Anda di halaman 1dari 21

i

HALAMAN SAMPUL

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA


DURI MINI “DONAT UBI UNGU JELI STROBERI”

BIDANG KEGIATAN :
PKM KEWIRAUSAHAAN

Diusulkan oleh :
1. Wiwit Setiowati (16102107) Angkatan Tahun 2016
2. Adelia Vega Putri (16102073) Angkatan Tahun 2016
3. Alifia Annisa Selina (16102075) Angkatan Tahun 2016
4. Fera Agurini (16102086) Angkatan Tahun 2016
5. Lutfi Isti Qomah (17102108) Angkatan Tahun 2017

INSTITUT TEKNOLOGI TELKOM PURWOKERTO


PURWOKERTO
2019
ii

PENGESAHAN PROPOSAL PKM-KEWIRAUSAHAAN

1. Judul Kegiatan : DURI MINI “DONAT UBI UNGU JELI STROBERI”


2. Bidang Kegiatan : PKM-K
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Wiwit Setiowati
b. NIM : 16102107
c. Jurusan : S1 Teknik Informatika
d. Universitas : Institut Teknologi Telkom Purwokerto
e. Alamat Rumah : Jalan Rambutan No 9 RT 01/06 Grujugan, Banyumas
f. No Telp./HP : 083156790966
g. Alamat email : wiwitsetiowati122@gmail.com
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 4 orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Ipam Fuaddina Adam, ST., M.Kom
b. NIDN : 0614048403
c. Alamat Rumah :
d. No Telp./HP : 085742493041
6. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp. 6.295.000,-
b. Sumber lain :-
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 3 bulan

Purwokerto, 10 Desember 2019


Menyetujui,
Ketua Program Studi Ketua Pelaksana Kegiatan
S1 Informatika

Fahrudin Mukti Wibowo, S.Kom., M.Eng. Wiwit Setiowati


NIDN. 0622018403 NIM. 16102088

Wakil Rektor III Dosen Pendamping


Bidang Akademik dan Pemasaran

Tata Sambada, S.T. Ipam Fuaddina Adam, ST., M.Kom.


NIK. 17740081 NIDN. 0614048403
iii

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ............................................................................................ i


PENGESAHAN PROPOSAL PKM-KEWIRAUSAHAAN .................................. ii
DAFTAR ISI .......................................................................................................... iii
RINGKASAN ........................................................................................................ iv
BAB 1 PENDAHULUAN ...................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang .............................................................................................. 1
1.2 Rumusan Masalah ......................................................................................... 1
1.3 Tujuan............................................................................................................ 1
1.4 Manfaat.......................................................................................................... 2
1.5 Luaran Yang Diharapkan .............................................................................. 2
BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA ............................................ 3
2.1 Nama Produk ................................................................................................. 3
2.2 Nama Usaha .................................................................................................. 3
2.3 Jenis Usaha .................................................................................................... 3
2.4 Keunggulan Produk ....................................................................................... 3
2.5 Peluang dan Strategi Pemasaran ................................................................... 3
2.6 Strategi Pemasaran ........................................................................................ 3
2.7 Keberlanjutan Usaha ..................................................................................... 4
BAB 3 METODE PELAKSANAAN ..................................................................... 5
BAB 4 BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ....................................................... 6
4.1 Anggaran Biaya ............................................................................................. 6
4.2 Jadwal Kegiatan ............................................................................................ 6
LAMPIRAN ............................................................................................................ 7
iv

RINGKASAN

Mini Duri “Donat Ubi Jeli Stroberi” merupakan suatu poduk makanan
yang berbahan baku lokal, yaitu ubi jalar ungu serta menggunakan selai jeli
stroberi sebagai isian dari donat. Mini Duri merupakan camilan yang sehat dan
bergizi sehingga cocok dijaikan camilan untuk menemani aktivitas sehari-hari.
Selain itu, donat ubi selai sroberi dapat dijadikan alternatif disaat lapar dengan
sensasi baru yanng berbeda dari donat biasanya.
Tujuan dari kegiatan PKM ini yaitu untuk menciptakan produk kuliner
baru yang unik dan berbeda dari biasanya serta diminati berbagai kalangan,
sehingga dapat dijadikan cikal bakal usaha khususnya di industri makanan.
Metode yang digunakan meliputi beberapa aspek, yaitu aspek pembuatan
serta promosi dan pemasaran. Aspek pertama yaitu aspek pembuatan, dimana
dalam membuat donat digunakan ubi jalar unggu sebagai bahan baku dari donat.
Warna ubi jalar unggu yang menarik dapat dijadikan pewarna alami dari donat
sehingga donat memiliki warna yang unik dan memikat. Aspek kedua yaitu
pemasaran, dimana pemasaran dilakukan dengan memberikan tester kepada
konsumen. Selain itu, pemasaran dengan media sosial juga dilakukan untuk
memperluas jangkauan pasar.
Target dari PKM ini yaitu dapat menjadi bisnis perumahan yang dapat
membantu perekonomian masyarakat Indonesia serta memberikan lapangan kerja
sehingga dapat mengurangi jumlah pengangguran yang terus meningkat.
1

BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Makanan ringan atau camilan menjadi salah satu kebutuhan pokok
manusia yang harus dipenuhi. Sekarang ini banyak ragam makanan ringan yang
dapat ditemukan baik makanan ringan tradisional maupun makanan siap saji atau
junk food. Sebagian besar masyarakat lebih banyak memilih makanan siap saji
daripada makanan tradisional, padahal makanan siap saji apabila dikonsumsi
berlebihan tidak baik untuk kesehatan. Untuk itu, perlu adanya inovasi makanan
yang baru yang unik dan menarik serta memiliki nilai gizi yang baik untuk
kesehatan.
Donat merupakan salah satu makanan yang banyak diminati di kalangan
masyarakat baik anak-anak, remaja, dewasa maupun orangtua. Pembuatan donat
dengan bahan baku ubi jalar ungu serta ditambah dengan isian selai jeli stroberi
didalamnya dapat dijalikan inovasi kuliner baru yang tidak hanya enak dan unik
namun juga bernilai gizi dan baik untuk kesehatan tubuh.
Ubi jalar ungu dipilih sebagai bahan baku donat karena ubi jalar ungu
merupakan jenis umbi-umbian yang mudah tumbuh di Indonesia dan tidak
tergantung pada musim. Penanaman ubi jalar juga mudah dilakukan dan tidak
memerlukan perawatan khusus. Sehingga ubi jalar ungu sangat mudah untuk
didapatkan. Kemudahan dalam mendapat ubi jalar ungu dapat dijadikan
pertimbangan untuk membuat usaha kuliner dengan bahan baku ubi jalar ungu.
Sejauh ini, usaha kuliner dengan bahan baku ubi jalar ungu masih jarang
dipasaran, sehingga ubi jalar ungu dapat dijadikan bahan baku untuk membuat
usaha kuliner yaitu donat. Selain itu, warna alami dari ubi jalar ungu dan juga
isian selai jeli stroberi pada donat dapat menarik perhatian konsumen, sehingga
usaha ini dapat laku dipasaran apabila produk dijual di tempat-tempat yang
strategis untuk berdagang.
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan, maka dapat dirumuskan
beberapa masalah yaitu:
1. Apa keunggulan dari produk DURI MINI?
2. Bagimana cara pengolahan ubi jalar sebagai bahan baku donat sehingga
meningkatkan nilai jual?
3. Bagaimana cara pemasaran produk agar produk dapat diterima di pasaran?
1.3 Tujuan
Adapun tujuan dari PKM ini yaitu:
1. Menciptakan inovasi donat yang menyehatkan serta dengan harga yang
terjangkau dipasaran.
2. Meningkatkan minat masyarakat dengan kuliner yang berbahan dasar lokal
yaitu ubi jalar ungu.
2

3. Menarik minat masyarakat untuk membeli produk DURI MINI sehingga


produk dapat bersaing dipasaran secara global.
1.4 Manfaat
Adapaun manfaat yang diharapkan yaitu:
1. Meningkatkan kreativitas dan inovasi mahasiswa dalam bidang kuliner.
2. Masyarakat dapat mengetahui inovasi donat dengan sensasi yang berbeda
karena menggunakan ubi jalar ungu sebagai bahan utamanya.
3. Memanfaatkan ubi jalar ungu untuk membuat camilan yang lezat, bergizi
serta dengan harga yang terjangkau sehingga dapat menjadi peluang bisnis
yang menjanjikan.
1.5 Luaran Yang Diharapkan
Luaran yang diharapkan yaitu dapat menghasilkan produk yang
berkualitas, lezat dan bergizi sehingga mampu bersaing dengan produk-
produk lainnya di pasar global.
3

BAB 2
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Nama Produk


Donat Ubi Ungu Jeli Stroberi (DURI MINI) adalah pilihan nama usaha
yang akan dikembangkan dan dipasarkan. Produk ini memiliki nama yang cukup
unik dan mudah diingat.
2.2 Nama Usaha
Nama produk ini adalah DURI MINI
Pemilik Usaha : Wiwit, Adelia, Alifia, Fera, Lutfi.
Lokasi : Jalan Mahoni Raya No 219 Perumnas Teluk, Purwokerto
Selatan, Jawa Tengah.
2.3 Jenis Usaha
Bisnis ini merupakan usaha yang bergerak di bidang kuliner dengan
mengembangkan inovasi dari donat yang tadinya terbuat dari bahan dasar tepung
terigu menjadi berbahan dasar ubi jalar ungu. Penggunaan ubi ungu sebagai bahan
dasar dikarenakan ubi ungu yang memiliki kandungan gizi yang baik untuk
tubuuh. Selain itu ubi ungu merupakan makanan lokal yang banyak disukai
masyarakat namun pemanfaatan dan pengolahan di bidang makanan masih
kurang. Selain itu, ubi ungu mudah didapatkan dan memiliki harga yang
terjangkau.
2.4 Keunggulan Produk
Produk yang dihasilkan adalah DURI MINI yang memiliki keunikan dari
segi warna bentuk, tampilan dan rasa yang berbeda dengan produk donat yang
lainnya karena bahan baku yang digunakan yaitu ubi jalar ungu dengan selai jeli
stroberi sebagai isian didalamnya. Sehingga produk ini cocok untuk dipasarkan
dikalangan masyarakat.
2.5 Peluang dan Segmentasi Pasar
Donat merupakan makanan yang digemari masyarakat. Peluang dan
segmentasi pasar dari produk ini termasuk besar karena produk ini dapat
dikonsumsi oleh semua kalangan, mulai dari anak-anak, remaja, dewasa hingga
orangtua. Berdasarkan hal tersebut, kami mencoba menjadikan produk ini sebagai
peluang dalam membuat usaha. Produk sejenis yang beredar di pasaran rata-rata
terbuat dari bahan dasar tepung terigu namun produk yang kami produksi
menggunakan bahan dasar ubi ungu. Selain kaya akan manfaat dan bergizi, ubi
ungu juga mudah didapatkan dipasaran dengan harga yang terjangkau.
2.6 Strategi Pemasaran
1. Offline
a. Pemasaran Secara Langsung
Pemasaran ini dilakukan secara langsung dengan menawarkan produk ke
konsumen secara langsung serta memberian tester kepada konsumen.
4

b. Menitipkan ke Kantin Kampus


Pemasaran ini dilakukan dengan menitipkan produk ke kantin kampus
agar konsumen mengenal produk.
2. Online
Pemasaran secara online bertujuan untuk memperluas jangkauan pasar,
cara ini dilakukan dengan mengenalkan dan mempromosikan produk ke
masyarakat umum dengan menggunakan media sosial seperti Instagram,
Facebook, ataupun Whatsapp.
2.7 Keberlanjutan Usaha
Beberapa faktor pendukung yang daat menunjang keberhasilan produksi
DURI MINI antara lain:
1. BEP (Break Even Point)
A = Biaya total Produksi
B = Harga jual per kemasan
BEP = A
B
= Rp. 6.295.000
Rp. 3.500
= 1.798
Hasil BEP yang dihasilkan yaitu 1.798, artinya keuntungan akan diperoleh
apabila telah menjual 1.798 kemasan DURI MINI (Donat Ubi Ungu Jeli
Stroberi)
2. Apabila program PKM ini lolos seleksi, maka kami akan melanjutkan
program ini sebagai kelompok usaha.
5

BAB 3
METODE PELAKSANAAN

Kegiatan ini dilakukan melalui tahapan-tahapan sebagai berikut:

Keterangan:
1. Survey Kebutuhan Masyarakat
Melakukan survey kebutuhan masyarakat yang dapat dijadikan peluang
usaha dan dapat diterima oleh masyarakat serta mencari inovasi yang kreatif
dari produk yang akan dijadikan usaha.
2. Persiapan Alat dan Bahan
Mempersiapkan alat dan bahan yang baik sehingga produk yang
dihasilkan memiliki kualitas yang tinggi.
3. Pembuatan Produk
Pembuatan produk disesuaikan dengan resep baik dari takaran maupun
banyaknya bahan-bahan yang digunakan sehingga menghasilkan produk yang
berkualitas dan meminimalisir kegagalan produk.
4. Penyempurnaan Produk
Melakukan perbaikan kualitas produk baik pada rasa maupun pengemasan.
5. Pemasaran Produk
Pemasaran dilakukan dengan dua cara yaitu secara offline dilakukan
dengan menawarkan produk secara langsung ke konsumen dan menitipkan ke
kantin kampus. Pemasaran secara online memanfaatkan media sosial.
6. Evaluasi Produk
Evaluasi produk dilakukan dengan cara bertanya langsung kepada
konsumen tentang produk yang dihasilkan.
6

BAB 4
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya


Adapun anggaran yang disediakan untuk usaha tersebut, seperti pada
Tabel 4.1 :
Tabel 4.1. Anggaran Biaya
No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1. Peralatan Penunjang 1.950.000
2. Bahan Habis Pakai 3.445.000
3. Transportasi 500.000
4. Biaya Lain-lain 150.000
J u m l a h T o t a l (Rp) 6.045.000

4.2 Jadwal Kegiatan


Adapun Jadwal Kegiatan yang diajukan untuk pembuatan produk ini
seperti yang tercantum pada Tabel 4.2 :
Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan
Kegiatan Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Survey pasar.
2. Persiapan alat dan bahan
3. Pembuatan Produk
4. Penyempurnaan Produk
5. Pemasaran Produk
6. Evaluasi
7. Penyusunan Laporan
7

LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pembimbing
Biodata Ketua

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Wiwit Setiowati
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Teknik Informatika
4 NIM 16102107
5 Tempat Tanggal Lahir Banyumas, 12 Desember 1998
6 Email wiwitsetiowati122@gmail.com
7 No Telp./HP 083156790966

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi SD N 2
SMP N 1 Kroya MAN Kroya
Grujugan
Jurusan Ilmu Pengetahuan
Alam
Tahun Masuk-
2004-2010 2010-2013 2013-2016
Lulus

C. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1
2
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Proposal Program Kreativitas Mahasiswa
bidang Kewirausahaan.

Purwokerto, 10 Desember 2019


Pengusul,

( Wiwit Setiowati)
8

Biodata Anggota 1
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Adelia Vega Putri
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Teknik Informatika
4 NIM 16102107
5 Tempat Tanggal Lahir Cilacap, 03 Desember 1997
6 Email deladeliavega@gmail.com
7 No Telp./HP 089665858104

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi SDN 1 Kroya SMPN 1 Kroya SMAN 1 Adipala
Jurusan Ilmu Pengetahuan
Alam
Tahun Masuk-
2004-2010 2010-2013 2013-2016
Lulus

C. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1
2
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Proposal Program Kreativitas Mahasiswa
bidang Kewirausahaan.

Purwokerto, 10 Desember 2019


Pengusul,

( Adelia Vega Putri )


9

Biodata Anggota 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Alifia Annisa Selina
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Teknik Informatika
4 NIM 16102075
5 Tempat Tanggal Lahir Bogor, 27 Maret 1998
6 Email alifia.annisa27@gmail.com
7 No Telp./HP 085713588245

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi SDN Curug 4 SMPN 1 SMA Pondok Modern
Banjarharjo Selamat Kendal
Jurusan Ilmu Pengetahuan
Sosial
Tahun Masuk-Lulus 2004-2010 2010-2013 2013-2016

C. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1

2
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Proposal Program Kreativitas Mahasiswa
bidang Kewirausahaan.

Purwokerto, 10 Desember 2019


Pengusul,

(Alifia Annisa Selina)


10

Biodata Anggota 3
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Fera Agurini
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Teknik Teknik Informatika
4 NIM 16102086
5 Tempat Tanggal Lahir Cilacap, 17 Agustus 1998
6 Email feraagurini17@gmail.com
7 No Telp./HP 085750200662

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi MI Darwata 02 SMP Negeri 04 SMA Negeri 1
Karangjati Kroya Sampang
Jurusan Ilmu Pengetahuan
Alam
Tahun Masuk-
2004-2010 2010-2013 2013-2016
Lulus

C. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1 Lomba 20 Essay terbaik Universitas Gajah 2015
Mada
2
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Proposal Program Kreativitas Mahasiswa
bidang Kewirausahaan.
Purwokerto, 10 Desember 2019
Pengusul,

( Fera Agurini)
11

Biodata Anggota 4
D. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Lutfi Isti Qomah
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi S1 Teknik Informatika
4 NIM 17102108
5 Tempat Tanggal Lahir Cilacap, 30 Maret 1999
6 Email istiqomahlutfi0@gmail.com
7 No Telp./HP 085712618733

E. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Instansi SD N 1 SMP N 2 SMA N 1
Sampang Sampang Sampang
Jurusan Ilmu Pengetahuan
Alam
Tahun Masuk-
2005-2011 2011-2014 2014-2017
Lulus

F. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1

2
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Hibah Proposal Program Kreativitas Mahasiswa
bidang Kewirausahaan.
Purwokerto, 10 Desember 2019
Pengusul,

( Lutfi Isti Qomah)


12

Biodata Dosen Pembimbing

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Ipam Fuaddina Adam, ST., M.Kom.
2. Jenis Kelamin Laki-Laki
3. Program Studi Teknik Informatika
4. NIDN 0614048403
5. Tempat Tanggal Lahir 14 April 1984
6. Email ipam@ittelkom-pwt.ac.id
7. No Telp./HP 085742493041

B. Riwayat Pendidikan
S1 S2 S3

Nama Institusi Institut Telkom


Teknologi University
Bandung (ITB) Bandung

Jurusan Teknik Teknik


Informatika Informatika

Tahun masuk-lulus

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


No. Nama Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat

1. Analisis Sistem Oktober 2019


Informasi
Akademis IAIN
Purwokerto

2.

D. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
No. Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Tahun
Penghargaan
1
13

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hokum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan Program Kreativitas Mahasiswa tahun 2019
didanai 2019 dari Ditjen Dikti.
Purwokerto, 10 Desember 2019
Dosen Pendamping

Ipam Fuaddina Adam, ST., M.Kom.


NIDN. 0614048403
14

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


1. Peralatan penunjang
Harga
Justifikasi Jumlah
Material Kuantitas Satuan
Pemakaian (Rp)
(Rp)
1. Kompor 3 bulan 1 500.000 500.000
2. Perlengkapan
Masak
a. Wajan 3 bulan 3 70.000 210.000
b. Loyang 3 bulan 4 30.000 120.000
c. Spatula 3 bulan 3 50.000 150.000
d. Baskom Besar 3 bulan 2 50.000 100.000
e. Mixer 3 bulan 2 140.000 280.000
f. Timbangan 3 bulan 2 120.000 240.000
Dapur
g. Gelas Ukur 3 bulan 2 150.000 300.000
h. Kertas Minyak 3 bulan 50.000
Sub Total (Rp) 1.950.000

2. Bahan Habis Pakai


Justifikasi Harga Jumlah
Material Kuantitas
Pemakaian Satuan (Rp) (Rp)
1. Minyak Goreng 3 bulan 7 Lt 25.000 175.000
2. Telur Ayam 3 bulan 5 kg 25.000 125.000
3. Ubi Jalar Ungu 3 Bulan 90 kg 6.000 540.000
4. Tepung Terigu 3 bulan 50 kg 15.000 750.000
5. Ragi Instan 3 bulan 100 sachets 3.500 350.000
6. Susu Bubuk 3 bulan 15 Kaleng 10.000 150.000
7. Margarin 3 bulan 100 sachets 4000 400.000
8. Gula Pasir 3 bulan 50 kg 15.000 750.000
9. Garam 3 bulan 5 sachets 1.000 5.000
10. Selai Jeli Stroberi 3 bulan 8 kg 45.000 360.000
11. Isi Ulang Gas 3 bulan 6 15.000 90.000
Sub Total (Rp) 3.695.000
15

3. Perjalanan
Material Justifikasi Kuantitas Harga Jumlah (Rp)
Pemakaian Satuan
(Rp)
Transportasi 3 Bulan - - 500.000
(pemasaran
delivery
order dan
membeli
bahan-
bahan).
Sub Total (Rp) 500.000

4. Lain-lain
Justifikasi Harga Jumlah
Material Kuantitas
Pemakaian Satuan (Rp) (Rp)
Penyusun
3 bulan 3 50.000 150.000
an laporan
Sub Total (Rp) 150.000
Total Keseluruhan (Rp) 6.295.000
16

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

Alokasi Waktu
No. Nama/NIM Program Studi Bidang Ilmu Uraian Tugas
(jam/minggu)

 Mengkoordinir seluruh anggota


Wiwit Setiowati S1 Teknik 10 jam / dalam melaksanakan tugasnya.
1
(16102086)
S1 Informatika Informatika Minggu  Penanggung jawab eluruh
kegiatan usaha

 Penanggung jawab keuangan


Adelia Vega S1 Teknik 10 jam /
2 S1 Informatika serta melakukan rinsian
(16102073) Informatika Minggu keuangan.

 Melakukan survay pasar.


S1 Teknik
3
Alifia Annisa Selina
S1 Informatika
10 Jam /  Melakukan pengontrolan
(16102075) Informatika Minggu terhadap produk yang dhasilkan.

Fera Agurini S1 Teknik 10 Jam /  Penanggung jawab pemasaran.


4.
(16102107)
S1 Informatika Informatika Minggu  Menyusun proposal dan laporan.

Lutfi Isti Qomah S1 Teknik 10 jam /  Melakukan promosi hasil produk.


5.
(17102108)
S1 Informatika Informatika minggu  Menyusun proposal dan laporan.
17

Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Peneliti/Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI/PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Wiwit Setiowati

NIM : 16102107

Program Studi : S1 Teknik Informatika

Dengan ini menyatakan bahwa usulan proposal Program Kreativitas Mahasiswa


Bidang Kewirausahaan saya dengan judul : DURI MINI “DONAT UBI UNGU
JELI STROBERI” yang diusulkan untuk tahun anggaran 2020 bersifat original
dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber daya lain.

Bila mana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses dengan ketentuan yang berlaku dan
mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar -
benarnya.

Purwokerto, 10 Desember 2019

Mengetahui, Yang Menyatakan,

Wakil Rektor III


Bidang Akademik Dan Pemasaran

Materai
6000

Tata Sambada, S.T. Wiwit Setiowati


NIK. 17740081 NIM. 16102107

17

Anda mungkin juga menyukai