Anda di halaman 1dari 23

Indikator

1.4.1 Pemahaman cara-cara penolakan perilaku licik, tamak, dzalim dan


diskriminasi.

2.4.1 Membiasakan menghindari dari perilaku licik, tamak, salim dan


diskriminasi.

3.4.1 Menjelaskan pengertian sifat licik, tamak, dzalim dan diskriminasi.


3.4.2 Menyebutkan ciri-ciri sifat licik, tamak, dzalim dan diskriminasi.
3.4.3 Menerangkan bahaya sifat licik, tamak, dzalim dan diskriminasi.
3.4.4 Mengemukakan cara nenghindari licik, tamak, dzalim dan diskriminasi.

4.1.1 Menyebutkan contoh perbuatan sifat sifat licik, Tamak, Zalim, dan
diskriminasi dengan baik.
Peta Konsep
Gambar 1
Gambar 2
Gambar 3
Gambar 4
Pengertian Secara Bahasa

Licik Tamak Zalim Diskriminasi

Pandai Serakah, Sewenang-


Pembedaan
menipu, Tidak pernah wenang,
Perlakuan
culas, curang puas tidak adil
Ciri Orang Licik
• Tidak suka • Bahagia • Berpikir untuk
melihat orang melihat orang mencelakakan
1 lain bahagia 2 lain menderita 3 orang

• Ingin serba • Pandai • Menghalalkan


4 jalan pintas 5 menipu 6 segala cara
Bahaya Licik Bagi Orang lain

Sikut sana-sini Menjadi serakah


01 untuk mencapai 02
tujuan

Ingin menjadi orang Selagi butuh


03 nomer satu 04 mendekat
Bahaya Licik Bagi Diri Sendiri

01 Resah dan
Gelisah 02 Hidupnya tidak
berkah 03 Hidup penuh
dengan fitnah

04 Penuh dengan
dosa
05 Su’ul Khatimah
Ciri-ciri Tamak

• Tidak mensyukuri nikmat


Allah • Panjang angan-angan
01 04

• Selalu merasa
kurang • Kikir
02 05

• Ingin memiliki sesuatu • Kurang menghargai


yang dimiliki orang lain pemberian orang lain
03 06
Bahaya Tamak

1 2 3 4

• Selalu merasa • Dapat


• Menghalalkan • Menjauhkan
kurang tidak menimbulkan
segala cara seseorang dari
pernah rasa dengki
Allah
bersyukur
Menghindari Tamak

• Mensyukuri nikmat

• Membiasakan ikhlas

• Membiasakan sederhana

• Meminta pertolongan Allah


Contoh Perilaku Zalim (Aniaya)

• Sering melakukan dosa, berzina,


• Pada diri sendiri
meminum-minuman keras 1
• Malas belajar, malasa bekerja,
meninggalkan shalat

• Merusak lingkungan, mengganggu


• Terhadap orang lain
orang lain 2
• Mengambil harta secara batil
(merampok, mencuri)

• Terhadap Allah • Kufur, syirik, ingkar 3


Islam mengajarkan

• Persamaan (as-sawa)

• Persaudaraan (Ukhuwah) • Tolong menolong (ta’awun)


Bentuk dan contoh perilaku diskriminasi

Menganggap kemiskinan
sebuah kehinaan Kedudukan atau jabatan
Keburukan rupa malapetaka adalah strata paling mulia
Kelompoknya paling hebat
Bahaya Diskriminasi

01 Munculnya
ketidakadilan
02 Mudah berlaku
sombong

03 Merasa lebih baik dari


orang lain 04 Membawa
pelaku ke
neraka
Kesimpulan

Sikap licik sikap yang didominasi oleh keinginan nafsu untuk


menguasai atau mencapai suatu maksud tertentu,tetapi tidak
disertai dengan kesadaran diri akan kemampuan dan ilmu yang
memadai. Bagi kehidupan pribadi,sikap licik akan menyebabkan
pelakunya hidup tidak tenang karena terus dihinggapi perasaan
takut diketahui kelicikannya. Munculnya sikap diskiriminasi
disebabkan oleh adanya penyimpangan individual yang dilakukan
oleh orang yang telah mengabaikan dan menolak norma norma
yang berlaku dalam kehidupan masyarakat.
SEKIAN & TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai