Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK)

CHOLELITHIASIS

Batu empedu merupakan gabungan dari


beberapa unsur yang membentuak suatu
material mirip batu yang dapat ditemukan
1. Pengertian (Definisi)
dalam kantung empedu (cholecystolithiasis)
atau di dalam saluran empedu
(choledocolithiasis), atau pada kedua-duanya.
1. Asimptomatik namun gejala nyeri akut
akibat cholecystitis disertai dengan mual
dan muntah
2. Simptomatik :
- kolik bilier di daerah perut kanan atas
dan epigastrim. Biasa dipicu oleh
makanan berlemak, terjadi 30-60
2. Anamnesis
menut setelah makan.
- Mual dan muntah
- Apabila terdapat peradangan
(cholecystitis) dapat disertai dengan
demam
- Ikterus obstruktif

1. Pada inspeksi pasien icterus/ tidak


3. Pemeriksaan Fisik 2. Nyeri tekan perut kanan atas
3. Murphy sign
1. Nyeri pada perut kanan atas dan
epigastrium kadang menjalar ke punggung
dapat disertai radang akut kolesistitis
4. Kriteria Diagnosis
2. Ikterus obstruktif
3. Pada pemeriksaan, nyeri tekan pada perut
kanan atas, murphy sign +
5. Diagnosis Kerja Cholelitiasis
1. Gastritis
2. Ulcus pepticum
3. Abscess hepar
6. Diagnosis Banding 4. Hepatitis
5. Pancreatitis
6. Cholangitis
7. Cholangiocarcinoma
1. Laboratorium (bilirubin, cholesterol,
alkali fosfatase)
7. Pemeriksaan Penunjang 2. USG
3. CT-scan
4. ERCP
8. Tata Laksana 1. Medikamentosa :
- Disolusi oral
- Disolusi Kontak
2. Bedah
- Open cholecystectomy
- Extra Corporeal Shock Wave
Lithotripsi
1. Edukasi cholelithiasis, penyebab, factor
risiko
9. Edukasi 2. Edukasi komplikasi cholelithiasis
(Hospital Health Promotion) 3. Edukasi diet
4. Edukasi terapi konservatif dan tindakan
bedah (alternatif tindakan)
Ad vitam : Ad bonam
10. Prognosis Ad sanationam : Ad bonam
Ad fungsionam : dubia
11. Tingkat Evidens II

12. Tingkat Rekomendasi

13. Penelaah Kritis SMF Bedah Umum


1. Dapat kembali ke aktivitas normal dalam 6
hari
14. Indikator
2. Sembuh, dimana batu empedu tidak ada
dan keluhan hilang
1. Schwartz S, Shires G, Spencer F. Prinsip-
prinsip Ilmu Bedah (Principles of Surgery.
Edisi 6. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran
EGC. 2000.459-64.
15. Kepustakaan
2. Sjamsuhidayat R, de Jong W. Buku Ajar
Ilmu Bedah. Edisi 2. Jakarta: Penerbit
Buku Kedokteran EGC. 2005. 570-9.

Anda mungkin juga menyukai