Anda di halaman 1dari 1

O r a l it P enceg a ha n

Cara membuat oralit : 1. Pemberian ASI saja pada usia 4-6 bulan.
Satu bungkus oralit 200 ml dilarutkan dalam 2. Hindari penggunaan susu botol.
satu gelas berisi air matang 200 ml, kemudian 3. Memperbaiki cara penyiapan dan
diaduk sampai merata. penyimpanan makanan pendamping ASI.

D I A R E
4. Menggunakan air bersih untuk minum.
Cara pembuatan larutan garam : 5. Memcuci tangan setelah buang air besar,

Pencegahandanpenanggulangan
Air matang sebanyak 5 gelas dicampur dengan sebelum dan sesudah menyiapkan makanan
8 sendok teh gula dan ½ sendok the garam. dan minuman.
6. Membuang tinja, termasuk tinja bayi secara
benar (menggunakan jamban/WC).
7. Memperkuat daya tahan tubuh (pemberian
ASI minimal 2 tahun pertama, meningkatkan
status gizi, imunisasi campak).

1. U mur <1 th : setiap mencret Nama : ...............................


diberikan ½ gelas, dalamwaktu 4
Umur : ......................th
jamdiberikan 400 ml (2
bungkus). Tinggi Badan : ......................cm
2. U mur 1-4 th : setiap mencret Berat Badan : ......................kg
diberikan 1 gelas, dalamwaktu 4
Alamat : .....................................
jamdiberikan 600-800 ml (3-4 .....................................
bungkus). .....................................
3. U mur 5-12 th : setiap mencret
Tanggal : .....................................
diberikan 1½ gelas, dalam4 jam
diberikan 800-1000 ml (4-5
bungkus).
4. D ewasa : setiap mencret
diberikan 3 gelas, dalamwaktu 4
UntukInformasiLebihLanjut, hubungi : TimPromosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS)
jamdiberikan 1200-2000 ml (6-
10 bungkus). HUBUNGI KEPERAWATAN RS PETROKIMIA GRESIK PT PETRO GRAHA MEDIKA
RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK
KALAU MEMERIKSAKAN DIRI Jl. Jend. A. Yani No. 69 Gresik, 61119
Telp. (031) 3978658, 3988877, 3977666, 3976688 Psw. 215
Fax. (031)3981232
HARAP LEAFLET INI DIBAWA www.rspg.co.id

Anda mungkin juga menyukai