Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL KEGIATAN

SOSIALISASI SURAT TANDA REGISTRASI (STR) TENAGA GIZI

A. Pendahuluan
Dalam menjalankan tugas nya sebagai bagian dari keseluruhan tenaga kesehatan yang
ada di Indonesia,seorang tenaga kesehatan termasuk seorang nutrisoinis tentunya membutuhkan
SuratTandaRegistrasi (STR). Peraturan pemerintah melalui Kementrian Kesehatan juga telah
mengaturakan proses pembuatan dan syarat pembuatan STR nutrisionis dan tenaga kesehatan
lainnya sebagaimana telah tercantum dalam PERMENKES RI NO.
1796/MENKES/PER/VIII/2011 Tentang RegistrasiTenagaKesehatan.
SuratTandaRegistrasi (STR) adalahsurat yang menandakan bahwa seorang tenaga
kesehatan di bidang gizi sudah teregistrasi sebagaia ahligizi dalam organisasi profesiresmi yang
memayungi ahligizi di Indonesia, yaitu Persatuan AhliGizi Indonesia (PERSAGI). PERSAGI
adalah organisasi profesi yang resmi dan diakui sertadiberikan amanah untuk mengeluarkan
STR bagi ahligizi. Untuk membuat STR sudah termasuk kekewenangan dan kebijakannya
PERSAGI.
Dengan memiliki STR tenaga kesehatan khususnya dibidang gizi dapat diakui sebagai
ahligizi yang official. Bukan lagi Sarjana Gizi, tapi jugasudah ter-registrasi menjadi profesional
di bidang gizi. Menanggapi banyaknya pertanyaan mengenai proses pembuatan
SuratTandaRegistrasi, kami merasakan adanya kebutuhan sosialisasi singkat mengenai proses
tersebut. Hal pertama yang harus kita lakukan sebelum memulai proses permohonan STR adalah
menjadi anggota PERSAGI. Karena PERSAGI bertanggung jawab atas setiap STR yang
dikeluarkannya. Dengan menjadi anggota PERSAGI, kita sudah menyatakan bahwa kita
memahami kode etik profesi gizi dan bersedia menjalani profesi kita (sebagai ahli gizi) sesuai
dengan tujuan dan visi-misi PERSAGI, tidak akan melakukan hal-hal yang bertentangan dengan
kode etik profesi kitasendiri. Dengan cara seperti inilah PERSAGI berusaha menjamin bahwa
STR yang dikeluarkan nya telah diberikan pada profesional gizi yang tepat dan bertanggung
jawab.

B. Tujuan
1. Tujuan Umum
Untuk mensosialisasikan SuratTandaRegistrasi (STR) bagi tenaga gizi yang ada
di wilayah Aceh Timur dan sekitarnya.
2. TujuanKhusus
a. Untuk meningkatkan mutu sumber daya manusia dalam bidang kegizian.
b. Untuk meningkatkan jumlah tenagagizi yang teregistrasi.
c. Untuk meningkatkan tenaga gizi yang berkompetensi di bidangnya.

1
C. PesertadanJumlahPeserta
Peserta acara sosialisasi SuratTandaRegistrasi (STR) adalah seluruh ahli gizi yang
berijazah minimal Diploma III Gizi yang ada di Kabupaten Aceh Timur,Kota Langsa
Dan Aceh Tamiang , yang berjumlah sekitar 85 peserta.

D. Pemateri
Nara Sumber yang berkompetensi dalam bidang SuratTandaRegistrasi (STR)
TenagaGizi.

E. Bentuk Kegiatan
Adapun bentuk kegiatan yang dilakukan yaitu seminar, tanya jawab, silaturahmi
dan lain-lain.

F. Biaya
Biaya kegiatan ini adalah dari swa daya peserta yaitu Rp. 200.000, .Dengan
fasilitas yang diberikan berupaATK, snack, makansiang dansertifikat(Rincian biaya
terlampir).

G. LokasidanWaktuPelaksanaan
Kegiatan Sosialisasi SuratTandaRegistrasi (STR) akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 22 Desember 2016
Pukul : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Gedung Serba Guna Kabupaten Aceh Timur

2
H. Schedul Kegiatan
No Kegiatan Waktu
1 RegistrasiPeserta 08.00-09.00 WIB
2 Pembukaanoleh MC 09.00-09.15 WIB
3 Pembacaaan Al-Qur’an 09.15-09.30 WIB
4 MenyanyikanLagu Indonesia Raya dan Mars Gizi 09.30- 09.45 WIB
5 LaporanKetuaPanitiaPelaksana 09.45-10.00 WIB
Pelantikan Pengurus PERSAGI Aceh Timur,Kota
6 10.00-10.30 WIB
Langsa Dan aceh Tamiang Periode 2016-2021
7 Kata Sambutanketua DPC terpilih 10.30-10.45 WIB
8 Kata SambutanKetua DPD PERSAGI Aceh 10.45-11.00 WIB
9 Kata Sambutan Kepala DinasKesehatan Aceh Timur 11.00-11.15 WIB
10 Kata Sambutan Bupati Aceh Timur 11.15-11.30 WIB
11 Sosialisasi SuratTandaRegistrasi (STR) TenagaGizi 11.30-12.30 WIB
12 ISHOMA 12.30-13.30 WIB
SosialisasiSuratTandaRegistrasi (STR) TenagaGizi
13 13.30-15.30 WIB
(Lanjutan)
14 Do’a 15.30-15.45 WIB
15 Penutupan 15.45-16.00 WIB

3
I. StrukturKepanitian
KetuaPanitia : Dahlan,AMG
Sekretaris : Faizah Amd.Gizi
Bendahara : Desi Mauliza Amd.Gizi

1. SeksiAcara, Tempat, Dekorasi dan Dokumentasi:


Ketua : Khalid Mawardi, AMG
Anggota : M.Saputra Amd Gizi
Isra Miranda Amd Gz
Fadlina Putri Amd Gizi
Mulida Amd,Gizi
Ida Safri AMG
Bahrul Walidin Amd Gizi

2. SeksiKonsumsi:
Ketua : Agustina,AMG
Anggota : Yusra Amd Gizi
Fitri Nandalia, AMG
Fitriawati M.Jafar , Amd Gizi
Fatimah, AMG

3. SeksiTamu:
Ketua : Ade Prahesti, AMG
Anggota : Nurul A’la Amd Gizi

J. Penutupan
Demikianlah Proposal ini disusun untuk dijadikan acuan dalam pelaksanaan acara
Sosialisasi Surat Tanda Registrasi (STR) dan semoga dapat berjalan sesuai dengan
harapan sebagaimana yang telah direncanakan.

Idi, 5 Desember 2016

Sekretaris, KetuaPanitiaPelaksana,

Faizah,Amd Gizi Dahlan,AMG

4
Lampiran:
RINCIAN ANGGARAN BIAYA

No Keperluan Jumlah @ (harga Per Total


unit)
1 Kesekretariatan
 Kertas A4 2 Rem Rp. 35.000 Rp. 70.000
 KertasJeruk 2 Blok Rp. 25.000 Rp. 50.000
 Tinta Print warna 4 Paket Rp. 35.000 Rp. 140.000
 Tinta print hitam 2 Paket Rp. 30.000 Rp. 60.000
 KertasSertifikat 85 lembar Rp. 5.000 Rp. 425.000
 Badge Nama 17 buah Rp. 10.000 Rp. 250.000
1 blok Rp. 15.000 Rp. 15.000
 Amplop
1 Buah Rp. 100.000 Rp. 100.000
 PembuatanStempel
PERSAGI
 Pembuatan Bendera Merah
2 Buah Rp.150.000 Rp.300.000
Putih Dan Persagi
2 SeksiAcara, Tempat,
DekorasidanDokumentasi
 SewaGedung - Rp. 1000.000 Rp. 1.000.000

5
 PapanBunga 1 Buah Rp. 300.000 Rp. 300.000
 Spanduk 2 Buah Rp. 150.000 Rp. 300.000
 SewaKamera 1 Buah Rp. 400.000 Rp. 400.000
 Honor Pemateri 1 orang Rp. 500.000 Rp. 500.000
 Akomodasi 1 orang Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
 ATK Peserta 85 orang Rp. 10.000 Rp. 850.000
1 orang Rp.100.000 Rp.100.000
 Honor Protokol
1 orang Rp.200.000 Rp 200.000
 Honor Baca Doa
3 SeksiKonsumsi
 Snack Peserta 85orang Rp. 10.000 Rp. 850.000
 Snack undangan 40 orang Rp. 10.000 Rp. 400.000
 MakansiangPeserta 85 orang Rp. 25.000 Rp. 2.125.000
 Makansiang Undangan 40 orang Rp. 25.000 Rp. 1.000.000
 Buah untuk Undangan Rp. 300.000 Rp. 300.000
 Aqua sedang Untuk 2 dus Rp. 500.000 Rp. 100.000
undangan
Total Rp. 10.835.000

Anda mungkin juga menyukai