosem yang telah dibuat untuk dikumpulkan pertemuan berikutnya. Selain itu
diberi tugas untuk membuat makalah tentang pendidika karakter!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

10
Program Studi : Tadris Matematika
Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke :5

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Mahasiswa dapat mengintegrasikan nilai-nilai pendidikan karakter pada pembelajaran
matematika.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan konsep pembelajaran Pendidikan Karakter
2. Dapat mengintegrasikan nilai-nilai pendidika karakter pada materi/KD matematika di
MTs/SMP dan MA/SMA

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui perkuliahan ekspositori, diskusi kelompok, dan galerry walk mahasiswa dapat
menjelaskan konsep pendidikan karakter dengan benar

E. Materi Pokok(terlampir)
Pendidikan Karakter

F. Metode Perkuliahan
Ekspositori, diskusi kelompok dan gallery walk

A. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentangpendidikan karakter.
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya pendidikan karakter
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa ke dalam 5 kelompok dengan 3’ K
anggota 6-7 mahasiswa
5. Dosen menyampaikan konsep pendidikan karakter dengan 30’ G
ekspositori menggunakan power point
6. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan tentang 10’ G

11
pengertian pendidikan karakter, tujuan pendidikan karakter
dan nilai-nilai pendidikan karakter. Hasil diskusi ditulis di
kertas plano.
7. Tiap kelompok menempelkan hasilnya pada dinding di 3’ G
belakang kelompoknyamasing-masing.
8. Dengan bergatian dihitung berputar searah jarum jam untuk 15’ G
mengamati dan memberikan masukan pada pekerjaan
kelompok lain, hingga akhirnya kelompok kembali pada
pekerjaannya sendiri untuk merespon masukanyang ada untuk
memperbaiki.
9. Tiap kelompok mempresentasikan pekerjannya dan dosen 30’ G
memberikan penguatan di setiap presentasi yang telah
dilakukan, dosen memandu untuk menyamakan persepsi
tentang konsep pendidikan karakter
Penutup
1. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
2. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
3. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
membuat integrasi nilai-nilai pendidikan karakter pada
materi/KD matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

G. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Peralatan presentasi
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

H. Penilaian
1. Jenis penilaian : observasi dan kuis
2. Bentuk instrumen : lembar observasi dan kuis
a. Lembar observasi

Skor
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
1. Keaktifan dalam berdiskusi
2. Kemampuan mengemukakan pendapat
3. Kualitas pendapat
4. Toleransi terhadap anggota kelompok
5. Kemampuan memecahkan masalah
12
6. Keterampilan dalam menyusun bahan
presentasi
7. Keterampilan mengkomunikasikan hasil diskusi
Keterangan:
1 = sangat kurang, 2 = kurang, 3 =baik, 4 = sangat baik

b. Kuis
1. Jelaskan pengertian pendidikan karakter?
2. Sebutkan tujuan pendidikan karakter?
3. Sebutkan nilai-nilai pendidikikan karakter?

3. Tugas Terstruktur:
Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk membuat integrasi nilai-nilai
pendidikan karakter pada materi/KD matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

13
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke :6

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Mahasiswa dapat mengintegrasikan nilai-nilai pendidikan karakter pada pembelajaran
matematika.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan konsep pembelajaran Pendidikan Karakter
2. Dapat mengintegrasikan nilai-nilai pendidika karakter pada materi/KD matematika di
MTs/SMP dan MA/SMA
D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja individu mahasiswa dapat mengintegrasikan nilai-nilai pendidikan karakter
pada materi/KD pada Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA dengan benar.

E. Materi Pokok(terlampir)
Integrasi Pendidikan Karakter

F. Metode Perkuliahan
Responsi/review

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang integrasi pendidikan karakter
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya integrasi pendidikan karakter pada pembelajaran
matematika
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa secara berpasangan 3’ K
5. Mahasiswa menukarkan tugas tentang integrasi pendidikan 20’ G
karakter yang telah dibuatnya dengan pasangannya untuk
melakukan review, memberikan masukan.
6. Tugas yang telah direview dikembalikan pada pemiliknya. 10’ G
Kemudian melihat masukan untuk menganalisisnya secara
14
obyektif apakah benar atau tidak.
7. Presentasi perwakilan ditunjuk oleh dosen untuk melakukan 37’ G
penyamaan persepsi tentang prosem. Dosen memberikan
penguatan.

Penutup
8. Mahasiswadipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
9. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
10. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki integrasi pendidikan karakter yang telah dibuat
untuk dikumpulkan pertemuan berikutnya. Selain itu diberi
tugas untuk membuat makalah tentang silabus.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Peralatan presentasi
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian : tertulis(integrasi nilai-nilai karakter pada materi/KD matematika)
2. Bentuk instrumen : pekerjaan integrasi nilai-nilai karakter
3. Tugas Terstruktur:
Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk memperbaiki integrasi nilai-
nilai pendidikan karakter pada materi/KD matematika di MTs/SMP dan MA/SMA untuk
dikumpulkan pertemuan berikutnya. Selain itu mahasiswa diminta untuk membuat
makalah terkait dengan silabus!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

15
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke :7

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Dapat Mengembangkan Silabus pelajaran Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA dengan
menerapkan active learning dan nilai-nilai pendidikan karakter.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian silabus
2. Dapat menyebutkan komponen silabus
3. Dapat mengembangkan Silabus yang active learning dan berkarakter berdasarkan prota
yang telah dibuat sebelumnya pada Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui diskusi kelompok mahasiswa dapat:
1. Menjelaskan pengertian silabus
2. Menyebutkan komponen silabus
dengan benar.

3. Materi Pokok(terlampir)
Silabus (pengertian, komponen dan fotmat)

4. Metode Perkuliahan
Diskusi kelompok dan penugasan

5. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang silabus
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya membuat perencanaan dalam pembelajaran
khususnya silabus
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa ke dalam 6 kelompok 3’ K
5. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan tentang 10’ G

16
pengertian, komponen dan format silabus
6. Tiap kelompok mempresentasikan pekerjannya dan dosen 12’ G
memberikan penguatan di setiap presentasi yang telah
dilakukan
7. Secara individu membuat silabus untuk mapel matematika. 30’ G
Dibagi ada yang mengerjakan MTs/SMP dan MA/SMA
berdasarkan prosem yang telah dibuatnya.
8. Perwakilan mempresentasikan hasil pekerjaannya dan dosen 15’ G
memberikan penguatan.

Penutup
9. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
10. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
11. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki silabus yang telah dibuat untuk direview
pertemuan berikutnya.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

6. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


4. Alat : Spidol, papan tulis
5. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
6. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

7. Penilaian
4. Jenis penilaian : observasi dan uji kinerja dan produk
5. Bentuk instrumen : lembar observasi dan portofolio
a. Lembar observasi

Skor
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
1. Keaktifan dalam berdiskusi
2. Kemampuan mengemukakan pendapat
3. Kualitas pendapat
4. Toleransi terhadap anggota kelompok
5. Kemampuan memecahkan masalah
6. Keterampilan dalam menyusun bahan presentasi
7. Keterampilan mengkomunikasikan hasil diskusi
Keterangan:
1 = sangat kurang, 2 = kurang, 3 =baik, 4 = sangat baik

17
b. Portofolio
1. Hasil diskusi dan bahan presentasi
2. Hasil pekerjaan individu membuat silabus

6. Tugas Terstruktur
Perbaiki prota yang telah dibuat untuk dikumpulkan pertemuan berikutnya. Selain itu
diberi tugas untuk membuat makalah tentang pengertian Program Semester,
komponenya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

18
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke :8

UJIAN TENGAH SEMESTER

19
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke : 9-10

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Dapat Mengembangkan Silabus pelajaran Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA dengan
menerapkan active learning dan nilai-nilai pendidikan karakter.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian silabus
2. Dapat menyebutkan komponen silabus
3. Dapat mengembangkan Silabus active learning dan bekarakter berdasarkan prota yang
telah dibuat sebelumnya pada Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja individu mahasiswa dapat membuat silabus pada materi/KD sesuai dengan
bagian masing-masing pada Mapel Matematika di MTs/SMP atau MA/SMA dengan benar.

E. Materi Pokok(terlampir)
Pengembangan silabus

F. Metode Perkuliahan
Responsi/review

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang pembuatan silabus secara
individu yang telah dibagi KD dan kelasnya
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya untuk bisa mengembangkan silabus yang active
learning dan berkarakterpada pembelajaran matematika
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa secara berpasangan 3’ K
5. Mahasiswa menukarkan tugas silabusnya yang telah dibuat 20’ G
dengan pasangannya untuk melakukan review, memberikan

20
masukan.
6. Tugas yang telah direview dikembalikan pada pemiliknya. 10’ G
Kemudian melihat masukan untuk menganalisisnya secara
obyektif apakah benar atau tidak.
7. Presentasi perwakilan ditunjuk oleh dosen untuk melakukan 37’ G
penyamaan persepsi tentang silabus yang active learning dan
berkarakter. Dosen memberikan penguatan.

Penutup
8. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
9. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
10. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki silabus yang telah dibuat untuk direview untuk
pertemuan berikutnya.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Peralatan presentasi
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian : tertulis(pembuatan silabus active learning dan berkarakter sesuai
dengan jatah KD dan kelasnya masing-masing)
2. Bentuk instrumen : pekerjaan silabus active learning dan berkarakter
3. Tugas Terstruktur:
Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk memperbaiki silabus yang
telah dibutnya untuk direview pertemuan berikutnya dan untuk dikumpulkan pertemuan
berikutnya kembali!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

21
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke : 11

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Dapat Mengembangkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) mata pelajaran
Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA dengan nmenerapkan active learning dan nilai-nilai
pendidikan karakter.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian RPP
2. Dapat menyebutkan komponen RPP
3. Dapat mengembangkan Silabus berdasarkan prota yang telah dibuat sebelumnya pada
Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja diskusi kelompok dan penugasan mahasiswa dapat:
1. menjelaskan pengertian RPP
2. menyebutkan komponen RPP
dengan benar

3. Materi Pokok(terlampir)
RPP (pengertian, komponen dan fotmat)

4. Metode Perkuliahan
Diskusi kelompok dan penugasan

5. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang pengertian, komponen dan
format RPP
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya membuat perencanaan dalam pembelajaran
khususnya RPP
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K

22
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa ke dalam 6 kelompok 3’ K
5. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan tentang 10’ G
pengertian, komponen dan format RPP
6. Tiap kelompok mempresentasikan pekerjannya dan dosen 12’ G
memberikan penguatan di setiap presentasi yang telah
dilakukan
7. Secara individu membuat RPP untuk mapel matematika. 30’ G
Dibagi ada yang mengerjakan MTs/SMP dan MA/SMA
berdasarkan silabus yang telah dibuat sebelumnya.
8. Perwakilan mempresentasikan hasil pekerjaannya dan dosen 15’ G
memberikan penguatan.

Penutup
9. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
10. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
11. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki RPP yang telah dibuat untuk direview pertemuan
berikutnya.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

6. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Spidol, papan tulis, power point, LCD
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

7. Penilaian
1. Jenis penilaian : observasi dan portofolio
2. Bentuk instrumen : lembar observasi dan hasil kerja
a. Lembar observasi

Skor
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
1. Keaktifan dalam berdiskusi
2. Kemampuan mengemukakan pendapat
3. Kualitas pendapat
4. Toleransi terhadap anggota kelompok
5. Kemampuan memecahkan masalah
6. Keterampilan dalam menyusun bahan
presentasi

23
7. Keterampilan mengkomunikasikan hasil diskusi
Keterangan:
1 = sangat kurang, 2 = kurang, 3 =baik, 4 = sangat baik

b. Portofolio
1) Hasil diskusi dan bahan presentasi
2) Hasil pekerjaan individu membuat RPP

3. Tugas Terstruktur
Perbaiki silabus yang telah dibuat untuk direview pertemuan berikutnya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

24
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT-
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke : 12-13

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Dapat Mengembangkan RPP pelajaran Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA dengan
menerapkan active learning dan nilai-nilai pendidikan karakter.

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian silabus
2. Dapat menyebutkan komponen silabus
3. Dapat mengembangkan RPP active learning dan bekarakter berdasarkan silabus yang
telah dibuat sebelumnya pada Mapel Matematika di MTs/SMP dan MA/SMA.

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja individu mahasiswa dapat mengembangkan RPP active learning dan
bekarakter berdasarkan silabus yang telah dibuat sebelumnya pada Mapel Matematika di
MTs/SMP dan MA/SMA dengan benar.

E. Materi Pokok(terlampir)
Pengembangan RPP

F. Metode Perkuliahan
Responsi/review

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang pembuatan RPP secara
individu yang telah dibagi KD dan kelasnya berdasarkan
silabus sebelumnya
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya untuk bisa mengembangkan RPP yang active
learning dan berkarakter pada pembelajaran matematika
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti

25
4. Dosen membagi mahasiswa secara berpasangan 3’ K
5. Mahasiswa menukarkan tugas RPPnya yang telah dibuat 20’ G
dengan pasangannya untuk melakukan review, memberikan
masukan.
6. Tugas yang telah direview dikembalikan pada pemiliknya. 10’ G
Kemudian melihat masukan untuk menganalisisnya secara
obyektif apakah benar atau tidak.
7. Presentasi perwakilan ditunjuk oleh dosen untuk melakukan 37’ G
penyamaan persepsi tentang RPP yang active learning dan
berkarakter. Dosen memberikan penguatan.

Penutup
8. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
9. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
10. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki RPP yang telah dibuat untuk direview untuk
pertemuan berikutnya.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Peralatan presentasi
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian : tertulis(pembuatan RPP active learning dan berkarakter sesuai
dengan jatah KD dan kelasnya masing-masing)
2. Bentuk instrumen : pekerjaan RPP active learning dan berkarakter
3. Tugas Terstruktur:
Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk memperbaiki RPP yang telah
dibuatnya untuk direview dan dikumpulkan pertemuan berikutnya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

26
Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.
NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke : 14

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Dapat membuat Kriteria Ketuntasan Mengajar (KKM) mapel matematika

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian KKM
2. Dapat menyebutkan aspek-aspek penetapan KKM
3. Dapat membuat KKM

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja diskusi kelompok dan penugasan mahasiswa dapat:
1. Dapat menjelaskan pengertian KKM
2. Dapat menyebutkan aspek-aspek penetapan KKM
dengan benar

E. Materi Pokok(terlampir)
KKM (pengertian, aspek-aspek penetapan KKM dan format)

F. Metode Perkuliahan
Diskusi kelompok dan penugasan

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang pengertian, aspek-aspek
penetapan KKM dan format KKM
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya guru untuk dapat membuat KKM sesuai dengan
kemampuannya, bukan copi milik sekolah lain atau
menggunakan kepantasan
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
27
4. Dosen membagi mahasiswa ke dalam 6 kelompok 3’ K
5. Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan tentang 10’ G
pengertian, aspek-aspek penentuan dan format KKM
6. Tiap kelompok mempresentasikan pekerjannya dan dosen 12’ G
memberikan penguatan di setiap presentasi yang telah
dilakukan
7. Secara individu membuat KKM untuk mapel matematika. 30’ G
8. Perwakilan mempresentasikan hasil pekerjaannya dan dosen 15’ G
memberikan penguatan.

Penutup
9. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
10. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
11. Dosen memberikan tugas rumah kepada mahasiswa untuk 5’ K
memperbaiki KKM yang telah dibuat untuk direview dan
dikumpulkan pertemuan berikutnya.

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Spidol, papan tulis, power point, LCD
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian : observasi dan portofolio
2. Bentuk instrumen : lembar observasi dan hasil kerja
a. Lembar observasi

Skor
Aspek yang Diamati
1 2 3 4
1. Keaktifan dalam berdiskusi
2. Kemampuan mengemukakan pendapat
3. Kualitas pendapat
4. Toleransi terhadap anggota kelompok
5. Kemampuan memecahkan masalah
6. Keterampilan dalam menyusun bahan
presentasi
7. Keterampilan mengkomunikasikan hasil diskusi
Keterangan:
1 = sangat kurang, 2 = kurang, 3 =baik, 4 = sangat baik

28
b. Portofolio
1) Hasil diskusi dan bahan presentasi
2) Hasil pekerjaan individu membuat KKM

3. Tugas Terstruktur
Perbaiki KKM yang telah dibuat untuk direview dan dikumpulkan pertemuan berikutnya!

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

29
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama (MKU)
Pertemuan ke : 15

A. Standar Kompetensi
Mahasiswa mampu mengembangan perencanaan pembelajaran matematika active learning
dan berkarakter, serta dapat menentukan kriteria ketuntasan mengajar.

B. Kompetensi Dasar
Dapat membuat Kriteria Ketuntasan Mengajar (KKM) mapel matematika

C. Indikator
1. Dapat menjelaskan pengertian KKM
2. Dapat menyebutkan aspek-aspek penetapan KKM
3. Dapat membuat KKM

D. Tujuan Perkuliahan
Melalui kerja individu mahasiswa dapat KKM mapel matematika dengan benar.

E. Materi Pokok(terlampir)
Pembuatan KKM

F. Metode Perkuliahan
Responsi/review

G. Langkah-langkah Perkuliahan
Pengorganisasian
Kegiatan Perkuliahan
Waktu Kelas
Pendahuluan
1. Apersepsi : menagih dan merespon tugas yang diberikan 2’ K
pertemuan sebelumnya tentang pembuatan maple matematika
2. motivasi : melalui kegiatan bercerita, dosen menunjukkan 2’ K
pentingnya untuk bisa KKM sendiri, bukan mengkopi atau
berdasarka kepantasan
3. Dosen menyampaikan tujuan perkuliahan 1’ K
Kegiatan Inti
4. Dosen membagi mahasiswa secara berpasangan 3’ K
5. Mahasiswa menukarkan tugas KKMnya yang telah dibuat 20’ G
dengan pasangannya untuk melakukan review, memberikan
masukan.
6. Tugas yang telah direview dikembalikan pada pemiliknya. 10’ G

30
Kemudian melihat masukan untuk menganalisisnya secara
obyektif apakah benar atau tidak.
7. Presentasi perwakilan ditunjuk oleh dosen untuk melakukan 37’ G
penyamaan persepsi tentang KKM yang active learning dan
berkarakter. Dosen memberikan penguatan.

Penutup
8. Mahasiswa dipandu dosen menyimpulkan hasil diskusi 5’ K
9. Dosen bersama mahasiswa melakukan refleksi perkuliahan 5’ K
10. Dosen memberikan pengarahan untuk pelaksanaan UAS. 5’ K

Keterangan: G = grup, K = klasikal,

H. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat : Peralatan presentasi
2. Bahan : lembar kegiatan mahasiswa dan bahan presentasi
3. Sumber :
[1] Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan
Pendidikan Dasar dan Menengah
[2] Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
[3] Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan
Menteri Nomor 22 dan 23 Tahun 2006.
[4] Kementrian Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Managemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, 2010. Pedoman pendidikan karakter
[5] Permendiknas 41 Tahun 2007

I. Penilaian
1. Jenis penilaian : tertulis(pembuatan KKM maple matematika)
2. Bentuk instrumen : pekerjaan KKM

Tulungagung, 06 Nopember 2013

Mengetahui,
Ketua Program Studi, Dosen Pengampu,

Dra. Umi Zahroh, M.Kes. Nur Cholis, S.Pd.I M.Pd.


NIP. ..... NIP. 19720604 200312 1 002

31
SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Program Studi : Tadris Matematika


Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran Matematika
Kode Mata Kuliah : TMT
Semester/Tahun : Gasal/2013-2014
Bobot/Pertemuan : 2 SKS/16 kali pertemuan
Jenis Mata Kuliah : Mata Kuliah Utama
Pertemuan ke : 16

UJIAN AKHIR SEMESTER

32

Anda mungkin juga menyukai