Anda di halaman 1dari 26

MINGGU KEMAMPUAN BAHAN KAJIAN BENTUK KRITERIA PENILAIAN BOBO

KE AKHIR YANG (MATERI AJAR) PEMBELAJA T


DIHARAPKAN RAN NILAI
3 Mahasiswa dapat Stratigraphy Contextul Ketepatan 5%
mengetahui dan dan Stratifikasi Instrukction Sistematika individu
memahami Ceramah untuk menjelaskan
penegertian dari definisi Stratigraphy
Stratigraphy dan dan Stratifikasi
Stratifikasi
macam-macam
dan bentuk
pelapisan
batuan.

MATERI 3
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
PENGETAHUAN STRATIGRAFI
DAN
STRATIFIKASI

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


STRATIGRAFI

• Stratigrafi berasal dari kata strata (stratum) yang berarti lapisan (tersebar)
yang berhubungan dengan batuan, dan grafi (graphic) yang berarti
pemerian/ gambaran atau urut-urutan lapisan. komposisi dan umur relatif
serta distribusi perlapisan tanah dan interpretasi lapisan-lapisan batuan
untuk menjelaskan sejarah bumi

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


Stratigraphy dan stratifikasi
• Stratigrafi adalah studi mengenai sejarah, komposisi dan umur
relatif serta distribusi perlapisan tanah dan interpretasi lapisan-
lapisan batuan untuk menjelaskan sejarah Bumi.
• Dari hasil perbandingan atau korelasi antarlapisan yang berbeda
dapat dikembangkan lebih lanjut studi
mengenai litologi (litostratigrafi), kandungan fosil (biostratigrafi),
dan umur relatif maupun absolutnya (kronostratigrafi). stratigrafi
kita pelajari untuk mengetahui luas penyebaran lapisan batuan.

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


• Ilmu stratigrafi muncul di Britania Raya pada abad ke-19.
Perintisnya adalah William Smith. Kala itu diamati bahwa
beberapa lapisan tanah muncul pada urutan yang sama (
superposisi). Kemudian ditarik kesimpulan bahwa lapisan tanah
yang terendah merupakan lapisan yang tertua, dengan beberapa
pengecualian.
• Karena banyak lapisan tanah merupakan kesinambungan yang
utuh ke tempat yang berbeda-beda maka, bisa dibuat
perbandingan pada sebuah daerah yang luas. Setelah beberapa
waktu, dimiliki sebuah sistem umum periode-periode geologi
meski belum ada penamaan waktunya.

Sejarah
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
• Stratum adalah suatu layer batuan yang dibedakan dari
strata lain yang terletak di atas atau dibawahnya. William
Smith, “Bapak stratigrafi”, adalah orang yang pertama-
tama menyadari kebenaan fosil yang terkandung dalam
sedimen.
• Sejak masa Smith, stratigrafi terutama membahas tentang
penggolongan strata berdasarkan fosil yang ada
didalamnya.
• Penekanan penelitian stratigrafi waktu itu diletakkan pada
konsep waktu sehingga pembelajaran litologi pada waktu
itu dipandang hanya sebagai ilmu pelengkap dalam
rangka mencapai suatu tujuan yang dipandang lebih
penting, yakni untuk menggolongan dan menentukan
umur batuan.
Stratigrafi adalah ilmu mengenai strata
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
• Pada tahun-tahun berikutnya, pembelajaran minyak bumi
secara khusus telah memberikan konsep yang sedikit
berbeda terhadap istilah stratigrafi. Konsep yang baru itu
tidak hanya menekankan masalah penggolongan dan
umur, namun juga litologi.

Litologi adalah deskripsi batuan pada singkapan berdasarkan karakteristiknya,


seperti: warna, komposisi mineral dan ukuran butir sinonim dengan Petrografi
(diskripsi rinci dari batuan)
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
• Berikut adalah beberapa contoh yang menggambarkan konsep-
konsep stratigrafi.
• Moore (1941, h. 179) menyatakan bahwa “stratigrafi adalah cabang
ilmu geologi yang membahas tentang definisi dan pemerian
kelompok-kelompok batuan, terutama batuan sedimen, serta
penafsiran kebenaannya dalam sejarah geologi.”
• Menurut Schindewolf (1954, h. 24), stratigrafi bukan
“Schichtbeschreibung”, melainkan sebuah cabang geologi sejarah
yang membahas tentang susunan batuan menurut umurnya serta
tentang skala waktu dari berbagai peristiwa geologi (Schindewolf,
1960, h. 8).
• Teichert (1958, h. 99) menyajikan sebuah ungkapan yang lebih kurang
sama dalam mendefinisikan stratigrafi sebagai “cabang ilmu geologi
yang membahas tentang strata batuan untuk menetapkan urut-urutan
kronologinya serta penyebaran geografisnya.” Sebagian besar ahli
stratigrafi Perancis juga tidak terlalu menekankan komposisi batuan
sebagai sebuah domain dari stratigrafi (Sigal, 1961, h. 3).

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


• Definisi istilah stratigrafi telah dibahas pada pertemuan
International Geological Congress di Copenhagen pada
1960. Salah satu kelompok, yang sebagian besar merupakan
ahli-ahli geologi perminyakan, tidak menyetujui adanya
pembatasan pengertian dan tujuan stratigrafi seperti yang
telah dicontohkan di atas.
• Bagi para ahli geologi itu, “stratigrafi adalah ilmu yang
mempelajari strata dan berbagai hubungan strata (bukan
hanya hubungan umur) serta tujuannya adalah bukan hanya
untuk memperoleh pengetahuan mengenai sejarah geologi
yang terkandung didalamnya, melainkan  juga  untuk 
memperoleh  jenis-jenis  pengetahuan  lain,  termasuk 
didalamnya  pengetahuan  mengenai  nilai  ekonomisnya”
(International Subcommission on Stratigraphy and
Terminology, 1961, h. 9).
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
• Konsep stratigrafi yang luas itu dipertahankan oleh subkomisi
tersebut yang, sewaktu memberikan komentar terhadap
berbagai definisi stratigrafi yang ada saat itu, menyatakan
bahwa stratigrafi mencakup asal-usul, komposisi, umur,
sejarah, hubungannya dengan evolusi organik, dan fenomena
strata batuan lainnya (International Subcommission on
Stratigraphy and Terminology, 1961, h. 18).
• Karena berbagai metoda petrologi, fisika, dan kimia makin
lama makin banyak digunakan untuk mempelajari strata dan
makin lama makin menjadi bagian integral dari penelitian
stratigrafi, maka kelihatannya cukup beralasan bagi kita
untuk mengadopsi konsep stratigrafi yang luas sebagaimana
yang diyakini oleh subkomisi tersebut.

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


• Ilmu yang mendiskripsi dan mempelajari perlapisan
batuan, penyebarannya, komposisi, ketebalan, umur,
keragaman dan korelasi lapisan batuan.

Stratigrafi
(pendekatan keteknik sipilan)

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


CONTOH PEMBAHASAN STRATIGRAFI
Geologi Daerah Perbukitan Jiwo – Bayat
Daerah Bayat terletak sekitar 45 Km tenggara Yogyakarta. Di daerah Bayat kelompok
batuan dasar Pra-Tersier yang tersingkap terdiri dari filit, sekis mika, dan marmer.
Umur komplek batuan dasar ini belum diketahui. Sebaran batuan Pra-Tersier di Bayat
yang terdapat di Perbukitan Jiwo terbagi dua oleh aliran K. Dengkeng, daerah sebelah
timur K. Dengkeng disebut Jiwo Timur dan yang di sebelah baratnya disebut Jiwo
Barat seperti yang ditunjukkan oleh peta geologi Bayat (Gambar-1).

Gambar 1. Peta Geologi Daerah Bayat (Prasetyadi 2007)

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


Stratigrafi daerah Bayat dan sekitarnya dapat dilihat pada Gambar-2 (strat Bayat dskt).

Gambar-2: Kronostratigrafi Jawa Tengah selatan (termasuk Bayat)(Prasetyadi & Indranadi, 2007)

Secara umum daerah bayat memiliki satuan batuan :


1. Satuan batuan pra-tersier
2. Satuan Batuan Paleogen (Eosen)
Kontak dengan Satuan Batuan Lain

Sumber : IAGEOUPN. 2010. Guide Book Field Trip Bayat-Karangsambung IAGEOUPN. Yogyakarta : Ikatan Alumni Geologi UPN

Prasetyadi . 2007 . Evolusi tektonik Paleogen Jawa Bagian Timur, disertasi ITB, tidak dipublikasikan.

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


CONTOH STRATIGRAFI

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


Geologi Teknik-DBC 11/5/17
STRATIGRAFI SANGIRAN

11/5/17
Geologi Teknik-DBC
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
 Muka Air Tanah
ah berupa lanaukepasiran
STRATIFIKASI (dalam Ilmu Teknik Sipil)
• Stratifikasi tanah adalah penggambaran jenis lapisan tanah berdasarkan hasil

man – 5,50dari permukaan


pengujian tanah dari tes Bore Log dan Sondir.

san tanah berupa lanauke
t

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


Stratigraphy dan stratifikasi
UJI TANAH DENGAN ALAT UJI BORE LOG
Penyelidikan tanah dengan metode ini bertujuan menentukan jenis dan sifat-
sifat tanah (soil properties) pada lokasi yang akan dibangun pondasi dari tiap
tebal lapisannya. Sehingga dapat menentukan sifat-sifat fisiknya.

BOR LOG
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
UJI TANAH DENGAN ALAT UJI SONDIR
Penyelidikan tanah dengan alat uji sondir dibutuhkan untuk keperluan
perhitungan daya dukung tanah kaitan pondasi rencana bangunan yang akan
dikerjakan.

Geologi Teknik-DBC 11/5/17


Stratigraphy dan stratifikasi
• Stratifikasi
• Stratifikasi sedimen adalah hasil dari sebuah penyusunan lapisan
partikel yang berupa endapan atau batuan endapan. Tiap lapisan
merupakan lapisan yang berbeda dari batuan karena akumulasi pada
permukaan bumi. Sedangkan pelapisan merupakan hal yang penting
pada batuan sedimen, batuan vulkanik dan batuan metamorf. Bila
diamati dengan teliti, maka batuan endapan akan tampak
berlapis‑lapis, karena terlihat adanya perbedaan strata satu dengan
lainnya. Pada umumnya diameter partikel pada tiap lapisan
mempunyai ukuran yang berbeda dengan lainnya. Pada batuan
klastis, perubahan diameter disebabkan adanya perbedaan tenaga
pada saat pengangkutan.

Stratifikasi sedimen
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
TERIMA KASIH
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
• STRATIGRAF adalah Ilmu yang mendiskripsi dan
mempelajari perlapisan batuan, penyebarannya, komposisi,
ketebalan, umur, keragaman dan korelasi lapisan batuan.
• STRATIFIKASI tanah adalah penggambaran jenis lapisan
tanah berdasarkan hasil pengujian tanah dari tes Bore Log dan
Sondi

KESIMPULAN
Geologi Teknik-DBC 11/5/17
Geologi Teknik-DBC 11/5/17

Anda mungkin juga menyukai