Anda di halaman 1dari 4

CRITICAL BOOK REVIEW

BIOMEKANIKA OLAHRAGA

NAMA : RICKY RIVALDO SARAGIH

NIM : 6173121044

KELAS : PKO B 2017

MK : BIOMEKANIKA OLAHRAGA

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan atas kehadiran tuhan maha esa karena berkat dan
rahmatnya tugas ‘’critical book review’’ BIOMEKANIKA OLAHRAGA ini bisa saya
kerjakan , Penulis berterima kasih kepada bapak ibu dosen yang bersangkutan dalam
penulisan ini dan memberikan bimbingannya penulis juga masih benyak kekurangan
maka oleh karena itu penulis minta maaf kalau ada kesalahan dalam isi tersebut
penulispun juga mengharapkan kritikan dari bapak ibu dosen untuk membuat tugas ini
menjadi baik dan benar.

MEDAN 01 MARET 2019

PENULIS
BAB 1

A. APA ITU BIOMEKANIKA OLAHRAGA

Biomekanika adalah studi tentang struktur dan fungsi system biologi dan metode atau
pendekatan mekanika, yang berkaitan dengan statika,dinamika,kimenika,mekanika.
Meliputi gerak linier (lurus) atau angular(melingkar), serta gerak gerak umum lainnya (
gerak gabungan), yang dapat terjadi. Bukan hanya gerak benda yang ada di
darat,akan tetapi juga gerak benda yang ada pada media lain,seperti air,udara,dan
bahkan gerak benda yang ada pada ruang hampa udara.

B. PENTINGNYA BIOMEKANIKA OLAHRAGA BAGI PELATIH

Biomekanika olahraga sangat dibutuhkan oleh para pelatih. Mulai dari tingkakt yang
paling rendah hingga tinggi, mulai dari mengidentifikasi bakat,melatih tehnik
,mengevaluasi tehnik memberikan latihan terapi ( latihan pembentulan tehnik gerak ).
Hingga dalam membentuk peralatan yang akan digunakan oleh atlitnya.

BAB 2
A. DEFENISI

Perlunya pengetahuan mekanika dalam memahami tehnik cabang olahraga dan


seluruh gerak manusia ( human movement ) sudah tidak disangsikan lagi.
Biomekanika olahraga adalah ilmu yang menerapkan prinsip prinsip mekanika
terhadap struktur tubuh manusia dan seluruh alat yang digunakan pada saat
melakukan aktivitas olahraga.

B. BIOMEKANIKA OLAHRAGA HARUS DIPELAJARI

Biomekanika olahraga telah banyak ditulis oleh para guru penjas,palatih,dan atlit. Ilmu
ini menjelaskan bagaimana pengetahuan mekanika diaplikasikan pada cabang
olahraga, untuk membantu menciptakan penampilan (performance) yang lebih baik.

C. RUANG LINGKUP BIOMEKANIKA

Biomekanika (Biomechanics) tidak saja digunakan untuk perbaikan tehnik cabang


olahraga, tetapi juga banyak digunakan para atlit diluar bidang ilmu olahraga
misalnya bidang keolahragaan , misalnya bidang kedokteran,dan desain atlet atlet
kebutuhan manusia danruang lingkup mekanika mencangkup :
developmental,biomechanics of exercise,rehabilitation mechanics,equipment design,
sport biomekanics.
D. STATIKA DAN DINAMIKA
1. STATIKA

Statika adalah cabang atau bagian dari mekanika yang membahas tentang
kesetabilan dan konstanta. Pembahasan bukan sebatas benda diam tidak bergerak,
tetapi juga pada benda benda yang bergerak konstan, dan tidak mengalami
perubahan gerak, jadi tidak ada penambahan atau pengurangan kecepatan serta
perubahan arah gerak. Di dalam pembahasannya terdapat factor factor yang
mempengaruhi kestabilan hokum dan azas azas kesetabilan.

2. DINAMIKA

Gerak Dinamika identik dengan gerak, yakni gerak yang tidak konstan dan selalu
berubah. Dalam mekanika, gerak dibahas dan dipelajari melalui 2 sisi yakni :
kinematika dan kinetika

3. GERAK PARABOLA (Projectile)

Gerak parabola sebenarnya merupakan gerak umum atau gerak gabungan, namun
oleh karena itu unik dan sering ditemui dalam kegiatan olahraga sehari hari, maka
kiranya perlu dibahas secara khusus. Semua gerak benda yang melayang ke udara (
selain vertical dan horizontal) akan membentuk sebuah lintasan parabola.

4. INERSIA,GAYA,POWER DAN MOMENTUM

Inersia (Kelembaman) inersia adalah kecenderungan benda untuk tetap dalam


keadaan semula. Jika ia diam, maka akan tetap diam selamanya, hingga ada
kekuatan tenaga luar yang bekerja mempengaruhinya.

Gaya (Force) Dalam pemahaman mekanika gaya adalah kuantitas yang dapat
memungkin bergeraknya sebuah benda.kita sebenarnya tidak bias melihat gaya
,tetapi kita bias melihat dan merasakan efeknya.

Power (Daya letak) hamper semua cabang olahraga membutuhkan power. Power
sangat dibutuhkan oleh cabang cabang olahraga yang bersifat eksplosif seperti :
sepak bola,tenis,bulu tangkis dan tenis meja .

Momentun (Kuantitas gerak) momentum artinya jumlah gerak atau kuantitas gerak
sebuah benda. Hanya benda bergeraklah yang memiliki momentum.
KEUNGGULAN BUKU : Buku yang saya review sudah bagus karena terdapat
beberapa gambar serta penjelasan yang diberitahu. dan memudahkan bagi
pembaca untuk paham apa apa saja yang ada didalam bukunya.

KELEMAHAN BUKU : Isi bukunya terlalu banyak sehingga si pembaca mudah bosan,
perlu dibuat sebuah soal untuk bias mengerti dari isi isi buku tersebut.

KESIMPULAN : Biomekanika olahraga adalah suatu ilmu yang mempelajari gaya gaya
yang dihasilkan oleh seseorang dalam gerak olahraga dan buku biomekanika
olahraga baik dan memiliki banyak manfaat untuk kehidupan sehari hari apabila di
pahami secara jelas dan paham

SARAN : Didalam dunia pendidikan terutama di bagian buku perlu


adanya pembaruhan pada isi isi buku khusus pada buku biomekanika olahraga perlu
adanya penambahan materi supaya isi yang terdapat pada buku tersebut bisa
semakin dimengerti dan diminati bagi pembaca.

Anda mungkin juga menyukai