Anda di halaman 1dari 1

• Keuntungan pemakaian klamer Adams :

 - Mempunyai retensi yang sangat tinggi.


 - Pembuatan tidak memerlukan tang khusus.
 - Kawat yang dibutuh tidak terlalu banyak.
 - Dapat dikenakan pada gigi permanen, gigi desidui dan gigi yang belum tumbuh
sempurna.

• Kerugian-kerugiannya :

 - Pembuatannya lebih sukar dari pada pembuatan klamer C.


 - Jika pembuatnya kurang cermat (sering mengulang-ulang pembengkokan kawat)
klamer

akan mudah putus.

 - Jika loop terlalu panjang, cross bar akan mudah melukai pipi atau bisa tergigit jika
gigi

beroklusi.

 - Jika loop terlalu pendek cross bar akan menempel pada permukaan bukal gigi, sisa

makanan akan mudah tertahan .

Anda mungkin juga menyukai