Anda di halaman 1dari 6

KUMPULAN SOAL

TEKNIK KENDARAAN RINGAN

AGUS TRIYANA, SPd


1. Seorang guru akan mengajar kompetensi las, untuk menentukan 11. Untuk keperluan perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi
tingkat penguasaan kompetensi awal, guru tersebut memberikan tes, pembelajaran, guru terlebih dulu merumuskan standar kompetensi
dan jika ada siswa yang lulus maka akan diakui dan siswa yang diharapkan dapat dicapai dalam mempelajari mata pelajaran.
bersangkutan dibebaskan dari mata diklat tersebut. Tindakan guru Berikut urutan uraian setelah perumusan standar kompetensi :
tersebut berarti menerapkan pendidikan berbasis kompetensi pada A. Kompetensi dasar - materi pokok - pengalaman belajar -
aspek … tagihan
A. Recognition of prior learning. B. Kompetensi dasar - Indikator pencapaian - - pengalaman
B. Continuous recognition of learning. belajar - tagihan
C. Recognition of current competency C. Kompetensi dasar - materi pokok - indikator pencapaian -
D. Spontaneous recognition of competency. tagihan
2. Yang manakah dari pilihan berikut merupakan contoh hambatan D. Kompetensi dasar - indikator pencapaian - materi pokok –
retroaktif? tagihan
A. Seorang siswa mengalami kesulitan mengingat kemana arah 12. Seorang guru SMK akan mengajar mata diklat Teknik Sepeda Motor
menuju sekolah lamanya begitu ia pindah ke sekolah baru. dengan kompetensi melaksanakan tune up sepeda motor. Untuk
B. Seorang siswa lupa nama guru lama itu begitu ia bertemu meningkatkan penguasaan siswa dalam prosedur tune up standar
seluruh guru barunya. sesuai SOP dan penguasaan berbagai trouble yang ada maka
C. Seorang siswa dapat mengingat seluruh kota dan kabupaten rancangan pembelajaran yang tepat adalah …
dalam provinsinya. A. Mendemonstrasikan prosedur tune up standar dan diikuti
D. Seorang siswa lupa nomor telepon lamanya setelah dengan praktik trouble shooting dengan penyajian kasus-
memperoleh satu nomor telepon baru. kasus.
3. Seorang guru akan melaksanakan kegiatan pembelajaran teori B. Didahului dengan penyajian kasus-kasus trouble baru
tentang “Prinsip Kerja Motor Bensin”. Kemampuan awal yang harus kemudian mendemontrasikan prosedur tune up standar.
dimiliki oleh peserta didik agar mudah menyerap pelajaran tersebut C. Mendemonstrasikan langkah demi langkah cara melakukan
adalah: tune up standar dan dikuti dengan latihan lanjut bagi siswa.
A. Mengetahui unsur-unsur bahan bakar bensin D. Mendemonstrasikan langkah demi langkah cara melakukan
B. Memahami konsep terjadinya pembakaran tune up standar, latihan lanjut bagi siswa di industri saat
C. Memahami perbedaan bahan bakar bensin dan diesel prakerin.
D. Memahami konsep motor 2 tak dan 4 tak 13. Seorang guru SMK Otomotif merasa kesulitan dalam menyampaikan
4. Tingkah laku individu tidak lain suatu hubungan antara rangsangan materi konsep motor bakar, manakah media yang paling tepat untuk
dengan jawaban (Stimulus-Respon). Belajar adalah pembentukan mempercepat pemahaman siswa?
hubungan stimulus-respon sebanyak-banyaknya. Pembentukan A. Memberi materi dengan ceramah.
hubungan S-R dilakukan melalui ulangan-ulangan atau latihan. B. Menggunakan media transparansi
Pandangan diatas merupakan bagian dari teori belajar … C. Menggunakan media model.
A. Koneksionisme. D. Menjelaskan tanpa menggunakan media.
B. Belajar Conditioning. 14. Seorang guru ingin mengajarkan keterampilan tentang engine, guru
C. Gestalt. ingin memastikan terlebih dahulu siswanya benar-benar menguasai
D. Belajar coba-coba. keterampilan tersebut sebelum praktik dengan media sebenarnya
agar tidak terjadi kerusakan pada media tersebut. Untuk melatih dan
5. Dalam penerapan strategi pembelajaran, teori belajar yang
memastikan siswa telah menguasai keterampilan, media apakah
berasumsi pentingnya guru membiarkan siswa menemukan
yang harus dipilih oleh guru tersebut?
pemahaman (insight) dengan caranya sendiri tanpa diberitahu. Teori
A. Menggunakan media visual berupa gambar.
ini dikenal dengan :
B. Menggunakan media konvensional.
A. Humanistik
C. Menggunakan simulator visual.
B. Positivistik
D. Menggunakan software simulasi replikanya
C. Konstruktivistik
D. Ketrampilan proses 15. Seorang guru kesulitan untuk menjelaskan cara kerja tekanan
6. Mengajarkan topik kompetensi menyetel karburator dengan langkah- hidrolik pada silinder aktuator alat berat ketika bekerja, media
langkah sesuai SOP akan tepat dengan pendekatan pembelajaran pembelajaran apakah yang diperlukan guru tersebut
A. Langsung. A. Menggunakan media wall chart.
B. Berdasarkan masalah. B. Menggunakan media suara.
C. Kooperatif. C. Menggunakan media software simulasi.
D. Diskusi. D. Menggunakan media potongan.
7. Melaksanakan metode demonstrasi merupakan salah satu metoda 16. Setelah mengajarkan satu jenis mesin diesel, guru menginginkan
yang ada dalam pendekatan pembelajaran … para siswanya belajar mesin diesel untuk jenis yang lain. Bagaimana
A. Berdasarkan masalah. langkah dorongan yang perlu diambil oleh guru kepada para
B. Berbasis tempat kerja siswanya?
C. Kooperatif tipe Jigsaw. A. Memberikan motivasi dan wawasan kepada para siswanya
D. Langsung. tentang pentingnya menguasai keterampilan tersebut.
8. Suatu Kompetensi Dasar (KD) berbunyi “Melaksanakan tune up B. Memberikan tes pada para siswanya tentang mesin diesel
sepeda motor “, maka format tujuan pembelajaran yang tepat adalah jenis lain dari kendaraan lain.
A. Dengan tanpa menggunakan alat, siswa dapat melaksanakan C. Memberikan angket untuk memperoleh pendapat siswa
tune up kurang dari 30 menit. apakah perlu untuk mengajarkan pada siswa keterampilan
B. Dengan tanpa ragu-ragu, siswa dapat melakukan tune up tersebut.
sepeda motor sesuai SOP kurang dari 2 jam. D. Memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengungkapkan
C. Dengan diberikan tool set, siswa dapat melakukan tune up keinginannya belajar Diesel.
sepeda motor sesuai SOP kurang dari 30 menit. 17. Strategi untuk merangsang minat dan perhatian siswa dengan
D. Dengan tanpa melihat modul, siswa dapat menjelaskan menunjukkan adanya hubungan materi pembelajaran dengan
prosedur tune up sesuai SOP tanpa kesalahan seperti yang kebutuhan dan kondisi siswa merupakan kategori motivasional :
ada dalam modul/LKS. A. Perhatian
9. Bila seorang guru akan mengajar mata diklat teknik kendaraan B. Relevansi
ringan dengan tujuan pembelajaran “memeriksa kelurusan C. Kepercayaan diri
permukaan kepala silinder”, maka materi yang tepat adalah … D. Kepuasan
A. Teori pengetahuan alat. 18. Menggunakan pujian secara verbal dan umpan balik yang informatif
B. Teori kepala silinder. atau minta kepada siswa yang telah menguasai ketrampilan untuk
C. Praktik menggunakan LKS. membantu temannya yang belum berhasil, merupakan kategori
D. Praktik dibantu guru motivasional :
10. Untuk menunjukkan tingkat kemampuan siswa dalam mata A. Ketahanan
pelajaran tertentu, guru dapat merancang berbagai jenis tagihan. B. Keinginan
Jenis tagihan yang berkait dengan ranah psikomotor : C. Kepercayaan diri
A. Observasi siswa D. Kepuasan
B. Tugas individu
C. Tugas kelompok
D. Laporan praktikum
19. Pak Danang akan mengajarkan langkah-langkah membongkar 27. Setelah melakukan asesmen, ternyata sekitar 75 % dari siswa kelas
mesin kepada para siswanya. Sebelum mendemonstrasikan XI1 dalam mata pelajaran Sistem Pemindah Tenaga memperoleh
langkah-langkah tersebut, apakah yang terlebih dahulu harus Pak nilai di bawah 6 pada skala penilaian 0 – 10. Berdasarkan hasil
Danang lakukan melalui pesan lisan? belajar tersebut, guru melakukan remedial bagi seluruh siswa. Bagi
A. Membagikan modul yang telah dipersiapkan untuk mendukung 25% siswa yang mempunyai nilai di atas 6, fungsi program remedial
pembelajaran. yang dilakukan guru tersebut adalah:
B. Menjelaskan kepada siswa langkah demi langkah cara A. Akselerasi
membongkar mesin sesuai SOP. B. Penyesuaian
C. Membuat skema urutan pembongkaran komponen mesin C. Terapeutik
kepada para siswa sesuai SOP. D. Pengayaan
D. Memodelkan cara membongkar mesin kepada seluruh siswa 28. Dalam suatu penelitian diperoleh kesimpulan bahwa motivasi praktik
sesuai dengan SOP. memberikan kontribusi positif terhadap peningkatan kualitas hasil
20. Dalam membuka pelajaran di kelas, untuk memotivasi siswa akan belajar praktik. Implikasi hasil penelitian tersebut adalah sebagai
pentingnya pengetahuan yang akan diajarkan maka seorang guru berikut, kecuali:
meminta siswanya untuk membaca modul halaman tertentu yang A. Guru memberikan penilaian tugas praktik secara tepat.
telah disiapkan sebelumnya. Tindakan yang dilakukan oleh guru B. Guru menggunakan keragaman pendekatan proses
tersebut dalam pemberian motivasi merupakan jenis pesan … pembelajaran.
A. Lisan. C. Guru memberi tugas tambahan atau pengayaan
B. Tertulis. D. Guru menugaskan siswa bertanya kepada mekanik.
C. Spontan. 29. Setelah melakukan asesmen, ternyata sekitar 75 % dari siswa kelas
D. Baca-tulis. XII dalam kompetensi dasar teknologi motor bensin memperoleh
21. Dalam suatu penilaian unjuk kerja melakukan tune up sepeda motor nilai di bawah 6 pada skala penilaian 0 – 10. Berdasarkan hasil
terdapat 15 aspek yang dinilai. Dalam mengerjakan seluruh aspek tersebut, analisis diagnostik kesulitan belajar yang mungkin terjadi
kinerja tersebut, Andi gagal dalam 3 aspek. Berapakah nilai yang adalah sebagai berikut, kecuali ...
diperoleh Andi jika skala penilaian 0 – 100? A. Metoda mengajar guru yang kurang sesuai.
A. 75 B. Sarana prasarana belajar yang kurang memadai.
B. 80 C. Motivasi belajar siswa rendah.
C. 90 D. Siswa berasal dari keluarga ekonomi lemah.
D. 95 30. Berdasarkan data tes hasil belajar Mata Diklat Kelistrikan Otomotif
22. Hasil belajar siswa harus mencakup aspek-aspek pengetahuan diperoleh sekor rerata kelas sebesar 65. Hal ini masih di bawah
(kognitif), sikap (afektif), dan ketrampilan (skill). Khusus untuk aspek sekor KKM yang ditetapkan yaitu 75. Untuk mengatasi kondisi
pengetahuan dalam praktik menyetel katup, cara yang tepat untuk tersebut guru merancang kegiatan penelitian tindakan kelas pada
mengukurnya adalah dengan menggunakan: kegiatan pembelajaran selanjutnya. Kegiatan yang relevan
A. Tes bakat dikembangkan oleh guru tersebut
B. Tes pilihan ganda A. Menerapkan metode Pembelajaran Kooperatif sebagai strategi
C. Wawancara mengajar setiap tatap muka
D. Observasi B. Membagi kelas menjadi dua kelompok, kelompok kontrol dan
23. Pencapaian kompetensi dengan tatap muka kadang tidak cukup, kelompok perlakuan
guru harus merancang tugas terstruktur berupa pemberian tugas. C. Memberi tugas kelompok untuk kemudian didiskusikan pada
Berikut pemberian tugas yang bentuknya paling kurang relevan : setiap akhir pelajaran
A. Membaca artikel D. Membentuk kelompok kecil untuk berdikusi kemudian hasilnya
B. Studi lapangan disimpulkan bersama.
C. Penulisan makalah 31. Sebuah poros baja lunak digunakan untuk untuk memindahkan daya
D. Browsing internet 60 HP pada putaran 300 rpm. Poros didukung dengan dua buah
24. Pada Kurikulum 2004 untuk mata diklat Sistem Bahan Bakar Bensin bantalan A dan B yang berjarak 100 mm. Pada puli bekerja beban
disebutkan salah satu indikator kompetensi dasarnya adalah 100 kg (termasuk berat puli). Lihat gambar di bawah. Jika diameter
„Mengidentitifikasi kerusakan sistem percepatan pada karburator“. poros = 40 mm, tegangan bengkok yang dibolehkan terjadi pada
Untuk mengukur pencapaian kompetensi tersebut, butir soal yang poros adalah ...
tepat adalah .... A. 25/ π kg/mm
A. Jelaskan dengan kalimat saudara sendiri cara kerja sistem B. 250/π kg/mm
percepatan pada karburator konvensional? C. 2500/π kg/mm
B. Identifikasikan kerusakan system percepatan pada karburator D. 2500π kg/mm
C. Sebutkan komponen-komponen yang ada pada sistem
percepatan pada karburator dan terangkan fungsi masing- 32. Berikut adalah gambar dari pandangan depan dan samping kanan
masing komponen dari suatu komponen otomotif (engine mounting) dengan sistem ISO.
D. Apa yang terjadi apabila system percepatan pada karburator Pilihlah pandangan atas yang sesuai.
konvensional tidak bekerja, jelaskan !
25. Berdasarkan hasil perhitungan tendensi sentral terhadap hasil tes
menggambar teknik kelas X Mekanik Otomotif diperoleh skor rata-
rata (mean) = 6,5; skor tengah (median) = 7,0 dan skor modus =
7,8. Kesimpulan apa yang bisa diambil dari kondisi tersebut? A B C D
A. Sebagian besar siswa kelas X tidak lulus dalam menggambar
teknik. 33. Sebuah engine 4 tak 4 silinder dengan urutan pengapian 1 – 3 – 4 –
B. Sebagian besar siswa kelas X telah memiliki kompetensi 2. Jika silinder nomor 3, melakukan langkah usaha/kerja maka
dalam menggambar teknik. silinder nomer 2 sedang melakukan langkah
C. Sebagian kecil siswa kelas X memiliki skor 7,8 dalam A. Buang
menggambar teknik. B. Kompresi
D. Sebagian besar siswa kelas X memiliki skor 70 dalam C. Isap
menggambar teknik. D. Kerja/Usaha
26. Dalam merancang tes obyektif, guru harus mempertimbangkan 34. Motor listrik secara umum ada dua macam yaitu motor listrik DC dan
jumlah butir soal. Mengapa hal itu diperlukan ? AC. Motor listrik DC terdiri dari 3 jenis yaitu
A. Makin banyak butir soal, waktu pengerjaan makin efektif A. Motor DC Seri
B. Makin besar jumlah butir soal, kemungkinan reliabilitas makin B. Motor DC Shunt
tinggi C. Motor DC Campuran
C. Makin besar jumlah butir soal, makin fokus representasi bidang D. Motor DC sinkron
studi yang dites. 35. Faktor-faktor berikut sangat mempengaruhi kehalusan hasil
D. Makin besar jumlah butir soal, makin kompleks tugas yang pemotongan logam, kecuali
dituntut oleh tes A. Kecepatan potong
B. Besar pemakanan potong
C. Ketajaman pisau potong
D. Bentuk pemotongan
36. Wiring diagram di bawah ini adalah wiring dari sebuah sistem 48. Pada mobil dengan VVTI maka pada saat tune up katupnya...
A. Harus disetel
A. Pengapian elektronik B. Disetel setelah 10.000 km
B. Penerangan C. Tidak perlu disetel
C. Pengisian elektronik D. Disetel setelah 20.000 km
D. Starter 49. Oli mesin yang dipakai mempunyai klasifikasi API dan indeks
37. Perawatan rutin peralatan perbaikan adalah sangat penting untuk kekentalan yang paling ideal agar oli yang dipilih sesuai untuk
dilakukan. Salah satu tindakan perawatan rutin pada mesin bor keperluan tertentu. Misal ada merek oli “LICIN”, jika anda diminta
duduk adalah dengan cara rekomendasinya untuk pemakaian pelumas engine kendaraan
A. Melakukan penyetelan sedan, mana menurutanda yang hendak anda sarankan...
B. Memberi pelumasan A. LICIN SAE 20 W SE
C. Melakukan pengencangan B. LICIN SAE 20 W 40 SF
D. Mengalibrasi C. LICIN SAE 20 – 50 SF
D. LICIN SAE 20 – 90 SD
38. Gambar berikut adalah sebuah jangka sorong dengan dengan 50. Jika release bearing sudah macet atau tidak normal maka komponen
ketelitian 0,02 mm. Nilai yang ditunjukan gambar di bawah adalah ... lain yang akan rusak/aus adalah...
A. Clutch plate
A. 46,42 mm B. Diafragma spring
B. 45,40 mm C. Pilot bearing
C. 45,54 mm D. Release fork
D. 44,40 mm 51. Ditinjau dari cara menghubungkan antar satu gigi kegigi yang lain
dalam sebuah transmisi maka hubungan tersebut disebut..
39. Jika selektor diarahkan pada DCV 10, kemudian jarum menunjukan A. Sliding mesh dan constant mesh
seperti pada gambar berarti hasil pengukuran adalah... B. Sliding gear dan synchromesh
C. Kopling geser dan kopling tetap
A. 4,4 volt D. Hubungan langsung dan tak langsung
B. 32, 2 volt 52. Pada unit planetary gear, jika sun gear sebagai pemutar, poros
C. 20, 2 Ampere planetary gear ditahan, maka arah putaran ring gear adalah...
D. 22 volt A. Searah putaran sun gear
B. Berlawanan arah dengan putara planetary gear
40. Sebelum melepas motor starter dari engine maka hal berikut wajib C. Berlawanan arah dengan putaran sun gear
dilakukan... D. Ketiga gigi berputar searah
A. Mempersiapkan alat-alat yang lengkap
53. Susunan roda gigi differetial dibuat untuk menghasilkan kecepatan
B. Mencabut kunci kontak
putaran roda sebelah dalam berbeda dengan kecepatan putaran
C. Melepaskan terminal plus baterai
roda sebelah luar pada kendaraan saat berbelok, sehingga roda kiri
D. Melepaskan terminal minus baterai
dan kanan tidak akan slip, seperti pada gambar di bawah.
41. Pemasangan fender cover sebelum melakukan perbaikan mobil Pilihlah mana yang benar :
dimaksudkan untuk ... A. Putaran roda sebelah dalam lebih besar dari putaran roda
A. Melindungi cat/body mobil sebelah luar
B. Melindungi mekanik B. Putaran roda sebelah dalam sama dengan dari putaran roda
C. Melindungi bagian kepala mobil sebelah luar
D. Melindungi komponen-komponen yang diperbaiki C. Putaran roda sebelah dalam lebih kecil dari putaran roda
42. Kompresor merupakan peralatan yang berfungsi sebagai pemadat sebelah luar
udara sampai pada tekanan kerja yang diinginkan. Kompresor yang D. Putaran roda sebelah dalam setengahnya dari putaran roda
bekerja dengan prinsip gerak bolak balik adalah... sebelah luar
A. Kompresor torak 54. Berikut adalah dua jenis penyetelan yang perlu dilakukan pada final
B. Kompresor turbin drive yaitu…
C. Kompresor rotari A. Backlash dan Pre ply
D. Kompresor vane B. Pre ply dan pre load
43. Katup pada kompresor membuka dan menutupnya diatur dengan... C. Backlash dan pre load
A. Mekanisme push rod D. Pre ply dan speeling
B. Mekanisme rantai 55. Untuk mencegah keluarnya oli garden (differential) maka pada
C. Kevakuman dan tekanan pangkal poros dipasangkan…
D. Poros nok OHC A. Sealer saat merakit
44. Berikut adalah yang bukan jenis nyala api las acetylene yaitu... B. Packing
A. Nyala api netral C. Seal dan ring perapat
B. Nyala api karburasi D. Sealer dan dan packing
C. Nyala api oksidasi 56. Pada ban luar, terdapat tulisan 165/70 R14 85H. Pengertian R14
D. Nyala api asimilasi pada kode di atas adalah…
45. Sistem AC menggunakan oli untuk melumasi kompresor, jika pada A. Ring pelek ban adalah 14 inchi
sistem AC kebanyakan oli akan menyebabkan... B. R berarti radial dan 14 adalah menggunakan pelek 14 inci
A. AC kurang dingin C. R berarti Raiting dan 14 adalah jumlah raiting
B. Kompresor lebih awet D. R berarti Ratio dan 14 adalah Ratio ban dan pelek
C. Selang AC mudah bocor 57. Berikut adalah jenis-jenis caliper pada rem cakram, kecuali;
D. Semua jawaban benar adalah…
46. Pada sistem bahan bakar bensin konvensional, filter bensin A. Kaliper tetap
biasanya diletakan... B. Kaliper tak tetap
A. Terendam dalam tangki C. Kaliper luncur
B. Antara pompa dan karburator D. Kaliper berayun
C. Pada saluran pengembali 58. Berikut adalah beberapa hal yang menyebabkan udara masuk dalam
D. Penempatan bebas sistem hydrolic rem, kecuali…
47. Untuk mengatur saat penyemprotan pada pompa injeksi jenis VE A. Habisnya cairan pada reservoir
mesin diesel digunakan governor sentrifugal. Alasan tidak B. Kebocoran seal atau saluran
digunakanya advance vakum adalah ... C. Kesalahan pengoperasian rem
A. Vakum saluran isap terlalu besar D. Adanya pembongkaran
B. Vakum saluran isap terlalu kecil 59. Yang bukan termasuk komponen-komponen sambungan sistem
C. Vakum saluran isap tidak bisa diatur kemudi adalah….
D. Saluran isap bertekanan A. Pitman arm
B. Idler arm
C. Tie-rod
D. Lower arm
60. Untuk menjaga agar mobil gerak guling saat jalan lurus dan body 72. Engine sepeda motor 4 tak apabila gas buangnya berwarna putih
tetap rata pada saat mobil belok, maka perlu dipasangkan… menandakan terjadinya kebocoran oli ke ruang bakar. Berikut adalah
A. Lengan suspensi beberapa penyebabnya, kecuali…
B. Pegas suspensi A. Keausan pada bushing valve
C. Batang stabilizer B. Kebocoran pada sil katup terutama katup isap
D. Peredam getar C. Kemungkinan ring piston atau silinder liner aus
D. Tandanya bahwa oli mesin perlu diganti
61. Bila pengisian overcharger maka beberapa kemungkinan berikut
akan terjadi, kecuali…. 73. Dari hasil pengukuran tebal kanvas kopling pada sebuah sepeda
A. Baterai panas selama pengisian motor didapatkan masing-masing dari depan ke belakang : No.1 =
B. Cairan baterai cepat berkurang 2,66 mm, No. 2 = 2,64 mm, No. 3 = 2,55 mm, No. 4 = 2,54 mm, No.
C. Kumparan motor starter mudah terbakar 5 = 2,63 mm. Sedang dari pedoman reparasi tertulis untuk
D. Bola lampu gampang putus spesifikasi plat kopling diatas adalah : 2,6 mm, maka kanvas kopling
yang diganti adalah...
62. Jika sebuah lampu pada mobil tiba-tiba mati, setelah diperiksa
A. Kanvas no 3 saja yang ganti
diketahui bahwa bola lampu bagus, skering bagus, maka
B. Kanvas no 4 saja yang ganti
kemungkinan gangguanya adalah sebagai berikut, kecuali…
C. Kanvas no 3 dan 4 saja yang ganti
A. Relay rusak
D. Semua kanvas harus diganti
B. Socket lampu kepala rusak
C. Saklar lampu kepala 74. Pada saat gigi trnsmisi dimasukkan pada gigi 1 terdengar suara
D. Fusible link bunyi gemeretak pada transmisi. Ketika dimasukan pada gigi lainnya
tidak terjadi bunyi gemeretak. Kesimpulannya...
63. Jenis relay yang banyak dipakai di otomotif ada 2, yaitu normaly
A. Terjadi kerusakan pada gigi-gigi transmisi
open dan normaly close. Salah satu penggunaan relay normal close
B. Terjadi kerusakan pada sinkronizing ring no 1
adalah untuk…
C. Terjadi kerusakan pada batang persneling
A. Kipas sistem pendingin
D. Terjadi kerusakan pada tuas pengungkit gigi
B. Lampu kepala
C. Klakson 75. Pemilik sepeda motor dengan transmisi jenis CVT (continuously
D. Aksesories variable transmission) mengeluh bahwa bahan bakar boros, tenaga
mesin menurun, sedangkan hasil pengukuran emisi gas buang normal.
64. Berikut adalah yang bukan factor-faktor penyebab menurunya
Hal ini kemungkinan disebabkan oleh…
tegangan pengapian yang dihasilkan coil pada sistem pengapian
A. Kompresi bocor
konvensional…
B. Busi bocor
A. Tegangan baterai rendah
C. Weight rollers
B. Tahanan kumparan coil besar
D. Drive belt
C. Tahanan kabel busi terlalu besar
D. Kondensator rusak 76. Sebuah rem cakram jenis caliper luncur, setelah dilakukan
pengeraman tidak bebas, yaitu kanvas masih mencengkeram
65. Untuk menentukan kerusakan komponen-komponen sistem
cakram. Berdasarkan kasus tersebut maka kemungkinan gangguan
pengapian terutama coil harus dilakukan dengan pengukuran.
adalah...
Pengukuran terhadap coil yang paling penting adalah…
A. Bidang luncur macet
A. Tahanan kumparan primer
B. Kanvas rem tipis
B. Tahanan kumparan skunder
C. Kebocoran sil kaliper
C. Besarnya tegangan pada kabel busi
D. Salah penggunaan DOT minyak rem
D. Jawaban A dan B benar
77. Pemeriksaan ketegangan rantai roda pada titik tengah dilakukan
66. Berikut adalah penyebab-penyebab gangguan yang sering terjadi
diantara kedua sproket dengan posisi gigi transmisi pada keadaan
pada motor starter, kecuali..
netral dan kendaraan pada posisi standar tegak. Berikut adalah
A. Kumparan angker putus
prosedur penyetelan rantai roda…
B. Sikat arang habis/aus
A. Kendorkan poros roda belakang; kendorkan penyetel mur
C. Kontaktor solenoid terbakar
pengunci; putar penyetel mur pengunci; samakan skala kiri dan
D. Bushing aus
kanan.
67. Berikut ini pernyataan yang bukan merupakan penyebab gangguan
B. Kendorkan penyetel mur pengunci; kendorkan poros roda
pada sistem pengisian...
belakang; putar penyetel mur pengunci; samakan skala kiri dan
A. Rectifier/diode rusak
kanan
B. Sensor pengisian rusak
C. Putar penyetel mur pengunci; kendorkan penyetel mur pengunci;
C. Kumparan alternator terbakar
kendorkan poros roda belakang; samakan skala kiri dan kanan.
D. Kumparan regulator putus
D. Semua cara A,B,C benar
68. Untuk melindungi agar sistem AC tidak bekerja tanpa refrigerant
78. Komponen starter berikut adalah komponen yang langsung menjadi
yang akan menyebabkan kerusakan kompresor maka dipasang…
pemutar?
A. Sensor saklar tekanan rendah
A. Komutator
B. Sensor saklar tekanan tinggi
B. Selenoid
C. Sensor temperatur
C. Coal booster
D. Sensor jumlah refrigerant
D. Angker
69. Berikut adalah beberapa cara menguji baterai untuk menentukan
79. Salah satu penyebab terbakarnya kumparan medan atau angker
kondisi baterai atau isi baterai, kecuali…
motor starter adalah...
A. Pengujian tegangan dengan voltmeter
A. Starting yang terlalu lama dan berulang-ulang
B. Pengujian BJ elektrolit
B. Menggunakan baterai dengan kapasitas melebihi standar
C. Membunyikan klakson, jika suaranya masih keras berarti masih
C. Kontaktor selenoid rusak
baik.
D. Kabel baterai terlalu kecil
D. Menguji daya baterai dengan beban tertentu
80. Generator listrik pada sepeda motor termasuk jenis...
70. Berikut adalah cara yang sederhana untuk menguji kerataan kepala
A. Generator
silinder…
B. Generator AC
A. Letakan pada meja perata, dicek dengan filler gauge
C. Generator 3 phase
B. Dengan penggaris baja tebal, dicek dengan filler gauge
D. Generator 1 phase
C. Diletakan pada permukaan kaca, dan dicek dengan filler gauge
D. Pengecekan dengan melihat bekas kebocoran
71. Jika sebuah engine sepada motor putaran stationernya tidak stabil 81. Jika zener diode di dalam regulator rectifier putus maka dapat
maka kemungkinan gangguanya adalah pada… menyebabkan gangguan
A. Spruyer utama tersumbat A. Overcharging
B. Pompa percepatan tidak bekerja B. Tidak terjadi pengisian
C. Kesalahan penyetelan throtle valve C. Pengisian rendah
D. Saluran idle rusak atau terganggu D. A, B dan C benar
82. Tahanan maksimum kabel busi yang diijinkan adalah;
A. 20 ohm/meter 95. Komponen sistem pengapian elektronik type distributorless, satu coil
B. 20 kilo ohm/meter untuk 2 busi, pada mesin 4 silinder maka masing-masing coil
C. 5 ohm/meter melayai silinder-silinder sebagai berikut...
D. 5 kilo ohm/meter A. 1, 2 dan 3, 4
83. Pilihlah pernyataan berikut yang benar... B. 1,3 dan 4, 2
A. Sudut dwell besar, celah platina besar C. 1, 4 dan 2, 3
B. Sudut dwell kecil, celah platina besar D. 2, 4 dan 1, 3
C. Celah platina besar, tetap 96. Komponen sistem injeksi bensin kontrol elektronik yang bertugas
D. Jawaban A dan C benar mendeteksi campuran bahan bakar adalah...
84. Rubber Spatula seperti gambar di bawah aplikasi yang paling tepat A. Air temperature sensor
adalah pada… B. TP sensor
C. MAP sensor
A. Permukaan bergelombang D. Oxygen sensor
B. Permukaan bulat 97. Katup manakah dari komponen pada engine managment sistem
C. Permukaan menyudut berikut yang mengatur RPM saat stationer adalah...
D. Permukaan bergaris A. TPS
B. ISA/ISC
85. Perapat atau sealer diaplikasikan pada body mobil pada bagian- C. CKP
bagian yang berbentuk... D. ECM
A. Lubang akibat pengelasan 98. Saat sistem AC dihidupkan maka putaran mesin secara otomatis
B. Sambungan las listrik akan meningkat. Sistem yang berfungsi sebagai idle up pada sistem
C. Sambungan las titik injeksi bensin adalah....
D. Garis lipatan A. ISA/ISC
86. Pelaksanaan pengerjaan vernish dilakukan setelah proses… B. IAT
A. Pelapisan filler C. ECT
B. Dempul D. TPS
C. Top Coat 99. Seorang sopir pribadi pejabat ingin menyetel radio mobilnya ketika
D. Pelapisan surface hendak berangkat menjemput majikannya ke bandara. Ia menekan
87. Untuk melindungi bagian-bagian yang tidak cat maka dilakukan tombol radio. Radio bisa berbunyi, namun kurang baik suaranya.
dengan teknik yang disebut… Ternyata antena radio hanya muncul setengah, kemudian ia matikan
A. Sending tombol radio, radio mati dan antenna masuk kembali. Menurut
B. Masking saudara, pada bagian mana kerusakan yang terjadi?
C. Spraying A. Motor antena mati, harus diganti
D. Coating B. Swicth motor antena perlu diganti
88. Untuk mengkilapkan permukaan cat secara manual diperluakan C. Gigi-gigi ronsel pada antena rusak
material... D. Ada kabel-kabel sistem antena yang konslet
A. Buffer, compound 100. Berikut adalah gambar wiring untuk motor power window, dan
B. Flannel rag, buffer cleaner terminal 2, 3 dan 5 terhubung dengan tegangan sebagai berikut…
C. Planel rag dan polisher
D. Buffer dan flannel rag, polisher
89. Pekerjaan pemasangan kanvas kopling diperlukan special service
tool ( SST ) sebagai berikut…
A. Clutch wrench
B. Clutch presure
C. ClutchGuide Tool
D. Clutch tools
90. Sebutan untuk mengangkat sebuah kendaraan dengan dongkrak
adalah...
A. Jacking
B. Blocking
C. Hoist
A. 2 = plus (+), 3 = minus (-), 5 = minus (-)
D. Standing
B. 2 = minus (-), 3 = plus (+), 5 = minus (-)
91. Aktuator silinder nomor 1.0 pada gambar dibawah ini adalah jenis… C. 2 = minus (- ), 3 = minus (-), 5 = plus (+)
D. 2 = plus (+ ), 3 = plus (+), 5 = minus (-)

A. Double acting
B. Aksial actuator
C. One way acting
D. Single acting
92. Berikut adalah bukan sistem yang terdapat pada engine diesel,
kecuali..
A. Sistem bahan bakar
B. Sistem pelumasan
C. Sistem pendinginan
D. Sistem pengapian
93. Berikut adalah pernyatan yang paling benar tentang perbandingan
antar crawler dan wheel yaitu...
A. Crawler memiliki ground contact lebih besar
B. Crawler gerakanya lebih fleksibel
C. Crawler membutuhkan power steering lebih kuat untuk belok
D. Crawler tidak bisa jalan pada permukaan beraspal
94. Berikut adalah komponen-komponen roda rantai (crawler/track) yang
digunakan pada alat berat, kecuali...
A. Sprocket
B. Recoil spring
C. Track roller
D. Propeller

Anda mungkin juga menyukai