Anda di halaman 1dari 4

Soal:

Toluene diproduksi dari n-heptane dengan diyhdrogenasi menggunakan


katalis Cr2O3 dengan reaksi sebagai berikut:
CH3CH2CH2CH2CH2CH2CH3 C6H5CH3 + 4H2

Produksi toluene dimulai dengan memanaskana n-heptane dari 55 oF ke


790oF dengan sebuah heater. Kemudian dimasukkan ke reaktor katalis
yang beroperasi isothermal dan mengkonversi 20%mol n-heptane menjadi
toluene. Keluar reaktor didinginkan ke suhu 55 oF dan masuk separator.
Asumsinya bahwa unit beroperasi pada tekanan atmosfer, tentukan flow
rate tiap komponen pada tiap aliran, jika n-heptane masuk 100 lbmole/hr.

Penyelesaian:

- Penyelesaian menggunakan software ASPEN HYSYS V8.8.

Worksheet:

a. Pada aliran feed

b. Pada heater
c. Pada reactor catalytic

d. Pada cooler

e. Pada separator
Workbook:

Flowsheet:

Anda mungkin juga menyukai