Anda di halaman 1dari 64

Laporan Kuliah Lapangan Besar Biosistematik 2015

Cagar Alam Pananjung Pangandaran


Tanggal Kuliah lapangan: 27-29 November 2015

Tanggal Pengumpulan: 23 Desember 2015

Di susun oleh :

Arka Irfani 10614002


Restu Utari Dewina 10614021
Zahra Rahmadhani Indraputri 10614027
Rizky Budi Saputro 10614052
Ristag Hamida Hanisia 10614059
Silvana Septiani Maleong 10614076
Asisten

Alda Wydia Prihartini Azar 10612066

Program Studi Biologi

Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati

Institut Teknologi Bandung

Bandung

2015
I. Deskripsi Area Kuliah Lapangan dan metode pengambilan sampel
1.1 Deskripsi Area Kuliah Lapangan
Awalnya Pananjung Pangandaran ditetapkan sebagai kawasan suaka margasatwa
dengan luas hutannya sebesar 497 Ha dan taman lautnya sebesar 470 Ha. Saat sudah
ditemukkan bunga Rafflesia padma, statusnya berubah menjadi cagar alam. Cagar alam
Pananjung Pangandaran memiliki beberapa zona yakni zona pescaprae, formasi
baringtonia, bukit/ padang gembalaan, sungai, hutan primer dan juga hutan sekunder.
Secara Astronomis, Pananjung Pangandaran terletak antara 1800-400 Bujur Timur dan 70-
430 Lintang Selatan. Ketinggian rata-ratanya adalah 100 mdpl. Pananjung Pangandaran
memiliki curah hujan rata-rata 3.196 mm per tahun, yang membuat tumbuhan disana
tidak mengalami kekeringan yang berkepanjangan. Selain itu tingkat kelembapan
udaranya sebesar 80-90%. Iklim dan cuaca yang seperti ini membuat fauna yang ada di
sana cenderung memiliki rambut tipis (bagi mammalia), dan juga ditempati oleh beberapa
jenis burung tropis (disparbud.jabarprov.go.id, 2015).

1.2 Metode Pengambilan Sampel

Dalam mengambil sampel spesies digunakkan berbagai macam cara yaitu pit fall
trap, Light trap, sweeping net, fish net, Handling secara langsung dan juga pengamatan
untuk burung. Direct Sweeping merupakan yang paling
umum dan sering dilakukan oleh para kolektor untuk
mencari dan mengumpulkan serangga. Peralatan yang
digunakan sederhana. Selain peralatan dasar, peralatan
tambahan yang digunakan cukup dengan menggunakan
jaring serangga. Pengumpulan serangga dilakukan
dengan cara menangkap langsung serangga-serangga
dengan bantuan jaring. Metode pengamatan yang
dilakukan mencakup
metode transek baik Gambar 1.1 pit fall trap
mengikuti jalur maupun transek garis. Namun lebih sering
digunakan metode transek jalur karena menyesuaikan dengan
serangga yang memiliki mobilitas tinggi. Pittfall Trap
merupakan Jenis perangkat yang cukup sederhana namun
efektif dan sangat berguna untuk menjerat serangga. Terdiri
dari piring atau baskom ke cil, kaleng atau bak kecil.
Perangkat jebakan dibenamkan di
Gambar 1.2 Light Trap
dalam tanah dimana permukaan tanah
sejajar dengan ujung atas bibir kaleng/bak yang berisi cairan
alkohol atau etilen glikol sebagai agen pembunuh. Etilon glikol
lebih banyak digunakan oleh kolektor karena tidak menguap
seperti alkohol. bagian atas perangkat jebakan harusditutup

dengan sebuah cover atau pelindung lainnya untuk mencegah Gambar 1.3 Sweeping net
masuknya air hujan maupun vertebrata kecil jatuh ke sumur
jebakan. Light Trap atau perangkap cahaya pada dasarnya digunakan berdasarkan
perilaku kebanyakan serangga yang tertarik akan
sumber cahaya. Dapat digunakan pada berbagai panjang
gelombang cahaya sebagai agen atraktan. Jenis-jenis
variasi perangkat jebakan ini dapat dilengkapi dengan
menggunakan corong yang mengarahkan pada bak
pengumpulan koleksi. Corong atau bak penampung
dapat dibuat dari metal, plastik, kayu atau Hard paper.
Perangkat jebakan dapat dipasang dengan atau tanpa
pelindung. Namun, jika digunakan untuk beberapa hari
pelindung diperlukan untuk mencegah air hujan masuk.
Gambar 1.4 fish net
Pelindung bisa menggunakan bahan apa saja yang kuat
dan kedap air.

II. Hasil dan pembahasan

2.1 Deskripsi Alga

No Kelas Spesies Deskripsi Lokasi Foto

Talus
berbentuk
lembaran
Pantai pasir
Ulva tipis,
1 Chlorophyta putih
lactuca berwarna
Pangandaran
hijau muda,
dan tepi
bergerigi

(Pisurea, 2015)
Talus
berbentuk
daun dengan
tepian
bergerigi,
Pantai pasir
Sargassum berwarna
2 Rhodophyta putih
muticum coklat,
Pangandaran
memiliki
gelembung
udara yang
menempel
pada batang (Kitayama, 2011)
Talus
bercabang
dan Pantai pasir
Gracillaria
3 Rhodophyta bersegmen putih
salicornia
berwarna Pangandaran
hijau
kecoklatan
(Pisurea, 2015)

2.2 Tumbuhan

2.2.1 Kasifikasi

Kingdom : Plantae
Divisio : Magnoliophyta
Class : Magnoliopsida
Ordo : Malvales
Family : Malvaceae
Genus : Hibiscus
Spesies : Hibiscus tiliaceus

Sumber: http://www.thisandthatwarehouse.com/

2.2.2 Deskripsi

Pohon kecil,tinggi 5–15 m. Di tanah yang subur tumbuh lebih lurus dan dengan tajuk yang lebih
sempit daripada di tanah gersang. Daun bertangkai, bundar atau bundar telur bentuk jantung dengan
tepi rata, garis tengah hingga 19 cm; bertulang daun menjari, sebagian tulang daun utama dengan
kelenjar pada pangkalnya di sisi bawah daun; sisi bawah berambut abu-abu rapat. Daun penumpu
bundar telur memanjang, 2,5 cm, meninggalkan bekas berupa cincin di ujung ranting. Bunga berdiri
sendiri atau dalam tandan berisi 2–5 kuntum. Daun kelopak tambahan bertaju 8–11, lebih dari
separohnya berlekatan. Kelopak sepanjang 2,5 cm, bercangap 5. Daun mahkota bentuk kipas,
berkuku pendek dan lebar, 5–7,5 cm, kuning, jingga, dan akhirnya kemerah-merahan, dengan noda
ungu pada pangkalnya. Buah kotak bentuk telur, berparuh pendek, beruang 5 tak sempurna,
membuka dengan 5 katup. Bijinya kecil, dan berwarna coklat muda. Akar waru berbentuk tunggang
dan berwarna putih kekuningan.
2.3 Invertebrata Laut

Nama
No Famili Nama Jenis Foto
Lokal

1 Decapoda Sesarmidae Kepiting

(Sumber : Dokumentasi pribadi, 2015)

Udang
2 Stomatopoda Odontodactylidae
mantis

(Sumber : Dokumentasi pribadi, 2015)

3 Aspidochirotida Holothuriidae Teripang

(Sumber : Dokumentasi pribadi, 2015)

2.4 Arthropoda Darat

No. Klasifikasi Foto Deskripsi Lokasi Waktu


1. Kingdom : Animalia Kaki 3 Padang 10.00
Filum : Arthropoda pasang, rumput
Ordo : Hemiptera dominan abu- cikamal
Famili : Alydidae abu
2. Kingdom : Animalia Antenna Padang 10.00
Filum : Arthropoda membengkok rumput
Ordo : Orthoptera keluar, kaki 3 cikamal
Famili : Alydidae pasang
dengan
pasangan
belakang
lebih lebar
3. Kingdom : Animalia Termasuk ke Padang 10.00
Filum : Arthropoda dalam laba- rumput
Ordo : araneae laba, 4 cikamal
Famili : atypidae pasang kaki,
mulut depan
mempunayi 2
taring besar
4. Kingdom : Animalia Seperti Padang 10.00
Filum : Arthropoda kecoa, rumput
Ordo : Orthoptera bewarna cikamal
Famili : blattidae kecoklatan,
antenna
kebelakang
5. Kingdom : Animalia Tubuh Padang 10.00
Filum : Arthropoda bersegmen , rumput
Ordo : bewarna cikamal
scolopendromorpha hitam,
Famili : cryptopidae kurang lebih
4cm
6. Kingdom : Animalia Serangga Padang 10.00
Filum : Arthropoda berkaki 3 rumput
Ordo : hymenoptera pasnag, cikamal
Famili : formicidae 1 warna hitam

7. Kingdom : Animalia Abdomen Padang 10.00


Filum : Arthropoda membesar rumput
Ordo : hymenoptera dari toraks, cikamal
Famili : formicidae 2 jumlah kaki 6

8. Kingdom : Animalia Abdomen dan Padang 10.00


Filum : Arthropoda toreak seperti rumput
Ordo : hymenoptera tertutupi , cikamal
Famili : formicidae 3 bewarna
hitam
9. Kingdom : Animalia Beawrna Padang 10.00
Filum : Arthropoda sedikit rumput
Ordo : hymenoptera keorange, cikamal
Famili : formicidae 4 terbagi 3
segmen ,
kepala, toraks
,a bdomen
10. Kingdom : Animalia Bentuk Padang 10.00
Filum : Arthropoda silinder, celah rumput
Ordo : hymenoptera tertutup, cikamal
Famili : formicidae 5 mulut lonjong
sempit, kaki 3
pasang

11. Kingdom : Animalia Tubuh terbagi Padang 10.00


Filum : Arthropoda 3 segmenn, 6 rumput
Ordo : hymenoptera kaki, tubuh cikamal
Famili : formicidae 6 bewarna
hitam

12. Kingdom : Animalia Tubuh terbagi Padang 10.00


Filum : Arthropoda 3 segmenn, 6 rumput
Ordo : hymenoptera kaki, tubuh cikamal
Famili : formicidae 7 bewarna
hitam

13. Kingdom : Animalia Tubuh terbagi Padang 10.00


Filum : Arthropoda 3 segmenn, 6 rumput
Ordo : hymenoptera kaki, tubuh cikamal
Famili : formicidae 8 bewarna
hitam

14. Kingdom : Animalia Tubuh Padang 10.00


Filum : Arthropoda mensentris ke rumput
Ordo : hymenoptera tengah , cikamal
Famili : formicidae 9 badan lebih
bulat, kaki 3
pasnag ,
warna hitam
15. Kingdom : Animalia Tubh Padang 10.00
Filum : Arthropoda memanjang , rumput
Ordo : hymenoptera warna hitam , cikamal
Famili : formicidae 10 kaki 3 pasang

16. Kingdom : Animalia bewarna Padang 10.00


Filum : Arthropoda hitam rumput
Ordo : hymenoptera cikamal
Famili : formicidae 11
17. Kingdom : Animalia Keompok Padang 10.00
Filum : Arthropoda laba-laba , rumput
Ordo : aranae tubuh cikamal
Famili : gnophosidae bewarna
orange, kaki
4 pasang
18. Kingdom : Animalia Terdapat kaki Padang 10.00
Filum : Arthropoda panjang rumput
Ordo : Orthoptera untuk cikamal
Famili : Gryllidae 1 melompat di
bagian
belakang ,
tubuh hitam,
antenna
melingkar
19. Kingdom : Animalia Tubuh Padang 10.00
Filum : Arthropoda relative besar, rumput
Ordo : Orthoptera mempunyai cikamal
Famili : Gryllidae 2 long jumping
leg.

20. Kingdom : Animalia Badan Padang 10.00


Filum : Arthropoda bewarna rumput
Ordo : Orthoptera hitam, cikamal
Famili : Gryllidae 3
21 Kingdom : Animalia Tubuh Padang 10.00
Filum : Arthropoda bewarna rumput
Ordo : araneae hitam, kaki 4 cikamal
Famili : hahniidae pasang

22 Kingdom : Animalia Mempunyai Padang 10.00


Filum : Arthropoda kepala yang rumput
Ordo : araneae besar cikamal
Famili : nesticidae disbanding
tubuh,
antenna
memanjang
kedepan
23 Kingdom : Animalia Tubh kecil Padang 10.00
Filum : Arthropoda dengan 4 rumput
Ordo : araneae pasang kaki cikamal
Famili : phalangiidae yang tipis

24 Kingdom : Animalia Antenna Padang 10.00


Filum : Arthropoda memnajang rumput
Ordo : Hemiptera kedepan , cikamal
Famili : Rhopalidae badan
bewarna
coklat keabu-
abuan
25 Kingdom : Animalia Sejenis Padang 10.00
Filum : Arthropoda kumbang, rumput
Ordo : Coleoptera tubuh cikamal
Famili : scarabaeidae bewarna
hitam,
emmpunyai 3
pasang kaki
pada sisi kiri
dan kanan
26 Kingdom : Animalia Padang 10.00
Filum : Arthropoda Tubuh rumput
Ordo : colembolla bewarna hitam cikamal
Famili : sminthuridae 1 kecoklatan ,
kaki 3 pasang
27 Kingdom : Animalia Tubuh Padang 10.00
Filum : Arthropoda bewarn a rumput
Ordo : colembolla kehitaman, cikamal
Famili : sminthuridae 2 mempunyai 3
pasang kaki,
tubuh relatif
lebih besar
dari
sminthuridae
lainnya
28 Kingdom : Animalia Tubuh Padang 10.00
Filum : Arthropoda bewarna rumput
Ordo : colembolla kecoklatan, cikamal
Famili : sminthuridae 3 mempunyai 3
pasang kaki

29 Kingdom : Animalia Keluarga Padang 10.00


Filum : Arthropoda laba-laba rumput
Ordo : araneae bewarna cikamal
Famili : theraposidae hitam,
mempunyai 4
pasang kaki
w30 Kingdom : Animalia Laba-laba Padang 10.00
Filum : Arthropoda dengan 4 rumput
Ordo : araneae psang kaki , cikamal
Famili : tinyphiidae tubuh
bewarna
hitam
31 Kingdom : Animalia Tubuh relatif Padang 10.00
Filum : Arthropoda kecil , 4 rumput
Ordo : araneae pasang kaki cikamal
Famili : zoridae dan bewarna
kehitaman
2.5 Ikan

No Klasifikasi Foto Deskripsi Lokasi waktu

1 Kingdom: Animalia Pantai 16.00


Ramping,
Pasir
bertubuh panjang. Putih
Filum : Chordata memiliki sirip
perut yang
Kelas : Actinoptertgii berfungsi sebagai
kaki. Tubuh
memiliki warna
Ordo : Perciformes pasir. Mata
menonjol.
Famili : Gobiidae

Genus : Parapocryptes

Spesies : Paraocryptes
macrolepis

2 Kingdom: Animalia Tubuh ramping, Pantai 16.00


memiliki warna Pasir
perak Putih
Filum : Chordata
memantulkan
cahaya. Mulut
Kelas : Actinopterygii kecil.

Ordo : Mugiliformes

Famili : Mugilidae

Genus : Chelon

Spesies : Chelon sp.


2.6 Herpetofauna

Klasifikasi Foto Deskripsi Lokasi Waktu

Kingdom: Animalia Suku katak dengan Daerah aliran 19.00 –


ukuran yang realtif sungai hutan 21.00
kecil. Mempunyai pangandaran
Filum : Chordata
timpanunm yang
kecoklatan.
Kelas : Amphibia Mempunyai jari-
jari kaki dan
Ordo : Anura tangan yang
ujungnya melebar
Famili : Ranidae dan membentuk
piringan.
Genus : Hylarana

Spesies : Hylarana
chalconota

2.7 Burung
Klasifikasi Foto Deskripsi
Kingdom : Animalia Burung yang kecil dan ramping.
Phylum : Chordata Panjang total (diukur dari ujung
Class : Aves paruh hingga ujung ekor) sekitar
Order : Passeriformes 10 cm. Bulu-bulu dahi dan
Family : Sylviidae mahkota (di atas kepala)
Genus : Orthotomus berwarna merah karat, kekang
Species : Orthotomus dan sisi kepala keputihan,
sutorius Sumber: http://ibc.lynxeds.com/ dengan alis kekuningan.
Tengkuk keabu-abuan.
Punggung, sayap dan ekor hijau
zaitun. Tubuh bagian bawah
putih, dengan sisi tubuh abu-abu.
Jantan dan betina serupa, kecuali
di musim berbiak, di mana bulu
tengah ekor si jantan tumbuh
memanjang. Iris mata kuning tua
pucat; paruh sebelah atas
kehitaman, sebelah bawah merah
jambu keputihan; kaki merah
jambu. Bulu paha agak
kemerahan. Cinenen pisang biasa
didapati di pekarangan, kebun,
hutan sekunder dan hutan-hutan
lain yang terbuka. Bersarang di
semak dan belukar, burung ini
menjahit tepian satu atau
beberapa helai daun lebar yang
berdekatan, dengan serat
tumbuhan atau jaring laba-laba.
Sehingga terbangun semacam
kantung, di mana di tengahnya
dianyam sarang berbentuk bola
dari rumput, ranting yang lembut
dan serat tumbuhan umumnya.
Lokasi : cikamal
Waktu : pagi
Kingdom : Animalia Walet ini berbulu hitam kebiru-
Phylum : Chordata biruan dengan warna mengilap.
Class : Aves Bulu bagian bawah kelabu gelap
Order : Apodiformes dan bagian perut agak putih.
Family : Apodidae Ekornya sedikit bercelah. Walet
Genus : Collocalia sapi merupakan jenis walet yang
Species : Collocalia berukuran paling kecil, panjang
esculenta tubuhnya hanya sekitar 10 cm.
Matanya berwarna cokelat gelap,
paruh hitam. Suaranya
Sumber: melengking tinggi. Walet sapi
http://orientalbirdimages.org/ terbang berkelompok, tidak
beraturan. Walet ini tidak kuat
terbang jauh. Biasanya terbang
rendah hanya berputar-putar di
dekat permukaan tanah atau
sungai untuk mandi dan minum.
Jika mencari makan, sering
mengitari pohon-pohon besar
dan tinggi yang banyak
serangganya, terutama tawon
kecil.Sarangnya berbentuk tidak
beraturan, terdiri dari campuran
lumut dan rumput yang
direkatkan dengan air liurnya.
Pada celah gua yang terang,
celah batu, atau sudut bangunan,
walet sapi dapat bersarang. Jika
bertelur biasanya hanya 2 butir.
Telurnya berwarna putih dan
agak lonjong. Walet sapi
bersarang tidak tergantung pada
musim kawin sehingga bisa
bersarang sepanjang tahun.
Lokasi : cikamal
Waktu : pagi dan sore
Kingdom : Animalia Tubuh berukuran agak kecil (13
Phylum : Chordata cm), tubuh bagian atas coklat
Class : Aves kehitaman, tunggir bergradasi,
Order : Apodiformes dari abu-abu menjadi coklat
Family : Apodidae kehitaman, tubuh bagian bawah
Genus : Collocalia gelap, kaki berbulu lebat.
Species : Collocalia Hampir sulit dibedakan dengan
maxima walet sarang-putih, tubuh agak
gemuk, ekor terpotong agak
lurus. Sarang berupa mangkuk
setengah lingkaran, terbuat dari
air liur dan bulu, telur berwarna
putih, jumlah 1 butir.
Lokasi : cikamal
Waktu : pagi dan sore
Sumber: http://www.aerien.ch/

2.8 Mamalia
Klasifikasi Foto Deskripsi
Kingdom : Animalia Ciri-ciri Rambut pendek, coklat atau
Phylum : Chordata abu-abu, kadang-kadang dengan
Class : Mammalia bercak berwarna krim . seekor jantan
Order : Cetartiodactyla juga memiliki sepasang tanduk
Family : Cervidae sampai 15 cm yang jatuh dan tumbuh
Genus : Muntiacus kembali sekali setahun. hewan ini
(Timmins, 2008)
Species : Muntiacus adalah omnivora. Pejantan spesies ini
muntjak sering berkelahi di antara mereka
sendiri, menggunakan tanduk
pendeknya sebagai senjata karena
jauh lebih efektif dari taring
karnivora, yang ia dapat membela
diri secara dari predator bahkan oleh
anjing besar. (Timmins, 2008)

Lokasi: dekat wisma rengganis


Waktu: Pagi-sore
Kingdom : Animalia Monyet bertubuh kecil sedang;
Phylum : Chordata dengan panjang kepala dan tubuh
Class : Mammalia 400-470 mm, ekor 500-600 mm, dan
Order : Primates kaki belakang (tumit hingga ujung
Family : Cercopithecidae jari) 140 mm. Berat hewan betina 3-4
Genus : Macaca (Ong, 2008) kg, jantan dewasa mencapai 5-7 kg.
Species : Macaca Warna rambut di tubuhnya cokelat
fascicularis abu-abu hingga tengguli; sisi bawah
selalu lebih pucat. Jambang pipi
sering mencolok. Bayi-bayinya
berwarna kehitaman. Umum
ditemukan di hutan-hutan pesisir dan
hutan-hutan sepanjang sungai besar;
di dekat perkampungan, kebun
campuran, atau perkebunan; pada
beberapa tempat hingga ketinggian
1.300 m dpl. Hewan ini memakan
aneka buah-buahan dan memangsa
berbagai jenis hewan kecil seperti
ketam, serangga, telur dan lain-lain.
Kadang-kadang kelompok monyet ini
memakan tanaman di kebun dan
menjadi hama. (Ong, 2008)

Lokasi: Pananjung pangandaran


(cirengganis, ciborok, cikamal dll)
Waktu : Pagi-sore
Kingdom : Animalia Lutung berukuran sedang, dengan
Phylum : Chordata panjang kepala dan tubuh antara 46-
Class : Mammalia 75 cm. Lutung budeng memiliki
Order : Primates rambut tubuh berwarna hitam. Dan
Family : Cercopithecidae seperti jenis lutung lainnya, lutung ini
Genus : Trachypithecus memiliki ekor yang panjang, antara
Species : Trachypithecus 61-82 cm. Jantan dan betina dewasa
auratus umumnya berwarna hitam, dengan
betina memiliki warna putih
(Ross, 2008) kekuningan di sekitar kelaminnya.
Anak lutung memiliki rambut tubuh
berwarna jingga keemasan. Lutung
budeng adalah hewan diurnal, yakni
aktif pada waktu siang hari di atas
pepohonan. Makanan pokoknya
terdiri dari tumbuh-tumbuhan.
Memakan dedaunan, buah-buahan
dan bunga. Spesies ini juga memakan
larva serangga. Hewan ini diketahui
menghuni pelbagai tipe hutan, mulai
dari hutan mangrove, hutan pantai,
hutan rawa air-tawar, hutan hujan
dataran rendah, hutan gugur daun
tropika, serta hutan pegunungan
hingga ketinggian sekitar 3.000-
3.500 m dpl. (Ross, 2008)

Lokasi: diatas pohon dekat wisma


rengganis
Waktu : Sore hari
Kingdom : Animalia Kelelawar yang berukuran amat
Phylum : Chordata besar. Jari pertama sangat panjang,
Class : Mammalia jari kedua memiliki cakar yang
Order : Chiroptera berkembang baik. Tengkorak
Family : Pteropodidae berukuran besar dan memanjang,
Genus : Pteropus dengan rangka otak yang berbentuk
Species : Pteropus hampir seperti pipa. Memiliki tiga
vampyrus geraham depan di rahang atas, tetapi
yang terdepan sangat kecil dan sering
tanggal pada individu yang tua.
(Faturrahman, 2012) Kalong hanya memakan buah-
buahan, bunga, nektar, dan serbuk
sari; ini menjelaskan mengapa kalong
terbatas penyebarannya di wilayah
tropis. Kalong memiliki mata yang
besar sehingga mereka dapat melihat
dengan baik dalam keadaan kurang
cahaya. Indra yang secara utama
digunakan untuk navigasi adalah
daya penciumannya yang tajam.
Kalong tidak mengandalkan diri pada
daya pendengaran seperti halnya
kelelawar pemakan serangga yang
menggunakan ekholokasi. Kalong
sering mencari makanannya sampai
jauh, hingga sejauh 40 mil dari
tempatnya tidur.

Lokasi: Gua
Waktu: Pagi hari
Kingdom : Animalia Landak Jawa banyak ditemukan di
Phylum : Chordata hutan, dataran rendah, kaki bukit, dan
Class : Mammalia area pertanian. Pakan landak Jawa
Order : Rodentia dapat berupa rumput, daun, ranting,
Family : Hystricidae akar, buah-buahan, sayur-sayuran
Genus : Hystrix bahkan landak juga dapat mengunyah
Species : Hystrix tanduk rusa untuk memenuhi
javanicus kebutuhan mineral dalam tubuhnya.
Dokumentasi pribadi, 2015 Ciri-ciri fisik yang khas pada landak
Jawa adalah tubuhnya yang
diselimuti rambut halus (seperti
rambut pada mamalia lain), rambut
peraba, dan duri. Rambut halus dan
duri terdapat di seluruh bagian tubuh
landak, kecuali pada bagian hidung,
mulut, daun telinga, dan telapak kaki.
Fungsi dari rambut halus adalah
sebagai pelindung dari cuaca panas
maupun dingin, membantu mengatur
proses homeostatis tubuh, dan
sebagai reseptor sensoris. Rambut
peraba berwarna hitam dan putih
terdapat di bawah hidung dan di
sekitar pipi landak. Rambut peraba
merupakan rambut khusus yang
tumbuh dari folikel hipodermis.
Folikel-folikel tersebut dikelilingi
oleh saraf yang responsif terhadap
rangsangan mekanik seperti sentuhan
atau gerakan. Pada bagian kepala,
tubuh dan ekor ditutupi oleh duri
yang tebal dan kaku yang panjangnya
dapat mencapai 20 cm. Duri tersebut
berwarna kecoklatan atau kehitaman,
seringkali terdapat band putih pada
duri landak. Setiap duri yang ada
pada tubuh landak tertanam di dalam
kulit. Duri melekat pada otot yang
berfungsi sebagai penarik duri
tersebut ke atas (penegang) ketika
ada ancaman yang mendekat. Duri-
duri pertahanan landak akan
ditegangkan ketika landak merasa
terancam oleh predator. Landak
mampu menghempaskan duri-duri
pertahanannya ke tubuh predator
ketika predator mendekati landak.
Duri-duri pertahanan tersebut dapat
terlepas dan menancap pada tubuh
predator. Duri-duri yang hilang
tersebut akan diganti dengan duri-
duri yang baru. Duri-duri baru ini
akan tetap berada atau tertanam di
dalam kulit sampai tumbuh
sempurna. Pertumbuhan duri baru
akan sama dengan proses
pertumbuhan rambut pada umumnya.

Lokasi: Gua dan dekat wisma


cirengganis
Waktu: malam dan pagi hari

III. Daftar Tumbuhan

Zona
No Famili Nama Spesies Nama lokal Foto
ditemukan
Buchanania Formasi
1 Anacardiaceae Popohan
arborescens Baringtonia

Sumber:
http://biolinfo.org/

2 Apocynaceae Alstonia scholaris Pulai Nanggorak

(Dokumentasi pribadi,
2015)

Amorphophallus
3 Araceae Acung/ sueng Nanggorak
sp.

(Dokumentasi pribadi,
2015)

Formasi
4 Arecaceae Calamus sp. Rotan
Baringtonia

Sumber:
www.fotolepas.com

Arenga Formasi
5 Arecaceae -
Obtusifolia Baringtonia

Sumber:
http://www.palmpedia.net
/
Formasi
6 Arecaceae Corypha utan Gebang
Baringtonia

Sumber:pics.davesgarden.
com

Arenga
7 Arecaceae - Nanggorak
obtusifolia

(Dokumentasi pribadi,
2015)

Thottea
8 Aristolochiaceae Singa depa Nanggorak
tomentosa

www.chm.frim.gov.my

Formasi
9 Aspleniaceae Asplenium nidus -
Baringtonia
Sumber:
http://www.florafinder.co
m/

Chromolaena
10 Asteraceae - Cikamal
odorata

Sumber:
http://keys.lucidcentral.or
g/
Blumea
11 Asteraceae sembung Cikamal
balsamifera
Sumber:
http://phytoimages.siu.edu
/

Elephantopus Tamapk
12 Asteraceae Cikamal
scaber Liman
Sumber:
http://www.eurasiatrade.c
h/

13 Asteraceae Vernonia cinerea Cikamal

Sumber:
http://www.yinyangherbs.
com/

Formasi
14 Blechnaceae Brainea insignis
Baringtonia
Sumber: http://www.wm-
sec.com/brainea_insignis1
.jpg

Cratoxylum
15 Cluciaceae Marong Nanggorak
formosum

(Dokumentasi pribadi,
2015)

Calophyllum Formasi
16 Clusiaceae Nyamplung
inophyllum Baringtonia
Sumber:
http://bappeda.jatimprov.g
o.id/

Bulu mata
17 Cyperaceae Fimbristylis ovata Cikamal
munding

Sumber:
http://www.eflorakkl.in/
18 Dileniaceae Dillenia excelsa Kisegel Nanggorak

Tetracera Formasi
19 Dilleniaceae
scandens Baringtonia

Sumber:
http://phytoimages.siu.edu
/

Elaeocarpus
20 Elaeocarpus - Nanggorak
floribundus

(Dokumentasi pribadi,
2015)

Formasi
21 Euphorbiaceae Mallotus sp. -
Baringtonia

Sumber:
www.nationaalherbarium.
nl

22 Euphorbiaceae Breynia cernua - Cikamal

Sumber: keys.trin.org.au
23 Euphorbiaceae Mallotus ficifolius Nanggorak

Sumber:http://www.disco
verlife.org/

Desmodium
24 Fabaceae - Cikamal
triflorum

Sumber:
http://www.virboga.de/

Scolophoa
25 Flacortiaceae - Nanggorak
spinosa

Dokumentasi pribadi,
2015

Dicranopteris
26 Gleicheniaceae - Badeto
linearis

Dokumentasi pribadi,
2015

Formasi
27 Gnetaceae Gnetum latifolium -
Baringtonia

Sumber:
upload.wikimedia.org

28 Gnetaceae Gnetum latifolium - Nanggorak


Sumber:
upload.wikimedia.org

Hernandia Formasi
29 Hernandiaceae Jack in the box
nymphaeifolia Baringtonia

Sumber:http://cookislands
.bishopmuseum.org/

Thalassia hempr Lamun &


30 Hydrocharitaceae Lamun
ichii terumbu karang

Sumber:
www.seagrasswatch.org/i
d_seagrass.html

31 Lamiaceae Tectona grandis Jati Cikamal

Sumber:
upload.wikimedia.org

Formasi
32 Lauraceae Neolitsea sp. -
Baringtonia

Sumber:
http://treeflower.la.coocan
.jp/

33 Lauraceae Neolitsea sp. - Nanggorak

Dokumentasi pribadi,
2015
34 Lauraceae Sinamomun iners Kiteji Badeto

Dokumentasi pribadi,
2015

Formasi
35 Leguminoceae Bauhinia fulva -
Baringtonia

Sumber:
upload.wikimedia.org

Chaetocalyx
36 Leguminoceae - Nanggorak
latisiliqua

herbarium.ucdavis.edu

Desmodium
37 Leguminoceae - Badeto
heterocarpon

upload.wikimedia.org

Acacia
38 Leguminoceae - Badeto
auriculiformis

upload.wikimedia.org
39 Leguminosae Senna timoriensis Haringhing Cikamal

Sumber:
upload.wikimedia.org

Baringtonia
40 Leticidaceae Songgong Nanggorak
rasemosa

upload.wikimedia.org

Lygodium
41 Lygodiaceae Paku merak Nanggorak
circinatum

Natureloveyou.org

Thespesia Formasi
42 Malvaceae Waru Laut
populnea Baringtonia

Sumber:
wildlifeofhawaii.com/ima
ges/flowers/Thespesia-
populnea-3.jpg

Pterospermum Formasi
43 Malvaceae -
diversifolium Baringtonia
Sumber:
http://www.biotik.org/
Pterospermum Formasi
44 Malvaceae Celang
javanicum Baringtonia
Sumber:
http://tropical.theferns.inf
o/

45 Malvaceae Grewia sp. - Nanggorak

Tropical.com

46 Malvaceae Sterculia foetida - Badeto

Sumber:
http://tropical.theferns.inf
o/

Hibiscus
47 Malvaceae Waru laut Cirengganis
tilliaceus

www.noosanativeplants.com
.au

Melastoma
48 Melastomaceae - Cikamal
malabathricum

Sumber:http://phytoimage
s.siu.edu/
Memecylon
49 Melastomaceae - Nanggorak
myrsinoides

Boldsystems.com

Dysoxylum Kokosan Formasi


50 Meliaceae
parasiticum Monyet Baringtonia

Sumber:
http://www.biolib.cz/

Beringin Formasi
51 Moraceae Ficus sp.
pencekik Baringtonia

Sumber:
https://questionableevoluti
on.files.wordpress.com

Arthrocarpus
52 Moraceae Tereup Nanggorak
elasticus

Sumber:
http://tropical.theferns.inf
o/

Syzygium Formasi
53 Myrtaceae Jambu Kopo
zollingerianum Baringtonia

Sumber:
biosains.mipa.uns.ac.id
Syzygium
54 Myrtaceae Salam Nanggorak
polyanthum

Natureloveyou.org

Syzygium
55 Myrtaceae Ipis kulit Nanggorak
lineantum

Natureloveyou.org

Rhodamina
56 Myrtaceae Andong Nanggorak
cinerea

Natureloveyou.org

57 Myrtaceae Syzygium litorale - Nanggorak

http://www.rarepalmseeds
.com/

Pandanus Formasi
58 Pandanaceae Pandan duri
tectorius Baringtonia

Sumber:http://www.rarep
almseeds.com/

Aporosa
59 Phyllanthaceae Jejebungan Nanggorak
frutescens

Sumber:http://www.natur
eloveyou.sg/
60 Poaceae Cynodon dactylon - Cikamal

Sumber:http://www.tropic
alforages.info/

Imperata
61 Poaceae Alang-alang Cikamal
cylindrica

Sumber:
http://australianseed.com/

Ischaemum
62 Poaceae Cikamal
rugosum
Sumber:
http://publish.plantnet-
project.org/

Formasi
63 Polyodiceae Drynaria sp. -
Baringtonia

Sumber:
http://www.mpbd.info/

Formasi
64 Primulaceae Ardisia humilis Lampeni
Baringtonia
Sumber:
http://www.houseplant41
1.com/

Rafflesia Formasi
65 Rafflesiaceae Bunga bangkai
horsfieldii Baringtonia
Sumber:
http://static.republika.co.i
d/
Carallia
66 Rizhoporaceae Ceuri Nanggorak
rizhoporaceae

c2.staticflickr.com

Psychotria Formasi
67 Rubiaceae -
robusta Baringtonia
Sumber:
http://www.tradewindsfru
it.com/

Neonauclea
68 Rubiaceae klepu Cikamal
calycina

Sumber:
c2.staticflickr.com

69 Rubiaceae Hedyotis sp. Pacok gaok Cikamal

Sumber:
http://www.botany.hawaii
.edu/

Bunga putih,
70 Rubiaceae Ixora paludosa Nanggorak
soka

www.plantillustrations.org
Soka (daun
71 Rubiaceae Ixora linearifolia Nanggorak
linear)

www.ville-ge.ch

Clausena
72 Rutaceae kibaceta Cikamal
excavata

Sumber:
http://www.biotik.org/

Acronychia
73 Rutaceae Kijeruk Cikamal
pedunculata
Sumber:
http://img4.ph.126.net/

Melycope
74 Rutaceae - Nanggorak
ascendens

http://www.biotik.org/
75 Salicaceae Flacortia rukam Rukam Nanggorak

www.photomazza.com

Schleichera Kosambi/
76 Sapindaceae Cikamal
oleosa kesambi

Sumber:
upload.wikimedia.org

Mischocarpus
77 Sapindaceae - Cikamal
sundaicus

Sumber:
http://www.cfh.ac.cn/

78 Sapindaceae Guiea pubescens Kihoe Nanggorak

Sumber: http://hkti.org/

79 Selaginellaceae Selaginella sp. Paku rane Badeto

http://www.biotik.org/
80 Simaroubaceae Brucea javanica Buah makassar Cikamal

Sumber: http://hkti.org/

Camellia
81 Theaceae - Nanggorak
lanceolata

www.golatofski.de

82 Verbenaceae Vitex pinnata Laban Cikamal


Sumber:
http://www.natureloveyou
.sg/

Stachytarpheta
83 Verbenaceae - Badeto
indica

http://www.biotik.org/

84 Vitaceae Vitis sp. - Nanggorak

http://www.biotik.org/

85 Vitaceae Leea aequata Kiminyak Nanggorak

de.wikipedia.org
86 Zingiberaceae Globba sp. - Nanggorak

natureproducts.net
.

IV. Daftar Hewan

Klasifikasi Foto Deskripsi Lokasi Waktu

Kingdom: Animalia Pantai pasir 16.00


semacam bintang
putih
laut dengan
Filum : Echinodermat tangan-tangan
a
berbulu, Jika
Kelas : Ophiuridea hanya dilihat dari
tangannya dalam
Ordo : Ophiurae satuan seperti ular
laut. Waerna agak
Famili : Ophiocomidae kecoklatan

Genus : Ophiocomina

Spesies : Ophiocomina
nigra
Kingdom: Animalia Jenis kerang Pantai pasir 16.00
dengan tekstur putih
garis yang
Filum : Mollusca
melingkupi
permukaan,
Kelas : Gastropoda cangkang bewarna
coklat muda
Ordo : Archaeogast keabu-abuan
ropoda

Famili : Turbinidae

Genus : Turbo

Spesies : Turbo
sparverius

Kingdom: Animalia Pantai pasir 16.00


Jenis kerang
putih
dengan cangkang
Filum : Mollusca berbentuk kerucut
dan bergerigi di
Kelas : Gastropoda tiap sisi
melingkarnya
Ordo : Decapoda

Famili : Cerithiidea

Genus : Cerithium

Spesies : Cerithium
nodulosum

Kingdom: Animalia Kepiting bewarna Pantai pasir 16.00


coklat agak putih
kejinggaan,
Filum : Arthropoda
memiliki 2 capit
yang sama besar,
Kelas : Crustacea ukuran kecil

Ordo : Decapoda
Famili : Portunidae

Genus : Thalamita

Spesies : Thalamita
crenata

Kingdom: Animalia Kepiting bewarna Pantai pasir 16.00


putih agak krem, putih
memiliki ukuran
Filum : Arthropoda
tubuh yang kecil
dengan 2 capit
Kelas : Malacostrac sama besar
a

Ordo : Decapoda

Famili : Ocypodidae

Genus : Ocypode

Spesies : Ocypode
ceretophtha
lma

Kingdom: Animalia Kepiting dengan 1 Pantai pasir 16.00


capit yang putih
ukurannya
Filum : Arthropoda
setengah
badannya, capit
Kelas : Malacostrac bewarna agak
a jingga

Ordo : Decapoda

Famili : Sesarmidae

Genus : Parasesarm
a

Spesies : Parasesarm
a
erythodacty
la

Kingdom: Animalia Udang dengan 2 Pantai pasir 16.00


lengan depan yang putih
dapat mendorong
Filum : Arthropoda
sangat kuat,
memiliki warna
Kelas : Malacostrac tubuh biru
a

Ordo : Stomatopoda

Famili : Odontodacty
lidae

Genus : Odontodact
ylus

Spesies : Odontodact
ylus
latirostis

Kingdom: Animalia Teripang, Pantai pasir 16.00


memiliki tubuh putih
bewarna hitam ,
Filum : Echinoderm
tidak bergerak.
ata Saat dipreserfasi,
mengeluarkan isi
Kelas : Holothuroid tubuh
ea

Ordo : Aspidochirot
ida

Famili : Holothuriida
e

Genus : Actinopyga

Spesies : Actinopyga
miliaris
Kingdom: Animalia Sejenis siput di Pantai pasir 16.00
pantai dengan putih
corak kamuflase
Filum : Mollusca
untuk menghindari
predator, memiliki
Kelas : Gastropoda semacam sirip di
bagian dorsal ,
Ordo : Nudibranchi tubuh bewarna
a coklat krem
dengan bercak
Famili : Polyceridae coklat hitam

Genus : Palio

Spesies : Palio
nothus

Kingdom: Animalia Kerang dengan Pantai pasir 16.00


bagian warna putih
dasare berupa
Filum : Mollusca
putih dengan corak
coklat kehitaman
Kelas : Gastropoda tersebar, bentuk
mengkrucut
Ordo : Decapoda pendek

Famili : Turbinidae

Genus : Turbo

Spesies : Turbo
Chrysostam
us

Kingdom: Animalia Memiliki tubuh Pantai pasir 16.00


dalam bewarna putih
merak ke jinggaan,
Filum : Athropoda
cangkap biasanya
bewarna putih
Kelas : Malacostrac
a

Ordo : Decapoda
Famili : Diogenidae

Genus : Dardanus

Spesies : Dardanus
megistos

Kingdom: Animalia Kepiting yang Pantai pasir 16.00


kaki-kakinya putih
panjang daripada
Filum : Athropoda
capitnya, capitnya
kecit dan pendek ,
Kelas : Malacostrac memiliki tubuh
a bewarna krem

Ordo : Decapoda

Famili : Epialtidae

Genus : Libinia

Spesies : Libinia
spinosa

Kingdom: Animalia Cangkap Pantai pasir 16.00


berbentuk krucut putih
tidak terlalu
Filum : Mollusca
panjang, terdapat
bintil menonjol
Kelas : Gastropoda keluar, bewarna
krem keputihan
Ordo : Littorinimor
pha

Famili : Bursidae

Genus : Tutufa

Spesies : Tutufa bubo


Kingdom: Animalia Terpiang Pantai pasir 16.00
bewarna dasar putih putih
dengan corak hitam
Filum : Echinoderm dan kecoklatan
ata cerah

Kelas : Holothuroid
ea

Ordo : Aspidochirot
ida

Famili : Holothuriida
e

Genus : Holothuria

Spesies : Holothuria
lessoni

Kingdom: Animalia Cangkang sepertu Pantai pasir 16.00


roti croissant lurus putih
dengan warna
Filum : Mollusca
putih dan coklat
muda sealng-
Kelas : Gastropoda seling

Ordo : Neogastropo
da

Famili : Muricoidae

Genus : Lepsiellla

Spesies : Lepsiellla
vinosa

Kingdom: Animalia Tekstur lebih halus Pantai pasir 16.00


dan licin , putih
memiliki corak
Filum : Mollusca
coklat cerah
dengan waerna
Kelas : Gastropoda dasar berupa putih.
Ujungnya
memiliki warna
Ordo : Caenogastro kehitaman
poda

Famili : Strombidae

Genus : Strombus

Spesies : Strombus
mutabilis

Kingdom: Animalia Tekstur lebih halus Pantai pasir 16.00


dan licin , putih
memiliki corak
Filum : Mollusca
coklat cerah
dengan waerna
Kelas : Gastropoda dasar berupa putih

Ordo : Neogastropo
da

Famili : Muricoidae

Genus : Nassa

Spesies : Nassa
francolina

Kingdom: Animalia Terpaing agak Pantai pasir 16.00


panjang, memiliki putih
bercak putih di
Filum : Echinoderm
atas tubuhnya
ata yang bewarna
hitam
Kelas : Holothuroid
ea

Ordo : Aspidochirot
ida

Famili : Holothuriida
e

Genus : Actinopyga
Spesies : Actinopyga
plauensis

Kingdom: Animalia Cangkang dengan Pantai pasir 16.00


loreng-loreng putih
coklat tua
Filum : Mollusca
membentuk corak
sirkular
Kelas : Gastropoda

Ordo : Neogastropo
da

Famili : fasciolariida
e

Genus : Latirolagen
a

Spesies : Latirolagen
a
smaragdula

Kingdom: Animalia Cangkang denagn Pantai pasir 16.00


warna dasar putih , putih
memiliki loreng
Filum : Mollusca
krem di bagian
tengah keujung
Kelas : Gastropoda

Ordo : Littorinimor
pha

Famili : Strombidae

Genus : Strombus

Spesies : Strombus
gibberulus
Kingdom: Animalia semacam bintang Pantai pasir 16.00
laut dengan tangan- putih
tangan berbulu, Jika
Filum : Echinoderm hanya dilihat dari
ata tangannya dalam
satuan seperti ular
Kelas : Ophiuroidea laut. Warna
kehitaman
Ordo : Ophiurida

Famili : Ophiuridae

Genus : Ophiura

Spesies : Ophiura
protoreaste
r

Kingdom: Animalia Cangkang dengan Pantai pasir 16.00


warna dasar putih
berupa coklat tua
Filum : Mollusca

Kelas : Gastropoda

Ordo : Neogastropo
da

Famili : Muricidae

Genus : Nassa

Spesies : Nassa serta

Kingdom: Animalia Kerang-kerangan Pantai pasir 16.00


dengan warna putih
dasar ptih dan
Filum : Mollusca
bercorak krem dan
ckolat tua
Kelas : Bivalvia

Ordo : Veneroida

Famili : Veneridae
Genus : Gafrarium

Spesies : Gafrarium
tumidum

Kingdom: Animalia Kerang-kerangan Pantai pasir 16.00


dengan warna putih
corak putih dan
Filum : Mollusca
hitam tersebar
Kelas : Gastropoda

Ordo : Neritimorph
a

Famili : Nertidae

Genus : Nerita

Spesies : Nerita
albicilla

Kingdom: Animalia Biasa disebut Pantai pasir 16.00


kelomang, putih
memiliki tubuh
Filum : Arthropoda
merah kejinggaan,
bercangkang
Kelas : Malacostrac warna putih coklat
a muda

Ordo : Decapoda

Famili : Coenobitida
e

Genus : Coenobita

Spesies : Coenobita
perlatus
Kingdom: Animalia Cangkang Pantai pasir 16.00
emmanjang dan putih
dari pangkal ke
Filum : Mollusca
ujung, ukuran
diameter cangkang
Kelas : Gastropoda megecil, warna
berupa coklat
Ordo : Neogastropo cerah dan krem
da

Famili : fasciolariida
e

Genus : Pleuroploca

Spesies : Pleuroploc
a
filamentosa

Kingdom: Animalia Jenis udang- Pantai pasir 16.00


udangan bewarna putih
biru , ukuran
Filum : Athropoda
realtif kecil
Kelas : Malacostrac
a

Ordo : Stomatopoda

Famili : Gonodactyli
dae

Genus : Gonodactyl
us

Spesies : Gonodactyl
us smithii
Kingdom: Animalia Warna cangkang Pantai pasir 16.00
agak putih ke putih
kuningan, tekstur
Filum : Mollusca
halus
Kelas : Gastropoda

Ordo : Neotaeniogl
ossa

Famili : Strombidae

Genus : Canarium

Spesies : Canarium
mutabile

Kingdom: Animalia Cangkang melebar Pantai pasir 16.00


dengan tonjolan putih
garis melingkar ,
Filum : Mollusca
warna coklat
dengan corak
Kelas : Gastropoda coklat tua

Ordo : Archaeogast
ropoda

Famili : Turbinidae

Genus : Turbo

Spesies : Turbo
orgyrostom
us

Kingdom: Animalia
Teripang panjang Pantai pasir 16.00
dengan corak putih
coklat terang
Filum : Echinodermata
dengan totoaln
besar coklat tua
Kelas : Holothuroidea

Ordo : Dendrochirotida
Famili : Holothuriidae

Genus : Pearsonothuria

Spesies : Pearsonothuria
graeffei

Kingdom: Animalia Pantai pasir 16.00


Kepiting dengan putih
kaki-kaki yang
Filum : Arthropoda melengkung
kedepan panjang
Kelas : Malacostrac dengan sepasang
a kaki belakang, tubuh
bewarna hitam
kejingga
Ordo : Decapoda

Famili : Cancridae

Genus : Cancer

Spesies : Cancer
irraratus

Kingdom: Animalia Cangkang putih Pantai pasir 16.00


dengan corak putih
garis-garis hitam
Filum : Mollusca
cerah
Kelas : Gastropoda

Ordo : Neogastropo
da

Famili : Muricidae

Genus : Acanthinuc
ella

Spesies : Acanthinuc
ella
punctulata
Kingdom: Animalia Kepitingd enagn Pantai pasir 16.00
capit kecil didepan putih
, memiliki warna
Filum : Arthropoda
kehitaman pudar
dan agak keabu-
Kelas : Malacostraca abuan gelap

Ordo : Decapoda

Famili : Grapsidae

Genus : Metopograps
us

Spesies : Metopograps
us messor

Kingdom: Animalia Daerah aliran 19.00 –


Kadal dengan
sungai hutan 21.00
famili scincidae ini pangandaran
Filum : Chordata memiliki ukuran
tubuh yang relatif
Kelas : Reptilia kecil. Anggota
tubuh lengkap
Ordo : Squamata seperti timpani,
kaki 2 pasang dan
Famili : Scincidae ekor, panjang
tubuh perkiraan
Genus : Mabuya/Eutr 140 cm.
opis

Spesies : Mabuya
rudis/
Eutropis
rudis

Kingdom: Animalia Suku katak dengan Daerah aliran 19.00 –


ukuran yang realtif sungai hutan 21.00
kecil. Mempunyai pangandaran
Filum : Chordata
timpanunm yang
kecoklatan.
Kelas : Amphibia Mempunyai jari-
jari kaki dan
tangan yang
Ordo : Anura ujungnya melebar
dan membentuk
piringan.
Famili : Ranidae

Genus : Hylarana

Spesies : Hylarana
chalconota

Kingdom: Animalia Di hutan 19.00 –


Jenis katak yang
pangandaran, 21.00
sering ditemukan mendekati
Filum : Chordata di pepohonan. aliran sungai
Mempunyai
Kelas : Amphibia ukuran yang reltif
kecil. Punggung
Ordo : Anura berkulit halus,
tanpa lipatan,
Famili : Rhacophori tonjolan, atau
dae bintilan. Jari
tangan berselaput
Genus : Polypedates
renang.

Spesies : Polypedate
s
leucomysta
x

Kingdom: Animalia Katak yang Digutan 19.00 –


bertubuh gempal pangandaran, 21.00
hingga ramping. mendekati
Filum : Chordata
Mempunyai jari- aliran sungai
jari kaki dan
Kelas : Amphibia tangan yang
ujungnya melebar
Ordo : Anura dan membentuk
piringan.
Famili : Ranidae

Genus : Hylarana
Spesies : Hylarana
baramica

Kingdom: Animalia Di hutan 19.00 –


Kadal dengan
pangandaran, 21.00
famili scincidae mendekati
Filum : Chordata ini memiliki aliran sungai
ukuran tubuh
Kelas : Reptilia yang relatif kecil.
Anggota tubuh
Ordo : Squamata lengkap seperti
timpani, kaki 2
Famili : Scincidae pasang dan ekor,
panjang tubuh
Genus : Eutropis perkiraan

Spesies : Eutropis
rudis

Kingdom: Animalia Di hutan 19.00 –


Suku katak
pangandaran, 21.00
dengan ukuran mendekati
Filum : Chordata yang realtif kecil. aliran sungai
Mempunyai
Kelas : Amphibia timpanunm yang
kecoklatan.
Ordo : Anura Mempunyai jari-
jari kaki dan
Famili : Ranidae tangan yang
ujungnya melebar
Genus : Rana dan membentuk
piringan.
Spesies : Rana
Chalconota
Kingdom: Animalia Di hutan 19.00 –
Tubuh berwarna
pangandaran, 21.00
coklat dengan mendekati
Filum : Chordata sedikit corak aliran sungai
hitam.
Kelas : Amphibia

Ordo : Anura

Famili : Rhacophorid
ae

Genus : Polypedates

Spesies : Polypedates
leucomystax

Kingdom: Animalia Di hutan 19.00 –


Warna hitam
pangandaran, 21.00
gelap, tibuh licin. mendekati
Filum : Chordata
aliran sungai
Kelas : Amphibia

Ordo : Anura

Famili : Ranidae

Genus : Rana

Spesies : Rana
baramica
Kingdom: Animalia Di hutan 19.00 –
Berwarna coklat
pangandaran, 21.00
memiliki loreng mendekati
Filum : Chordata hitam pada bagian aliran sungai
kaki. pada tubuh
Kelas : Amphibia terdapat sedikit
tonjolan
Ordo : Anura

Famili : Dicroglossid
ae

Genus : Limnonectes

Spesies : Limnonectes
microdiscus

Klasifikasi Foto Deskripsi


Kingdom: Animalia Ukuran tubuh berkisar 70 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger slooping dengan
Kelas: Aves kemiringan 40°-45°.
Ordo : Falconiformes Pola terbang static soaring. Tipe paruh
Famili : Pandionidae pemangsa dengan ukuran paruh
Genus: Haliaeetus berbanding kepala sebesar 1:1.
Spesies: Haliaeetus Bentuk ekor melebar. Memiliki susunan
leucogaster jari kaki pemangsa, yaitu 3 kedepan 1
ke belakang. Suara teriakan seperti
rangkong "ah-ah-ah-…". Tipe sarang
platform.
(Aviantoro, 2012)
Kingdom: Animalia Ukuran berukuran kecil berkisar 10 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger slooping dengan
Kelas: Aves kemiringan 40°-45°. Pola terbang
Ordo : Apodiformes langsung. Tipe paruh pemakan serangga
Famili : Apodidae degan ukuran berbanding kepala sebesar
Genus: Collocalia 1:3. Bentuk ekor bertukik. Susunan jari
Spesies: Collocalia linchi kaki petengger, yaitu 3 ke depan dan 1
ke belakang. Suara nada tinggi "ciir-
ciir". Tipe sarang mangkuk (cupped)

(Kalra, 2014)
Kingdom: Animalia Ukuran berukuran kecil berkisar 13 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger horizontal. Pola
Kelas: Aves terbang langsung. Tipe paruh pemakan
Ordo : Passeriformes serangga terbang dengan ukuran
Famili : Muscicapidae berbanding kepala sebesar 1:3. Bentuk
Genus: Ficedula ekor persegi. Susunan jari kaki
Spesies: Ficedula petengger, yaitu 3 ke depan, 1 ke
zanthopygia belakang. Suara"pirip-pirip…" yang
merdu diselingi "tiit". Kadang juga
terdengar kicauan yang pendek"
(Mike, 20016)
Tipe sarang mangkuk (cupped)
Kingdom: Animalia Ukuran Sedang, berkisar 20 cm. Postur
Filum: Chordata bertengger slooping dengan kemiringan
Kelas: Aves 40°-45°. Pola terbang langsung. Tipe
Ordo : Passeriformes paruh pemakan serangga dengan ukuran
Famili : Pynonotidae berbanding kepala sebesar 1:3. Bentuk
Genus: Pycnonotus ekor melebar. Susunan jari kaki
Spesies: Pycnonotus petengger (3 ke depan, 1 ke belakang)
aurigaster Suara berbunyi nyaring "cuk-cuk, …
tuit-tuit" atau ke-ti-lang-ke-ti-lang-".
(Aviantoro, 2012) Tipe sarang mangkuk (cupped).
Kingdom: Animalia Ukuran kecil berkisar 10 cm. Postur
Filum: Chordata bertengger slooping dengan kemiringan
Kelas: Aves 40°-45°. Pola terbang langsung. Tipe
Ordo : Passeriformes paruh paruh penghisap. Bentuk ekor
Famili : Nectariidae persegi. Susunan jari kaki petengger (3
Genus: Nectarinia ke depan, 1 ke belakang).
Spesies: Nectarinia Suara"ciip,ciip,chii wiit" dan suatu
jugularis melodi pendek yang diakhiri dengan
getaran nyaring.Tipe sarang berbentuk
kantung
(Proboards, 2013)
Kingdom: Animalia Memiliki ukuran menengah dengan
Filum: Chordata panjang head-to-ekor 55-60 cm dari
Kelas: Aves kepala ke ekor dan lebar sayap 23-36
Ordo : Bucerotiformes cm. rata-rata ukuran 19 cm untuk laki-
Famili : Bucerotidae laki dan 16 cm untuk wanita. Hal ini
Genus: Anthracoceros dapat memiliki berat badan antara 600 g
Kingdom: Animalia dan 1050 g, rata-rata 900 g untuk pria
Filum: Chordata dan 875 g untuk wanita. bulu kepala,
Kelas: Aves leher , kembali, sayap dan dada bagian
Spesies: Anthracoceros atas berwarna hitam dengan kemilau
albirostris hijau sedikit. Ekor hitam dengan tips
putih pada semua bulu kecuali bulu
pusat (rectories). Bulu mereka yang
(Yean, 2002) lebih rendah, perut bagian bawah, paha,
di bawah sayap dan semua tips dari
sayap kecuali tiga sekunder basal dan
dua primary luar putih, seperti kulit
circumorbital sekitar mata dan pada
kulit tenggorokan. Sebuah semburat
biru kadang-kadang dapat melihat pada
tenggorokan dari orang dewasa.
Casques matang A. albirostri yang
lateral rata "silinder", yang dapat
membentuk tanduk yang menonjol.
suara dari burung ini seerti suara
crowlike, suara ringkikan atau crackles
keras dan pekikan. Habitat alamnya
adalah hutan dataran rendah lembab
subtropis atau tropis .Makanan terdiri
dari buah-buahan liar seperti buah ara,
buah melanoxylon , rambutan , buah
kelapa , pepaya dan buah-buahan dari
tanaman liana . burung ini juga
memakan serangga besar ( belalang ) ,
burung kecil ( kutilang ) reptil kecil (
kadal dan ular ) , amfibi seperti katak ,
dan ikan
Kingdom: Animalia Ukuran agak kecil berkisar 11 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger horizontal. Pola
Kelas: Aves terbang langsung. Tipe paruh pemecah
Ordo : Passeriformes biji. Bentuk ekor membulat. Susunan
Famili : Estrildidae jari kaki petengger (3 ke depan, 1 ke
Genus: Lonchura belakang). Tipe sarang berupa bola.
Spesies: Lonchura
leucogastroides

(Mike, 2006)
Kingdom: Animalia Mempunyai ukuran tubuh yaitu sekitar
Filum: Chordata 20 cm. Burung ini mempunyai jambul
Kelas: Aves pendek, mahkota coklat-gelap. Tubuh
Ordo : Passeriformes bagian atas coklat dengan tenggorokan
Famili : Pycnonotidae putih. Iris cokalt-kemerahan dengan
Genus: Hemixos warna paruh hitam; kaki hitam.
Spesies: Hemixos flavala

(Mike, 2006)
Kingdom: Animalia Ukuran berukuran kecil berkisar 10 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger langsung. Pola
Kelas: Aves terbang. Tipe paruh pemakan serangga
Ordo : Caprimulgiformes terbang, dengan ukuran berbamding
Famili : Apodidae kepala sebesar 1:3. Bentuk ekor
Genus: Collocalia bertakik
Spesies: Collocalia Susunan jari kaki petengger (3 ke
esculenta depan, 1 ke belakang). Suara nada
tinggi "ciir-ciir". Tipe sarang mangkuk
(cupped).

(Kalra, 2014)
Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 15 cm, lebih besar
Filum: Chordata daripada burung gereja. Postur
Kelas: Aves bertengger dengan kemiringan berkisar
Ordo : Passeriformes 40°-45°. Pola terbang langsung. Tipe
Famili : Cisticolidae paruh pemakan serangga. Bentuk ekor
Genus: Prinia bertakik. Susunan jari kaki petengger (3
Spesies: Prinia ke depan, 1 ke belakang). Suara berupa
polychroa “twitit”.Tipe sarang tidak teramati.

(Mandalaywala, 2014)
Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 19 cm, pendek dan
Filum: Chordata gemuk. Postur bertengger slooping
Kelas: Aves dengan kemiringan berkisar 40°-45°.
Ordo : Passeriformes Pola terbang langsung. Tipe paruh
Famili : Pellorneidae pemakan serangga. Bentuk ekor
Genus: Napothera membulat. Susunan jari kaki petengger
Spesies: Napothera (3 ke depan, 1 ke belakang).Suara
macrodactyla “hriw..” bergetar. Tipe sarang tidak
teramati.

(Bakewell,2004)
Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 11 cm. Postur
Filum: Chordata bertengger horizontal. Pola terbang
Kelas: Aves mengepak melayang. Tipe paruh
Ordo : Passeriformes pemakan serangga.Bentuk ekor
Famili : Zosteropidae bertakik.Susunan jari kaki petengger (3
Genus: Zosterops ke depan, 1 ke belakang). Suara
Spesies: Zosterops “ciwciwciwciw”. Tipe sarang platform.
palpebrosus

(Bakewell,2004)
Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 14 cm. Postur
Filum: Chordata bertengger horizontal. Pola terbang
Kelas: Aves langsung. Tipe paruh pemakan
Ordo : Passeriformes serangga. Bentuk ekor membulat.
Famili : Timaliidae Susunan jari kaki petengger (3 ke
Genus: Malacocincia depan, 1 ke belakang). Suara “oit oit
Spesies: Malacocincia oit”.
sepiarium Tipe sarang tidak teramati.

(Oneill, Daisy. 2013)


Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 21 cm. Postur
Filum: Chordata bertengger slooping dengan kemiringan
Kelas: Aves berkisar 40°-45°. Pola terbang tidak
Ordo : Passeriformes teramati. Tipe paruh paruh pemakan
Famili : Nectariniidae serangga. Bentuk ekor melengkung.
Genus: Arachnothera Susunan jari kaki petengger (3 ke
Spesies: Arachnothera depan, 1 ke belakang). Suara terdengar
robusta “cak cak”.

(Oneill, Daisy. 2013)


Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 14 cm. Postur
Filum: Chordata bertengger horizontal. Pola terbang
Kelas: Aves langsung. Tipe paruh paruh pemakan
Ordo : Passeriformes serangga. Bentuk ekor membulat.
Famili : Pellornidae Susunan jari kaki petengger (3 ke
Genus: Malacocincia depan, 1 ke belakang). Suara “oit oit
Spesies: Malacocincia oit”.
abbotti Tipe sarang tidak teramati

(Oneill, Daisy. 2013)


Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 15 cm, lebih besar
Filum: Chordata daripada burung gereja. Postur
Kelas: Aves bertengger slooping dengan kemiringan
Ordo : Passeriformes berkisar 40°-45°. Pola terbang
Famili : Cisticolidae langsung.
Genus: Prinia Tipe paruh paruh pemakan serangga.
Spesies: Prinia familiaris Bentuk ekor bertakik. Susunan jari kaki
petengger (3 ke depan, 1 ke belakang).
Suara “ twitit”. Tipe sarang tidak
teramati.

(Oneill, Daisy. 2013)


Kingdom: Animalia Ukuran kurang lebih 15 cm, lebih besar
Filum: Chordata daripada gereja. Postur bertengger
Kelas: Aves vertikal. Pola terbang mengepak
Ordo : Coraciiformes melayang. Tipe paruh pemakan ikan.
Famili : Alcedinidae Bentuk ekor membulat. Susunan jari
Genus: Halcyon kaki petengger (3 ke depan, 1 ke
Spesies: Halcyon belakang).Suara “cekakak”. Tipe sarang
cyanoventris tidak teramati.

(Mandalaywala, 2014)
Kingdom: Animalia Ukuran kecil kurang lebih 14 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger horizontal. Pola
Kelas: Aves terbang langsung. Tipe paruh pemakan
Ordo : Passeriformes serangga. Bentuk ekor persegi. Susunan
Famili : Aegithinidae jari kaki petengger (3 ke depan, 1 ke
Genus: Aegithina belakang). Suara “ciiipow”. Tipe sarang
Spesies: Aegithina tiphia mangkuk (cupped).

(Jordan, 2014)
Kingdom: Animalia Ukuran tubuh kurang lebih 13 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger horizontal. Pola
Kelas: Aves terbang melayang. Tipe paruh, ukuran
Ordo : Apodiformes paruh, bentuk ekor, susunan jari kaki,
Famili : Apodidae suara dan tipe sarang tidak teramati.
Genus: Collocalia
Spesies: Collocalia
maxima

(Jordan, 2014)
Kingdom: Animalia Ukuran tubuh kurang lebih 11 cm.
Filum: Chordata Postur bertengger horizontal.Tipe paruh
Kelas: Aves pemakan serangga. Susunan jari kaki
Ordo : Passeriformes petengger. Pola terbang, tipe paruh,
Famili : Sylviidae ukuran paruh, bentuk ekor, suara dan
Genus: Orthotomus tipe sarang tidak teramati.
Spesies: Orthotomus
sepium

(Jordan, 2014)

V. Daftar Algae

No Kelas Spesies Lokasi Foto

Chaetophora
1
elegans

(Pisurea, 2015)
Pantai pasir
Chlorophyta putih
Pangandaran

2 Halimeda opuntia

(Marinefishforum, 2014)
3 Ulva lactuca

(Pisurea, 2015)

Cladophora
4
rupestris

(Kitayama, 2011)

5 Boergesenia forbesii

(Pisurea, 2015)

Chaetomorpha
6 Phaeophyta
crassa

(Kitayama, 2011)
7 Padina australis

(Kitayama, 2011)

Turbinaria
8
cornoides

Rhodophyta

(Marirefishforum, 2014)

9 Sargassum muticum

(Kitayama, 2011)
Gracillaria
10
salicornia

(Pisurea, 2015)

11 Hypnaea sp.

(Seaweedindustry, 2014)

12 Galaxaura rugosa

(Kitayama, 2011)
Acanthophora
13
dendroides

(Kitayama, 2011)
Daftar Pustaka

Aviantoro, Adi.2012. http://orientalbirdimages.org


Bakewell, David.2004. http://orientalbirdimages.org
Dinas pariwisata dan budaya provinsi jawa barat. 2015. Cagar Alam Pananjung.
http://www.disparbud.jabarprov.go.id/wisata/dest-det.php?id=594&lang=id

Jordan, Raphael.2014. http://orientalbirdimages.org


Kalra, Rajesh.2014. http://orientalbirdimages.org
Kitayama, Taiju.2011.
http://www.tbg.kahaku.go.jp/research/database/seaweedworld/html/ousou/usubaumiutiwa2.html

Lunde, D. & Aplin, K. 2008. Hystrix javanica. The IUCN Red List of Threatened Species 2008:
e.T10752A3213322. http://dx.doi.org/10.2305/IUCN.UK.2008.RLTS.T10752A3213322.en.

Mandalaywala, Kirti.2014. https://www.pinterest.com


Mike. 2006. http://www.inaturalist.org
Noname, 2014.http://www.marinefishforum.co.uk/forum/topic/12814-algae-species-identification/

Noname, 2014.https://seaweedindustry.com/seaweed/type/hypnea-musciformis

Oneill, Daisy.2013. http://ibc.lynxeds.com


Ong, P. & Richardson, M. 2008. Macaca fascicularis. The IUCN Red List of Threatened Species 2008:
e.T12551A3355536.

Pisuerya, Rio.2015.http://www.geocities.ws/juana_diez/Chaetophora_elegans.html

Proboards, 2013.http://birdphotoph.proboards.com
Roos, C. et al. 2008. "Mitochondrial phylogeny, taxonomy and biogeography of the silvered langur
species group (Trachypithecus cristatus)". Molecular Phylogenetics and Evolution 47 (2): 629–636.
doi:10.1016/j.ympev.2008.03.006

Timmins, R.J., Duckworth, J.W., Hedges, S., Pattanavibool, A., Steinmetz, R., Semiadi, G., Tyson, M. &
Boeadi. 2008. Muntiacus muntjak. The IUCN Red List of Threatened Species 2008:
e.T42190A10658443.

Yean, Bean.2002. http://orientalbirdimages.org

Anda mungkin juga menyukai