Anda di halaman 1dari 42

PROGRAM PENGABDIAN MASYARAKAT ITB 2018

GREEN BUILDING MONITORING SYSTEM

Ketua Tim Peneliti:


Brian Yuliarto ST, M.Eng., P.hD

Kelompok Keahlian : .........................


Fakultas/Sekolah : Fakultas Teknik / ITB
Kategori Kegiatan : Penerapan Teknologi Tepat Guna untuk Masyarakat
Keluaran : Implementasi untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat

INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG


DESEMBER, 2017
IDENTITAS PROPOSAL

1. Judul : Green Building Monitoring System


2. Jenis Kegiatan : Baru
3. 2.1 Ketua Tim : Brian Yuliarto AT, M.Eng., PhD
a. Nama Lengkap : Brian Yuliarto ST, M.Eng., P.hD
b. Jabatan Fungsional/Golongan : Lektor Kepala
c. NIP : 197507272006041005
d. Fakultas/Sekolah : Fakultas Teknik / ITB
e. Kelompok Keahlian :
f. Alamat Kantor/Telp/Fax/Email : Jl. Ganesha No. 10, Bandung

2.2 Tim Pengabdian


No Nama dan Gelar Bidang Keahlian Unit Kerja / Alokasi Waktu
Akademik Lembaga Jm/mg Bulan
1 Brian Yuliarto ST, ITB
M.Eng., P.hD
2.3 Asisten / Mahasiswa
No Nama dan Gelar Akademik Bidang Keahlian Alokasi Waktu
Jm/mg Bulan
1 Irsyad Nashirul Haq
2 Andean Pradana
4. Biaya yang diusulkan : Rp 48.825.000
5. Keluaran : Penerapan Produk Tepat Guna
6. Lokasi Kegiatan : Kantor ESDM Bandung

Dekan Fakultas/Sekolah atau Bandung, 14 Januari 2018


Kepala Pusat/PP………….. Ketua Tim Pelaksana

(…………………………….) Brian Yuliarto ST, M.Eng., P.hD


NIP. …………………….. NIP : 197507272006041005
RINGKASAN

Latar Belakang : Pada saat ini masalah lingkungan sudah marak terjadi khususnya di Indonesia.
Penyebabnya pun beragam mulai dari sampah, polusi udara, manajemen pengelolaan energi, sehingga
muncul istilah Go Green yang pada akhirnya sampai kepada istilah Green Building. Green Building
dirancang untuk mengurangi dampak lingkungan bangunan terhadap kesehatan manusia dan
lingkungan alami. Tapi saat ini untuk mengetahui kriteria Green Building masih membutuhkan proses
yang belum online dan praktis.

Tujuan : Pertama Sistem Monitoring Kesehatan Udara dan Energi dirancang agar kita dapat
mengetahui informasi sebuah gedung secara online, praktis dan informatif, sehingga dapat kita
tampilkan di sebuah layar dalam suatu gedung tersebut. Kedua memprediksi konsumsi daya dan
kesehatan udara dalam satu bulan. Ketiga, mengembangkan monitoring berbasis aplikasi smartphone.

Target Khusus : Mendesain dan mendevelop sebuah sistem monitoring lengkap berbasis aplikasi
smartphone dan memasang alat ukur energi listrik atau kWh meter terpisah untuk setiap kelompok
beban listrik dan alat ukur kualitas udara dalam satu sistem utilitas.
BAB 1
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG

Di Indonesia perkembangan green building dipantau oleh suatu lembaga konsil


bangunan hijau yang bernama Green Building Council Indonesia (GBCI). GBCI yang
merupakan emerging member dari World Green Building Council (WGBC)
menyelenggarakan kegiatan sertifikasi bangunan berdasarkan peringkat penilaian yang
disebut dengan Greenship. Greenship Rating Tools yang disediakan oleh GBCI terdiri dari
tiga kategori yaitu untuk bangunan terbangun (existing building), bangunan baru (new
building) dan home interior. Penilaian pada kategori bangunan baru (new building) dibagi
kedalam dua tahapan yaitu tahap design recognition dan final assessment.
Konsep Green mencakup dua hal, yaitu Green Architecture dan Green Building.
Keduanya memiliki pengertian yang berbeda walaupun masih dalam satu tujuan. Green
Architecture lebih kepada sebuah gambaran tentang ekonomi, hemat energi, ramah
lingkungan, dan dapat dikembangkan menjadi pembangunan berkesinambungan. Sedangkan
Green Building memiliki ruang lingkup yang lebih sempit dari Green Architecture yang bisa
dijabarkan sebagai bangunan berkelanjutan yang mengarah pada struktur dan pemakaian
proses yang bertanggung jawab terhadap lingkungan dan hemat sumber daya sepanjang siklus
hidup bangunan tersebut, mulai dari pemilihan tempat, desain, konstruksi, operasi, perawatan,
renovasi, dan peruntuhan. Dengan melakukan monitoring secara online dan praktis maka dapat
mempermudah kita dalam melakukan analisa untuk melakukan sebuah evaluasi terhadap
sebuah bangunan. Sistem ini menggunakan acuan SNI 0225:2011 tentang Persyaratan Umum
Instalasi listrik atau edisi terbaru dan SNI 0232:2005 tentang Nilai Ambang Batas (NAB) Zat
Kimia di udara tempat kerja sebagai dasar pengolahan data yang telah di capture oleh sensor.
Melalui Program Pengabdian Masyarakat ini tim berupaya mendevelop sebuah sistem
monitoring berbasis aplikasi smartphone yang mudah digunakan oleh masyarakat dan
diimplementasikan ke Gedung ESDM Bandung.
B. TUJUAN DAN SASARAN KEGIATAN
Adapun tujuan dan sasaran dalam program pengabdian masyarakat ini adalah sebagai berikut.
1. Monitoring Green Building berbasis aplikasi smartphone.
2. Membuat sistem yang online dan realtime sehingga dapat di akses dari mana saja oleh
user.
3. Mengembangkan sistem monitoring Green Building menjadi sebuah sistem prediksi
dari parameter kualitas udara, parameter kesehatan, kalibrasi, dan ambang batas

C. KELUARAN YANG DIHARAPKAN


Output dari rancangan Program Pengabdian Masyarakat ini adalah memanfaatkan
Sistem Monitoring Green Building yang dapat menunjang Go Green dalam penghematan
daya. Menyediakan system monitoring online, realtime dan efisien yang dapat diakses oleh
masyarakat dengan menggunakan mobile atau smartphone. Dengan adanya system ini, seluruh
data yang di capture oleh sensor akan menjadi sebuah informasi yang siap digunakan untuk
keperluan monitoring pada bangunan green building. Sedangkan untuk outcome adalah
menerapkan teknologi tepat guna yang berupa implementasi sistem monitoring Green
Building yang berbasis smartphone yang dapat digunakan untuk menerapkan ilmu dan
teknologi untuk kesejahteraan masyarakat. Selain itu, produk ini dapat meningkatkan
penghematan penggunaan konsumsi daya pada pembangunan green building yang akan
diimplementasikan ke Gedung ESDM Bandung.
BAB II
PENDEKATAN

A. GREEN BUILDING
Penentuan bangunan gedung yang dikenai persyaratan bangunan green building
digolongkan dalam tiga tingkatan pengenaan, yaitu wajib (mandatory), disarankan
(recommended), dan sukarela (voluntary) dengan mempertimbangkan kompleksitas dan
ketinggian bangunan gedung yang merujuk pada ketentuan Peraturan Menteri Pekerjaan
Umum No. 29 Tahun 2006 tentang Persyaratan Teknis Bangunan Gedung.
Selain dari pertimbangan tersebut, pengenaan persyaratan bangunan green building
ditujukan bagi bangunan gedung yang konsumsi energi, air dan sumber daya lainnya berlebih
sehingga memiliki potensi penghematan, dan bangunan gedung lainnya.
1. Sistem Udara
Perencanaan kualitas udara pada bangunan green building juga dimaksudkan untuk
meningkatkan kualitas udara dalam ruang yang mendukung kenyamanan dan kesehatan
pengguna bangunan green building.
Persyaratan teknis kualitas udara dan kenyamanan yaitu adanya pengendalian Karbondioksida
(CO2),
a. Setiap ruang tertutup pada bangunan green building seperti misalnya ruang pertemuan,
auditorium atau ruang konferensi yang berpotensi menerima akumulasi konsentrasi CO2
harus dilengkapi dengan alat monitor CO2 yang dilengkapi dengan alarm dan sistem
ventilasi mekanis yang beroperasi otomatis jika ambang batas CO2 telah melewati
ambang batas aman, yang ditetapkan 9.000 mg/m3 atau 5.000 bagian dalam sejuta.
b. Ketentuan mengenai tata cara, persyaratan, ukuran dan detail pengendalian CO2
mengikuti SNI 0232:2005 tentang Nilai Ambang Batas (NAB) Zat Kimia di Udara
Tempat Kerja atau edisi terbaru.

2. Sistem Kelistrikan
a. Perencanaan sistem kelistrikan pada bangunan gedung hijau dimaksudkan untuk
menghindari potensi pemborosan energi, melalui:
• Pengelompokan beban listrik harus direncanakan untuk setiap ruangan, atau
kelompok beban listrik; dan
• pemasangan alat ukur energi listrik atau kWh meter terpisah untuk setiap kelompok
beban listrik untuk memantau penggunaan daya listrik tiap kelompok beban listrik
dalam satu sistem utilitas.
b. Ketentuan mengenai tata cara, persyaratan, ukuran, dan detail penerapan sistem
kelistrikan dalam gedung mengikuti SNI 0225:2011 tentang Persyaratan Umum Instalasi
listrik atau edisi terbaru.
c. Perencanaan sistem kelistrikan harus menyediakan sub meter energi listrik untuk
kelompok daya listrik utama yang lebih besar dari 100 kVa.
d. Untuk bangunan gedung hijau dengan fungsi dan luasan tertentu harus menggunakan
Building Management System (BMS) guna mengendalikan konsumsi listrik pada
bangunan gedung.

B. GREEN BUILDING MONITORING SYSTEM


Sistem ini terdiri dari sensor, mikrokontroller, Cloud Application, dan sebuah display yang
akan terintegrasi menjadi suatu kesatuan yang utuh.
Gambar 1. Skema Konsep Green Building Monitoring System

Setiap node / data yang telah di capture oleh sensor akan dikirim ke mikrokontroller,
kemudian selain mengumpulkan data yang telah di capture mikrokontroler juga akan
mengirim data tersebut ke Cloud melalui media internet, setelah di lakukan pengolahan dari
data data tersebut sehingga menjadi sebuah informasi kemudian data tersebut ditampilkan ke
dasboard atau display sistem yang nanti pada luaran dari tahap pengembangan dapat
ditampilkan melalui smartphone.
Dasboard atau display sebagai aplikasi berbasis web yang akan membantu
menampilkan dan mengelola pengumpulan data mengenai kualitas udara dan penggunaan
daya. Sistem ini akan secara otomatis mengupdate data laporan harian yang menunjukkan
rekap data kualitas udara dan penggunaan daya sepanjang hari, misalnya jumlah data, data
rata-rata, nilai maksimum dan minimum, dan kejadian yang signifikan.
Sistem ini juga memungkinkan unttuk mengetahui kebutuhan dan preferensi khusus,
seperti waktu interval pengukuran, parameter kesehatan, kalibrasi, dan ambang batas.
Pada display tersebut ada 3 menu, yaitu :
1. Maps, menampilkan status denah gedung dengan parameter warna.
2. Grafik, digunakan untuk mengetahui fluktuasi penggunaan daya dan kualitas udara dalam
sebuah gedung atau bangunan hijau secara historikal.
3. Deskripsi, menampilkan keterangan detail dari maps dan grafik juga menampilkan
prediksi biaya listrik yang akan dibayar pada akhir bulan serta prediksi kesehatan tiap
individu dari parameter kualitas udara pada akhir bulan.
Tampilan display ini juga bisa diakses via Smartphone secara online dan praktis pada luaran
pengembangan system.

Instalasi dan Pengujian Sistem Monitoring Green Building


Proses pengujian meliputi kesesuaian hasil monitoring dengan desain sampai pada
kemampuan sistem saat digunakan untuk memonitoring sebuah bangunan sehingga dapat
mengetahui efisiensi dari penghematan energi, material, udara, dll.
Kebutuhan Instalasi;
a. Instalasi Sensor dan Mikrokontroller
b. Pengoperasian dan penggunaan
c. Konfigurasi
d. Jaringan Internet

C. KEUNGGULAN GREEN BUILDING MONITORING SISTEM


Dengan memanfaatkan dari teknologi aplikasi berbasis smartphone maka sangat mendukung
dalam investasi jangka panjang yang dimana kita dapat menghemat biaya pembelian inventaris
seperti infrastruktur, hardisk, biaya royalti atas lisensi. Keunggulan lain dari sistem ini karena
berbasiskan smartphone adalah fleksibilitas dengan kemudahan akses data kapan dan
dimanapun masyarakat berada dengan syarat terkoneksi dengan Internet. Dari segi keamanan
data pengguna atau masyarakat dapat disimpan dengan aman lewat server yang telah
disediakan oleh penyedia layanan Cloud Application.
BAB III
DAMPAK / HASIL KERJA YANG DIHARAPKAN

A. DAMPAK POSITIF DARI SISTEM MONITORING GREEN BUILDING


Banyaknya bangunan hijau atau green building di Kota Bandung cukup banyak,
sehingga memudahkan tim pengabdi untuk mengimplementasikan sistem monitoring
prototype ini di Gedung ESDM Bandung. Pembuatan sistem monitoring protytipe inipun harus
sesuai dengan target dan sasaran kegiatan karena nantinya pun akan dibutuhkan oleh banyak
pihak khususnya masyarakat untuk memakai sistem ini karena dapat mengetahui seberapa
besar daya energi dari sebuah bangunan tersebut dikeluarkan dan dapat mengefisisensi sumber
daya seperti material, air, dll.
Masyarakat dapat melakukan sistem monitoring Green Building dengan mudah secara
online dan efektif sehingga masyarakat dapat menganalisa udara yang ada kemudian di
capture oleh sensor akan di kirimkan oleh mikrokontroller ke Cloud sehingga dapat
menunjang Go Green dalam penghematan daya untuk pengolahan data dengan performa yang
tinggi. Selain pemanfaatan itu, dalam aspek kesehatan sistem prototype ini sangat membantu
dalam memprediksi kesehatan masyarakat dari parameter kualitas udara pada akhir bulan.
Dalam kehidupan sosial, masyarakat yang mulai mendapatkan informasi dengan mudah
mengenai pemakaian proses yang bertanggung jawab terhadap lingkungan dan hemat sumber
daya sepanjang siklus hidup bangunan tersebut.
Penggunaan sistem monitoring prototype ini sangat membantu dan banyak diminati
oleh masyarakat untuk membangun bangunan ramah lingkungan atau green building yang
berbasis aplikasi smartphone. Selain populasi pengguna sistem prototype yang semakin
banyak digunakan, upaya-upaya penerapan efisiensi dan konservasi energi untuk saat ini
merupakan hal prioritas yang perlu dimengerti, dipahami, dan dilaksanakan oleh masyarakat
untuk menyumbang penghematan energi yang cukup signifikan.
BAB IV
RENCANA KEGIATAN

A. Roadmap Program Pengabdian Masyarakat


Pada program ini tim pengabdi berupaya menciptakan sebuah sistem prototype monitoring
Green Building yang dapat mempermudah masyarakat dalam proses audit sehingga dapat
mempercepat proses analisa dalam menentukan hasil evaluasi sebuah bangunan.
Tabel 1. Roadmap Program Pengabdian Masyarakat
Program Tahap 1 Program Tahap II Program Tahap III
1. Terwujudnya 1. Pematangan konsep dari 1. Pengembangan
prototype sistem hasil Tahap I. Sistem ke arah
monitoring Green 2. Pengadaan alat - alat Smartphone
Building yang siap penunjang. 2. Implementasi produk
digunakan. 3. Pengembangan Sistem
2. Pengembangan 4. Evaluasi sistem menuju
integritas sistem pengembangan
bersama tim dan 5. Pematangan konsep dari
masyarakat yang hasil Tahap I.
terkait
B. BAGAN ALUR GREEN BUILDING MONITORING SYSTEM

Gambar 2. Bagan alur Green Building Monitoring Sistem


C. RENCANA KEGIATAN

Target Luaran Durasi Kegiatan


Nama Kegiatan Rincian Kegiatan (Terukur) (dalam hitungan
bulan)

1. Alternatif-alternatif 1. Pematangan Konsep


Tahap Penegasan Konsep 2. Pengadaan Alat
Spesifikasi 2. Survey bahan dan Penunjang April
komponen dasar

1. Rancangan Komponen 1. Evaluasi Sistem


2. Rancangan Keunggulan menuju
Tahapan Desain 3. Desain system Pengembangan
Prototype 4. Pembuatan Skema Oktober
Sistem

1. Pemetaan Bangunan 1. Pengembangan


2. Pemetaan Potensi Sistem yang dapat
Tahapan Bangunan dipantau melalui
Pengembangan 3. Desain Awal Smartphone November
Desain Prototype 4. Pengoperasian dan
Penggunaan
5. Konfigurasi

Tahapan 1. Pembelian Komponen 1. Pengujian dan


Pembuatan Standart dan Perakitan Penyempurnaan
Prototype dan pada sistem November
Integritas pemantauan via
smartphone.
D. JADWAL KEGIATAN
Berikut adalah jadwal kegiatan yang akan dilaksanakan Green Building Monitoring System
2018 di Gedung ESDM Bandung, diantaranya adalah :

No URAIAN KEGIATAN WAKTU PELAKSANAAN

JADWAL KEGIATAN PROGRAM PENGABDIAN MASYARAKAT


1  Analisis
 Observasi Minggu ke-1 April 2018
 Analisisa Kebutuhan Sistem
 Requirment Sistem untuk Developing

2  Desain Sistem Monitoring Green Building Minggu ke-1 s/d Minggu ke-3
 Mengevaluasi berbagai alternatif desain April
 Menyiapkan Spesifikasi desain

3  Pemrograman Sistem Minggu ke-3 April s/d Minggu


 Pembuatan aplikasi ke-2 Mei
 Instalasi aplikasi

4  Uji Coba Sistem Minggu ke-3 Mei


 Melakukan pengujian sistem prototype
Green Building yang telah dibuat

5  Pelatihan Minggu ke-2 November


No URAIAN KEGIATAN WAKTU PELAKSANAAN

JADWAL KEGIATAN PROGRAM PENGABDIAN MASYARAKAT


6  Pendaftaran Perizinan Industri
 Permohonan pendaftaran HAKI
 User validasi ke kementerian PUPR di Minggu ke-1 s/d Minggu ke-4
Jakarta Juni

 User validasi ke Dinas Penataan Ruang


Kota Bandung

8  Pengembangan dan Penyempurnaan Sistem


Monitoring Minggu ke-1 Juli s/d Minggu
 Untuk desain sistem, sewa cloud, dashboard ke-1 Agustus
 Penyempuranaan produk dengan cara
kalibrasi, Software upgrade, Server
Upgrade, Komponen Upgrade

9  Monitoring dan Evaluasi Minggu ke-2 s/d Minggu ke-3


Agustus

10  Laporan Akhir Minggu ke-3 November 2018


BAB V
RENCANA PENGGUNAAN ANGGARAN

Analisa pembuatan sistem monitoring green building meliputi Gaji, Upah dan Honor, Bahan
Habis Pakai, Perjalanan Dinas, Pengembangan Produk, dan lain-lain. Total kebutuhan dana
untuk tahun 2018 yaitu Rp. 48.825.000 dan dana tersebut digunakan untuk pengembangan
sistem yang akan diimplementasikan dalam bentuk sistem monitoring prototype. Untuk
pengembangan sistem secara konkrit dilaksanakan pada tahun 2018 dengan analisis konkrit
yang disajikan pada tabel sebagai berikut :
Tabel 3. Rancangan anggaran biaya
LAMPIRAN

A. PROFIL TIM PELAKSANA

Ketua Tim
Brian Yuliarto ST, M.Eng., P.hD

ANGGOTA 1 ANGGOTA 2
Irsyad Nashirul Haq Andean Pradana

Tabel 2. Tim Pelaksana


Nama Alamat No. Hp Email
Brian Yuliarto Jl. Ganesha No. 10, 081312090020 Brian@tf.itb.ac.id
ST, M.Eng., Bandung
P.Hd
Irsyad Nasyrul Jl. Ganesha No. 10, 08122011401 Irsyad@tf.itb.ac.id
Haq Bandung
Andean Perum PrianganEndah 082222268992 andeanpradana@gmail.com
Pradana Cilame No. D5 Kec.
Ngamprah, Kab. Bandung
Barat
1. IDENTITAS DIRI KETUA TIM PELAKSANA

No Nama Lengkap Brian Yuliarto, ST., M.Eng., P.hD

1 Jabatan Lektor Kepala

2 NIP 197507272006041005

3 Nomor Telepon/Faks 022 2504551

4 Nomor HP +6281312090020

5 Alamat Kantor Jl. Ganesha No. 10, Bandung

6 Alamat e-mail brian@tf.itb.ac.id

2. RIWAYAT PENDIDIKAN

No Program S1 S2 S3

1 Nama PT ITB The University of The University of


Tokyo, Byonko-ku, Tokyo, Byonko-ku,
Tokyo, Jepang Tokyo, Jepang

2 Bidang Ilmu

3 Tahun Masuk 2002 2005

4 Gelar ST M.Eng P.hD

3. PENGALAMAN PEROLEHAN PENGHARGAAN


Tahun Penghargaan

2017 Penetapan Akademisi Berprestasi ITB, Bidang Sains dan Teknologi Tahun 2017

2015 Penghargaan ITB Bidang Karya Inovasi Tahun 2015

4. PROJECT

TAHUN

2017 Bantuan Penguatan Kelembagaan Pusat Unggulan Ilmu Pengetahuan


dan Teknologi Perguruan Tinggi Tahun 2017 (PPNN) (2017)

2017 Pengembangan Sensor Buah Pisang Berbasis Lapisan Tipis SnO2


Berstruktur Nano (2017)

2017 Peningkatan Performansi Natural Dyes dari Bahan Alam Unik


Indonesia pada Solar Cell Dye Synthesized dengan Pendekatan
Theoritic dan Eksperimen (2017)

2017 Program Riset Unggulan 2017 - PPNN (2017)

2017 Program World Class Professor (WCP) Skema - A (2017)

2017 Rancang Bangun Sistem Pengontrol Kematangan Buah


Menggunakan Sensor Material Maju Berbasis Carbon Nanotubes
Dan Oksida Logam (2017)

2017 Smart Micro Grid Berbasis Energi Terbarukan (2017)

2017 UJI PRODUK DAN KOMERSIALISASI SISTEM PEMANTAU


KUALITAS UDARA (SPKU) SECARA REAL TIME DAN
ONLINE UNTUK MEMONITOR KESEHATAN LINGKUNGAN
UDARA (2017)
TAHUN

2017 Uji Produk dan Komersialisasi Sistem Pemantau Kualitas Udara


(spku) secara Real Time dan Online untuk Memonitor Kesehatan
Lingkungan Udara (2017)

2016 Fabrikasi Biosensor Sel Kanker Murah Berbasis Nano Prtikel


Magnetit ( Fe3O4) dari Hasil Sintesis Pasir Besi Alam Indonesia
(2016)

2016 Fabrikasi Solar Cell Dye Synthesized dengan Variasi Antocyanin


Dyes untuk Peningkatan Efisiensi Konversi Energi Sinar Matahari
(2016)

2016 Pelaksanaan Insentif Penguatan Kelembagaan Pusat Unggulan


IPTEK Perguruan Tinggi Tahun 2016 (2016)

2016 Pendampingan Pendidikan Program D3 (Diploma Tiga) Akademi


Metrologi dan Instrumentasi Angkatan I (2016)

2016 Pengembangan Sensor Gas Berbahaya Berbasis Material Maju


Graphene dan Carbon Nanotubes (2016)

2016 Pengembangan Sensor VOC Berbasis Material Maju Berstruktur


Nano Graphene-Zinc Oxide (2016)

2016 Pengembangan Sistem Monitoring Kesehatan Udara dan Air Berbasis


Sensor Gas Kimia Berbasis Aplikasi Online (2016

2016 Peningkatan Performansi Natural Dyes dari Bahan Alam Unik


Indonesia pada Solar Cell Dye Synthesized dengan Pendekatan
Theoritic dan Eksperimen (2016)

2016 RANCANG BANGUN SISTEM PENGONTROL KEMATANGAN


BUAH MENGGUNAKAN SENSOR MATERIAL MAJU
BERBASIS CARBON NANO TUBES DAN OKSIDA LOGAM
(2016)
TAHUN

2016 Smart Micro Grid Berbasis Energi Terbarukan (2016)

2016 The 1st Engineering Physics International Conference (2016)

2016 THE DEVELOPMENT OF DYE SENSITIZED SOLAR CELL


USING LOCAL UNIQUE NATURAL DYES (2016)

2016 Uji Produk dan Komerialisasi Sistem Pemantau Kualitas Udara


(SPKU) secara Real Time dan Online untuk memonitor kesehatan
lingkungan udara (2016)

2016 UJI PRODUK DAN KOMERSIALISASI SISTEM PEMANTAU


KUALITAS UDARA (SPKU) SECARA REAL TIME DAN
ONLINE UNTUK MEMONITOR KESEHATAN LINGKUNGAN
UDARA (2016)

2016 WCU PP - Komputasi dan Karaktersisasi Struktur Nano Oksida


Logam sebagai Sensor Gas (2016)

2015 Fabrikasi Dye-Sensitized Solar Cells (DSSC) Berelektroda Lawan


Polialanin Berpemeka Pigmen Anthocyanin Alam Indonesia (2015)

2015 Fabrikasi Dye-Sensitized Solar Cells (Dssc) Dengan Nanorod-


Polianilina/Karbon Blend Terdeposisi Pada Film Grafit Sintetik
Sebagai Elektroda Lawan Yang Ekonomis (2015)

2015 Implementasi Sistem Pemantauan Kualitas Kesehatan Udara untuk


Mendukung Program Bandung Sebagai Green City (2015)

2015 Pengembangan Material Nanokomposit Grafena dan Semikonduktor


Oksida Logam sebagai Lapisan Sensitif Gas Karbon Monoksida
(2015)

2015 Pengembangan Sensor Gas Berbahaya Berbasis Material Maju


Graphene dan Carbone Nanotubes (2015)
TAHUN

2015 Pengembangan Sensor untuk Deteksi Gas Berbahaya Berbasis


Komposit Semikonduktor Oksida Logam dan Carbon Nanotubes
(2015)

2015 Rancang Bangun dan Implementasi Detektor Konsentrasi


Partikulat/Debu di Perkotaan (2015)

2015 Rancang Bangun Sistem Monitoring Kualitas Kesehatan Lingkungan


Udara Terintegrasi Kawasan DKI Jakarta Menggunakan Sensor
Berbasis Material Semikonduktor Berstruktur Nano (2015)

2015 Rencana Kegiatan Program Riset Unggulan 2015 Pusat Penelitian


Energi Baru dan Terbarukan (2015)

2015 Smart Micro Grid Berbasis Energi Terbarukan (2015)

2014 Fabrikasi DSSC (Dye Sensitized Solar Cell) Berbasis Elektrolit Padat
Polianilina (2014)

2014 Management Proyek, Dana Kas Operasional Kantor Pengembangan


ITB - JICA (DIPA) (2014)

2014 Pembuatan Sel Surya Murah Dyes-Sensitized Solar Cell (DSSC)


Berbasis Aneka Dyes Khas Indonesia (2014)

2014 Pengembangan Material Komposit Multiwalled Carbon Nanotubes


dan Zinc Oxide Berstruktur Nano Untuk Aplikasi Sensor Gas
Methane (2014)

2014 Peningkatan Performa Sensor Gas Sulfur Dioksida Berbasis


Nanokomposit Multiwalled Carbon Nanotubes dan Zinc Oxide (
MWNCT-ZnO ) Untuk Deteksi Dini Letusan Gunung Berapi (2014)

2014 Program Riset Unggulan Pusat Penelitian Energi Baru dan


Terbarukan (2014)
TAHUN

2014 Rancang Bangun Sistem Monitoring Kualitas Kesehatan Lingkungan


Udara Terintegrasi Kawasan DKI Jakarta Menggunakan Sensor
Berbasis Material Semikonduktor Berstruktur Nano (2014)

2014 Studi Ab Initio terhadap Mekanisme Sensing dari Sensor Berbasis


Bahan ZnO untuk Pendeteksian Gas Berbahaya (2014)

2014 Studi Variasi Struktur Nano Semikonduktor Oksida Logam Sebagai


Sensor Gas LPG dengan Metoda Ultrasonik Soray Pyrolisis (2014)

2013 Implementasi Sistem Monitoring Emisi Gas Buang Kendaraan


Bermotor Real-Time di Kota Bandung (2013)

2013 Kontes Robot Terbang Indonesia (2013)

2013 Management Proyek (2013)

2013 Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan


Komunikasi (geMasTIK) Tahun 2013 (2013)

2013 Pembuatan pembangkit energi alternatif Dye-Sensitized Solar Cell


(DSCC) memanfaatkan ekstraksi antosianin dari limbah buah buahan
sebagai natural Dye (2013)

2013 Pembuatan Sensor Gas LPG Lapisan Tipis ZnO Berstruktur Nano
Dengan Metoda Ultrasonik Spray Pyrolisis (Batch 2) (2013)

2013 Pembuatan sensor gas sulfur dioksida berbasis lapisan tipis ZnO
berstruktur nano untuk deteksi dini letusan gunung berapi (2013)

2013 Pengembangan Sensor untuk Deteksi Gas Berbahaya Berbasis


Komposit Semikonduktor Oksida Logam dan Carbon Nanotubes
(2013)
TAHUN

2013 Rancang Bangun Siatem Monitoring Kualitas Kesehatan Lingkungan


Udara Terintegrasi Kwasan DKI Jakarta Menggunakan Sensor
Berbasis Material Semi Konduktor Berstruktur Nano (2013)

2013 Rancang Bangun Sistem Peringatan Dini Letusan Gunung Api


Menggunakan Sensor Berbasis Material Maju Semikonduktor Logam
Oksida Berstruktur Nano (2013)

2013 Riset Unggulan ITB 2013 - Pusat Penelitian Energi Baru dan
Terbarukan (2013)

2013 Studi Efek Material dan Penghambatan Etilen Terhadap Proses


Pematangan Buah Untuk aplikasi Industri (2013)

2013 Studi Kesesuaian Sambungan Molekuler Pada Kompleks


Porphyrin/PANI Untuk Aplikasi Sel Surya Organik Secara Ab Initio
Dan Reflektometri UV-Vis (2013)

2013 Studi Pengembangan Katoda Lithium-Ion Baterai Sebagai


Penyimpan Energi Melalui Sintesis Dan Pemodelan (2013)

2012 Dana Operasional Kegiatan Proyek Pengembangan ITB (III) (DIPA)


(2012)

2012 Penentuan Mekanisme Sensor Gas Berbahaya Dengan Menggunakan


Metode Ab Initio (2012)

2012 Pengembangan Sensor Gas Berbahaya (NO2) Berbasis Lapisan Tipis


SnO2 Struktur Nano untuk Pengembangan Detektor Lingkungan
(2012)

2012 Peningkatan Performasi Sensor LPG Dengan Penambahan Material


Doping Pada Lapisan Tipis Struktur Nano ZnO (2012)
TAHUN

2012 Penyelenggaraan Kontes Robot Tingkat Nasional (KRI, KRCI, dan


KRSI) (2012)

2012 Penyelenggaraan Pagelaran Mahasiswa Tingkat Nasional Bidang


Teknologi Informasi dan Komunikasi (geMasTik) V Tahun 2012
(2012)

2012 Program Riset Unggulan 2012 Pengembangan Bahan Bakar Padat


Ramah Lingkungan Setara Batubara yang Berasal Dari Sampah Kota
(2012)

2012 Studi Penyusunan Sertifikasi Tenaga Instalatur PLTS di Indonesia


(2012)

2011 Pelaksanaan Insentif Riset Strategis Pengembangan Material Maju


Untuk Industri (2011)

2011 Peningkatan Performansi Sensor LPG dengan Penambahan Material


Doping pada Lapisan Tipis Struktur Nano ZnO (2011)

2011 Penyusunan Buku Model Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi


Tahun Anggaran 2011 (2011)

2011 Program Riset Unggulan ITB 2011 Pusat Penelitian Energi Baru
Terbarukan (PP EBT) (2011)

2011 Recapital Institut Teknologi Bandung Scholarship (2011)

2011 Rencana Kerja Anggaran Dana Pengembangan Institusi Tahun 2008


s/d 2009 Fakultas Teknologi Industri (2011)

2011 Sintesis Metal Oksida Struktur Nano dan Aplikasinya Sebagai Sensor
Lingkungan (2011)

2010 Pembuatan Sensor Deteksi Lingkungan Udara Terintegrasi Berbasis


Material Struktur Nano (2010)
TAHUN

2010 Studi Pembuatan Solar-Grade-Silicon dari Sekam Padi (2010)

2009 Pembuatan Nano-zerovalent Iron untuk Aplikasi Remediasi Tanah


Tercemar (2009)

2009 Pembuatan Nanoporous TiO2 dengan Metoda Penumbuhan Kristal


untuk Solar Cell Murah (2009)

2009 Pembuatan Sensor LPG menggunakan Material Struktur Nano ZnO


dengan metode Penumbuhan Kristal (2009)

2009 Pembuatan Solar Cell Murah Berbasis Dye Synthesis Solar Cell
(DSSC) Menggunakan Bahan Mesoposous ZnO (2009)

2009 Synthesis of Nanosheet Zinc Oxide using Crystal Growth Technique


for Volatile Organic Compounds gas Sensors (2009)

2008 High Performance Low Cost Cluster Computing System untuk


Komputasi Material & Optimisasi Proses Industri dengan Open
Source Software (2008)

2008 Pembuatan Nanoporous TiO2 dengan Metoda Penumbuhan Kristal


untuk Solar Cell Murah (2008)

5. INTERNATIONAL JOURNAL

Tahun Nama Jurnal

2017 Prima, E.C., Hidayat, N.N., Yuliarto, B., Suyatman, Dipojono, H.K., “A
combined spectroscopic and TDDFT study of natural dyes extracted from fruit
peels of Citrus reticulata and Musa acuminata for dye-sensitized solar cells“,
Spectrochimica Acta – Part A: Molecular and Biomolecular Spectroscopy 171,
pp. 112-125 (Scopus)
Tahun Nama Jurnal

2016 Prima, E.C., Al Qibtiya, M., Yuliarto, B., Suyatman, Dipojono, H.K.,
“Influence of anthocyanin co-pigment on electron transport and performance
in black rice dye-sensitized solar cell“, Ionics 22 (9), pp. 1687-1697 (Scopus)

2016 Septiani, N.L.W., Yuliarto, B., “Review-the development of gas sensor based
on carbon nanotubes“, Journal of the Electrochemical Society 163 (3), pp.
B97-B106 (Scopus)

2015 Yuliarto, B., Nulhakim, L., Ramadhani, M.F., (…), Suyatman, Nuruddin, A.,
“Improved performances of ethanol sensor fabricated on Al-doped ZnO
nanosheet thin films“, IEEE Sensors Journal 15 (7), 7056531, pp. 4114-4120
(Scopus)

2015 Yuliarto, B., Gumilar, G., Septiani, N.L.W., “SnO2 nanostructure as


pollutant gas sensors: Synthesis, sensing performances, and
mechanism“, Advances in Materials Science and Engineering 2015,
694823 (Scopus)2015

2015 Abdullah, H., Ariyanto, N.P., Yuliarto, B., (…), Omar, A., Razali,
M.Z., “Influence of structural and chemical properties on electron
transport in mesoporous ZnO-based dye-sensitized solar cell“, Ionics
21 (1), pp. 251-261 (Scopus)2015

2015 Yuliarto, B., Julia, S., Ni Luh Wulan, S., (…), Ramadhani, M.F.,
Nugraha, “The effect of tin addition to ZnO nanosheet thin films for
ethanol and isopropyl alcohol sensor applications“, Journal of
Engineering and Technological Sciences 47 (1), pp. 76-91
(Scopus)2015
Tahun Nama Jurnal

2014 Prima, E.C., Yuliarto, B., Suendo, V., Suyatman, “Improving


photochemical properties of Ipomea pescaprae, Imperata cylindrica
(L.) Beauv, and Paspalum conjugatum Berg as photosensitizers for dye
sensitized solar cells“, Journal of Materials Science: Materials in
Electronics 25 (10), pp. 4603-4611 (Scopus)2014

2014 Ramadhani, M.F., Pasaribu, M.A.H., Yuliarto, B., Nugraha,


“Fabrication of ZnO nanorod using spray-pyrolysis and chemical bath
deposition method“, AIP Conference Proceedings 1586, pp. 74-77
(Scopus)2014

2014 Iqbal, M., Marintan, E., Septiani, N.L.W., (…), Nugraha, Yuliarto, B.,
“Synthesis and harmful gas sensing properties of zinc oxide modified
multi-walled carbon nanotubes composites“, Advanced Materials
Research 1044-1045, pp. 172-175 (Scopus)2014

2014 Adhyaksa, G.W.P., Prima, E.C., Lee, D.K., (…), Yuliarto, B., Kang,
J.K., “A light harvesting antenna using natural extract graminoids
coupled with plasmonic metal nanoparticles for bio-photovoltaic
cells“, Advanced Energy Materials 4 (18), 1400470 (Scopus)2014

2013 Eka, C.P., Yuliarto, B., Suyatman, S., “Performance of natural


carotenoids from musa aromatica and citrus medica var lemon as
photosensitizers for dye-sensitized solar cells with TiO2 nanoparticle“,
Advanced Materials Research 789, pp. 167-170 (Scopus)2013

2013 Iqbal, M., Yuliarto, B., Nugraha, N., “Modifications of multi-walled


carbon nanotubes on zinc oxide nanostructures for carbon monoxide
(CO) gas sensitive layer“, Advanced Materials Research 789, pp. 12-
15 (Scopus)2013
Tahun Nama Jurnal

2013 Yuliarto, B., Nugraha, N., Epindonta, B., Aditia, R., Iqbal, M.,
“Synthesis of SnO2 nano structure thin film and its prospective as gas
sensors“, Advanced Materials Research 789, pp. 189-192
(Scopus)2013

2013 Yuliarto, B., Iqbal, M., Nuruddin, A., “Synthesis of various


nanostructures ZnO and its applications for gas sensors“, Advanced
Materials Research 629, pp. 302-308 (Scopus)2013

2012 Brian, Y., Silvia, M., Iqbal, M., Nugraha , “Fabrication of LP gas
leakage detector systems based on modified nanostructured ZnO thin
film“, Advanced Materials Research 364, pp. 206-210 (Scopus)2012

6. INTERNATIONAL JOURNAL

Tahun

2016 Haq, I.N., Saputra, R.H., Edison, F., (…), Leksono, E., Yuliarto, B., “State of
charge (SoC) estimation of LiFePO4 battery module using support vector
regression“, Proceedings – Joint International Conference on Electric
Vehicular Technology and Industrial, Mechanical, Electrical and Chemical
Engineering, ICEVT 2015 and IMECE 2015 7496640, pp. 16-21
(Scopus)2016

2016 Nuryadi, R., Mayasari, R.D., Aprilia, L., Yuliarto, B., “Fabrication of
ZnO/Au/prism-based surface plasmon resonance device for gas detection“, 14th
International Conference on QiR (Quality in Research), QiR 2015 – In
conjunction with 4th Asian Symposium on Material Processing, ASMP 2015
and International Conference in Saving Energy in Refrigeration and Air
Conditioning, ICSERA 2015 7374888, pp. 26-29 (Scopus)2016
Tahun

2016 Aprilia, L., Nuryadi, R., Mayasari, R.D., Gustiono, D., Masmui, Raharjo J., Deni
Y., Yuliarto B., ,Iqbal, M., Hartanto, D., Growth of zinc oxide sensitive layer
on microcantilever surface for gas sensor application, 14th International
Conference on QiR (Quality in Research), QiR 2015 – In conjunction with 4th
Asian Symposium on Material Processing, ASMP 2015 and International
Conference in Saving Energy in Refrigeration and Air Conditioning, ICSERA
2015, 7374916, pp. 151-154 (2016)

2014 Haq, I.N., Leksono, E., Iqbal, M., (…), Kurniadi, D., Yuliarto, B.,
“Development of battery management system for cell monitoring and
protection“, Proceedings of 2014 International Conference on Electrical
Engineering and Computer Science, ICEECS 2014 7045246, pp. 203-208
(Scopus)2014

2013 Ramadhani, M.F., Yuliarto, B., Nugraha, N., “Design and fabrication of real
time air quality monitoring system based on web application“, Proceedings of
2013 3rd International Conference on Instrumentation, Control and Automation,
ICA 2013 6734085, pp. 270-273 (Scopus)2013

2013 Yuliarto, B., Mulyadi, M., Iqbal, M., Nugraha, N., “Fabrications of volatile
organic compound detector systems based on semiconductor materials SnO2
nanostructure“, Proceedings of 2013 3rd International Conference on
Instrumentation, Control and Automation, ICA 2013 6734083, pp. 261-265
(Scopus)2013

2011 Julia, S., Nururddin, A., Nugraha, S., Yuliarto, B., “Ethanol sensing properties
of nanosheets ZnO thin films prepared by chemical bath deposition“, AIP
Conference Proceedings 1415, pp. 205-208 (Scopus)2011

2011 Nulhakim, L., Nugraha, Nuruddin, A., Suyatman, Yuliarto, B., “Al-doped ZnO
thin films for ethanol sensors”
AIP Conference Proceeding1415, pp. 227-230 (Scopus)2011
Tahun

2011 Rifai, A., Iqbal, M., Nugraha, (…), Suyatman, Yuliarto, B. , “Synthesis and
characterization of SnO2 thin films by chemical bath deposition“, AIP
Conference Proceedings 1415, pp. 231-233 (Scopus)2011

2011 Yuliarto, B., Faizal, M., Iqbal, M., Julia, S., Nugraha, T., , “Synthesis of metal
oxide nanostructure and its characterization as gas pollutant monitoring“, WIT
Transactions on Ecology and the Environment
147, pp. 231-237 (Scopus) 2011

B. IDENTITAS DIRI ANGGOTA 1

1 Nama Lengkap Irsyad Nashirul Haq

2 Jenis Kelamin Laki-laki

3 Tempat dan Tanggal Lahir Bandung, 8 Maret 1984

4 Email irsyad@tf.itb.ac.id

5 No. Telp +62 8122 011 401

1. RIWAYAT PENDIDIKAN

SMA/MAN/PT Lulus Bidang Studi Gelar Topik Penelitian

SMUN 8 2002 - - -
Bandung

2008 Teknik Fisika Sarjana Teknik Sistem Informasi


Institut Teknologi (GPA 3,14) Energi Menggunakan
Bandung Internet Server dan
SMS Server
SMA/MAN/PT Lulus Bidang Studi Gelar Topik Penelitian

Institut Teknologi 2010 Magister Magister Sistem On-Line


Bandung Teknik Fisika Teknik (GPA Condition Monitoring
(Otomasi) 3,92) Pembangkit Listrik
Tenaga Surya
Berbasiskan Web
Menggunakan Sensor
Nirkabel

Institut Teknologi 2013 - Doktor Teknik - Meningkatkan


Bandung ongoing Fisika Keandalan Sistem
(Otomasi) Baterai Menggunakan
Pemantauan Kondisi
Berbasis Model
Kinerja Pada Sistem
Manajemen Baterai

2. KEGIATAN PROYEK PENELITIAN

Tahun Judul Posisi

2018-ongoing Konsultasi Pengembangan Battery Energy Pengembang sistem


Storage Sytem untuk Gedung / Stationer, PT
Pertamina

2017-ongoing Pengembangan Monitoring Smart Microgrid , Pengembang sistem


56,7kWp berbasis Internet of Things (IoT) pada
Gedung Labtek XIV, SBM – ITB
Tahun Judul Posisi

2017-ongoing Pengembangan Battery Management System Pengembang sistem


(BMS) berbasis Internet of Things (IoT) untuk
Smart Microgrid , 56,7kWp Gedung Labtek
XIV, SBM – ITB

2017-ongoing Pengembangan Sistem Informasi Energi Listrik Pengembang sistem


(SiElis) berbasis ITB untuk Gedung Labtek XIV
, SBM – ITB

2017-ongoing Pengembangan Sistem Manajemen Energi Pengembang sistem


Listrik (SiMeli) untuk pengaturan lampu Gedung
Labtek XIV , SBM – ITB

2015-ongoing Kajian Pengembangan Sistem Smart Microgrid , Konsultan SBM-ITB


56,7kWp Gedung Labtek XIV , SBM - ITB

2017-ongoing Peningkatan Technology Readiness Level (TRL) Pengembang sistem


dari Purwarupa Sistem Monitoring & Kontrol
Energi Listrik menggunakan Multipurpose
Remote Control Berbasis Internet of Things (IoT)
untuk Aplikasi Energy Management System –
Tahap II

2017-ongoing Pengembangan Inovasi dengan Tingkat Kesiapan Anggota, pengembang


Teknologi (TKT) 6 untuk Sistem Manajemen sistem
Baterai (SMB) pada Sistem Penyedia Energi
Listrik, P3MI FTI-ITB

2016 Implementasi Sistem Informasi Energi Listrik Pengembangan utama


(SiElis) berbasis Internet of Things (IoT), di
Gedung Kimia Farma, Pulo Gadung, Jakarta
Tahun Judul Posisi

2016 Peningkatan Technology Readiness Level (TRL) Anggota, pengembang


dari Purwarupa Sistem Monitoring & Kontrol sistem
Energi Listrik menggunakan Multipurpose
Remote Control Berbasis Internet of Things (IoT)
untuk Aplikasi Energy Management System

2016 Perluasan Implementasi Smart Meter & Anggota, pengembang


Pembuatan Sistem Informasi Energi Listrik sistem
Untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat
Terkait Konservasi Energi Berbasiskan Internet-
of-Things, Program Pengabdian Masyarakat ITB

2014-2015 Pengembangan & Evaluasi Kinerja Purwarupa Anggota Tim Sistem


Battery Management System (BMS) untuk Mobil Penyedia Energi (SPE),
Listrik Nasional. LPDP-ITB Molina dari TF-ITB

2014 Implementasi Smart Meter & Pembuatan Sistem Anggota, pengembang


Informasi Energi Listrik Untuk Meningkatkan sistem
Kesadaran Masyarakat Terkait Konservasi
Energi Berbasiskan Internet-of-Things, Program
Pengabdian Masyarakat ITB

2013 Pengembangan & Evaluasi Kinerja Purwarupa Anggota Tim Sistem


Battery Management System (BMS) untuk Mobil Penyedia Energi (SPE),
Listrik Nasional. LPDP-ITB Molina dari TF-ITB

2014 Pengembangan Metode Uji Kemurnian Emas Anggota, pengembang


Batangan Berdasarkan Database Karakteristik sistem database
Vibrasi, Program Riset Desentralisasi Dikti
Tahun Judul Posisi

2013 State of Charge (SOC) Estimation on LiFePO4 Anggota Tim Molina


Battery Module Using Coulomb Counting TF-ITB 2013
Methods with Modified Peukert

2013 Evaluasi Pengembangan Energi Mandiri Anggota Peneliti dari


Jembatan Selat Sunda, Kerjasama ITB-BPPT- TF-ITB
Kementerian PU

2012 Pengembangan Modul Penyetimbang Sel Anggota Tim Molina


Lithium Untuk Sistem Manajemen Baterai Mobil TF-ITB 2012
Listrik, Molina-DIKTI

2012 Inovasi Teknologi Energi Sel Surya dan Sistem Anggota, pengembang
Hemat Listrik, Kerjasama TF-ITB sistem
Balitbangnovda Sumsel

2012 Implementasi PLTS sistem Offgrid di Pulau Anggota, pengembang


Tinakareng. sistem

2012 Implementasi PLTS sistem Offgrid di Pulau Anggota, pengembang


Tinakareng. sistem

2012 Implementasi Sistem Monitoring menggunakan Pengembang sistem


Mobile Application untuk Sistem Pelatihan
Boiler BDT921 – Teknik Fisika ITB.

2011 Pengembangan Sistem Hibrida Energi Anggota, pengembang


Terbarukan Untuk Jembatan Antar Pulau, sistem hibrida energi
Kerjasama ITB-Kementerian PU terbarukan

2011 Rancang Bangun Sistem PLTS dan Sistem Anggota, pengembang


Hemat Listrik di Kantor BAPPEDA Jawa Barat. sistem
Tahun Judul Posisi

2011 Rancang Bangun Sistem PLTS dan Sistem Anggota, programmer


Hemat Listrik untuk Lampu Penerangan Pejalan
Kaki di Kantor Kemenristek, Serpong

2010 Development Graphic Visualization Software Anggota, programmer


For Energy Analysis Using VB.NET. Department
of Building Technology and Informatics, FH-
Erfurt, Germany

2010 Sistem On-Line Condition Monitoring Peneliti utama


Pembangkit Listrik Tenaga Surya Berbasiskan
Web Menggunakan Sensor Nirkabel, Thesis
Magister TF-ITB

3. PUBLIKASI

Tahun Judul Keterangan

2017 Performance Analysis of Energy Storage in Smart (submitted) IEEE


Microgrid Based on Historical Data of Individual Transaction on Energy
Battery Temperature and Voltage Changes Conversion.

2017 Development of Battery Thermal Management 4th International


System for LiFeMnPO4 Module Using Air Cooling Conference On Electric
Method To Minimize Cell Temperature Differences Vehicular Technology
and Parasitic Energy, (ICEVT 2017), penulis
kedua
Tahun Judul Keterangan

2017 State of Energy (SOE) Estimation of LiNiCoAlO2 4th International


Battery Module Considering Cells Unbalance and Conference On Electric
Energy Efficiency Vehicular Technology
(ICEVT 2017), penulis
kedua

2017 Battery Module Performance Improvement Using 4th International


Active Cell Balancing System Based on Switched- Conference On Electric
Capacitor Boost Converter (S-CBC) Vehicular Technology
(ICEVT 2017), penulis
kedua

2017 A Study on Integration of 1kW PEM Fuel Cell into a Engineering Physics
Smart Microgrid System with Programmable International
Scenario Conference, EPIC,
penulis kedua

2017 Development of Battery Monitoring System in Smart Engineering Physics


Microgrid Based on Internet of Things (IoT) International
Conference, EPIC,
penulis kedua

2015 State of Charge (SOC) Estimation of LiFePO4 Prosiding -ICeVT –


Battery Module Using Support Vector Regression IMECE IEEE 2015,
penulis pertama

2014 Development of Battery Management System for Prosiding ICEECS-


Cell Monitoring and Protection ICeVT IEEE 2014,
penulis pertama

2013 State of Charge (SOC) Estimation on LiFePO4 Prosiding rICT-ICeVT-


Battery Module Using Coulomb Counting Methods IEEE 2013, Penulis ke-
with Modified Peukert 2 dari 5.
Tahun Judul Keterangan

2013 Evaluasi Pengembangan Energi Mandiri Jembatan Laporan Penelitian


Selat Sunda Kerjasama ITB-BPPT-
Kementerian PU

2012 Pengembangan Modul Penyetimbang Sel Lithium Laporan Penelitian


Untuk Sistem Manajemen Baterai Mobil Listrik Program Mobil Listrik
Nasional - ITB

2012 Inovasi Teknologi Energi Sel Surya dan Sistem Laporan Penelitian
Hemat Listrik, Balitbangnovda Sumsel Kerjasama ITB
Balitbangnovda
Sumsel

2012 Kajian Energi Berkelanjutan Untuk Jembatan Selat Laporan Penelitian


Sunda Kerjasama ITB-
Kementerian PU

2011 Pengembangan Sistem Hibrida Energi Terbarukan Laporan Penelitian


Untuk Jembatan Antar Pulau Kerjasama ITB-
Kementerian PU

2010 Development Graphic Visualization Software For Laporan Penelitian


Energy Analysis Using VB.NET. Pertukaran Pelajar,TF-
ITB-FH-Erfurt, Jerman

2010 Sistem On-Line Condition Monitoring Pembangkit Laporan Penelitian


Listrik Tenaga Surya Berbasiskan Web Thesis Magister
Menggunakan Sensor Nirkabel

2007 Sistem Informasi Energi Listrik Menggunakan Laporan Tugas Akhir


Internet Server Dan SMS Server Sarjana
5. PATEN
Nomer pendaftaran paten : P00201600323: Edi Leksono & Irsyad Nashirul Haq
(2016), “Sistem Manajemen Baterai Litium Untuk Kendaraan Listrik Menggunakan
Protokol Komunikasi Bus Onewire Dan Metode Estimasi State-Of-Charge Menggunakan
Support Vector Regression”

6. PENGHARGAAN

Tahun Judul

2013-2017 Beasiswa Pendidikan Indonesia, LPDP

2009 National Level Winner, Indosat Wirreles Inovation Center ( IWIC)

2006 National Level 1st Winner of Instrumentation and Control Design


Competition

C. BIODATA ANGGOTA 2

1 Nama Lengkap Andean Pradana

2 Jenis Kelamin Laki-laki

3 Program Studi Teknik Fisika

4 NIM 23316002

5 Tempat dan Tanggal Lahir Malang, 2 November 1991

6 Email andeanpradana@gmail.com

7 No Telepon/Hp +6282222268992

1. RIWAYAT PENDIDIKAN

SMA/MAN/PT Lulus Bidang Studi Gelar

MAN 3 Malang 2009 IPA -


Universitas Jember 2015 Sistem Informasi Sarjana Komputer

Institut Teknologi Bandung 2016 - ongoing Teknik Fisika -

Anda mungkin juga menyukai