Anda di halaman 1dari 68

Cegah Stunting: Itu Penting!

Dr. Lily Indriani Octovia, MT, M.Gizi, SpGK


Departemen Ilmu Gizi FKUI-RSCM
Apa Itu Stunting?
Risk Factors for Childhood Stunting in
137 Developing Countries

G. Danaei, PLoS Med. 2016 Nov; 13(11)


Urgensi Penanganan Stunting
Tumbuh Kembang

• TUMBUH adalah proses yang • KEMBANG didefinisikan sebagai


dimulai sejak konsepsi yang maturasi fungsi
berlanjut hingga dewasa
de Onis, Maternal & Child Nutrition (2016), 12 (Suppl. 1), pp. 12–26
The Importance Of Ages 0-3 Years:
Brain Growth & Development
Haroldo da Silva Ferreira1, Diabetes, Metabolic Syndrome and Obesity: Targets and Therapy 2018:11 543–551
Aspek Ekonomi PENANGANAN STUNTING

Potensi kerugian ekonomi Potensi keuntungan ekonomi


setiap tahunnya 2-3% dari dari investasi stunting di
GDP Indonesia:

Jika PDB Indonesia Rp 10T,


maka potensi kerugiannya,
48 kali lipat
200-300T/tahun

World Bank, 2016 Hoddinot dkk, 2013


International Food Policy Research Institute
Gizi 1000 HPK
270 days of pregnancy

Intervensi Gizi Spesifik


Intervensi Gizi Sensitif
INTERVENSI
GIZI
SPESIFIK

1000 HPK
Guoyao Wu, Paediatric and Perinatal Epidemiology, 2012, 26 (Suppl. 1), 4–26
Guoyao Wu, Paediatric and Perinatal Epidemiology, 2012, 26 (Suppl. 1), 4–26
Guoyao Wu, Paediatric and Perinatal Epidemiology, 2012, 26 (Suppl. 1), 4–26
Intergenerational Influences on Child
Growth and Undernutrition

Martorell et al. Paediatric and Perinatal Epidemiology, 2012, 26 (Suppl. 1), 302–314
KEK dan RISIKO KEK PADA IBU HAMIL
Ambang
Kekurangan
batas LiLA
Energi Kronis
(cm)
<23,5 Risiko
Tidak
> 23,5
berisiko
WHO ASIA PASIFIK 2004
BB (kg)
Berdasarkan IMT =
TB m x TB (m2)

IMT (kg/m2) Klasifikasi


17,00-18,49 Malnutrisi ringan
16,00-16.99 Malnutrisi sedang
<16,00 Malnutrisi berat
http://www.who.int/nutrition/publications/bmi_asia_strategies.pdf
21
RISIKO MALNUTRISI
• Penurunan asupan (emesis/hiperemesis)
• Penurunan berat badan
• Penyakit penyerta
Rekomendasi Kenaikan BB Ibu Hamil Selama Kehamilan

Status Gizi Ibu Janin Tunggal Gemeli


Sebelum (Twin)
Hamil
Total (kg) Trimester 2/3 (kg) Total (kg)
BB kurang 12,7-18 0,45 (0,45-0,58) Tidak ada
panduan
BB normal 11,3-15,9 0,45 (0,36-0,45) 16,7-24,49
BB lebih 6,8-11,3 0,27 (0,22-0,31) 14,06-22,6
Obesitas 4,9-9,0 0,22 (0,18-0,27 11,3-19,0
2009 IOM/NRC guidelines dalam Rassmussen dkk,
Curr Opin Obstet Gynecol 2009 21: 521–6.
Penilaian Tumbuh Kembang
• Parameter pertumbuhan • Parameter Perkembangan
Ada 3 parameter:
• Berat badan
– Motorik
• Panjang dan tinggi • Motorik kasar
• Lingkar kepala • Motorik halus
– Kognitif (bahasa)
• Reseptf
• Ekspresif
– Psikososial
• Emosional
• Sosial
• Adaptif

Penilaian akurat merupakan kunci penting dalam tumbuh kembang


PROPER MEASUREMET IS A KEY
Faktor yang Memengaruhi Tumbuh Kembang

• Genetik • LIngkungan
– Tinggi badan. – Nutrisi
– Growth spurt – Kimia:
perempuan • Zat aditif makanan, dll
– Injuri
– Infeksi
– Sosial ekonomi
– Emosional
– Budaya

Nutrisi merupakan salah satu bagian dalam proses tumbuh kembang anak
Pilihan Makanan Bayi
• Pilihannya:
– ASI
• WHO: rekomendasi ASI Ekslusif sampai usia 6
bulan
– Formula
– Makanan Pendamping ASI (complementary
feeding)
Dukung Keberhasilan ASI Ekslusif
• Tanyakan dan berik dukungan kepada pasien untuk
memberikan ASI ekslusif pada bayinya
• Berikan nasihat dan bantuan, bahan-bahan, dan
dukungan pemberian ASI.
• Dukungan rumah sakit menyediakan layanan ASI dan
menyusui, misalnya konselor ASI.
• Tanyakan dukungan menyusui dari lingkungan dan
keluarga.
• Mengajari bagaimana penanganan masalah-masalah
umum, seperti mastitis atau inverted nipples.
• Memahami hal-hal terkait memompa ASI dan
menyimpannya saat ibu memerlukannya, semisal,
kembali kerja.
Inisiasi Menyusu Dini
• Inisiasi menyusu dini sangat
penting dan bermanfaat untuk
ibu dan anak.
• Segera setelah bayi menghisap
putting payudara, hormon
oksitosin dilepaskan dan
menyebabkan kontraksi uterus
yang membantu lepasnya
plasenta dan mengurangi risiko
perdarahan plasenta.
• ASI awal mengandung banyak
kolostrum yang banyak
mengandung komponen bioaktif
dan imunitas alami.
Keberhasilan Menyusui
• Posisi yang baik
• Latch-on
• Tanda ASI cukup
Posisi yang Benar
• Posisi yang benar adalah elemen kunci
keberhasilan menyusui.
• Posisi yang benar dapat memastikan Latch-on
secara baik dan bayi dapat menghisap dengan
baik.
• Posisi bayi baik apabila ia sedikit tegak atau
slightly bent back, tubunya diputar dekat ibu
(“tummy to tummy”), tubuhnya rapat dengan ibu
dan tersangga baik.
• Kepala bayi, pundak, dan tubuh selurus.
• Bayi seharusnya dapat latch-on ke payudara
dengan nyaman.
Latch on
• Latch on yang baik tandanya:

– Dagu bayi menyentuh payudara ibu


– Mulut terbuka lebar, disebut juga mouthful of
breast
– Bibir bawah terbuka keluar
– Ibu dapat meliaht areola lebih banyak di bagian
atas dibandingkan bibir bawah
– Tidak nyeri
Sanksi Pidana Menghalangi ASI Ekslusif
• UU NO. 36 TAHUN 2009, PASAL 200:

“Setiap orang yang dengan sengaja menghalangi


program pemberian air susu ibu eksklusif
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 128 ayat (2)
dipidana penjara paling lama 1 (satu) tahun dan
denda paling banyak Rp100.000.000,00 (seratus
juta rupiah)”
World Health Organization 2009

Apabila memerlukan susu formula, maka dapat digunakan panduang WHO 2009 ini
MPASI?

IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
IDAI, 2018
Prendergast, Paediatrics and International Child Health 2014; 34: 250-65
Final Message

Cegah Stunting itu Penting


Final Message

Ayah, Waktumu Sedikit!


Kementerian Kementerian Penanganan
Kesehatan Terkait
Malnutrisi

Pemerintah Pemuda,
daerah Institusi
agama, tokoh
Layanan gizi rumah sakit masyarakat

Dinas terkait Dinkes RS

Puskesmas
Sekolah
Malnutrisi dipengaruhi Therapeutic feeding center
oleh berbagai faktor,
yang penyelesaiannya
juga memerlukan kerja
bersama yang PKK Posyandu
melibatkan semua unsur
dan pihak terkait
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai