Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PASIEN BATAL KUNJUNG

No. Dokumen No. Revisi Halaman


……………………………….. R.0 1/3
RSU MITRA DELIMA
Tanggal Terbit Ditetapkan :…………………………..
STANDAR Direktur RSU Mitra Delima
PROSEDUR
OPERASIONAL 25 Februari 2015

dr. Nofita Dwi Harjayanti, MMRS


NIK : 11.07.0002

Pasien batal kunjung adalah pasien yang sudah terjadwal


untuk kontrol atau periksa ke poliklinik RSU Mitra Delima.
Pasien tersebut meliputi :
1. Pasien post rawat inap
2. Pasien daftar H-1
3. Pasien daftar on the spot (pasien datang langsung saat
hari H)
Pasien yang telah disebutkan diatas tidak bisa dilayani
PENGERTIAN dikarenakan :
1. Dokter tidak praktek (libur/ijin mendadak)
2. Perubahan jadwal poliklinik yang mendadak
3. Pembatasan kuota pasien sesuai permintaan dokter
spesialis, (kecuali pasien yang sudah terlanjur datang
dan rumahnya jauh, Ka Ur Pendaftaran akan
mengonsulkan terlebih dahulu ke group Marketing
RSMD terkait bisa atau tidaknya pasien tersebut
dilayani di poliklinik)
TUJUAN Untuk mengurangi komplain pasien dan keluarga
KEBIJAKAN
RUANG LINGKUP Seluruh pasien rawat jalan di RSU Mitra Delima
 Untuk pasien yang belum datang ke RS
1. Urusan pendaftaran dan informasi akan
PROSEDUR menelepon pasien untuk menyampaikan jika poli X
dengan dokter X mengalami perubahan jadwal
atau libur mendadak.
PROSEDUR PASIEN BATAL KUNJUNG
No. Dokumen No. Revisi Halaman
……………………………….. R.0 2/3
RSU MITRA DELIMA
Tanggal Terbit Ditetapkan :…………………………..
STANDAR Direktur RSU Mitra Delima
PROSEDUR
OPERASIONAL 25 Februari 2015

dr. Nofita Dwi Harjayanti, MMRS


NIK : 11.07.0002

2. Urusan pendaftaran dan informasi akan


menawarkan kepada pasien jika jadwal kunjungan
atau periksa bisa langsung dialihkan pada jadwal
praktik berikutnya tanpa perlu mendaftar lagi.
 Untuk pasien yang sudah terlanjur datang ke RS
1. Kepala Urusan Pendaftaran dan Informasi akan
mengonsulkan terlebih dahulu ke group Marketing
RSU Mitra Delima terkait bisa atau tidaknya pasien
tersebut dilayani di poliklinik.
2. Jika pasien tetap tidak puas, Urusan Pendaftaran
dan Informasi bisa menghubungi Urusan Humas
dan Marketing.
1. Wakil Direktur Pelayanan
UNIT TERKAIT 2. Urusan Humas & Marketing RSU Mitra Delima
3. Urusan Pendaftaran dan Informasi

Anda mungkin juga menyukai