Anda di halaman 1dari 1

Bahan-bahan Kamin:

1. liter susu
2. 4 gengam beras pulut
3. setengah buah jeruk nipis
4. 2 butir telur
5. 3 potong nanas
6. 100 gr kunyit
7. 1 botol yakult
8. 1 batang tape singkong
9. 3 besar buah bengkoang
10. 2 sendok kopi atau coklat bubuk
11. 4 sendok gula..
12. 3 buah tomat
13. Kardus
14. bola lampu pijar
15. toples kedap udaraCara Membuat:

Beras pulut di rendam dengan air selama 3 hari, lalu di giling halus. Lalu, semua
bahan di campur halus menjadi satu. Masukan adonan Kamin yang sudat tercampur
rata ke dalam toples. Toples tersebut masukan ke dalam kardus yang di dalamnya
sudah tersedia lampu pijar yang menyala. Peram kamin selama 4 hari. setelah 4 hari
masukan kamin tersebut ke dalam kullkas.

Cara Pemakaian:

Gunakan kamin yang sudah siap digunakan sebagai masker, jika untuk wajah. Jika untuk
memutihkan kulit tubuh, balurkan kamin tersebut ditangan, leher, atau kaki secara merata.
Jika terasa perih dalam pemakaiannya, itu disebabkan aktivitas bakteri yang masuk kedalam
pori-pori kulit. Kandungan kamin yang ada didalamnya akan mengangkat kotoran dan bakteri
dipori-pori kulit.

Anda mungkin juga menyukai