Anda di halaman 1dari 2

Kabinet RI yang pertama dibentuk oleh Presiden Sukarno pada tanggal 2

September 1945 terdiri atas para menteri sebagai berikut.


a. Menteri Dalam Negeri : R.A.A. Wiranata Kusumah
b. Menteri Luar Negeri : Mr. Ahmad Subarjo
c. Menteri Keuangan : Mr. A.A. Maramis
d. Menteri Kehakiman : Prof. Mr. Supomo
e. Menteri Kemakmuran : Ir. Surakhmad Cokroadisuryo
f. Menteri Keamanan Rakyat : Supriyadi
g. Menteri Kesehatan : Dr. Buntaran Martoatmojo

Menteri Pengajaran : Ki Hajar Dewantara


i. Menteri Penerangan : Mr. Amir Syarifuddin
j. Menteri Sosial : Mr. Iwa Kusumasumantri
k. Menteri Pekerjaan Umum : Abikusno Cokrosuyoso
l. Menteri Perhubungan : Abikusno Cokrosuyoso
m. Menteri Negara : Wahid Hasyim
n. Menteri Negara : Dr. M. Amir
o. Menteri Negara : Mr. R.M. Sartono
p. Menteri Negara : R. Otto Iskandardinata

Beberapa partai politik yang kemudian terbentuk misalnya

a. Masyumi (Majelis Syuro Muslimin Indonesia), berdiri tanggal 7

November 1945, dipimpin oleh dr. Sukiman Wiryosanjoyo.

b. PKI (Partai Komunis Indonesia) berdiri 7 November 1945 dipimpin oleh

Mr. Moh. Yusuf. Oleh tokoh-tokoh komunis, sebenarnya pada tanggal

2 Oktober 1945 PKI telah didirikan.

c. PBI (Partai Buruh Indonesia), berdiri tanggal 8 November 1945 dipimpin

oleh Nyono.

d. Partai Rakyat Jelata, berdiri tanggal 8 Nopember 1945 dipimpin oleh

Sutan Dewanis.

e. Parkindo (Partai Kristen Indonesia), berdiri tanggal 10 November 1945

dipimpin oleh Dr Prabowinoto.

f. PSI (Partai Sosialis Indonesia), berdiri tanggal 10 November 1945

dipimpin Amir Syarifuddin.

g. PRS (Partai Rakyat Sosialis), berdiri tanggal 10 November 1945 dipimpin

oleh Sutan Syahrir.

h. PKRI (Partai Katholik Republik Indonesia), berdiri tanggal 8 Desember


1945 dipimpin oleh I.J. Kasimo.

i. Persatuan Rakyat Marhaen Indonesia, berdiri tanggal 17 Desember

1945 dipimpin oleh JB Assa.

j. PNI (Partai Nasional Indonesia), berdiri tanggal 29 Januari 1946. PNI

merupakan penggabungan dari Partai Rakyat Indonesia (PRI), Gerakan

Republik Indonesia, dan Serikat Rakyat Indonesia, yang masing-masing

sudah berdiri dalam bulan November dan Desember 1945.

Anda mungkin juga menyukai