Anda di halaman 1dari 6

BAB II

TINJAUAN TEORI

2.1 PROFIL RSUD PALEMBANG BARI


2.1.1 Selayang Panadang
Rumah Sakit Umum Daerah Palembang BARI merupakan unsur
penunjang pemerintah daerah di bidang pelayanan kesehatan yang
merupakan satu-satunya Rumah Sakit Umum milik Pemerintah Kota
Palembang. Rumah Sakit Umum Daerah Palembang BARI terletang di
jalan pasca usaha No. 1 Kelurahan 3 Ulu daerah kecamatan Seberang
Ulu, dab berdiri di atas tanah seluas 4.5.11.

2.1.2 Visi, Misi, Dan Moto


1. Visi :
“ Menjadi Rumah Sakit Unggul, Amanah, dan Terpercaya di
Indonesia”
2. Misi :
a. Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dengan
berorientasi pada keselamatan dan ketepatan sesuai standar
mutu berdasarkan pada etika dan profesionalisme yang
menjangkau seluruh lapisan masyarakat.
b. Meningkatkan mutu manajemen sumber daya kesehatan.
c. Menjadikan RSUD Palembang BARI sebagai Rumah Sakit
pendidik dan pelatih di Indonesia.
3. Motto :
“ Kesembuhan & Kepuasan Pelanggan adalah kebahagiaan kami”
2.1.3 Sejarah
a. Sejarah berdirinya RSUD Palembang BARI
1) Pada tahun 1985 sampai dengan 1994 RSUD Palembang BARI
merupakan gedung poliklinik/ PuskesmasPaska Usaha.
2) Pada tanggal 19 Juni 1995 diresmikan mejadi RSUD Palembang
BARI dengan SK Depkes 1326 Menkes SK/ XI/ 1997. Tanggal
10 November 1997 ditetapkan menjadi Rumah Sakit Umum
Daerah Kelas C.
3) Kemenkes RI Nomor : HK.00.06.2.2.4646 tentang pemberian
status Akreditasi penuh tingkat dasar kepada Rumah sakit
Umum Daerah Palembang Bari , tanggal 7 November 2003.
4) Tahun 2004 dibuat Master Plan oleh Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Indonesia.
5) Pembanguna gedung dimulai pada tahun yaitu gedung Bedah
Cental dan dilanjutkan lagi pada tahun berikutnya (2006)
pembangunan gedung Bank Darah. Pada tahun 2007 dilanjutkan
dengan pembanguna gedung Administrasi, Gedung
Pendaftaran, Gedung Rekam Medik, Gedung Farmasi,
Laboratorium, Gedung Radiologi, Gedung Perawatan VIP, dan
Cafetari.
6) Kemenkes RI Nomor : YM.01.10 III 334/08 tentang pemberian
status Akreditasi penuh tingkat lanjut kepada Rumah Sakit
Umum Daerah Palembang BARI tanggal 5 Februari 2008.
7) Ditetapkan sebagai BLUD-SKPD Palembang BARi
berdasarkan keputusan Wali Kota Palembang sebagai SKPD
Palembang yang menerapkan pola keuangan BLUD (PK-
BLUD) secara penuh.
8) Tahun 2008 dilaksanakan pembangunan Gedung Poliklinik (3
lantai), Gedung Instalasi Gawat Darurat, Gedung Instalasi Gizi
(Dapur), Gedung Laundry, Gedung VVIP, Gedung CSSD,
Gedung ICU, Gedung Genset, IPAI.
9) Kemenkes RI Nomor : 24/MENKES/SK/IV/2009 tentang
peningkatan kelas Rumah sakit Umum Daerah Palembang
BARI menjadi kelas B tanggal 2 April 2009.
10) Tahun 2009 dilaksanakan pembangunan Gedung Kebidanan,
Gedung Neonatus, Gedung Rehabilitas Medik serta Gedung
Hemodialisa.
11) Tahun 2010-2011 meliputi : Perawatan kelas I, II, III, Kamar
Jenazah, Gedung ICCU, Gedung PICU, Workshop dan
Musholah.
12) Tahun 2014 RSUD Palembang BARI menjadi Rumah Sakit
Pendidikan kelas B.
b. Sejarah Pemegang Jabatan Direktur
1) Tahun 1986 s.d 1995 : dr. Jane Lidya Titahelu sebagai kepala
poliklinik/ Puskesmas Panca Usaha
2) Tanggal 1 Juli 1995 s.d 2000 : dr. Eddy Zakarty Manasir, SpOG
selaku Direktur RSUD Palembang BARI
3) Bulan Juli 200 s.d November 2000 : Pelaksanaan tugas dr. M.
Faizal Soleh, SpPD
4) Tanggal 24 November 2001 s.d Januari 2012 : dr. Hj. Indah
Puspitas H.A. Marsk sebagai Direktur RSUD Palembang BARI
5) Januari 2012 s.d sekarang dipimpin oleh dr. Hj. Makiani, MM.,
MARS sebagai Direktur RSUD Palembang BARI
2.1.4 Fasilitas Pelayanan
a. Fasilitas
1) Instalasi Gawat Darurat
2) Instalasi Farmasi / Apotek 24 jam
3) Instalasi Rawat Jalan / Poliklinik Spesialis
4) Instalasi Bedan Sentral
5) Instalasi Central Sterilized Suplay Departement (CSSD)
6) Instalasi Rehabilitasi Medik
7) Instalasi Radiologi
8) Instalasi Laboratorium Klinik
9) Patologi Anatomi
10) Bank Darah
11) Hemodialisa
12) Medical Check Up
13) EGC/ EEG
14) USG 4 Dimensi
15) Endoscopy
c. Pelayanan
1) Pelayan Rawat Jalan
a) Poliklinik Spesialis Kebidanan dan Penyakit Kandungan
b) Poliklinik Spesialis Penyakit Dalam
c) Poliklinik Spesialis Anak
d) Poliklinik Spesialis Bedah
e) Poliklinik Spesialis Mata
f) Poliklinik SpesialisTHT
g) Poliklinik Spesialis Kulit dan Kelamin
h) Poliklinik Spesialis Syaraf
i) Poliklinik Spesialis Jiwa
j) Poliklinik Jantung
k) Poliklinik Psikologi
l) Poliklinik Gigi
m) Poliklinik Umum
n) Poliklinik terpadu
o) Poliklinik Tumbuh Kembang
2) Instalasi Gawat Darurat
a) Dokter Jaga 24 Jam
b) Ambulance 24 Jam
3) Pelayanan Rawat Inap
a) Rawat Inap Neonatus dan NICU
b) Rawat Inap Penyakit Anak
c) Rawat Inap Bedah
d) Rawat Inap Laki-Laki
e) Rawat Inap Perempuan
f) Rawat Inap Non Infeksi
g) Rawat Inap VIP dan VVIP
h) Rawat Inap Penyakit Dalam
i) Rawat Inap ICU
j) Rawat Inap PICU
k) Rawat Inap ICCU
4) Pelayanan Penunjang
a) Instalasi Rehabilitasi Medik
b) Instalasi Laboratorium Klinik dan Bank Darah
c) Instalasi Radiologi
d) Instalasi Bedah Central
e) Instalasi Farmasi
f) Instalasi Gizi
g) Instalasi Pemelihara Lingkungan
h) Instalasi Central Sterilized Suplay Departement (CSSD)
i) Instalasi Pra Sarana Rumah Sakit ( IPSRS)
j) Instalasi Laundry
k) Kasir

Anda mungkin juga menyukai