Anda di halaman 1dari 3

IDENTIFIKASI PASIEN

: PKM Kencong/C/
No. Dokumen REV.SOP- /17
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 06 Maret 2017
Halaman : 1/3

UPT. PUSKESMAS dr. Agustina Yuniarti. R


KENCONG NIP. 19680609 200212 2 005

1. Pengertian Adalah kegiatan pengumpulan identitas sosial pasien termasuk


pemberian identitas kepada pasien yang akan mendapatkan
pelayanan kesehatan, sehingga keselamatan pasien terjamin.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk petugas dalam
memberikan identitas pada pasien untuk membedakan pasien, serta
menghindari kesalahan medis
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT. Puskesmas Kencong Nomor :
440/ /311.36/2017 tentang Kebijakan Pelayanan Klinis di
UPT. Puskesmas Kencong
4. Referensi 1. Permenkes Republik Indonesia No. 269/ MENKES/ PER/ III/
2008 Tentang Rekam Medis.
2. Permenkes No 11 Tahun 2017 Tentang Keselamatan Pasien.
5. Alat dan Bahan 1. Alat
1.1. Alat Tulis
1.2. Komputer
2. Bahan
2.1. Rekam medik
6. Langkah-langkah 1. Jika pasien datang, maka petugas pendaftaran menanyakan
ruang pelayanan yang dituju,
2. Petugas pendaftaran menanyakan keluhan,
3. Petugas pendaftaran meminta data pribadi pada pasien,
misalnya KTP/SIM untuk mengisi data pribadi pasien seperti
Nama, Alamat, Agama, Tempat/Tanggal lahir, Tanda tangan,
Nama orang tua/Suami/Istri dsb,
4. Petugas pendaftaran menentukan ruang pelayanan yang sesuai
dengan keluhan pasien,
5. Petugas pendaftaran mengisi pada buku rekam medis,
6. Petugas pendaftaran menyerahkan data-data yang sudah di
dokumentasi pada rekam medis ke ruangan yang sesuai dengan
keluhan pasien.
IDENTIFIKASI PASIEN
: PKM Kencong/C/
No. Dokumen REV.SOP- /17
UPT. PUSKESMAS
KENCONG No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 06 Maret 2017
Halaman : 2/3
7. Bagan Alir
Jika pasien datang, maka petugas
pendaftaran menanyakan ruang
pelayanan yang dituju

Petugas pendaftaran menanyakan keluhan

Petugas pendaftaran meminta data pribadi pada pasien,


misalnya KTP/SIM untuk mengisi data pribadi pasien seperti
Nama, Alamat, Agama, Tempat/Tanggal lahir, Tanda
tangan, Nama orang tua/Suami/Istri dsb,

Petugas pendaftaran menentukan ruang pelayanan yang


sesuai dengan keluhan pasien,

Petugas pendaftaran mengisi pada buku rekam medis,

Petugas pendaftaran menyerahkan data-


data yang sudah di dokumentasi pada
rekam medis ke ruangan yang sesuai
dengan keluhan pasien.

8. Unit terkait Semua Unit Pelayanan Di Puskesmas Kencong


9. Dokumen terkait 1. Rekam Medis
2. Buku Register
IDENTIFIKASI PASIEN
: PKM Kencong/C/
No. Dokumen REV.SOP- /17
UPT. PUSKESMAS
KENCONG No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 06 Maret 2017
Halaman : 3/3

10. Rekaman Historis Perubahan


Tanggal mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
diberlakukan
1. Tata naskah Diubah sesuai tata naskah yang 06 Maret 2017
terbaru
2. Kebijakan : Kebijakan : 06 Maret 2017
1. Sebagai pedoman Keputusan Kepala UPT.
mengidentifikasi pasien di loket Puskesmas Kencong Nomor :
pendaftaran Puskesmas 440/ /311.36/2017
Kencong tentang Kebijakan Pelayanan
2. Pelaksanaan identifikasi Klinis di UPT. Puskesmas
pasien di loket pendaftaran Kencong
harus mengikuti instruksi yang
tertuang dalam SOP.
3. SK tentang Pemberlakuan
SOP Pengembangan
Pelayanan Di UPT.
Puskesmas Kencong Nomor :
440/ /414/2015

Anda mungkin juga menyukai